You are on page 1of 3

Tugas Praktik Mandiri Sesi 4

Membuat Video Membawakan Berita

Tujuan
● Peserta mampu menerapkan cara menyampaikan berita
● Peserta mampu menerapkan teknik-teknik menyampaikan berita
● Peserta mampu menerapkan keterampilan di depan kamera

Tugas
Perhatikan naskah berita di bawah ini!

HALO// NAMA SAYA//....

AKIBAT ERUPSI GUNUNG MERAPI YANG TERJADI PADA SABTU SIANG/ SEBELAS
MARET/ DUA RIBU DUA PULUH TIGA/ MENGAKIBATKAN SEJUMLAH OBJEK WISATA DI
WILAYAH TAMAN NASIONAL GUNUNG MERAPI DITUTUP SEMENTARA // SAAT INI/
JALUR EVAKUASI DAN BARAK PENGUNGSIAN DI WILAYAH SLEMAN DALAM KONDISI
SIAP UNTUK DIGUNAKAN//OLEH KARENA ITU/ WARGA DIMINTA UNTUK TIDAK
TERLALU PANIK/ NAMUN DIIMBAU UNTUK TETAP WASPADA DAN TETAP BERADA DI
JARAK AMAN//

Berdasarkan naskah berita tersebut, buatlah video berdurasi singkat dengan


menerapkan cara menyampaikan berita, teknik-teknik menyampaikan berita, dan
keterampilan di depan kamera!

Ingat, waktu pengerjaan tugas adalah 30 menit. Selamat mengerjakan!

1
Petunjuk
1. Pahami naskah berita yang ada di halaman 1.
2. Siapkan kamera, kemudian rekamlah diri Anda saat membacakan naskah berita
tersebut.
3. Simpan video yang telah Anda rekam dengan format TPM 4 Membuat Video
Membawakan Berita-[Nama Lengkap Peserta].
4. Upload video yang Anda rekam ke dalam Gdrive.
5. Paste link video tersebut pada tempat yang disediakan pada halaman 2. Jangan lupa
untuk membuka akses umum video tersebut ke “siapa saja yang memiliki link”.

Cara Pengerjaan Tugas


1. Pengerjaan tugas dapat dimulai dengan mengunduh atau menyalin template
lembar kerja. Selanjutnya, kerjakan tugas pada lembar kerja tersebut.
2. Setelah selesai mengerjakan tugas, simpanlah file tugasmu dalam format
PDF dengan ukuran maksimal 10 MB. Nama file diketik dengan format
seperti berikut.
TPM 4 Membuat Video Membawakan Berita-[Nama Lengkap Peserta]

2
Lembar Kerja
Membuat Video Membawakan Berita

Nama Lengkap :
No. Kartu Prakerja :

Link Video

You might also like