You are on page 1of 2

REMIDI MATEMATIKA WAJIB

NAMA: MUHAMMAD HAFIDZ RAMADHAN


KELAS: XI MIPA 1
NO.ABSEN: 23

REMIDI MATEMATIKA WAJIB

NAMA: MUHAMMAD HAFIDZ RAMADHAN

KELAS XI MIPA 1

NO.ABSEN: 23

1. Sebuah perusahaan memproduksi dua jenis pakaian, yaitu pakaian lengan panjang dan pakaian
lengan pendek. Pakaian lengan panjang memerlukan kain motif 2 m dan kain polos 1 m. Pakaian
lengan pendek memerlukan kain motif 1 m dan kain polos 2 m. Persediaan kain polos 30 m dan
kain motif 20 m. Jika laba penjualan pakaian lengan panjang Rp15.000,00 dan lengan pendek
Rp10.000,00, maka laba maksimum diperoleh saat pakaian terjual sebanyak….

A. 30 pakaian lengan panjang saja


B. 20 pakaian lengan pendek saja
C. 20 pakaian lengan panjang saja
D. 20 pakaian lengan panjang dan 30 pakaian lengan pendek
E. 30 pakaian lengan panjang dan 20 pakaian lengan pendek

2. Seorang pemilik toko tas ingin mengisi tokonya dengan tas wanita paling sedikit 200 tas dan tas
laki-laki paling sedikit 150 tas. Toko tersebut hanya dapat memuat 500 tas. Banyaknya tas
wanita tidak boleh melebihi 350 tas. Jika laba tas wanita, Rp5.000,00 dan tas laki-laki
Rp4.000,00, maka laba maksimum yang dapat diperoleh adalah….

A. Rp1.600.000,00
B. Rp2.200.000,00
C. Rp2.350.000,00
D. Rp3.150.000,00
E. Rp3.300.000,00

3. Tempat parkir seluas 400 m2 hanya dapat menampung 80 mobil dan sepeda motor. Tiap mobil
memerlukan 8m2 dan sepeda motor 2 m2 . Biaya parkir sepeda motor Rp1.500,00 dan mobil
Rp3.000,00. Jika parkiran penuh, maka banyaknya kendaraan agar penghasilan maksimum
adalah……
REMIDI MATEMATIKA WAJIB
NAMA: MUHAMMAD HAFIDZ RAMADHAN
KELAS: XI MIPA 1
NO.ABSEN: 23

A. 50 mobil sajagf
B. 80 sepeda motor saja
C. 40 mobil dan 40 sepeda motor
D. 80 mobil dan 50 sepeda motor
E. 80 mobil saja

4. Seorang pedagang buah membeli buah jeruk dan apel untuk dijual kembali. Modal yang dimiliki
sebesar 10 juta. Buah jeruk dibeli seharga Rp10.000,00 per kg dan apel Rp30.000,00 per kg. Ia
membeli 500 kg buah untuk persediaan. Jika penjualan jeruk Rp12.000,00 per kg dan apel
Rp35.000,00 per kg, maka laba minimum yang diperolehnya adalah…

A. Rp2.500.000,00
B. Rp2.000.000,00
C. Rp1.750.000,00
D. Rp1.000.000,00
E. Rp865.000,00

5. Pada system pertidaksamaan x + y ≥ 2, x – y ≤ 0, x – 4y ≥ - 18 berlaku 3x + 2y ≥ k. Nilai k


terbesar adalah….

A. 2
B. 5
C. 10
D. 20
E. 30

You might also like