You are on page 1of 35

STATISTIK/MAS101

Teknik Pengumpulan
dan Penyajian Data
Tim Pengajar Statistik D4 Pengobat Tradisional
Fakultas Vokasi, Universitas Airlangga

Ratna Wahyuni, SSi,MKes,PhD

Agustus 2022
Data
• Sejumlah informasi yang dapat memberikan gambaran tentang suatu
keadaan.
• Hasil pengamatan yang telah dikumpulkan.
• Syarat-syarat data :
1. Akurat,
2. Komprehensif,
3. Relevan,
4. Up to date.
Klasifikasi Data (1)
❑Berdasarkan metode pengumpulan :
1. Data primer → didapat dari sumber pertama, contoh dari wawancara langsung atau
pengisian kuisioner.
2. Data sekunder → didapat dari sumber kedua dst, biasanya berasal dari data yang
sudah diolah sebelumnya, contoh data yang berasal dari jurnal, buku, atau BPS.
❑Berdasarkan sifatnya : kualitatif dan kuantitatif.
❑Berdasarkan sumbernya :
1. Data internal → didapatkan dan menggambarkan keadaan yang ada dalam suatu
kelompok.
2. Data eksternal →didapatkan dan menggambarkan keadaan yang ada di luar suatu
kelompok.
❑Berdasarkan waktu pengumpulan :
1. Data time series/cohort → dikumpulkan dari beberapa tahapan waktu yang terjadi
secara kronologis.
2. Data crosssection → dikumpulkan pada waktu tertentu saja.
Klasifikasi Data (2)

Bambang Prasetyo, MSi, Modul pengantar Statistka sosial


Teknik Pengumpulan Data
Dapat dilakukan melalui beberapa cara
• Wawancara,
• Angket,
• Pengamatan/Observasi,
• Studi Pustaka,
• Studi dokumen.
Teknik Sampling
Probability Sampling dan Non-probability Sampling
Teknik Sampling
1. Probability Sampling. 2. Non-probability Sampling.
a. Simple Random Sampling, a. Sampling Kuota,
b. Sistematic Random b. Sampling Aksidental,
Sampling, c. Sampling Purposive,
c. Stratified Random Sampling d. Sampling Jenuh,
(Proportionate and
Disproportionate), e. Sampling Snowball.
d. Area Sampling (Cluster
Sampling).
Probability Sampling

“Teknik yang memberikan peluang/kesempatan yang sama bagi setiap


anggota populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel.”
Simple Random Sampling

• Pengambilan sampel dilakukan


sederhana secara acak.
• Tanpa memperhatikan strata
yang terdapat dalam populasi.
• Dapat dilakukan jika anggota
populasi dianggap homogen.
• Bisa dilakukan dengan undian,
mengambil undian sesuai
banyaknya sampel yang
ditentukan. Probability Sampling: Definition, Methods and Examples (questionpro.com)
Sistematic Random Sampling

• Teknik pengambilan sampel


berdasarkan urutan dari anggota
populasi yang telah diberi nomer
urut, dengan urutan awal
diambil secara acak.

Probability Sampling: Definition, Methods and Examples (questionpro.com)


Stratified Random Sampling

• Proportionate Stratified Random Sampling digunakan jika populasi


mempunyai anggota atau unsur yang tidak homogen serta berstrata
secara proporsional, dan atau pengambilan sampel dalam strata
dibuat proportional.

• Disproportionate Stratified Random Sampling digunakan untuk


menentukan jumlah sampel, jika populasi berstrata tetapi kurang
proporsional dengan pengambilan jumlah sampel disamakan dalam
setiap strata.
Tiap strata dikelompokkan secara homogen

Probability Sampling: Definition, Methods and Examples (questionpro.com)


N= 30 n=12
disproportionate
10=33,3% 5=16,7%

15=50%
proportionate

Stratified Random Sampling


Area Sampling (Cluster Sampling)

• Digunakan untuk menentukan


sampel jika objek yang akan
diteliti atau sumber data sangat
luas.
• Misalnya penduduk suatu
negara, provinsi, atau dari suatu
kabupaten.
By Surbhi S in Difference Between Stratified and Cluster Sampling (with Comparison Chart) - Key Differences
Non-probability Sampling

“Teknik yang tidak memberikan peluang/kesempatan sama bagi setiap


anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel.”
Sampling Kuota, Sampling Aksidental

Sampling Kuota Sampling Aksidental


• Teknik menentukan sampel yang • Teknik menentukan sampel
berasal dari populasi yang berdasarkan kebetulan, yaitu
memiliki ciri-ciri tertentu sampai siapa saja yang kebetulan
jumlah kuota yang diinginkan. bertemu dengan peneliti dapat
• Misalnya jumlah sampel laki-laki dipakai sebagai sampel, jika
sebanyak 70 orang, maka dipandang orang yang kebetulan
sampel perempuan juga ditemui itu cocok untuk
sebanyak 70 orang. dijadikan sumber data.
Sampling Purposive

• Teknik menentukan sampel dengan pertimbangan tertentu atau


seleksi khusus.
• Misalnya tentang meneliti tentang etnomedicine/etnobotani, yakni
ingin mengetahui tumbuhan obat apa saja yang sudah dipakai secara
empiris oleh masyarakat untuk pengobatan, bisa mengambil sampel
dari masyarakat yang berprofesi sebagai tabib/pengobat tradisional
atau masyarakat yang menggunakan tanaman obat.
Sampling Jenuh

• Teknik menentukan sampel jika semua anggota populasi digunakan


sebagai sampel.
• Teknik ini dilakukan jika jumlah populasi relatif kecil/sedikit, yakni
kurang dari 30 orang.
• Dapat pula dilakukan jika ingin melakukan penelitian dengan
membuat generalisasi dengan kesalahan yang relatif kecil.
Sampling Snowball

• Teknik menentukan sampel yang mula-mula jumlahnya kecil/sedikit,


lalu kemudian membesar.
• Sampel bisa berdasarkan penelusuran dari sampel yang sebelumnya.
• Misalnya penelitian tentang kasus korupsi, informan pertama
mengarah ke informan kedua, dst.
• Contoh lain tentang penelitian etnomedicine/etnobotani, yakni ingin
mengetahui tumbuhan obat apa saja yang sudah dipakai secara
empiris oleh masyarakat untuk pengobatan, bisa mengambil sampel
masyarakat yang menggunakan tanaman obat, sampel satu bisa
menunjukkan sampel kedua, dst.
Non-Probability Sampling: Definition, types, Examples, and advantages | QuestionPro
Teknik Penyajian Data
NARASI, TABEL dan GRAFIK
Narasi
• Penyajian data dalam bentuk narasi adalah penyajian data hasil
penelitian dalam bentuk kalimat.
• Merupakan gambaran umum tentang kesimpulan dari hasil
pengamatan.
• Penelitian deskriptif banyak menyajikan narasi.
Tabel
• Penyajian data dalam bentuk tabel mementingkan keakuratan data.
• Setiap tabel meliputi kolom dan baris yang memuat informasi sangat
detail.
• Dua macam tabel yang biasanya disajikan adalah tabel biasa dan tabel
distribusi frekuensi.
• Setiap tabel berisi judul tabel, judul setiap kolom, nilai data setiap
kolom, dan sumber data.
Contoh Tabel
Tabel 2. Penggunaan tanaman untuk
pengobatan oleh masyarakat di daerah X.
Tanaman Jumlah responden Nanang Erma Gunawan, Pengantar Statistik

Jahe 10
Sambiloto 3
Kunyit 21
Meniran 7
Bawang putih 2
Kapulaga 6
Jinten 12
Sembung 1

I Wayan Santiyasa, Modul Kuliah Statistika Dasar, FMIPA Udayana.


Grafik, Bagan, Diagram
Hal yang perlu diperhatikan
ketika membuat grafik

• Menentukan sumbu axis (X) dan sumbu ordinat (Y). Sumbu axis
mencantumkan nilai, sumbu ordinat mewakili frekuensi.
• Menentukan perbandingan antara X dan Y. Lazimnya sumbu X dibuat
lebih panjang.
• Pemberian nama pada setiap sumbu.
• Pemberian nama pada grafik.
Jenis Grafik, Bagan, Diagram
• Histogram • Grafik Batang
• Poligon • Kartogram
• Ogive • Diagram Garis
• Bagan melingkar • Bagan piramida
• Box plot

Online Statistics Education: A Free Resource for Introductory Statistics (onlinestatbook.com)


• Grafik batang/ Bar Graph

• Histogram
Data set berhubungan

bar-graph-vs-histogram.jpg (600×263) (keydifferences.com)


• Diagram Garis
Bar Graph yang ditunjukkan hanya berupa nilai ujung
batang dan bersambung dalam bentuk garis.

Line Graphs (onlinestatbook.com)


• Ogive
cumulative frequency graph

• Poligon
frequency graph

Frequency Polygons (onlinestatbook.com)

What is Cumulative Frequency Curve or the Ogive in Statistics - A Plus Topper


• Bagan melingkar/pie chart
• Kartogram

File:Kartogram ludnosci Polski.svg - Wikimedia Commons

Chui et al., 2019, Infect. Gen. & Evol.


• Diagram piramida

• Box plot

Beberapa Jenis Diagram Piramida Penduduk - Guntara.com

Nakano S., Wahyuni R., et.al. 2021. Rab 7D small GTPase is involved in phago-,
trogocytosis and cytoskeletal reorganization in the enteric protozoan Entamoeba
histolytica. Cellular Microbiology. 23(1)/e13267. https://doi.org/10.1111/cmi.13267.
Contoh Pengumpulan dan Penyajian Data
• Contoh Kasus: • Pertanyaan:
Penelitian pengaruh aroma terapi 1. Apa saja variabel bebas
lavender terhadap kasus (independent) dan variabel
insomnia pada remaja. terikatnya (dependent) ?
2. Bagaimana teknik
Data yang diambil berupa skor pengumpulan datanya?
insomnia (ISR) dari 50 siswa SMA, 3. Apa jenis datanya dilihat dari
dan masing-masing data akan skala pengukuran?
dikategorikan ke dalam insomnia 4. Bagaimana cara terbaik
berat, insomnia sedang, insomnia penyajian datanya?
ringan, dan tidak insomnia.
Ratna; Surabaya, September 2021,
modified Agustus 2022

You might also like