You are on page 1of 139

29

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Tinjauan Perusahaan

Toko Aritra Cellular adalah suatu perusahaan yang bergerak dibidang

perdagangan jual-beli Handphone. Toko Aritra Cellular memberikan pelayanan yang

terbaik dalam kualitas produk yang dijual dan keaslian produk tersebut. Seiring

berjalannya waktu dan semakin maraknya smartphone di pasaran Indonesia,

sehingga penjualan handphone semakin meningkat mengikuti kebutuhan masyarakat.

Maka dari itu laporan keuangan harus diolah dengan baik guna menghasilkan

informasi yang tepat dan akurat.

Pelaksanaan kegiatan keuangan di Toko Aritra Cellular masih menggunakan

sistem manual, sehingga memungkinkan untuk munculnya kesalahan pada informasi

keuangan yang perusahaan butuhkan.

3.1.1. Sejarah Perusahaan

Toko Aritra Cellular adalah perusahaan dagang yang beralamat di Jalan

Margonda Raya ITC Depok Lantai 2 Blok A Nomor 49, Depok didirikan pada tahun

2006. Sekalipun perusahaan ini baru didirikan secara resmi legal pada tahun 2013,

tetapi perusahaan ini telah bergerak di bidang ini selama 13 tahun. Perusahaan ini

bergerak dalam bidang jual beli handphone, accsessories, dan juga jasa service.

Perusahaan ini juga sudah memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil

deangan Nomor: 0544/10-27/PK/X/2013.


30

3.1.2. Struktur Organisasi

Struktur Organisasi Toko Aritra Cellular:

Pemilik Toko

Bagian Keuangan

Bagian Pelayanan Bagian Pelayanan

‘Pelayanan ‘Pelayanan
Sumber: (Toko Aritra Celluler, 2019)

Gambar III.1
Struktur Organisasi Toko Aritra Cellular
1. Pemilik Toko

a. Mempunyai tanggung jawab untuk mengelola toko secara keseluruhan.

b. Memantau kinerja dari masing-masing bagian karyawan.

c. Menerima laporan keuangan dari bagian keuangan.

2. Bagian Keuangan

a. Menangani proses administrasi keuangan.

b. Bertanggung jawab terhadap administrasi keuangan.

c. Membuat laporan administrasi penjualan.

3. Bagian Pelayanan

a. Melayani Pelanggan

b. Membuat Nota
31

3.2. Tinjauan Kasus

Pada Toko Aritra Cellular masih menggunakan cara yang manual yaitu

dengan mengguanakan buku catatan keuangan, sehingga dalam pembuatan laporan

keuangan membutuhkan waktu yang lama. Sistem pencatatan keuangan nya juga

tidak sesuai dengan stanndar akuntansi keuangan, sehingga tidak tersusun dengan

baik. Hal tersebut menyebabkan hambatan yang cukup besar dalam upaya

peningkatan kualitas, ketepatan waktu, dan keakuratan infomasi yang diberikan.

Perkembangan teknologi yang berperan sangat penting dan dapat dikatakan sebagai

sarana utama bagi kemajuan dunia usaha yaitu sebuah teknologi komputer. Dengan

memanfaatkan teknologi komputer sistem pencatatan keuangan menjadi lebih

mudah, lebih sistematis, lebih cepat, serta hasilnya menjadi lebih akurat. Maka dari

itu, penulis menerapkan program Zahir versi 5.1 pada Toko Aritra Cellular karena

software ini mudah digunakan bahkan untuk pemula yang baru memahami

akuntansi. Proses pencatatannya menjadi lebih baik sesuai dengan standar akuntansi

keuangan, dan dapat membuat laporan keuangan secara otomatis.

3.3. Pencatatan Akuntansi Manual

Pengolahan data akuntansi yang dilakukan pada Toko Aritra Cellular masih dengan

cara yang manual. Pencatatan yang terjadi berupa data saldo awal akun di awal periode 01

Februari 2019, data transaksi 1 bulan yaitu pada bulan Februari 2019. Berikut saldo awal

akun yang dimiliki oleh Toko Aritra Cellular yaitu sebagai berikut:
32

A. Saldo Awal

Tabel III.1
Neraca Saldo Awal
Per 01 Februari 2019

KODE NAMA AKUN DEBET KREDIT


AKUN
110-20 Kas Rp 16.395.000
130-10 Piutang Dagang Rp 1.575.000
140-10 Persediaan Handphone Rp 61.895.000
140-20 Persediaan Baterai Rp 45.000
140-30 Persediaan Casing Rp 50.000
140-40 Persediaan Aksesoris Rp 50.000
140-50 Persediaan Kartu SIM Rp 60.000
170-40 Perlengkapan Toko Rp 500.000
150-20 Sewa Dibayar Dimuka Rp 22.000.000
170-30 Peralatan Toko Rp 6.000.000
170-31 Akumulasi Penyusutan
Rp 1.875.000
Peralatan Toko
210-10 Hutang Dagang Rp 3.695.000
310-10 Modal Rp 103.000.000
TOTAL Rp 108.570.000 Rp 108.570.000
Sumber: Bagian Keuangan Toko Aritra Cellular

B. Saldo Persediaan Barang Dagang

Tabel III.2
Persediaan Barang Dagang
Per 01 Februari 2019

Saldo Persediaan
Item No. Nama Produk Nilai Persediaan
Unit Harga Beli Harga Jual
AMX-B4G Andromax B 4G 3 Rp 575.000 Rp 700.000 Rp 1.725.000
Andromax Prime
AMX-PMO 1 Rp 150.000 Rp 200.000 Rp 150.000
Modem sc
Asus Zenfone life
AS-ZFLsc 2 Rp 450.000 Rp 550.000 Rp 900.000
second
Brandcode 9900
BRC-9900 1 Rp 230.000 Rp 300.000 Rp 230.000
Orens
iphone 6 32 gb gold
IP-632sc 1 Rp 1.950.000 Rp 2.350.000 Rp 1.950.000
second
iphone 5s 16 gb
IP-5S16sc 2 Rp 850.000 Rp 1.000.000 Rp 1.700.000
second
LEN-A66 Lenovo A6600 plus 1 Rp 1.225.000 Rp 1.350.000 Rp 1.225.000
lenovo A7000
LEN-A77sc 1 Rp 400.000 Rp 400.000 Rp 400.000
second
OP-A35sc Oppo A35 2/16 1 Rp 1.200.000 Rp 1.300.000 Rp 1.200.000
33

second
Oppo A39 Gold
OP-A39sc 1 Rp 700.000 Rp 800.000 Rp 700.000
second
OP-RMC1 Oppo Realme C1 1 Rp 1.500.000 Rp 1.800.000 Rp 1.500.000
OP-A71sc oppo A71 second 1 Rp 900.000 Rp 1.100.000 Rp 900.000
OP-A83sc oppo A83 second 1 Rp 1.200.000 Rp 1.400.000 Rp 1.200.000
OP-A37sc oppo A37 second 1 Rp 800.000 Rp 1.000.000 Rp 800.000
Samsung Galaxy J4
SM-J42G 1 Rp 1.650.000 Rp 2.000.000 Rp 1.650.000
2/32 gb
Samsung Galaxy J5
SM-J5PR 1 Rp 2.300.000 Rp 2.500.000 Rp 2.300.000
Pro
SM-A6 Samsung Galaxy A6 1 Rp 2.650.000 Rp 2.850.000 Rp 2.650.000
Samsung Galaxy J2
SM-J2CR 1 Rp 1.220.000 Rp 1.350.000 Rp 1.220.000
Core
Samsung Galaxy
SM-J6PL 1 Rp 2.100.000 Rp 2.400.000 Rp 2.100.000
J6plus 3gb/32gb
Samsung Galaxy J2
SM-J2PM 3 Rp 1.200.000 Rp 1.400.000 Rp 3.600.000
Prime
Samsung Galaxy
SM-NT5sc 1 Rp 2.000.000 Rp 2.500.000 Rp 2.000.000
Note 5 second
Samsung Galaxy S6
SM-S6Esc 1 Rp 500.000 Rp 600.000 Rp 500.000
edge second
Samsung Galaxy J1
SM-J1Asc 1 Rp 450.000 Rp 500.000 Rp 450.000
Ace second
samsung galaxy j7
SM-J7PMsc 1 Rp 1.300.000 Rp 1.550.000 Rp 1.300.000
prime second
samsung galaxy j2
SM-J2sc 1 Rp 600.000 Rp 900.000 Rp 600.000
second
Samsung Galaxy J5
SM-J5PRsc 1 Rp 600.000 Rp 800.000 Rp 600.000
Pro second
samsung galaxy core
SM-CR2sc 1 Rp 300.000 Rp 450.000 Rp 300.000
2 second
samsung galaxy j2
SM-J2PRsc 2 Rp 550.000 Rp 800.000 Rp 1.100.000
prime second
samsung galaxy j4
SM-J4PLsc 2 Rp 1.500.000 Rp 1.800.000 Rp 3.000.000
plus second
VO-Y91 Vivo Y 91 1 Rp 1.550.000 Rp 1.675.000 Rp 1.550.000
VO-V9sc vivo v9 second 1 Rp 1.500.000 Rp 1.800.000 Rp 1.500.000
Xiaomi Note 4x
XI-N4X4G 1 Rp 2.100.000 Rp 2.150.000 Rp 2.100.000
4gb/64gb
Xiaomi Redmi 2
XI-RM22G 1 Rp 945.000 Rp 1.100.000 Rp 945.000
2gb/16gb
Xiaomi Redmi 6A
XI-RM6A 2 Rp 1.400.000 Rp 1.650.000 Rp 2.800.000
2/16gb
Xiaomi Redmi 2
XI-RM21 1 Rp 650.000 Rp 750.000 Rp 650.000
1gb/8gb
XI-RM5A Xiaomi Redmi 5A 2 Rp 1.250.000 Rp 1.500.000 Rp 2.500.000
Xiaomi Redmi 6
XI-RM6 1 Rp 1.450.000 Rp 1.600.000 Rp 1.450.000
3/32gb
Xiaomi Mi 2 Lite
XI-Mi2L 1 Rp 2.100.000 Rp 2.200.000 Rp 2.100.000
3/32gb
xiaomi note 5 4/64
XI-NT5 3 Rp 2.200.000 Rp 2.800.000 Rp 6.600.000
gb
xiaomi note 3 3/32
XI-NT3sc 1 Rp 650.000 Rp 750.000 Rp 650.000
gb second
xiaomi note 4x 3/32
XI-NT4X3sc 1 Rp 1.100.000 Rp 1.200.000 Rp 1.100.000
gb second
Accessories
ACC-TG 2 Rp 25.000 Rp 50.000 Rp 50.000
Tempered Glass
CAS-SL Casing Silikon HP 2 Rp 25.000 Rp 50.000 Rp 50.000
Kartu Perdana
KP-simpati 4 Rp 15.000 Rp 40.000 Rp 60.000
Simpati
34

BT-SM Baterai Samsung 1 Rp 45.000 Rp 65.000 Rp 45.000


Rp 62.100.000

C. Daftar Supplier dan Customer

Tabel III.3
Daftar Nama Supplier
per 01 Februari 2019

Kode Data Customer Alamat


C001 Pelanggan Umum -

C002 Yola Cellular Jl. Margonda Raya, ITC Depok, Lt.2


Blok A No.16 Depok
Kode Data Supplier Alamat

S001 Toko Polindo Phone Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt 2


Blok A No. 104, Depok

S002 Toko Tunas Cellular Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2
Blok A No.96, Depok
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2
S003 Toko Perdana Mulia Makmur (PMM)
Blok A No. 123-124, Depok

S004 Toko Hoki Cell Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2
Blok A No.94, Depok
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt 2
S005 Asia Phone
blok A No. 9, Depok
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt 2
S006 Sukses Jaya Accessories
blok A No. 3, Depok
S007 Penjual Umum -
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2
Toko Matrix Cell
S008 Blok A No.109
S009 Grapari Telkomsel
Jl. Margonda Raya ITC Depok, Lt 2
Toko YB Cellular
S010 Blok A No.134
Kode Data Karyawan Bagian
E001 Silvi Keuangan
E002 Dani Pelayanan
E003 Maudy Pelayanan
Kode Others
O001 Pemilik Toko
O002 Others
O003 PLN
35

D. Saldo Hutang dan Piutang

Tabel III.4
Saldo Hutang
Per 01 Februari 2019

No Kode Nama Supplier No.Invoice Tanggal Jumlah


1 S001 PT PMM INV001 31/01/2019 Rp 1.770.000
2 S002 Toko Polindo Phone INV002 31/01/2019 Rp 1.925.000

Tabel III.5
Saldo Piutang
Per 01 Februari 2019

No Kode Nama Customer No.Invoice Tanggal Jumlah


1 C002 Yola Cellular INV003 31/01/2019 Rp 1.575.000

E. Data Transaksi

Data Transaksi Toko Aritra Cellular


Bulan Februari 2019

1. Pada tanggal 01 Februari 2019 dibeli 6 pcs tempered glass dari Toko Sukses Jaya

Accssesories secara tunai sebesar Rp 150.000.

2. Pada tanggal 01 Februari 2019 dibeli HP Xiaomi Note 5 4/64 gb dari Toko

Polindo Phone secara kredit sebesar Rp 2.200.000.

3. Pada tanggal 01 Februari 2019 dibeli LCD Handphone dari Toko Asia Phone

Depok secara kredit sebesar Rp 400.000.

4. Pada tanggal 01 Februari 2019 dijual HP Xiaomi Note 5 4/64 gb secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.750.000.


36

5. Pada tanggal 01 Februari 2019 dijual LCD Handphone secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.750.000 dan penjualan tempered glass Rp 50.000.

6. Pada tanggal 01 Februari 2019 dibeli Hp Xiaomi Redmi 6A 3/32 gb dari Toko

Polindo Phone secara tunai sebesar Rp 1.535.000.

7. Pada tanggal 02 Februari 2019 dijual HP Samsung Galaxy J7 Prime second

kepada pelanggan umum secara tunai sebesar Rp 1.550.000.

8. Pada tanggal 02 Februari 2019 dibeli baterai Samsung dari toko Sukses Jaya

Accessories secara tunai sebesar Rp 90.000.

9. Pada tanggal 02 Februari 2019 dijual LCD handphone secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 220.000 dan pendapatan jasa service Rp 30.000.

10. Pada tanggal 02 Februari 2019 dibayar utang pada toko Asia Phone atas transaksi

tanggal 01/02/2019 sebesar Rp 200.000.

11. Pada tanggal 02 Februari dijual baterai Samsung secara tunai kepada pelanggan

umum sebesar Rp 65.000.

12. Pada tanggal 03 Februari 2019 dijual HP Andromax B 4G secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 725.000.

13. Pada tanggal 03 Februari 2019 dijual HP Lenovo A7000 second kepada

pelanggan umum secara tunai sebesar Rp 400.000.

14. Pada tanggal 03 Februari 2019 dibeli Samsung caramel 1272 second dari Toko

Matrix Cell secara kredit sebesar Rp 400.000.

15. Pada tanggal 03 Februari 2019 dibeli 1 tempered glass @25.000 dan 1 silikon

handphone @25.000 pada toko Sukses Jaya Accessories secara tunai dengan total

sebesar Rp 50.000.
37

16. Pada tanggal 03 Februari 2019 dijual HP Samsung Galaxy J2 Prime second

@750.000 dan 1 tempered glass @25.0000 secara tunai kepada pelanggan umum

dengan total sebesar Rp 800.000.

17. Pada tanggal 03 Februari 2019 dibayar utang pada Toko Polindo Phone sebesar

Rp 2.200.000.

18. Pada tanggal 03 Februari 2019 dijual HP Samsung Galaxy J4 2/32 gb secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.000.000.

19. Pada tanggal 04 Februari 2019 dibayar utang pada Toko Perdana Mulia Makmur

atas transaksi tanggal 31/01/2019 sebesar Rp 1.770.000.

20. Pada tanggal 04 Februari 2019 dibeli HP Samsung Galaxy J6 Plus 4/64 gb dari

Toko Perdana Mulia Makmur secara kredit sebesar Rp 2.885.000.

21. Pada tanggal 04 Februari 2019 dibeli tempered glass dan silikon dari toko Sukses

Jaya Accessories secara tunai sebesar Rp 50.000.

22. Pada tanggal 04 Februari 2019 dijual HP Samsung Galaxy J6 Plus 4/64 gb secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 3.250.000.

23. Pada tanggal 04 Februari 2019 dijual HP Xiaomi Note 5 4/64 gb secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.800.000.

24. Pada tanggal 04 Februari 2019 dibayar utang kepada toko Perdana Mulia Makmur

atas transaksi tanggal 04/02/2019 sebesar Rp 2.885.000.

25. Pada tanggal 04 Februari 2019 dibayar utang kepada Asia Phone atas transaksi

tanggal 01/02/2019 sebesar Rp 200.000

26. Pada tanggal 05 Februari 2019 dibeli HP Samsung Galaxy J4 Plus 2/32 gb

sebanyak 2 unit @1.785.000 dari Toko Perdana Mulia Makmur secara kredit

dengan total sebesar Rp 3.570.000


38

27. Pada tanggal 05 Februari 2019 dijual HP Vivo Y91 kepada Toko Yola Cellular

secara kredit sebesar Rp 1.675.000.

28. Pada tanggal 05 Februari 2019 dibeli HP asus zenfone live second secara tunai

dari penjual umum sebesar Rp 500.000

29. Pada tanggal 05 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J2 prime second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 600.000.

30. Pada tanggal 05 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

31. Pada tanggal 05 Februari 2019 dibayar utang kepada matrix cell untuk transaksi

tanggal 03/02/2019 sebesar Rp 400.000.

32. Pada tanggal 07 Februari 2019 dijual andromax prime modem second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 200.000.

33. Pada tanggal 07 Februari 2019 dibeli HP Xiaomi Redmi 5A 2/16 second secara

tunai dari penjual umum sebesar Rp 800.000.

34. Pada tanggal 08 Februari 2019 dijual HP Xiaomi Redmi 2 1/8 gb secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 750.000.

35. Pada tanggal 08 Februari 2019 diterima Pelunasan Piutang dari Yola Cellular atas

transaksi bulan januari sebesar Rp 1.575.000.

36. Pada tanggal 09 Februari 2019 dijual HP xiaomi Redmi 6A 2/16 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.650.000.

37. Pada tanggal 10 Februari 2019 dijual HP andromax B 4G secara tunai kepada

pelanggan umum sebanyak 2 unit @700.000 dengan total sebesar Rp 1.400.000.

38. Pada tanggal 10 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J2 core secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.350.000.


39

39. Pada tanggal 10 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J1 ace second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 500.000.

40. Pada tanggal 11 Februari 2019 dijual HP xiaomi Redmi 6A 2/16 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.650.000.

41. Pada tanggal 11 Februari 2019 dibayar utang kepada Toko Perdana Mulia

Makmur atas transaksi tanggal 05/02/2019 sebesar Rp 3.570.000.

42. Pada tanggal 11 Februari 2019 dijual HP Brandcode B9900 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 300.000.

43. Pada tanggal 11 Februari 2019 penambahan kas dari pemilik sebesar Rp

2.000.000.

44. Pada tanggal 11 Februari 2019 dibeli HP iphone 7, 128GB second dari penjual

umum secara tunai sebesar Rp 4.500.000.

45. Pada tanggal 11 Februari 2019 dibeli HP oppo A37 second dari penjual umum

secara tunai sebesar Rp 800.000.

46. Pada tanggal 13 Februari 2019 dibeli HP samsung galaxy A7 4/64 dariToko

Polindo Phone secara kredit sebesar Rp 650.000.

47. Pada tanggal 13 Februari 2019 dibeli tempered glass sebanyak 2pcs @25.000 dari

Toko Sukses Jaya Accessories secara tunai sebesar Rp 50.000

48. Pada tanggal 13 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy A7 4/64 GB

@3.800.000 dan tempered glass @50.000 secara tunai kepada pelanggan umum

dengan total sebesar Rp 3.850.000.

49. Pada tanggal 13 Februari 2019 dibeli HP oppo Realme C1 2/16 GB sebanyak 2

unit@1.475.000 dari Polindo Phone secara tunai sebesar Rp 2.950.000.

50. Pada tanggal 13 Februari 2019 dijual HP vivo V9 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.800.000.


40

51. Pada tanggal 13 Februari 2019 dijual HP xiaomi Redmi 6 3/32 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.600.000.

52. Pada tanggal 13 Februari 2019 dijual HP Oppo A37 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.000.000.

53. Pada tanggal 13 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

54. Pada tanggal 13 Februari 2019 dibeli HP Iphone 6s 64gb second dari penjual

umum secara tunai sebesar Rp 2.500.000.

55. Pada tanggal 14 Februari 2019 dijual HP oppo A83 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

56. Pada tanggal 14 Februari 2019 dijual HP oppo A71 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.100.000.

57. Pada tanggal 14 Februari 2019 dibeli HP Xiaomi Redmi 2 1/8 sebanyak 3

unit@650.000 dari Toko Polindo Phone secara tunai sebesar Rp 1.950.000.

58. Pada tanggal 14 Februari 2019 dibeli perlengkapan toko berupa tisu dan

pembersih kaca secara tunai sebesar Rp 40.000.

59. Pada tanggal 14 Februari 2019 dijual HP Xiaomi Redmi 2 1/8 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 700.000.

60. Pada tanggal 15 Februari 2019 Dijual HP Iphone 6s 64gb second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.800.000.

61. Pada tanggal 15 Februari 2019 dibeli HP Samsung Galaxy J7 Prime second dari

Toko Hoki secara kredit sebesar Rp 1.350.000

62. Pada tanggal 15 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J7 prime second kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.500.000


41

63. Pada tanggal 15 Februari 2019 dibeli kartu perdana simpati nomor cantik 9 pcs

@15.000 secara tunai sebesar Rp 135.000

64. Pada tanggal 15 Februari 2019 Dibeli HP Samsung galaxy J3 dari penjual umum

secara tunai sebesar Rp 600.000.

65. Pada tanggal 16 Februari 2019 Pembayaran utang kepada Toko Polindo Phone

atas transaksi tanggal 13/02/2019 sebesar Rp 3.650.000.

66. Pada tanggal 17 Februari 2019 dibeli HP xiaomi redmi 6A 2/16 pada Toko

polindo phone secara kredit sebesar Rp 1.400.000.

67. Pada tanggal 17 Februari 2019 dijual HP xiaomi Redmi 6A 2/16 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.650.000.

68. Pada tanggal 17 Februari 2019 dibayar utang pada Toko Hoki atas transaksi

tanggal 15/02/2019 sebesar Rp 1.350.000.

69. Pada tanggal 18 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J4 plus second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.800.000.

70. Pada tanggal 18 Februari 2019 dibeli HP samsung galaxy tab A 7" second dari

Toko Matrix Cell secara tunai sebesar Rp 1.200.000.

71. Pada tanggal 18 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy tab A 7" second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

72. Pada tanggal 18 Februari 2019 dijual perdana simpati nomor cantik secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 40.000.

73. Pada tanggal 18 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy A6 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.850.000.

74. Pada tanggal 18 Februari 2019 pengambilan modal oleh pemilik (prive) sebesar

Rp 1.300.000.
42

75. Pada tanggal 19 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy Note 5 second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.500.000.

76. Pada tanggal 19 Februari 2019 dibeli 2 HP Samsung galaxy J2 Prime pada Toko

Hoki secara tunai sebesar Rp 2.400.000.

77. Pada tanggal 20 Februari 2019 dijual HP Iphone 6 32gb second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.350.000.

78. Pada tanggal 20 Februari 2019 Dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

79. Pada tanggal 20 Februari 2019 dijual 1pcs silikon@25.000 dan 1 pcs tempered

glass@25.000 secara tunai kepada pelanggan umum dengan total sebesar Rp

50.000.

80. Pada tanggal 20 Februari 2019 dibayar utang kepada Toko Polindo Phone atas

transaksi tanggal 17/02/2019 sebesar Rp 1.400.000.

81. Pada tanggal 21 Februari 2019 Penambahan modal dari pemilik sebesar Rp

2.000.000.

82. Pada tanggal 21 Februari 2019 dijual HP oppo A35 2/16 second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.300.000

83. Pada tanggal 21 Februari 2019 dijual HP iphone 7, 128GB second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 5.350.000.

84. Pada tanggal 22 Februari 2019 dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

85. Pada tanggal 22 Februari 2019 dibeli 1 unit Hp xiaomi redmi 6a 2/16 dari Toko

Tunas Cellular secara tunai sebesar Rp 1.230.000.

86. Pada tanggal 22 Februari 2019 dibeli HP Iphone 6 16 gb dari Toko Hoki secara

kredit sebesar Rp 2.500.000.


43

87. Pada tanggal 22 Februari 2019 dijual HP Iphone 6 16 gb secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.650.000.

88. Pada tanggal 24 Februari 2019 dibeli HP asus zenfone live dari Toko Tunas

Cellular secara kredit sebesar Rp 1.080.000.

89. Pada tanggal 24 Februari 2019 dijual HP asus zenfone live secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.130.000.

90. Pada tanggal 24 Februari 2019 dijual baterai samsung secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 65.000.

91. Pada tanggal 24 Februari 2019 dibayar utang kepada Toko Tunas Cellular atas

transaksi tanggal 24/02/2019 sebesar Rp 1.080.000.

92. Pada tanggal 25 Februari 2019 dibayar utang kepada Toko Hoki atas transaksi

tanggal 22/02/2019 sebesar Rp 2.500.000.

93. Pada tanggal 26 Februari 2019 dibeli 2 unit HP samsung galaxy M20 dari Toko

Perdana Mulia Makmur secara kredit sebesar Rp 5.300.000.

94. Pada tanggal 26 Februari 2019 dijual HP xiaomi Mi 2 Lite 3/32 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.200.000.

95. Pada tanggal 26 Februari 2019 dibeli minuman gelas sebanyak 1 dus secara tunai

sebesar Rp 28.000.

96. Pada tanggal 26 Februari 2019 dijual HP xiaomi Note 4x 4/64 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.150.000.

97. Pada tanggal 27 Februari 2019 dibayar listrik kepada PLN sebesar Rp 1.000.000.

98. Pada tanggal 27 Februari 2019 dijual Hp samsung galaxy M20 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.850.000.

99. Pada tanggal 28 Februari 2019 Dibeli HP asus zenfone Mi pro dariToko YB

Cellular secara kredit sebesar Rp 1.700.000.


44

100.Pada tanggal 28 Februari 2019 Dijual HP asus zenfone Mi pro secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.850.000.

101.Pada tanggal 28 Februari 2019 Dijual 2 perdana simpati nomor cantik secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 80.000.

102.Pada

103. tanggal 28 Februari 2019 dibayar Gaji karyawan sebesar Rp 3.000.000.


44

F. Jurnal Khusus dan Jurnal Umum

Tabel III.6
Jurnal Penerimaan Kas
Bulan Februari 2019
45

Tabel III.7
Rekapitulasi Jurnal Penerimaan Kas

DEBIT KREDIT
NO AKUN TOTAL NO AKUN TOTAL
110-20 130-10
Rp 82.530.000 Rp 1.575.000
310-10 Rp 4.000.000
410-10 Rp 76.345.000
410-20 Rp 130.000

410-30 Rp 50.000
410-40 Rp 250.000
410-50 Rp 120.000

410-60 Rp 60.000
Rp 82.530.000 Rp 82.530.000

Tabel III.8
Jurnal Pengeluaran Kas
Bulan Februari 2019
46

Tabel III.9
Rekapitulasi Jurnal Pengeluaran Kas

DEBIT KREDIT
NO AKUN TOTAL NO AKUN TOTAL
210-10 Rp 21.205.000 110-20 Rp 48.063.000
140-10 Rp 20.965.000
140-20 Rp 90.000
140-30 Rp 50.000
140-40 Rp 250.000
140-50 Rp 135.000
170-40 Rp 40.000
310-15 Rp 1.300.000
610-25 Rp 1.000.000
610-10 Rp 3.000.000
610-65 Rp 28.000
Rp 48.063.000 Rp 48.063.000

Tabel III.10
Jurnal Penjualan
Bulan Februari 2019

SYARAT DEBIT KREDIT


TANGGAL KETERANGAN REF
PEMBAYARAN PIUTANG PENJUALAN
Toko Yola Rp
Feb 5 Cellular n30 1.675.000,00 Rp 1.675.000,00

Tabel III.11
Rekapitulasi Jurnal Penjualan

Debit Kredit
No Akun Total No Akun Total
130-10 Rp 1.675.000 410-10 Rp 1.675.000

Tabel III.12
Jurnal Pembelian
47

Bulan Februari 2019

KREDIT
DEBIT
NO SERBA-SERBI
TANGGAL KETERANGAN REF PERSEDIAAN
FAKTUR
BARANG HUTANG DAGANG
DAGANG NO
AKUN AKUN JUMLAH
Feb 1 FPM002 Toko Polindo Phone Rp 2.200.000 Rp 2.200.000
1 FPM003 Toko Asia Phone Rp 400.000 Rp 400.000
3 FPM006 Toko Matrix Cell Rp 400.000 Rp 400.000
4 FPM008 PT PMM Rp 2.885.000 Rp 2.885.000
5 FPM010 PT PMM Rp 3.570.000 Rp 3.570.000
13 FPM017 Toko Polindo Phone Rp 3.650.000 Rp 3.650.000
15 FPM020 Toko Hoki Rp 1.350.000 Rp 1.350.000
17 FPM023 Toko Polindo Phone Rp 1.400.000 Rp 1.400.000
22 FPM027 Toko Hoki Rp 2.500.000 Rp 2.500.000
24 FPM028 Toko Tunas Cellular Rp 1.080.000 Rp 1.080.000
26 FPM029 Toko PMM Rp 5.300.000 Rp 5.300.000
28 FPM030 Toko YB Cellular Rp 1.700.000 Rp 1.700.000
Rp26.435.000 Rp 26.435.000

Tabel III.13
Rekapitulasi Jurnal Pembelian

DEBIT KREDIT
NO AKUN TOTAL NO AKUN TOTAL

140-10 Rp 26.435.000 210-10 Rp 26.435.000

Tabel III.14
Jurnal Umum
Bulan Februari 2019

TANGGAL KETERANGAN REF DEBIT KREDIT


Feb 1 Harga Pokok Handphone Rp 2.200.000
Persediaan Handphone Rp 2.200.000
Harga Pokok Aksesoris Rp 25.000
Persediaan Aksesoris Rp 25.000
2 Harga Pokok Handphone Rp 1.300.000
Persediaan Handphone Rp 1.300.000
2 Harga Pokok Baterai Rp 45.000
Persediaan Baterai Rp 45.000
3 Harga Pokok Handphone Rp 575.000
48

Persediaan Handphone Rp 575.000


3 Harga Pokok Handphone Rp 400.000
Persediaan Handphone Rp 400.000
3 Harga Pokok Handphone Rp 550.000
Persediaan Handphone Rp 550.000
Harga Pokok Aksesoris Rp 25.000
Persediaan Aksesoris Rp 25.000
3 Harga Pokok Handphone Rp 1.650.000
Persediaan Handphone Rp 1.650.000
4 Harga Pokok Handphone Rp 2.885.000
Persediaan Handphone Rp 2.885.000
4 Harga Pokok Handphone Rp 2.200.000
Persediaan Handphone Rp 2.200.000
Harga Pokok Aksesoris Rp 25.000
Persediaan Aksesoris Rp 25.000
5 Harga Pokok Handphone Rp 1.550.000
Persediaan Handphone Rp 1.550.000
5 Harga Pokok Handphone Rp 550.000
Persediaan Handphone Rp 550.000
5 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
7 Harga Pokok Handphone Rp 150.000
Persediaan Handphone Rp 150.000
8 Harga Pokok Handphone Rp 650.000
Persediaan Handphone Rp 650.000
9 Harga Pokok Handphone Rp 1.400.000
Persediaan Handphone Rp 1.400.000
10 Harga Pokok Handphone Rp 1.150.000
Persediaan Handphone Rp 1.150.000
10 Harga Pokok Handphone Rp 1.220.000
Persediaan Handphone Rp 1.220.000
10 Harga Pokok Handphone Rp 450.000
Persediaan Handphone Rp 450.000
11 Harga Pokok Handphone Rp 1.400.000
Persediaan Handphone Rp 1.400.000
11 Harga Pokok Handphone Rp 230.000
Persediaan Handphone Rp 230.000
13 Harga Pokok Handphone Rp 3.650.000
Persediaan Handphone Rp 3.650.000
Harga Pokok Akeseoris Rp 25.000
Persediaan Aksesoris Rp 25.000
13 Harga Pokok Handphone Rp 1.500.000
Persediaan Handphone Rp 1.500.000
13 Harga Pokok Handphone Rp 1.450.000
Persediaan Handphone Rp 1.450.000
49

13 Harga Pokok Handphone Rp 800.000


Persediaan Handphone Rp 800.000
13 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
14 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
14 Harga Pokok Handphone Rp 900.000
Persediaan Handphone Rp 900.000
14 Harga Pokok Handphone Rp 650.000
Persediaan Handphone Rp 650.000
15 Harga Pokok Handphone Rp 2.500.000
Persediaan Handphone Rp 2.500.000
15 Harga Pokok Handphone Rp 1.350.000
Persediaan Handphone Rp 1.350.000
17 Harga Pokok Handphone Rp 1.400.000
Persediaan Handphone Rp 1.400.000
18 Harga Pokok Handphone Rp 1.500.000
Persediaan Handphone Rp 1.500.000
18 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
18 Harga Pokok Kartu SIM Rp 15.000
Persediaan Kartu SIM Rp 15.000
18 Harga Pokok Handphone Rp 2.650.000
Persediaan Handphone Rp 2.650.000
19 Harga Pokok Handphone Rp 2.000.000
Persediaan Handphone Rp 2.000.000
20 Harga Pokok Handphone Rp 1.950.000
Persediaan Handphone Rp 1.950.000
20 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
20 Harga Pokok Casing Rp 25.000
Persediaan Casing Rp 25.000
Harga Pokok Aksesoris Rp 25.000
Persediaan Aksesoris Rp 25.000
21 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
21 Harga Pokok Handphone Rp 4.500.000
Persediaan Handphone Rp 4.500.000
22 Harga Pokok Handphone Rp 1.200.000
Persediaan Handphone Rp 1.200.000
22 Harga Pokok Handphone Rp 2.500.000
Persediaan Handphone Rp 2.500.000
24 Harga Pokok Handphone Rp 1.080.000
Persediaan Handphone Rp 1.080.000
24 Harga Pokok Baterai Rp 45.000
50

Persediaan Baterai Rp 45.000


26 Harga Pokok Handphone Rp 2.100.000
Persediaan Handphone Rp 2.100.000
26 Harga Pokok Handphone Rp 2.100.000
Persediaan Handphone Rp 2.100.000
27 Harga Pokok Handphone Rp 2.650.000
Persediaan Handphone Rp 2.650.000
28 Harga Pokok Handphone Rp 1.700.000
Persediaan Handphone Rp 1.700.000
28 Harga Pokok Kartu SIM Rp 30.000
Persediaan Kartu SIM Rp 30.000
TOTAL Rp 68.125.000 Rp 68.125.000

Tabel III.15
Rekapitulasi Jurnal Umum

DEBIT KREDIT
NO AKUN TOTAL NO AKUN TOTAL
510-10 Rp 67.840.000 140-10 Rp 67.840.000
510-20 Rp 90.000 140-20 Rp 90.000
510-30 Rp 25.000 140-30 Rp 25.000
510-40 Rp 125.000 140-40 Rp 125.000
510-50 Rp 45.000 140-50 Rp 45.000
Rp 68.125.000 Rp 68.125.000

G. Buku Besar

Tabel III.16
Buku Besar
Bulan Februari 2019

Kas 110-20
Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 16.395.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 82.530.000 98.925.000
jurnal Rp Rp
28 pengeluaran kas 48.063.000 50.862.000
51

Piutang Dagang 130-10


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 1.575.000
Rp Rp
Feb 28 jurnal penjualan 1.675.000 3.250.000
jurnal Rp Rp
28 penerimaan kas 1.575.000 1.675.000

Persediaan Handphone 140-10


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 61.895.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 pengeluaran kas 20.965.000 82.860.000
Rp Rp
28 jurnal pembelian 26.435.000 109.295.000
Rp Rp
28 jurnal umum 67.840.000,00 41.455.000

Persediaan Baterai 140-20


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 45.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 pengeluaran kas 90.000 135.000
Rp Rp
28 jurnal umum 90.000 45.000

Persediaan Casing 140-30


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 50.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 pengeluaran kas 50.000 100.000
Rp Rp
28 jurnal umum 25.000 75.000

Persediaan Aksesoris 140-40


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 50.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 pengeluaran kas 250.000 300.000
Rp Rp
28 jurnal umum 125.000 175.000
52

Persediaan Kartu SIM 140-50


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 60.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 pengeluaran kas 135.000 195.000
Rp Rp
28 jurnal umum 45.000 150.000

Perlengkapan 170-40
Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 500.000
Jurnal Rp Rp
Feb 28 Pengeluaran Kas 40.000 540.000

Peralatan Toko 170-30


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 6.000.000

Akumulasi Penyusutan Peralatan


Toko 170-31
Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 1.875.000

Hutang Dagang 210-10


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 3.695.000
Rp Rp
Feb 28 jurnal pembelian 26.435.000 30.130.000
jurnal Rp Rp
28 pengeluaran kas 21.205.000 8.925.000

Modal 310-10
Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal 103.000.000
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 4.000.000 107.000.000
53

Prive 310-15
Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 pengeluaran kas 1.300.000 1.300.000

Penjualan Handphone 410-10


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 76.345.000 76.345.000
Rp Rp
28 jurnal penjualan 1.675.000 78.020.000

Penjualan Baterai 410-20


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 130.000 130.000

Penjualan Casing 410-30


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 50.000 50.000

Penjualan Aksesoris 410-40


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 250.000 250.000

Penjualan Kartu SIM 410-50


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 120.000 120.000
54

Pendapatan Jasa Service 410-60


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
jurnal Rp Rp
Feb 28 penerimaan kas 60.000 60.000

Harga Pokok Handphone 510-10


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Rp Rp
Feb 28 jurnal umum 67.840.000 67.840.000

Harga Pokok Baterai 510-20


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Rp Rp
Feb 28 jurnal umum 90.000 90.000

Harga Pokok Casing 510-30


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Rp Rp
Feb 28 jurnal umum 25.000 25.000

Harga Pokok Aksesoris 510-40


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Rp Rp
feb 28 jurnal umum 100.000 100.000

Harga Pokok Kartu SIM 510-50


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Rp Rp
feb 28 jurnal umum 45.000 45.000
55

Biaya Gaji 610-10


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Jurnal Rp Rp
feb 28 Pengeluaran Kas 3.000.000 3.000.000

Biaya Listrik 610-25


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Jurnal Rp Rp
feb 28 Pengeluaran Kas 1.000.000 1.000.000

Biaya Konsumsi 610-65


Saldo
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
Debit Kredit
Rp
Feb 01 saldo awal -
Jurnal Rp Rp
feb 28 Pengeluaran Kas 28.000 28.000
56

H. Neraca Saldo

Tabel III.17
Neraca Saldo
28 Februari 2019

NO AKUN KETERANGAN DEBIT KREDIT


110-20 Kas Rp 50.862.000
130-10 Piutang Dagang Rp 1.675.000
140-10 Persediaan Handphone Rp 41.455.000
140-20 Persediaan Baterai Rp 45.000
140-30 Persediaan Casing Rp 75.000
140-40 Persediaan Aksesoris Rp 175.000
140-50 Persediaan Kartu SIM Rp 150.000
150-20 Sewa Dibayar Dimuka Rp 22.000.000
170-30 Peralatan Toko Rp 6.000.000
170-31 Akm Penyusutan Peralatan Toko Rp 1.875.000
170-40 Perlengkapan Rp 540.000
210-10 Hutang Dagang Rp 8.925.000
310-10 Modal Rp 107.000.000
310-15 Prive Rp 1.300.000
410-10 Penjualan Handphone Rp 78.020.000
410-20 Penjualan Baterai Rp 130.000
410-30 Penjualan Casing Rp 50.000
410-40 Penjualan Aksesoris Rp 250.000
410-50 Penjualan Kartu SIM Rp 120.000
410-60 Pendapatan Jasa Service Rp 60.000
510-10 Harga Pokok Handphone Rp 67.840.000
510-20 Harga Pokok Baterai Rp 90.000
510-30 Harga Pokok Casing Rp 25.000
510-40 Harga Pokok Aksesoris Rp 125.000
510-50 Harga Pokok Kartu SIM Rp 45.000
610-10 Biaya Gaji Rp 3.000.000
610-25 Biaya Listrik Rp 1.000.000
610-65 Beban Konsumsi Rp 28.000
TOTAL Rp 196.430.000 Rp 196.430.000
57

I. Ayat Jurnal Penyesuaian

Transaksi Penyesuaian
28 Februari 2019

1. Sewa yang sudah berjalan di akhir bulan harus di catat sebagai beban sewa
sebesar 2.000.000.
2. Saldo akun perlengkapan di neraca saldo Rp 540.000 pada akhir periode
informasi menunjukan perlengkapan yang tersisa sebesar Rp 340.000.
Perhitungan:
Perlengkapan yang terpakai= Rp 540.000 – Rp 340.000 = Rp 200.000
Jadi perlengkapan yang terpakai yaitu sebesar Rp 200.000, dicatat
menambah beban perlengkapan dan mengurangi perlengkapan.
3. Peralatan dengan Harga Perolehan 6.000.000 dan nilai residu 1.500.000
dengan umur ekonomis selama 5 tahun di dapat beban penyusutan peralatan
untuk periode Februari 2019 adalah Rp 75.000. jadi akan menambah
penyusutan dan menambah akumulasi penyusutan peralatan.
Peralatan dibeli tanggal 1 januari tahun 2017
Perhitungan:
Penyusutan peralatan = HP-NR/UE
= 6.000.000 – 1.500.000/5
Penyusutan peralatan pertahun = 900.000
Jadi, penyusutan peralatan perbulan yaitu 900.000 : 12 = 75.000
Penyusutan dari 01 januari 2017 sampai 31 januari 2019 adalah sebesar Rp
1.875.000

Tabel III.18
Ayat Jurnal Penyesuaian
28 Februari 2019

TANGGAL KETERANGAN REF DEBIT KREDIT


feb 28 Beban Sewa Rp 2.000.000
Sewa dibayar dimuka Rp 2.000.000
feb 28 Beban perlengkapan Rp 200.000
Perlengkapan Rp 200.000
feb 28 Beban penyusutan peralatan Rp 75.000
akm peny. Peralatan Rp 75.000
TOTAL Rp 2.275.000 Rp 2.275.000
58

J. Neraca Lajur

Tabel III.19
Neraca Lajur
28 Februari 2019
59

K. Laporan Keuangan

Laporan Laba Rugi


28 Februari 2019

Pendapatan penjualan:
Penjualan Handphone Rp 78.020.000
Penjualan Baterai Rp 130.000
Penjualan Casing Rp 50.000
Penjualan Aksesoris Rp 250.000
Penjualan Katu SIM Rp 120.000
Pendapatan Jasa Service Rp 60.000
Penjualan Bersih Rp 78.630.000
Harga Pokok Penjualan:
Harga Pokok Handphone Rp 67.840.000
Harga Pokok Baterai Rp 90.000
Harga Pokok Casing Rp 25.000
Harga Pokok Aksesoris Rp 125.000
HPP Kartu SIM Rp 45.000
Total HPP (Rp 68.125.000)
Laba Kotor Rp 10.505.000
Biaya Operasional:
Biaya Administrasi & Umum:
Biaya Gaji Rp 3.000.000
Biaya Listrik Rp 1.000.000
Biaya Sewa Rp 2.000.000
Biaya Konsumsi Rp 28.000
Total Biaya Adm & Umum Rp 6.028.000
Biaya Non Operasional:
Biaya Penyusutan Peralatan Rp 75.000
Biaya Perlengkapan Rp 200.000
Total Biaya Non Operasional Rp 275.000
Total Biaya Operasional (Rp 6.303.000)
Laba Bersih Rp 4.202.000

Laporan Perubahan Modal


Februari 2019

Modal Awal Rp 107.000.000


Laba Bersih Rp 4.202.000
Kenaikan Modal Rp 111.202.000
Prive (Rp 1.300.000)
Modal Akhir Rp 109.902.000
60

Laporan Neraca
28 Februari 2019

AKTIVA
Aktiva Lancar:
Kas Rp 50.862.000
Piutang Usaha Rp 1.675.000
Persediaan Handphone Rp 41.455.000
Persediaan Baterai Rp 45.000
Persediaan Casing Rp 75.000
Persediaan Aksesoris Rp 175.000
Persediaan Kartu SIM Rp 150.000
Sewa Dibayar Dimuka Rp 20.000.000
Perlengkapan Rp 340.000
Total Aktiva Lancar Rp 114.777.000
Aktiva Tetap:
Peralatan Rp 6.000.000
Akm Penyusutan Peralatan (Rp 1.950.000)
Total Aktiva Tetap Rp 4.050.000

Total Aktiva Rp 118.827.000

KEWAJIBAN

Hutang Lancar:

Hutang Dagang Rp 8.925.000

Modal Rp 109.902.000

Total Kewajiban Rp 118.827.000


61

L. Jurnal Penutup

Tabel III.20
Jurnal Penutup
Februari 2019

Keterangan Debit Kredit


penjualan Handphone Rp 78.020.000
Penjualan Baterai Rp 130.000
Penjualan Casing Rp 50.000
Penjualan Aksesoris Rp 250.000
Penjualan Kartu SIM Rp 120.000
Pendapatan Jasa Service Rp 60.000
Ikhtisar Laba Rugi Rp 78.630.000
Ikhtisar Laba Rugi Rp 6.303.000
Beban Gaji Rp 3.000.000
Beban Listrik Rp 1.000.000
Beban Konsumsi Rp 28.000
Beban Sewa Rp 2.000.000
Beban Perlengkapan Rp 200.000
Beban peny peralatan Toko Rp 75.000
Ikhtisar Laba Rugi Rp 4.202.000
Modal Rp 4.202.000
Modal Rp 1.300.000
Prive Rp 1.300.000

M. Neraca Saldo Setelah Penutupan

Tabel III.21
Neraca Saldo Setelah Penutupan
Februari 2019
Nama Akun Debit Kredit
Kas Rp 50.862.000
Piutang Dagang Rp 1.675.000
Persediaan Handphone Rp 41.455.000
Persediaan Baterai Rp 45.000
Persediaan Casing Rp 75.000
Persediaan Aksesoris Rp 175.000
Persediaan Kartu SIM Rp 150.000
Sewa Dibayar Dimuka Rp 20.000.000
Peralatan Rp 6.000.000
Akumulasi Peny.Peralatan Rp 1.950.000
Perlengkapan Rp 340.000
Hutang Dagang Rp 8.925.000
Modal Rp 109.902.000
Rp 120.777.000 Rp 120.777.000
62

3.4. Pencatatan Dengan Zahir Accounting 5.1

3.4.1. Setup Awal

A. Membuat Database Perusahaan

Untuk membuat data perusahaan ada beberapa langkah yang harus dilakukan

sebagai berikut:

1. Klik ikon Zahir Accounting 5.1 pada desktop.

Gambar III.2
Ikon Zahir Accounting 5.1

2. Untuk membuat data perusahaan baru pilih Membuat data baru.

Gambar III.3
Menu Utama Zahir Accounting 5.1

3. Isi data perusahaan seperti dibawah ini, kemudian klik lanjutkan.


63

Gambar III.4
Membuat Data Baru Perusahaan

4. Isi periode akuntansi seperti dibawah ini. Kemudian tentukan lokasi

penyimpanan file, klik Lanjutkan.

Gambar III.5
Mengisi Periode Akuntansi

5. Selanjutnya akan muncul tampilan konfirmasi data perusahaan. Jika data

sudah sesuai klik Proses, namun jika ada kesalahan klik Kembali.
64

Gambar III.6
Konfirmasi Data Perusahaan

6. Pilih bidang usaha yang sesuai dengan perusahaan, kemudian klik Lanjutkan.

Gambar III.7
Memilih Jenis Usaha

Akan muncul informasi seperti berikut, klik Yes.


65

Gambar III.8
Informasi Jenis Usaha

7. Setup mata uang seperti berikut, kemudian klik Lanjutkan.

Gambar III.9
Setup Mata Uang

8. Setelah itu akan muncul tampilan data perusahaan telah selesai dibuat. Klik

Selesai.
66

Gambar III.10
Informasi Setup Data Selesai

B. Membuat Kode Account.

Sebelum melakukan penginputan transaksi yang dilakukan pertama kali adalah

membuat master data akun yang digunakan dalam proses penginputan transaksi.

Dalam membuat daftar akun zahir telah menyediakan daftar akun secara lengkap

sesuai dengan jenis usaha yang telah dipilih, namun apabila daftar akun yang

disediakan ada yang berbeda maka dapat menambah, mengubah atau menghapus

akun-akun yang telah tersedia. Berikut langkah-langkah untuk menampilkan daftar

akun:

1. Pilih modul Data-data kemudian pilih Data Rekening.

2. Klik tombol baru untuk menambahkan akun dibawah ini

Tabel III.22
Daftar akun yang ditambahkan

No Ak6un Nama Akun Klasifikasi


610-65 Beban Konsumsi Biaya Administrasi dan Umum
410-50 Penjualan Kartu SIM Pendapatan Usaha
510-50 Harga Pokok Kartu SIM Harga Pokok Penjualan
140-50 Persediaan Kartu SIM Persediaan
410-60 Pendapatan Jasa Service Pendapatan Usaha
310-15 Prive Modal
67

Gambar III.11
Tambah Akun Baru

3. Klik edit untuk mengedit akun yang ada dibawah ini.

Tabel III.23
Akun yang Harus Diubah

Akun Awal Diubah Menjadi


Hutang Usaha Hutang Dagang
Listrik,air, telepon Biaya Listrik
Gaji direksi & karyawan Biaya Gaji
Penyusutan Perlengkapan Biaya Perlengkapan
Penyusutan Peralatan Biaya Penyusustan Peralatan
Sewa Biaya Sewa
Penyusutan Kendaraan Biaya Penyusutan Kendaraan
Penyusutan Bangunan Biaya Penyusutan Bangunan

C. Membuat Link Account

Pada saat setup Link Account dapat dibuat kelompok barang untuk memudahkan

link pada setiap produknya. Kelompok barang juga berfungsi untuk memisahkan

produk berdasarkan jenis produk tersebut. Langkah-langkah membuat kelompok

barang yaitu:

1. Klik modul data-data, pilih kelompok produk.

2. Klik baru untuk menambah kelompok produk baru.

3. Isi data kelompok produk seperti dibawah ini. Pastikan semua datanya terisi

dengan benar.
68

Gambar III.12
Membuat Data Kelompok Barang

D. Membuat Kode Barang/Jasa

Setelah membuat kelompok barang langkah selanjutnya yaitu membuat kode

barang/jasa. Setiap produk harus memiliki kode barang yang berguna untuk

mengidentifikasi barang-barang secara unik. Berikut ini adalah kode barang yang

harus dibuat:

Tabel III.24
Daftar Persediaan Barang Dagang

Saldo Persediaan
Item No. Nama Produk Nilai Persediaan
Unit Harga Beli Harga Jual
AMX-B4G Andromax B 4G 3 Rp 575.000 Rp 725.000 Rp 1.725.000
Andromax Prime
AMX-PMO Modem sc 1 Rp 150.000 Rp 200.000 Rp 150.000
Asus Zenfone life
AS-ZFLsc second 2 Rp 450.000 Rp 550.000 Rp 900.000
Brandcode 9900
BRC-9900 Orens 1 Rp 230.000 Rp 300.000 Rp 230.000
iphone 6 32 gb
IP-632sc gold second 1 Rp 1.950.000 Rp 2.350.000 Rp 1.950.000
iphone 5s 16 gb
IP-5S16sc second 2 Rp 850.000 Rp 1.000.000 Rp 1.700.000
69

Lenovo A6600
LEN-A66 plus 1 Rp 1.225.000 Rp 1.350.000 Rp 1.225.000
lenovo A7000
LEN-A77sc second 1 Rp 400.000 Rp 400.000 Rp 400.000
Oppo A35 2/16
OP-A35sc second 1 Rp 1.200.000 Rp 1.300.000 Rp 1.200.000
Oppo A39 Gold
OP-A39sc second 1 Rp 700.000 Rp 800.000 Rp 700.000
OP-RMC1 Oppo Realme C1 1 Rp 1.500.000 Rp 1.800.000 Rp 1.500.000
OP-A71sc oppo A71 second 1 Rp 900.000 Rp 1.100.000 Rp 900.000
OP-A83sc oppo A83 second 1 Rp 1.200.000 Rp 1.400.000 Rp 1.200.000
OP-A37sc oppo A37 second 1 Rp 800.000 Rp 1.000.000 Rp 800.000
Samsung Galaxy
SM-J42G J4 2/32 gb 1 Rp 1.650.000 Rp 2.000.000 Rp 1.650.000
Samsung Galaxy
SM-J5PR J5 Pro 1 Rp 2.300.000 Rp 2.500.000 Rp 2.300.000
Samsung Galaxy
SM-A6 A6 1 Rp 2.650.000 Rp 2.850.000 Rp 2.650.000
Samsung Galaxy
SM-J2CR J2 Core 1 Rp 1.220.000 Rp 1.350.000 Rp 1.220.000
Samsung Galaxy
SM-J6PL J6plus 3gb/32gb 1 Rp 2.100.000 Rp 2.400.000 Rp 2.100.000
Samsung Galaxy
SM-J2PM J2 Prime 3 Rp 1.200.000 Rp 1.400.000 Rp 3.600.000
Samsung Galaxy
SM-NT5sc Note 5 second 1 Rp 2.000.000 Rp 2.500.000 Rp 2.000.000
Samsung Galaxy
SM-S6Esc S6 edge second 1 Rp 500.000 Rp 600.000 Rp 500.000
Samsung Galaxy
SM-J1Asc J1 Ace second 1 Rp 450.000 Rp 500.000 Rp 450.000
samsung galaxy j7
SM-J7PMsc prime second 1 Rp 1.300.000 Rp 1.550.000 Rp 1.300.000
samsung galaxy j2
SM-J2sc second 1 Rp 600.000 Rp 900.000 Rp 600.000
Samsung Galaxy
SM-J5PRsc J5 Pro second 1 Rp 600.000 Rp 800.000 Rp 600.000
samsung galaxy
SM-CR2sc core 2 second 1 Rp 300.000 Rp 450.000 Rp 300.000
samsung galaxy j2
SM-J2PRsc prime second 2 Rp 550.000 Rp 800.000 Rp 1.100.000
samsung galaxy j4
SM-J4PLsc plus second 2 Rp 1.500.000 Rp 1.800.000 Rp 3.000.000
VO-Y91 Vivo Y 91 1 Rp 1.550.000 Rp 1.675.000 Rp 1.550.000
VO-V9sc vivo v9 second 1 Rp 1.500.000 Rp 1.800.000 Rp 1.500.000
Xiaomi Note 4x
XI-N4X4G 4gb/64gb 1 Rp 2.100.000 Rp 2.150.000 Rp 2.100.000
Xiaomi Redmi 2
XI-RM22G 2gb/16gb 1 Rp 945.000 Rp 1.100.000 Rp 945.000
Xiaomi Redmi 6A
XI-RM6A 2/16gb 2 Rp 1.400.000 Rp 1.650.000 Rp 2.800.000
Xiaomi Redmi 2
XI-RM21 1gb/8gb 1 Rp 650.000 Rp 750.000 Rp 650.000
XI-RM5A Xiaomi Redmi 5A 2 Rp 1.250.000 Rp 1.500.000 Rp 2.500.000
Xiaomi Redmi 6
XI-RM6 3/32gb 1 Rp 1.450.000 Rp 1.600.000 Rp 1.450.000
Xiaomi Mi 2 Lite
XI-Mi2L 3/32gb 1 Rp 2.100.000 Rp 2.200.000 Rp 2.100.000
xiaomi note 5
XI-NT5 4/64 gb 3 Rp 2.200.000 Rp 2.800.000 Rp 6.600.000
70

xiaomi note 3
XI-NT3sc 3/32 gb second 1 Rp 650.000 Rp 750.000 Rp 650.000
xiaomi note 4x
XI-NT4X3sc 3/32 gb second 1 Rp 1.100.000 Rp 1.200.000 Rp 1.100.000
Accessories
ACC-TG Tempered Glass 2 Rp 25.000 Rp 50.000 Rp 50.000
CAS-SL Casing Silikon HP 2 Rp 25.000 Rp 50.000 Rp 50.000
Kartu Perdana
KP-simpati Simpati 4 Rp 15.000 Rp 40.000 Rp 60.000
BT-SM Baterai Samsung 1 Rp 45.000 Rp 65.000 Rp 45.000
Rp 62.100.000

E. Membuat Kode Customer

Customer pada Toko Aritra Cellular dibedakan menjadi company dan personal.

Data customer yang harus dibuat adalah sebagai berikut:

Tabel III.25
Data customer yang dibuat

Kode Data Customer Alamat


C001 Pelanggan Umum
Jl. Margonda Raya, ITC Depok,
C002 Yola Cellular Lt.2 Blok A No.16 Depok

Keterangan :

C = Kode Customer

001 = Nomor Urut Customer

Langkah-langkah untuk membuat kode customer yaitu:


1. Pilih modul Data-data.

2. Pilih Data Nama Alamat kemudian klik Baru.

3. Ubah kolom tipe dengan Customer. Isikan semua data seperti gambar

dibawah ini, lalu klik Rekam.


71

Gambar III.13
Mengisi Data Nama dan Alamat Customer
F. Membuat Kode Supplier

Kode supplier pada Toko Aritra Cellular yang harus dibuat adalah sebagai

berikut:

Tabel III.26
Data Supplier yang harus dibuat

Kode Data Supplier Alamat

S001 Toko Polindo Phone Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt 2 Blok A No.
104, Depok

S002 Toko Tunas Cellular Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2 Blok A No.96,
Depok
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2 Blok A No.
S003 Toko Perdana Mulia Makmur (PMM)
123-124, Depok

S004 Toko Hoki Cell Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2 Blok A No.94,
Depok
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt 2 blok A No. 9,
S005 Asia Phone
Depok
Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt 2 blok A No. 3,
S006 Sukses Jaya Accessories
Depok
S007 Penjual Umum -
S008 Toko Matrix Cell Jl. Margonda Raya, ITC Depok Lt.2 Blok A No.109
S009 Grapari Telkomsel -
S010 Toko YB Cellular Jl. Margonda Raya ITC Depok, Lt 2 Blok A No.134
72

Keterangan :
S = Kode Supplier
001 = Nomor Urut Supplier

Langkah-langkah untuk membuat kode supplier yaitu:


1. Pilih modul Data-data.

2. Pilih Data Nama Alamat kemudian klik Baru.

3. Ubah kolom tipe dengan Vendor. Isikan semua data seperti gambar dibawah

ini, lalu klik Rekam.

Gambar III.14
Mengisi Data Nama dan Alamat Supplier
G. Membuat Daftar Mata Uang

Data Mata uang sudah dibuatkan diawal ketika membuat data baru perusahaan.

Namun, jika ingin membuat daftar mata uang pilih modul Data-data > Data Mata

Uang. Dalam tab akun penting pada jendela data mata uang, berisi akun penting
73

yang digunakan pada saat transaksi, pastikan data akun penting sudah terisi dengan

benar seperti dibawah ini.

Gambar III.15
Membuat Daftar Mata uang
H. Setup Inventory

Langkah-langkah untuk membuat data produk yaitu:

1. Pilih modul Data-data

2. Pilih Data Produk. Untuk membuat data produk baru klik Baru.

3. Isi data seperti gambar dibawah ini pastikan kelompok barang terisi dengan

benar, lalu klik Rekam.

Gambar III.16
Mengisi Data Barang
74

I. Membuat Kelompok Harta Tetap

Langkah-langkah membuat kelompok harta tetap yaitu:

1. Pilih modul Data-data, Pilih Kelompok Harta Tetap, kemudian klik Baru.

2. Buat kelompok harta tetap seperti dibawah ini.

Gambar III.17
Membuat Kelompok Harta Tetap

J. Membuat Data Harta Tetap

Data harta tetap pada Toko Aritra Cellular adalah sebagai berikut:

1. Sejumlah peralatan dengan harga perolehan sebesar Rp 6.000.000, nilai

residu Rp 1.500.000. Dibeli pada bulan Januari tahun 2017 dengan umur

ekonomis 5 tahun.

Untuk membuat data harta tetap pilih modul Data-data > pilih Data Harta Tetap

> klik Baru. Isi data harta tetap seperti dibawah ini.
75

Gambar III.18
Membuat Data Harta Tetap
3.4.2. Input Saldo Awal

A. Input Saldo Awal Account

Untuk mengisi saldo awal akun klik Setting > pilih saldo Awal > pilih Saldo

Awal Akun. Masukkan semua saldo awal yang ada di neraca saldo awal dengan

benar seperti dibawah ini.


76

Gambar III.19
Mengisi Saldo Awal Akun

Hal yang perlu diperhatikan saat memasukkan saldo awal akun adalah nilai

Historical Balancing harus Rp 0, jika belum Rp 0 berarti neraca yang sudah

dimasukkan belum benar atau belum balance. Jika sudah balance klik Rekam.

B. Input Saldo Awal Hutang

Langkah-langkah untuk memasukkan saldo awal hutang yaitu:

1. pilih Setting > pilih Saldo Awal > pilih Saldo Awal Hutang Usaha.

2. klik Baru untuk memasukkan saldo hutang baru. Kemudian masukkan data

seperti dibawah ini.


77

Gambar III.20
Mengisi Saldo Awal Hutang Dagang

3. Setelah itu klik Rekam.

Setelah semua data dimasukkan akan muncul daftar saldo awal hutang

sebagai berikut:

Gambar III.21
Mengisi Saldo Awal Hutang Dagang (lanjutan)

C. Input Saldo Awal Piutang

Langkah-langkah untuk memasukkan saldo awal piutang yaitu:

1. pilih Setting > pilih Saldo Awal > pilih Saldo Awal Piutang Usaha.
78

2. klik Baru untuk memasukkan saldo piutang baru. Kemudian masukkan data

seperti dibawah ini.

Gambar III.22
Mengisi Saldo Awal Piutang Dagang

3. Setelah itu klik Rekam.

Setelah semua data dimasukkan akan muncul daftar saldo awal hutang

sebagai berikut:

Gambar III.23
Mengisi Saldo Awal Piutang Dagang (lanjutan)
79

D. Input Saldo Awal Inventory

Langkah-langkah untuk memasukkan saldo awal persediaan yaitu:

1. Pilih Setting > pilih Saldo Awal > pilih Saldo Awal Persediaan.

2. Klik Baru untuk memasukkan saldo awal persediaan baru. Input semua data

persediaan seperti berikut kemudian klik Rekam.

Gambar III.24

Mengisi Saldo Awal Persediaan

Setelah semua data selesai dimasukkan, saldo awal yang akan terbentuk

adalah sebagai berikut:


80

Gambar III.25
Daftar Saldo Awal Persediaan

3.4.3. Input Data Transaksi

Transaksi yang terjadi pada Toko Aritra Cellular periode Februari 2019
adalah sebagai berikut:

1. Tanggal 1 Februari 2019, dibeli 6 tempered glass @25.000 dari Toko Sukses Jaya

Accessories secara tunai sebesar Rp 150.000.


81

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.26
Transaksi Tanggal 01 Februari Pembelian Tunai

2. Tanggal 1 Februari 2019, dibeli HP Xiaomi Note 5 4/64gb dari Toko Polindo

Phone secara kredit sebesar Rp 2.200.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.


82

Gambar III.27
Transaksi Tanggal 01 Februari Pembelian Kredit

3. Tanggal 1 Februari 2019, dibeli 2 LCD handphone @200.000 dari Toko Asia

Depok secara kredit sebesar Rp 400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk LCD belum tersedia di daftar produk jadi buat produk

baru terlebih dahulu, setelah itu masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
83

Gambar III.28
Transaksi Tanggal 01 Februari Pembelian Kredit

Gambar III.29
Transaksi Tanggal 01 Februari Pembelian Kredit (lanjutan)

4. Tanggal 1 Februari 2019, Dijual HP xiaomi note 5 4/64GB secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.750.000 dan penjualan tempered glass Rp 50.000.


84

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.30
Transaksi Tanggal 01 Februari Penjualan Tunai

5. Tanggal 1 Februari 2019, Dijual LCD handphone secara tunai kepada pelanggan

umum sebesar Rp 220.000 dan pendapatan jasa service Rp 30.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai dan jasa maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice, jasa dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
85

Gambar III.31
Transaksi Tanggal 01 Februari Penjualan Tunai & Pendapatan Jasa

6. Tanggal 1 Februari 2019, Dibeli HP xiaomi redmi 6A 3/32gb dari Toko Polindo

Phone secara tunai sebesar Rp 1.535.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, karena produk yang dibeli belum tersedia di daftar produk

jadi buat produk baru terlebih dahulu, setelah itu masukkan data transaksi, lalu klik

Rekam.
86

Gambar III.32
Transaksi Tanggal 01 Februari Pembelian Tunai

Gambar III.33
Transaksi Tanggal 01 Februari Pembelian Tunai (lanjutan)

7. Tanggal 2 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy j7 prime second kepada

pelanggan umum secara tunai sebesar Rp 1.550.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
87

Gambar III.34
Transaksi Tanggal 02 Februari Penjualan Tunai

8. Tanggal 2 Februari 2019, Dibeli 2 baterai samsung dari Toko Sukses Jaya

Accessories secara tunai.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.35
Transaksi Tanggal 02 Februari Pembelian Tunai
88

9. Tanggal 2 Februari 2019, Dijual LCD handphone secara tunai kepada pelanggan

umum sebesar Rp 220.000 dan pendapatan jasa service Rp 30.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai dan jasa maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice, jasa dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.36
Transaksi Tanggal 02 Februari Penjualan Tunai & Pendapatam Jasa

10. Tanggal 2 Februari 2019, Pembayaran utang pada Toko Asia Phone Depok

untuk transaksi tanggal 01/02/2019 sebesar Rp 200.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.


89

Gambar III.37
Transaksi Tanggal 02 Februari Pembayaran Hutang Dagang

11. Tanggal 2 Februari 2019, Dijual baterai samsung secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 65.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.38
Transaksi Tanggal 02 Februari Penjualan Tunai
90

12. Tanggal 3 Februari 2019, Dijual HP Andromax B 4G secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 725.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.39
Transaksi Tanggal 03 Februari Penjualan Tunai

13. Tanggal 3 Februari 2019, Dijual HP Lenovo A7000 second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam. Karena produk

ini sudah lama tersimpan akhirnya penjual memilih untuk menjual produk ini dengan

harga beli tanpa mengambil keuntungan.


91

Gambar III.40
Transaksi Tanggal 03 Februari Penjualan Tunai

14. Tanggal 3 Februari 2019, Dibeli samsung karamel 1272 second dari Toko

Matrix Cell secara kredit sebesar Rp 400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, kemudian masukkan data transaksi, produk yang dibeli tidak tersedia

di daftar produk maka harus dibuat terlebih dahulu, lalu klik Rekam.

Gambar III.41
Transaksi Tanggal 03 Februari Pembelian Kredit
92

Gambar III.42
Transaksi Tanggal 03 Februari Pembelian Kredit(lanjutan)

15. Tanggal 3 Februari 2019, Dibeli 1 tempered glass @25.000 dan 1 silikon HP

@25.000 pada Toko Sukses Jaya Accessories secara tunai sebesar Rp 50.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
93

Gambar III.43
Transaksi Tanggal 03 Februari Pembelian Tunai

16. Tanggal 3 Februari 2019, Dijual HP Samsung galaxy J2 prime second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 750.000 dan penjualan 1 tempered glass

secara tunai sebesar Rp 50.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
94

Gambar III.44
Transaksi Tanggal 03 Februari Penjualan Tunai

17. Tanggal 03 Februari 2019, Pembayaran utang pada Toko Polindo atas

transaksi tanggal 01/02/2019 sebesar Rp 2.200.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 01/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.45
Transaksi Tanggal 03 Februari Pembayaran hutang ke Polindo Phone
95

18. Tanggal 3 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J4 2/32 gb secara tunai

kepada pelanggan umum.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.46
Transaksi Tanggal 03 Februari Penjualan Tunai

19. Tanggal 4 Februari 2019, Pelunasan hutang kepada PT PMM tanggal

31/01/2019.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 31/01/2019, lalu klik Rekam.
96

Gambar III.47
Transaksi Tanggal 04 Februari Pembayaran Hutang

20. Tanggal 4 Februari 2019, Dibeli HP samsung galaxy J6plus 4/64gb dari PT

PMM secara kredit sebesar Rp 2.885.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar persediaan maka masukkan data

produk terlebih dahulu seperti berikut, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik

Rekam.

Gambar III.48
Transaksi Tanggal 04 Februari Pembelian Kredit
97

Gambar III.49
Transaksi Tanggal 04 Februari Pembelian Kredit(lanjutan)

21. Tanggal 4 Februari 2019, Dibeli 1 tempered glass @25.000 dan 1 silikon HP

@25.000 dari Toko Sukses Jaya accessories secara tunai sebesar Rp 50.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.50
Transaksi Tanggal 04 Februari Pembelian Tunai
98

22. Tanggal 4 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy j6plus 4/4gb secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 3.250.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.51
Transaksi Tanggal 04 Februari Penjualan Tunai

23. Tanggal 4 Februari 2019, Dijual HP Xiaomi Note 5 4/64gb secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.750.000 dan 1 tempered glass Rp 50.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
99

Gambar III.52
Transaksi Tanggal 04 Februari Penjualan Tunai

24. Tanggal 4 Februari 2019, Pembayaran hutang kepada PT Perdana Mulia

Makmur (PMM) atas transaksi tanggal 04/02/2019 sebesar Rp 2.885.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 04/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.53
Transaksi Tanggal 04 Februari Pembayaran Hutang
100

25. Tanggal 4 Februari 2019, Pembayaran hutang kepada Asia Phone Depok sebesar

atas transaksi tanggal 01/02/2019 sebesar Rp 200.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 01/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.54
Transaksi Tanggal 04 Februari Pembayaran Hutang

26. Tanggal 5 Februari 2019, Dibeli HP samsung galaxy J4 plus 2/32 gb sebanyak 2

unit @1.785.000 dari PT PMM secara kredit sebesar Rp 3.570.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.


101

Gambar III.55
Transaksi Tanggal 05 Februari Pembelian Kredit

27. Tanggal 5 Februari 2019, Dijual HP vivo Y 91 kepada Toko Yola Cellular

secara kredit sebesar Rp 1.675.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.56
Transaksi Tanggal 05 Februari Penjualan Kredit
102

28. Tanggal 5 Februari 2019, Dibeli HP asus zenfone live second secara tunai dari

penjual umum sebesar Rp 500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.57
Transaksi Tanggal 05 Februari Pembelian Tunai

29. Tanggal 5 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J2 prime second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 600.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
103

Gambar III.58
Transaksi Tanggal 05 Februari Pembelian Kredit

30. Tanggal 5 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.59
Transaksi Tanggal 05 Februari Penjualan Tunai
104

31. Tanggal 5 Februari 2019, Pembayaran utang pada matrix cell untuk transaksi

tanggal 03/02/2019 sebesar Rp 400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 03/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.60
Transaksi Tanggal 05 Februari Pembayaran Hutang

32. Tanggal 7 Februari 2019, Dijual andromax prime modem second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 200.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
105

Gambar III.61
Transaksi Tangga 07 Februari Penjualan Tunai

33. Tanggal 7 Februari 2019, Dibeli HP Xiaomi Redmi 5A 2/16 second secara tunai

dari penjual umum sebesar Rp 800.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, karena produk tidak ada di daftar produk maka masukkan

data produk terlebih dahulu seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.62
Transaksi Tanggal 07 Februari Pembelian Tunai
106

Gambar III.63
Transaksi Tanggal 07 Februari Pembelian Tunai (lanjutan)

34. Tanggal 8 Februari 2019, Dijual HP Xiaomi Redmi 2 1/8 gb secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 750.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
107

Gambar III.64
Transaksi Tanggal 08 Februari Penjualan Tunai

35. Tanggal 8 Februari 2019, Diterima Pelunasan Piutang dari Yola Cellular atas

transaksi bulan januari 31/01/2019 sebesar Rp 1.575.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penerimaan Piutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Penjualan, pilih Pembayaran Piutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 31/01/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.65
Transaksi Tanggal 08 Februari Penerimaan Piutang
108

36. Tanggal 9 Februari 2019, Dijual HP xiaomi Redmi 6A 2/16 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.650.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.66
Transaksi Tanggal 09 Februari Penjualan Tunai

37. Tanggal 10 Februari 2019, Dijual HP andromax B 4G secara tunai kepada

pelanggan umum sebanyak 2 unit @700.000 sebesar Rpcfvg hymj,o90/;t 5r

1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
109

Gambar III.67
Transaksi Tanggal 10 Februari Penjualan Tunai

38. Tanggal 10 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J2 core secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.350.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.68
Transaksi Tanggal 10 Februari Penjualan Tunai
110

39. Tanggal 10 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J1 ace second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.69
Transaksi Tanggal 10 Februari Penjualan Tunai

40. Tanggal 11 Februari 2019, Dijual HP xiaomi Redmi 6A 2/16 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.650.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
111

Gambar III.70
Transaksi Tanggal 11 Februari Penjualan Tunai

41. Tanggal 11 Februari 2019, pembayaran utang pada PT PMM atas transaksi

tanggal 05/02/2019 sebesar Rp 3.570.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 05/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.71
Transaksi Tanggal 11 Februari Pembayaran Hutang
112

42. Tanggal 11 Februari 2019, Dijual HP Brandcode B9900 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 300.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.72
Transaksi Tanggal 11 Februari Penjualan Tunai

43. Tanggal 11 Februari 2019, penambahan kas dari pemilik sebesar Rp 2.000.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penambahan modal maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul Kas & Bank, pilih Kas Masuk, masukkan data

transaksi seperti berikut, lalu klik Rekam.


113

Gambar III.73
Transaksi Tanggal 11 Februari Penambahan Modal
44. Tanggal 11 Februari 2019, Dibeli HP iphone 7, 128GB second dari penjual

umum secara tunai sebesar Rp 4.500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, karena produk tidak ada di daftar produk maka dibuat

terlebih dahulu seperti berikut, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.74
Transaksi Tanggal 11 Februari Pembelian Tunai
114

Gambar III.75
Transaksi Tanggal 11 Februari Pembelian Tunai (lanjutan)
45. Tanggal 11 Februari 2019, Dibeli HP oppo A37 second dari penjual umum

secara tunai sebesar Rp 800.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.76
Transaksi Tanggal 11 Februari Pembelian Tunai
115

46. Tanggal 13 Februari 2019, Dibeli HP samsung galaxy A7 4/64 dariToko

Polindo Phone secara kredit sebesar Rp 3.650.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar produk maka dibuat terlebih dahulu

seperti berikut, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.77
Transaksi Tanggal 13 Februari Pembelian Kredit
116

Gambar III.78
Transaksi Tanggal 13 Februari Pembelian Kredit (lanjutan)
47. Tanggal 13 Februari 2019, Dibeli tempered glass sebanyak 2pcs @25.000 dari

Toko Sukses Jaya Accessories secara tunai sebesar Rp 50.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.79
Transaksi Tanggal 13 Februari Pembelian Tunai
117

48. Tanggal 13 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy A7 4/64 GB @3.800.000

dan tempered glass @50.000 secara tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp

3.850.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.80
Transaksi Tanggal 13 Februari Penjualan Tunai

49. Tanggal 13 Februari 2019, Dibeli HP oppo Realme C1 2/16 GB sebanyak 2

unit@1.475.000 dari Polindo Phone secara tunai sebesar Rp 2.950.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
118

Gambar III.81
Transaksi Tanggal 13 Februari Pembelian Tunai
50. Tanggal 13 Februari 2019, Dijual HP vivo V9 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.800.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.82
Transaksi Tanggal 13 Februari Penjualan Tunai
119

51. Tanggal 13 Februari 2019, Dijual HP xiaomi Redmi 6 3/32 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.600.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.83
Transaksi Tanggal 13 Februari Penjualan Tunai

52. Tanggal 13 Februari 2019, Dijual HP Oppo A37 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.000.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
120

Gambar III.84
Transaksi Tanggal 13 Februari Penjualan Tunai
53. Tanggal 13 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.85
Transaksi Tanggal 13 Februari Penjualan Tunai
121

54. Tanggal 13 Februari 2019, Dibeli HP Iphone 6s 64gb second dari penjual

umum secara tunai sebesar Rp 2.500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, karena produk tidak ada di daftar produk maka dibuat

terlebih dahulu seperti berikut, kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.86
Transaksi Tanggal 13 Februari Pembelian Tunai

Gambar III.87
Transaksi Tanggal 13 Februari Pembelian Tunai (lanjutan)
122

55. Tanggal 14 Februari 2019, Dijual HP oppo A83 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.88
Transaksi Tanggal 14 Februari Penjualan Tunai

56. Tanggal 14 Februari 2019, Dijual HP oppo A71 second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.100.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
123

Gambar III.89
Transaksi Tanggal 14 Februari Penjualan Tunai
57. Tanggal 14 Februari 2019, Dibeli HP Xiaomi Redmi 2 1/8 sebanyak 3

unit@650.000 dari Toko Polindo Phone secara tunai sebesar Rp 1.950.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.90
Transaksi Tanggal 14 Februari Pembelian Tunai
124

58. Tanggal 14 Februari 2019, Dibeli perlengkapan toko berupa tisu dan pembersih

kaca secara tunai sebesar Rp 40.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pengeluaran kas untuk beli

perlengkapan toko maka penyelesaian nya yaitu pilih modul Kas & Bank, pilih Kas

Keluar, masukkan data seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.91
Transaksi Tanggal 14 Februari Pembelian Perlengkapan

59. Tanggal 14 Februari 2019, Dijual HP Xiaomi Redmi 2 1/8 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 700.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
125

Gambar III.92
Transaksi Tanggal 14 Februari Penjualan Tunai
60. Tanggal 15 Februari 2019, Dijual HP Iphone 6s 64gb second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.800.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.93
Transaksi Tanggal 15 Februari Penjualan Tunai
126

61. Tanggal 15 Februari 2019, Dibeli HP Samsung Galaxy J7 Prime second dari

Toko Hoki secara kredit sebesar Rp 1.350.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.94
Transaksi Tanggal 15 Februari Pembelian Kredit

62. Tanggal 15 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J7 prime second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
127

Gambar III.95
Transaksi Tanggal 15 Februari Penjualan Tunai
63. Tanggal 15 Februari 2019, Dibeli kartu perdana simpati nomor cantik 9 pcs

@15.000 secara tunai sebesar Rp 135.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.96
Transaksi Tanggal 15 Februari Pembelian Tunai
128

64. Tanggal 15 Februari 2019, Dibeli HP Samsung galaxy J3 dari penjual umum

secara tunai sebesar Rp 600.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar produk maka ditambahkan terlebih

dahulu dengan cara klik baru kemudian masukkan data produk seperti berikut,

setelah itu masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.97
Transaksi Tanggal 15 Februari Pembelian Tunai
129

Gambar III.98
Transaksi Tanggal 15 Februari Pembelian Tunai (lanjutan)
65. Tanggal 16 Februari 2019, Pembayaran utang kepada Toko Polindo Phone atas

transaksi tanggal 13/02/2019 sebesar Rp 3.650.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 05/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.99
Transaksi Tanggal 16 Februari Pembayaran Hutang
130

66. Tanggal 17 Februari 2019, Dibeli HP xiaomi redmi 6A 2/16 pada Toko polindo

phone secara kredit sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.100
Transaksi Tanggal 17 Februari Pembelian kredit
67. Tanggal 17 Februari 2019, Dijual HP xiaomi Redmi 6A 2/16 secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.650.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
131

Gambar III.101
Transaksi Tanggal 17 Februar Penjualan Tunai

68. Tanggal 17 Februari 2019, Pembayaran utang pada Toko Hoki atas transaksi

tanggal 17/02/2019 sebesar Rp 1.350.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 15/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.102
Transaksi Tanggal 17 Februari Pembayaran Hutang
132

69. Tanggal 18 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J4 plus second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.800.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.103
Transaksi Tanggal 18 Februari Penjualan Tunai
70. Tanggal 18 Februari 2019, Dibeli HP samsung galaxy tab A 7" second dari

Toko Matrix Cell secara tunai sebesar Rp 1.200.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar produk maka ditambahkan terlebih

dahulu dengan cara klik baru kemudian masukkan data produk seperti berikut,

setelah itu masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.


133

Gambar III.104
Transaksi Tanggal 18 Februari Pembelian Tunai

Gambar III.105
Transaksi Tanggal 18 Februari Pembelian Tunai (lanjutan)

71. Tanggal 18 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy tab A 7" second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
134

Gambar III.106
Transaksi Tanggal 18 Februari Penjualan Tunai
72. Tanggal 18 Februari 2019, Dijual perdana simpati nomor cantik secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 40.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.107
Transaksi Tanggal 18 Februari Penjualan Tunai
135

73. Tanggal 18 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy A6 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.850.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.108
Transaksi Tanggal 18 Februari Penjualan Tunai

74. Tanggal 18 Februari 2019, pengambilan modal oleh pemilik (prive) sebesar Rp

1.300.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pengambilan modal(prive)

maka penyelesaiannya yaitu pilih modul Kas & Bank, pilih Kas Keluar, masukkan

data seperti berikut, lalu klik Rekam.


136

Gambar III.109
Transaksi Tanggal 18 Februari Pengambilan Prive
75. Tanggal 19 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy Note 5 second secara

tunai kepada pelanggan umum sebesar Rp 2.500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.110
Transaksi Tanggal 19 Februar Penjualan Tunai
137

76. Tanggal 19 Februari 2019, Dibeli 2 HP Samsung galaxy J2 Prime pada Toko

Hoki secara tunai sebesar Rp 2.400.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.111
Transaksi Tanggal 19 Februari Pembelian Tunai
77. Tanggal 20 Februari 2019, Dijual HP Iphone 6 32gb second secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.350.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
138

Gambar III.112
Transaksi Tanggal 20 Februari Penjualan Tunai

78. Tanggal 20 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.113
Transaksi Tanggal 20 Februari Penjualan Tunai
139

79. Tanggal 20 Februari 2019, Dijual silikon + antigores secara tunai kepada

pelanggan umum masing-masing 50.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.114
Transaksi Tanggal 20 Februari Penjualan Tunai
80. Tanggal 20 Februari 2019, Pembayaran Hutang kepada Toko Polindo Phone

atas transaksi tanggal 17/02/2019 sebesar Rp 1.400.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 17/02/2019, lalu klik Rekam.
140

Gambar III.115
Transaksi Tanggal 20 Februari Pembayaran Hutang

81. Tanggal 21 Februari 2019, Penambahan modal dari pemilik sebesar Rp

2.000.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penambahan modal maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul Kas & Bank, pilih Kas Masuk, masukkan data

seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.116
Transaksi Tanggal 21 Februari Penambahan Modal
141

82. Tanggal 21 Februari 2019, Dijual HP oppo A35 2/16 second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.300.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.117
Transaksi Tanggal 21 Februari Penjualan Tunai
83. Tanggal 21 Februari 2019, Dijual HP iphone 7, 128GB second secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 5.350.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
142

Gambar III.118
Transaksi Tanggal 21 Februari Penjualan Tunai
84. Tanggal 22 Februari 2019, Dijual HP samsung galaxy J2 prime secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 1.500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.119
Transaksi Tanggal 22 Februari Penjualan Tunai
143

85. Tanggal 22 Februari 2019, Dibeli 1 unit Hp xiaomi redmi 6a 2/16 dari Toko

Tunas Cellular secara tunai sebesar Rp 1.230.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.120
Transaksi Tanggal 22 Februari Pembelian Tunai
86. Tanggal 22 Februari 2019, Dibeli HP Iphone 6 16 gb dari Toko Hoki secara

kredit sebesar Rp 2.500.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
144

Gambar III.121
Transaksi Tanggal 22 Februari Pembelian Kredit

Gambar III.122
Transaksi Tanggal 22 Februari Pembelian Kredit (lanjutan)
87. Tanggal 22 Februari 2019, Dijual HP Iphone 6 16 gb secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.650.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
145

Gambar III.123
Transaksi Tanggal 22 Februari Penjualan Tunai

88. Tanggal 24 Februari 2019, Dibeli HP asus zenfone live dari Toko Tunas

Cellular secara kredit sebesar Rp 1.080.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar produk maka ditambahkan terlebih

dahulu dengan cara klik baru kemudian masukkan data produk seperti berikut,

setelah itu masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.


146

Gambar III.124
Transaksi Tanggal 24 Februari Pembelian Kredit

Gambar III.125
Transaksi Tanggal 24 Februari Pembelian Kredit (lanjutan)

89. Tanggal 24 Februari 2019, Dijual HP asus zenfone live secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.130.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
147

Gambar III.126
Transaksi Tanggal 24 Februari Penjualan Tunai

90. Tanggal 24 Februari 2019, Dijual baterai samsung secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 65.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.127
Transaksi Tanggal 24 Februari Pejualan Tunai
148

91. Tanggal 24 Februari 2019, Pembayaran utang pada Toko Tunas Cellular atas

transaksi tanggal 24/02/2019 sebesar Rp 1.080.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 17/02/2019, lalu klik Rekam.

Gambar III.128
Transaksi Tanggal 24 Februari Pembayaran Hutang

92. Tanggal 25 Februari 2019, Pembayaran utang pada Toko Hoki atas transaksi

tanggal 22/02/2019 sebesar Rp 2.500.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembayaran Hutang maka

penyelesaiannya yaitu pilih modul Pembelian, pilih Pembayaran Hutang Usaha,

masukkan data transaksi pilih No.Invoice tanggal 17/02/2019, lalu klik Rekam.
149

Gambar III.129
Transaksi Tanggal 25 Februari Pembayaran Hutang

93. Tanggal 26 Februari 2019, Dibeli 2 unit HP samsung galaxy M20 @2.650.000

dari PT Perdana Mulia Makmur secara kredit sebesar Rp 5.300.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar produk maka ditambahkan terlebih

dahulu dengan cara klik baru kemudian masukkan data produk seperti berikut,

kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.


150

Gambar III.130
Transaksi Tanggal 26 Februari Pembelian Kredit

Gambar III.131
Transaksi Tanggal 26 Februari Pembelian Kredit (lanjutan)

94. Tanggal 26 Februari 2019, Dijual HP xiaomi Mi 2 Lite 3/32 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.200.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
151

Gambar III.132
Transaksi Tanggal 26 Februari Penjualan Tunai

95. Tanggal 26 Februari 2019, Dibeli Aqua 1 Dus secara tunai sebesar Rp 28.000.

Penyelesaian: pilih modul Kas & Bank, pilih Kas Keluar, masukkan data

transaksi seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.133
Transaksi Tanggal 26 Februari Biaya Konsumsi
152

96. Tanggal 26 Februari 2019, Dijual HP xiaomi Note 4x 4/64 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.150.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.134
Transaksi Tanggal 26 Februari Penjualan Tunai

97. Tanggal 27 Februari 2019, Pembayaran listrik sebesar Rp 1.000.000

Penyelesaian: pilih modul Kas & Bank, pilih Kas Keluar, masukkan data

transaksi seperti berikut, lalu klik Rekam.


153

Gambar III.135
Transaksi Tanggal 27 Februari Biaya Listrik

98. Tanggal 27 Februari 2019, Dijual Hp samsung galaxy M20 secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 2.850.000

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.136
Transaksi Tanggal 27 Februari Penjualan Tunai
154

99. Tanggal 28 Februari 2019, Dibeli HP asus zenfone Mi pro dariToko YB

Cellular secara kredit sebesar Rp 1.700.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi pembelian kredit maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul pembelian, pilih Penerimaan Barang (Invoicing),

ceklis invoice, karena produk tidak ada di daftar produk maka ditambahkan terlebih

dahulu dengan cara klik baru kemudian masukkan data produk seperti berikut,

kemudian masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.137
Transaksi Tanggal 28 Februari Pembelian Kredit

Gambar III.138
Transaksi Tanggal 28 Februari Pembelian Kredit (lanjutan)
155

100. Tanggal 28 Februari 2019, Dijual HP asus zenfone Mi pro secara tunai kepada

pelanggan umum sebesar Rp 1.850.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.

Gambar III.139
Transaksi Tanggal 28 Februari Penjualan Tunai

101. Tanggal 28 Februari 2019, Dijual 2 perdana simpati nomor cantik secara tunai

kepada pelanggan umum sebesar Rp 80.000.

Penyelesaian: Transaksi ini merupakan transaksi penjualan tunai maka

penyelesaian nya yaitu pilih modul penjualan, pilih Pengiriman Barang (Invoicing),

ceklis invoice dan tunai, masukkan data transaksi, lalu klik Rekam.
156

Gambar III.140
Transaksi Tanggal 28 Februari Penjualan Tunai

102. Tanggal 28 Februari 2019, Pembayaran Gaji karyawan secara tunai

Penyelesaian: pilih modul Kas & Bank, pilih Kas Keluar, masukkan data

transaksi seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.141
Transaksi Tanggal 28 Februari Biaya Gaji
157

103. Sewa yang sudah berjalan di akhir bulan harus di catat sebagai biaya sewa

sebesar 2.000.000

Penyelesaian: pilih modul Buku Besar, pilih Transaksi Jurnal Umum,

masukkan transaksi penyesuaian seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.142
Transaksi Tanggal 28 Februari Penyesuaian Sewa Toko

104. Perlengkapan yang digunakan selama bulan Februari 2019 sebesar Rp

200.000 sehingga perlu dibuatkan jurnal penyesuaian perlengkapan.

Penyelesaian: pilih modul Buku Besar, pilih Transaksi Jurnal Umum,

masukkan transaksi penyesuaian seperti berikut, lalu klik Rekam.


158

Gambar III.143
Transaksi Tanggal 28 Februari Penyesuaian Perlengkapan

105. Biaya penyusutan peralatan untuk bulan Februari yaitu sebesar Rp 75.000.

Penyelesaian: pilih modul Buku Besar, pilih Transaksi Jurnal Umum,

masukkan transaksi penyesuaian seperti berikut, lalu klik Rekam.

Gambar III.144
Transaksi Tanggal 28 Februari Penyesuaian Peralatan
159

3.4.4. Laporan

Laporan keuangan yang dihasilkan pada periode bulan Februari 2019 adalah

sebagai berikut:

A. Laporan Laba Rugi

Untuk menampilkan laporan laba rugi pilih modul Laporan, pilih Laporan

Keuangan, klik laba rugi standar, kemudian masukkan periode laporan, klik Rekam.

Gambar III.145
Laporan Laba Rugi Bulan Februari 2019
160

Berdasarkan laporan laba rugi di atas, dapat diketahui pendapatan usaha di

dapat dari penjualan handphone, baterai, casing, accessories, kartu perdana, dan

pendapatan jasa service, biaya atas pendapatan diperoleh dari total HPP, pengeluaran

operasional diperoleh dari total biaya administrasi&umum serta total pengeluaran

biaya non operasional. Laba bersih yang di dapat adalah sebesar Rp 4.202.000.

B. Laporan Neraca

Untuk menampilkan laporan perubahan modal pilih modul Laporan, pilih

Laporan Keuangan, pilih neraca standar, masukkan periode laporan, klik Rekam.

Gambar III.146
Laporan Neraca Bulan Februari 2019
161

Gambar III.147
Laporan Neraca Bulan Februari 2019 (lanjutan)

Berdasarkan laporan neraca diatas, perkembangan usaha Toko Aritra Cellular

cukup baik, karena ada peningkatan total harta dari Rp 106.695.000 menjadi Rp

118.827.000
162

C. Neraca Saldo

Gambar III.148
Neraca Saldo 1 Maret 2019
163

3.4.5 Analisa Laporan Keuangan

A. Analisa Grafik Laba Rugi

Gambar III.149
Analisa Grafik Laba Rugi

Berdasarkan grafik diatas, dapat diketahui jumlah pendapatan sebesar Rp

78.630.000, jumlah biaya sebesar Rp 74.428.000 dan jumlah keuntungan yang di

dapat yaitu Rp 4.202.000. Dari grafik ini dapat disimpulkan jumlah pendapatan dan

jumlah biaya tidak jauh berbeda, sehingga keuntungan yang di dapat tidak terlalu

besar.

B. Analisa Grafik Neraca

Gambar III.150
Analisa Grafik Neraca
164

Berdasarkan grafik diatas dapat diketahui total Asset sebesar Rp 118.827.000,

total kewajiban sebesar Rp 8.925.000 dan total modal sebesar Rp 109.902.000.

C. Analisa Ratio

1. Current Ratio

Current Ratio merupakan perbandingan antara nilai aktiva lancer dan pasiva

lancar. Current Ratio digunakan mengukur seberapa jauh aktiva lancer

perusahaan dapat dipakai untuk memenuhi kewajiban.

Current Ratio = Total Asset Lancar = 114.437.000 = 1.282,21%


Total Hutang Lancar 8.925.000

Artinya, perbandingan antara aktiva lancar dan hutang lancar yaitu

1.282,21%. setiap Rp 1 hutang lancar dijamin oleh Rp 1.282,81 aktiva

lancar

Gambar III.151
Analisa Ratio-Current Ratio

2. Quick Ratio

Quick Ratio merupakan perbandingan antara hutang lancar dengan aktiva

lancar (tanpa persediaan) terhadap hutang lancar.

Quick Ratio = Quick Ratio = 52.537.000 = 588,65%


Total Hutang Lancar 8.925.000
165

Artinya, perbandingan antara hutang lancar dan aktiva lancar (tanpa

persediaan) yaitu 588,65%. Setiap Rp 1 hutang lancar dijamin oleh Rp

588,65 aktiva lancar.

Gambar III.152
Analisa Ratio-Quick Ratio

3. Cash Ratio

Cash Ratio merupakan perbandingan antara kas ditambah setara kas

terhadap utang lancar.

Cash Ratio = kas = 50.862.000 = 569,88%


Total kewajiban Lancar 8.925.000

Artinya, perbandingan antara kas di tambah setara kas terhadap utang lancar

yaitu 569,88% . setiap Rp 1 utang lancar dijamin dengan kas sebesar Rp

569,88.

Gambar III.153
166

Analisa Ratio-Cash Ratio

You might also like