You are on page 1of 39

336

TANGGAL UJIAN : Minggu, 29 Januari 2023


WAKTU : 195 menit
JUMLAH SOAL : 160

K ET ERAN G AN : Mata ujian KEMAMPUAN PENALARAN UMUM nomor 01 sampai nomor 30


01. Rumah : Genting = Kepala : ……… 04. Tingkat kematian yang diakibatkan serangan
(A) Otak jantung makin meningkat akhir-akhir ini.
(B) Tubuh Dokter menyatakan bahwa saat ini banyak
(C) Telinga masyarakat yang suka mengkonsumsi makanan
(D) Mata yang mengandung kolestrol tinggi sebagai
(E) Rambut pemicu serangan jantung.
Manakah pernyataan di bawah ini, yang akan
02. Dalam perkembangan manusia, bayi berusia MEMPERLEMAH pendapat dokter tersebut?
0-3 bulan menghabiskan waktu tidur lebih lama (A) Penyakit jantung bukan merupakan penyakit
daripada bayi usia lain. Makin banyak waktu yang paling membahayakan.
yang dihabiskan untuk tidur, makin optimal (B) Banyak masyarakat tidak menyadari
pertumbuhan sel di dalam tubuh bayi. Berdasarkan pentingnya gaya hidup sehat.
pernyataan tersebut, manakah pernyataan (C) Makanan yang mengandung kolestrol tinggi
di bawah ini yang PALING MUNGKIN meningkatkan resiko kematian.
menjadi akibat dari banyaknya waktu yang (D) Produk-produk makanan sehat, saat ini
dihabiskan oleh bayi untuk tidur? digemari masyrakat.
(A) Bayi yang sedang sakit cenderung (E) Banyak masyarakat tidak memperhatikan
mengalami kesulitan untuk tidur. kandungan gizi dalam makanannya.
(B) Orangtua berusaha memastikan kenyamanan
lingkungan pada saat bayi tidur. 05. Dalam beberapa bulan terakhir diberlakukan syarat
(C) Pertumbuhan dan perkembangan terjadi lebih bagi penumpang kereta api untuk menunjukkan
cepat pada usia bayi. tiket, KTP, dan surat keterangan sehat kepada
(D) Bayi lebih mudah menangis jika waktu tidurnya petugas stasiun. Amanda telah membeli tiket kereta
tidak cukup. api dan merasa dirinya sehat.
(E) Bayi perlu dibiasakan tidur pada jam-jam Kesimpulannya Amanda dapat melakukan
tertentu. perjalanan dengan menggunakan kereta api.
Manakah pernyataan berikut yang
03. Orang yang memiliki penyakit kulit mengalami menggambarkan kualitas simpulan tersebut?
peradangan karena kekurangan hormon (A) Simpulan tersebut pasti benar.
hidrokortison. Upaya meningkatkan hormon (B) Simpulan tersebut mungkin benar.
hidrokortison dapat dilakukan dengan terapi salep (C) Simpulan tersebut pasti salah.
hidrokortison. Peningkatan hormon hidrokortison (D) Simpulan tersebut tidak relevan dengan
menyebabkan berkurangnya peradangan dengan informasi yang diberikan.
mencegah pelepasan senyawa kimia yang menjadi (E) Simpulan tidak dapat dinilai karena informasi
pemicu peradangan. Berdasarkan informasi tidak cukup.
tersebut, manakah pernyataan berikut ini yang
PASTI BENAR? 06. Sutera : ………. = ………… : Hutan
(A) Seseorang yang mengalami peningkatan (A) Mahal-Banjir
peradangan pada kulit tidak menggunakan (B) Ulat – Pohon
terapi salep hidrokortison. (C) Kepompong- Mangrove
(B) Terapi salep hidrokortison merupakan cara yang (D) Halus- Binatang
paling efektif untuk mengurangi peradangan (E) Kain – Asri
pada kulit.
(C) Penyakit kulit sembuh jika terjadi peningkatan 07. 9, 4, ……, 3, 9, ……., 16, 11, 55
hormon hidrokortison pada tubuh. (A) 8 , 5
(D) Orang yang mengalami penyakit kulit memiliki (B) 6, 8
senyawa kimia yang rendah. (C) 8, 4
(E) Penderita penyakit kulit yang melakukan terapi (D) 8, 9
salep hidrokortison akan mengalami (E) 9, 18
penurunan peradangan pada kulit.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 1 dari 37 halaman
336
08. 28, 34 , 22, 46, -2, …… 13. Pernyataan “Jika turun hujan, maka jalanan
(A) 64 macet” ekuivalen dengan………
(B) 74 (A) Jika tidak turun hujan, maka jalanan
(C) 84 tidak macet.
(D) 92 (B) Jika jalanan tidak macet, maka turun hujan.
(E) 94 (C) Hujan turun atau jalanan macet.
(D) Tidak turun hujan tetapi jalanan macet.
09. A, C, E, G, I, …… (E) Tidak turun hujan atau jalanan macet.
(A) K, M
(B) J, L
(C) K, N 4 6
(D) J, N
(E) J, M
14. 5 22 7 7 x 9
1 4 7
10. , , 1, 2 , , ....
3 6 3 8
6
14
(A) ,
3 Tentukan nilai X untuk soal berikut ini.
(A) 30
16 (B) 31
(B) ,
3 (C) 32
(D) 34
(C) 3
(E) 36
(D) 6
16 15. Jika 2 < a < 6 dan 2 < b < 6 maka hubungan
(E) antara a dan b adalah…….
6
(A) a  b
11. Jika a  3 , maka nilai 5a  3 adalah…… (B) a  b
(A) 8 (C) a  b
(B) 8 (D) a  b
(C)  18 (E) Tidak dapat ditentukan
(D)  23
Bacaan berikut digunakan untuk menjawab soal nomor
(E)  23 16 dan 17
Terdapat 7 kotak yang masing-masing diberi nomor 1
12. Sebagian besar nelayan menggunakan teknologi sampai 7. Jika terdapat beberapa buku dengan tema
penangkapan tradisional untuk menangkap ikan. agama, psikologi, motivasi, novel, komik dan majalah,
Hal ini menyebabkan hasil ikan yang diperoleh akan dimasukkan ke dalam kotak tersebut dengan
tidak banyak. Berdasarkan informasi di atas, aturan sebegai berikut:
jika semua nelayan tidak menggunakan teknologi 1. Majalah harus dimasukkan ke dalam kotak
penangkapan tradisional, maka kesimpulan nomor 4
yang paling tepat adalah…….. 2. Buku tentang motivasi tidak boleh dimasukkan
(A) Hasil ikan yang diperoleh banyak. pada kotak yang tepat berada di samping buku
(B) Tidak ada nelayan yang menggunakan psikologi.
teknologi penangkapan tradisional. 3. Novel harus diletakkan di samping komik
(C) Hasil ikan yang diperoleh sedikit.
(D) Tidak ada nelayan yang tidak menggunakan 16. Jika buku tentang psikologi diletakkan di kotak
teknologi penangkapan tradisional. nomor 2 maka yang tidak boleh dilakukan
(E) Tidak dapat disimpulkan. adalah…….
(A) Meletakkan buku motivasi di kotak nomor 3
(B) Meletakkan novel di kotak nomor 5
(C) Meletakkan komik di kotak nomor 7
(D) Meletakkan buku motivasi di kotak nomor 5
(E) Meletakkan buku agama di kotak nomor 1

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 2 dari 37 halaman
336
17. Jika buku tentang motivasi diletakkan di kotak 22. Anak sulung dari keluarga Pak Wahyu adalah…..
nomor 6 , dan buku tentang agama diletakkan (A) Juna
di kotak nomor 7 maka kotak yang kosong adalah… (B) Feni
(A) Kotak nomor 5 (C) Doni
(B) Kotak nomor 1 (D) Melly
(C) Kotak nomor 2 (E) Emil
(D) Kotak nomor 3
(E) Kotak nomor 4 23. Anak bungsu dari keluarga Pak Wahyu adalah….
(A) Emil
18. Rani tidak rajin belajar atau Rani akan naik kelas. (B) Melly
Ternyata Rani rajin belajar, maka…… (C) Doni
(A) Rani tidak naik kelas (D) Juna
(B) Rani naik kelas (E) Feni
(C) Rani naik kelas dan Rani tidak rajin belajar
(D) Rani tidak naik kelas dan Rani tidak rajin belajar 24. Jika “Nasi Goreng = jwoe cknajc”, maka
(E) Rani rajin belajar dan Rani tidak naik kelas. “Bubur Ayam = …………………”
(A) Yqyqn Wuwi
19. Jika ada kebakaran hutan, maka hutan akan gundul. (B) Wuwi Yqyqn
Jika hutan gundul, maka terjadi longsor di dekat (C) Xqxqn Wuwi
hutan. Minggu ini banyak terjadi penggundulan (D) Wuwi Xqxqn
hutan. Kesimpulan mana yang benar? (E) Yoyon Xoxo
(A) Hutan gundul karena kebakaran.
(B) Terjadi longsor di dekat hutan. 25. FAG GAF HAI IAH ……..
(C) Di dekat hutan rawan terjadi kebakaran. (A) HAL
(D) Longsor menyebabkan hutan gundul. (B) HAK
(E) Minggu ini terjadi kebakaran hutan. (C) JAI
(D) KAL
20. Dalam sebuah perlombaan fashion show, seseorang (E) JAK
bisa menjadi juara ditentukan dari banyaknya
poling SMS dan voting via aplikasi. Pada kondisi 26. Negasi dari pernyataan “ Jika cinta ditolak maka
manakah seseorang memiliki peluang paling kecil dukun bertindak” adalah…….
untuk memenangkan perlombaan tersebut? (A) Jika cinta tidak ditolak maka dukun tidak
(A) Enam ratus SMS dan 250 poin via aplikasi. bertindak.
(B) Enam ratus SMS dan 100 poin via aplikasi. (B) Cinta ditolak dan dukun tidak bertindak.
(C) Tujuh ratus SMS dan 250 poin via aplikasi (C) Jika dukun tidak bertindak maka cinta tidak
(D) Tujuh ratus SMS dan 100 poin via aplikasi. ditolak.
(E) Delapan ratus SMS dan 100 poin via aplikasi. (D) Dukun bertindak atau cinta ditolak.
(E) Cinta tidak ditolak atau dukun tidak bertindak.
Informasi berikut ini, untuk menjawab soal
nomor 21 sampai 23 27. A B A C B D B E .... ....
Keluarga Pak Wahyu memiliki 5 orang anak. Doni (A) C F
lahir sebelum Feni, Feni lahir sesudah Juna tetapi (B) C G
sebelum Melly. Juna lahir sesudah Doni, sementara (C) E F
Emil lahir sesudah Melly. (D) E G
(E) E H
21. Urutan kelahiran dari yang paling tua adalah…..
(A) Doni – Feni – Melly – Juna – Emil 28. Volume ember jika penuh adalah 42,5 liter,
(B) Juna – Doni – Melly – Emil – Feni namun saat ini hanya terisi air 3/5 saja. Air tersebut
(C) Juna – Doni – Feni – Melly – Emil diambil oleh Andi sehingga kini hanya tinggal
(D) Doni- Feni – Juna – Melly – Emil 1/5 saja. Berapa literkah air yang diambil
(E) Doni – Juna- Feni – Melly – Emil oleh Andi?
(A) 17 liter
(B) 8,5 liter
(C) 17,5 liter
(D) 34 liter
(E) 27 liter

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 3 dari 37 halaman
336
29. Rara dan Budi merupakan donatur tetap di Panti 30. Suatu pekerjaan diselesaikan oleh 8 orang
Asuhan Bakti Luhur, mereka memberikan jumlah dalam waktu 4 hari. Berapa orang yang
donasi yang sama setiap bulannya. Jika untuk dibutuhkan untuk menyelesaikan pekerjaan
memberikan donasi, gaji Rara sebesar Rp 5.300.000 tersebut dalam waktu ½ hari ?
dipotong 3%, dan gaji Budi dipotong 5%, maka (A) 16
jumlah gaji Budi adalah…… (B) 32
(A) Rp 3.450.000 (C) 48
(B) Rp 2.750.000 (D) 52
(C) Rp 3.180.000 (E) 64
(D) Rp 3.325.000
(E) Rp 2.900.000

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 4 dari 37 halaman
336
Pengetahuan dan Pemahaman Umum
Bacaan 1
1
Hanya beberapa jam usai gegap gempita malam pergantian tahun, kawasan Jabodetabek dan sekitarnya dilanda
banjir. 2 Sebagaimana info yang dirilis Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), ketinggian genangan air
bervariasi, mulai dari 30 sentimeter sampai yang tertinggi 2,5 meter.
3
Di Bekasi, misalnya, berdasarkan pantauan Tirto, banjir sempat melanda kawasan perumahan Puri Gading,
Jatiwarna, Bekasi. 4 Banjir menggenang hingga setinggi lutut orang dewasa di sepanjang jalan utama perumahan
akibat jebolnya tanggul. 5 Membuang sampah sembarangan tentu saja menjadi penyebab umum terjadinya banjir. 6
Derasnya hujan yang turun membuat sungai yang mengalir di sekitar kompleks perumahan tak lagi mampu
menampung air. 7 Hal itu mengakibatkan banjir besar dan aktivitas warga kompleks dan sekitar perumahan pun
lumpuh. 8 Banjir baru surut sekitar pukul 14.00 siang.
9
Secara keseluruhan, Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi (Kapusdatinkom) BNPB, Agus Wibowo,
menyebutkan bahwa setidaknya ada 169 titik banjir di seluruh wilayah Jabodetabek dan Banten. 10 Titik banjir
terbanyak berada di Provinsi Jawa Barat yakni 97 titik, DKI Jakarta 63 titik dan Banten 9 titik. 11Kedalaman banjir
tertinggi sebesar 2,5 m terjadi di Perum Beta Lestari, Jatirasa, Jatiasih, Kota Bekasi.
(Diadaptasi dari https://tirto.id/mengukur-dampak-banjir)

Bacalah tulisan di atas untuk menjawab soal 31 s.d. 34, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban
yang tepat di antara pilihan A, B, C, D, atau E.

31. Ide pokok bacaan di atas adalah …. 33. Gagasan utama yang tepat sebagai lanjutan
(A) Derasnya hujan yang turun di Jabodetabek. paragraf ketiga adalah ….
(B) Ada 169 titik banjir di seluruh wilayah (A) Ratusan keluarga Jabodetabek mengungsi
Jabodetabek dan Banten. akibat banjir.
(C) Kawasan Jabodetabek dan sekitarnya dilanda (B) Banjir menyurut menjelang sore hari.
banjir. (C) Sempitnya saluran air yang menyebabkan
(D) Ketinggian genangan air bervariasi yang arus air melambat.
melanda Jabodetabek, mulai dari 30 sentimeter (D) Awal tahun yang meresahkan akibat banjir.
sampai yang tertinggi 2,5 meter. (E) Dahsyatnya banjir pada awal tahun.
(E) Titik dan kedalaman banjir ang melanda
Jabodeabek. 34. Kalimat yang kurang padu terdapat
pada kalimat ….
32. Kelompok kata yang TIDAK semakna dengan (A) (4)
kelompok kata gegap gempita pada kalimat (1) (B) (5)
adalah .... (C) (6)
(A) gelap gulita (D) (7)
(B) kacau balau (E) (8)
(C) hancur lebur
(D) semak belukar
(E) terang benderang

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 5 dari 37 halaman
336
Bacalah bacaan di bawah ini untuk menjawab soal 35 s.d. 37!
Bacaan 2
1
Gunung Bromo merupakan destinasi wisata yang terkenal akan keindahan matahari terbitnya, serta lautan
pasir berbentuk kaldera luas yang berada di atas gunung. 2 Menurut laman bromotenggersemeru.org, beberapa
spot-spot wisata yang menjadi daya tarik tersendiri dari destinasi wisata ini adalah Padang Savanah Bromo, Bukit
Teletubies, Air Terjun Madakaripura. 3 Selain itu, ada pula berbagai tempat wisata dan berbagai seni tradisi khas
masyarakat Tengger. 4 Gunung Bromo sendiri terletak di 4 kabupaten di Jawa Timur, yaitu Kabupaten Malang,
Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, dan Kabupaten Lumajang.
5
Untuk bisa ke lokasi wisata ini, Anda bisa melalui berbagai rute yang sudah menjadi rute umum bagi para
wisatawan. 6 Sejumlah rute atau jalur menuju Gunung Bromo, yakni: bisa melalui (1) Jalur ke Bromo dari Kabupaten
Probolinggo, (2) Jalur ke Bromo dari Kabupaten Malang, (3) Jalur ke Bromo dari Kabupaten Pasuruan, dan (4) Jalur ke
Bromo dari Kabupaten Lumajang. 7 Selain petunjuk dari rute-rute ini, Anda juga bisa menggunakan petunjuk Google
Maps, terutama jika ke Gunung Bromo dengan kendaraan roda dua atau mobil pribadi.
(Diadaptasi dari https://tirto.id/rute-wisata-gunung-bromo/)

35. Kalimat yang logis dalam bacaan tersebut 37. Bentuk ke-an pada kata keindahan dalam kalimat (1)
terdapat pada …. mempunyai kesamaan makna dengan bentuk ke-an
(A) kalimat (1) dalam kalimat ….
(B) kalimat (2) (A) Salinitas atau tingkat keasinan merupakan
(C) kalimat (3) kadar garam terlarut yang mengacu pada
(D) kalimat (4) kandungan garam dalam tanah.
(E) kalimat (6) (B) Kadar kekentalan darah pun penting
diperhatikan sebagai salah satu tolok ukur
36. Kalimat (5) dan (6) dalam bacaan tersebut kesehatan tubuh.
mengandung hubungan …. (C) Kami kemalaman di tengah jalan karena kena
(A) perluasan hujan.
(B) penambahan (D) Jika sudah datang kemalasannya, ia tidak keluar
(C) penegasan sekali pun dari kamarnya.
(D) penghubungan (E) Jika kamu suka berkreasi membuat kue,
(E) perincian beberapa resep kue kekinian yang sedang viral
di media sosial ini bisa menginspirasimu!

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 6 dari 37 halaman
336
Bacaan di bawah ini untuk menjawab soal 38 s.d. 39.
Bacaan 3
1
Puisi “Padamu Jua” karya Amir Hamzah merupakan salah satu puisi yang bertema keagamaan atau kecintaan,
penasaran, dan kemarahan pada Tuhannya. 2Dalam puisi tersebut tersirat makna bahwa pengarang mengungkapkan
perasaannya secara tersirat pada puisi yang ditulisnya. 3 Pengarang memiliki perasaan kecintaan pada Tuhannya
yang telah melindunginya dari lahir hingga ia hidup di dunia. 4 Namun tidak hanya itu saja, pengarang juga
merasakan perasaan penasaran terhadap Tuhannya. 5 Penasaran akan rupa Tuhannya. 6 Penasaran akan keberadaan
Tuhannya yang tidak ia ketahui.
7
Perasaan marah juga ia ditulis dalam puisi tersebut. 8 Pengarang menulis perasaan marahnya karena ia selalu
dicengkram. 9 Berbagai perasaan yang diekspresikan pengarang ke dalam puisi. 10 Hal ini membuktikan bahwasanya
sebuah puisi merupakan wadah untuk bisa mengeskpresikan perasaan yang hendak pengarang utarakan.
(Diadaptasi dari https://bloktuban.com/puisi-amir-hamzah-dan-taufik-ismail/)

38. Perumpamaan dalam bacaan tersebut terdapat 39. Kata tersirat pada kalimat (2) dalam bacaan
pada kalimat …. tersebut sama maknanya dengan kata ….
(A) (1) (A) implisit
(B) (2) (B) eksplisit
(C) (7) (C) tersurat
(D) (8) (D) terlihat
(E) (9) (E) definitif
Bacaan di bawah ini untuk menjawab soal 40 s.d. 44.
Bacaan 4
1
Studi dalam jurnal Nutrients menemukan bahwa terlalu banyak mengonsumsi minuman manis dapat memicu
kerontokan rambut hingga kebotakan pada pria. 2Melansir Insider, para peneliti dari Universitas Tsinghua di Beijing
mengamati data lebih dari 1.000 pria China berusia 18 hingga 45 tahun dari Januari hingga April 2022 untuk
membandingkan gaya hidup dengan kerontokan rambut. 3 Mereka menemukan bahwa rambut rontok terjadi hampir
30 persen lebih umum di antara pria yang memiliki kebiasaan sehari-hari meminum satu jenis minuman manis, di
antaranya soda, jus, minuman berenergi, minuman olahraga, serta kopi dan teh manis. 4Bahkan, pria yang melaporkan
minum lebih dari satu minuman manis per hari lebih mungkin mengalami kerontokan rambut. 5 Mereka berisiko 42
persen lebih tinggi dibandingkan dengan orang yang tidak pernah minum minuman manis. 6 Namun, masih terdapat
keterbatasan dari penelitian ini. 7Salah satunya bahwa kebiasaan meminum minuman manis bukanlah satu-satunya
faktor penyebab kerontokan rambut. 8 Faktor-faktor lain seperti pola makan, kesehatan secara keseluruhan, bahkan
stres dan riwayat kesehatan mental juga dapat berperan.
9
Menurut penelitian tersebut, pria dengan rambut rontok juga melaporkan memakan lebih banyak gorengan dan
lebih sedikit sayuran. 10 Para peneliti pun menemukan bahwa riwayat penyakit atau kecemasan, atau bahkan PTSD,
berkaitan dengan risiko kerontokan rambut yang lebih tinggi. 11 Para peneliti namun mencatat, orang muda yang
meminum banyak gula mungkin tidak menyadari akibat risiko kesehatannya. 12 Sejauh ini, hubungan antara minuman
manis serta kerontokan rambut adalah korelasi, bukan penyebab. 13 Maka dari itu, penelitian lebih lanjut diperlukan
untuk mengetahui apakah minum minuman manis lebih banyak secara langsung meningkatkan risiko kebotakan
pada pria. 14 Sehingga penelitian pada masa depan dapat membantu orang membuat keputusan yang lebih bijaksana.
(Diadaptasi dengan pengubahan dari https://www.cnnindonesia.com/studi-makanan-manis-bikin-pria-cepat-botak)

40. Apabila gagasan pada paragraf 1 bacaan tersebut (B) Peneliti menemukan fakta bahwa 30 persen
dipisahkan menjadi dua paragraf, pengelompokan minuman manis dapat menyebabkan
kalimatnya adalah …. kerontokan rambut pada pria.
(A) (1-2) dan (3-4-5-6-7-8) (C) Peneliti menemukan pria China berusia 18
(B) (1-2-3) dan (4-5-6-7-8) sampai 45 tahun berisiko mengalami
(C) (1-2-3-4) dan (5-6-7-8) kerontokan rambut karena memiliki kebiasaan
(D) (1-2-3-4-5) dan (6-7-8) meminum jenis minuman manis.
(E) (1-2-3-4-5-6) dan (7-8) (D) Dalam penelitian terdapat fakta bahwa 300
lebih pria yang memiliki kebiasaan meminum
41. Maksud yang bisa diungkapkan dari kalimat (3) soda hingga meminum kopi dan teh manis
adalah …. mengalami rambut rontok
(A) Hasil penelitian mengungkapkan lebih dari 300 (E) Pria dengan kebiasaan meminum satu jenis
pria yang meminum minuman manis akan minuman manis lebih umum mengalami
mengalami kerontokan rambut. kerontokan rambut sekitar 30 persen.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 7 dari 37 halaman
336
42. Kelompok kata yang berpasangan tetap dalam 44. Kalimat baku dalam bacaan tersebut terdapat
bacaan tersebut adalah …. pada kalimat ….
(A) gaya hidup (A) (8)
(B) faktor penyebab (B) (10)
(C) pola makan (C) (11)
(D) kesehatan mental (D) (12)
(E) orang muda (E) (14)

43. Kata bijaksana dalam kalimat (14) berasosiasi


dengan ….
(A) pandai
(B) cermat
(C) pas
(D) imbang
(E) sukses
Bacaan di bawah ini untuk menjawab soal 45 s.d. 46.
Bacaan 5
1
Senyawa antioksidan berperan penting terhadap kesehatan yang dapat mengurangi risiko terjadinya penyakit
kronis, pelindung sel akibat radikal bebas, serta penetral radikal bebas. 2 Kemampuan utama dari senyawa antioksidan
adalah kemampuannya dalam menangkap suatu radikal bebas. 3 Daun teh dan kulit jeruk memiliki potensi sebagai
antioksidan alami. 4 Kombinasi ekstrak etanolik kulit jeruk mandarin dan daun teh terbukti memiliki aktivitas
sebagai antioksidan yang kuat.
5
Daun teh banyak mengandung senyawa polifenol dan flavonoid yang memiliki sifat antioksidan. 6 Selain
itu, konsumsi teh juga telah diketahui memiliki korelasi dapat menurunkan kejadian terjadinya penyakit kronis,
antara lain kardiovaskular dan kanker. 7 Begitu juga dengan kulit jeruk. 8 Kandungan bioaktif sebagai antioksidan
alami, seperti asam fenolik dan flavonoid, banyak terdapat dalam kulit jeruk. 9 Secara umum kandungan antioksidan
alami pada kulit jeruk lebih banyak dibandingkan pada buahnya.
(Diadaptasi dengan pengubahan dari https://www.neliti.com/uji-aktivitas-antioksidan-kombinasi-ekstrak-etanol-daun-teh-dan-kulit-jeruk-mandarin)

45. Kata yang memiliki makna bertingkat dengan 46. Kelompok kata yang dapat mengurangi risiko
kata potensi dalam kalimat (3) adalah …. terjadinya penyakit kronis, pelindung sel akibat radikal
(A) kemungkinan bebas, serta penetral radikal bebas pada kalimat (1)
(B) kemampuan dapat disempurnakan menjadi ….
(C) kesanggupan (A) yang dapat mengurangi risiko terjadinya
(D) kekuatan penyakit kronis, melindungi sel akibat radikal
(E) daya bebas, serta penetral radikal bebas
(B) yang dapat pengurang risiko terjadinya
penyakit kronis, pelindung sel akibat radikal
bebas, serta penetral radikal bebas
(C) yang dapat mengurangi risiko terjadinya
penyakit kronis, melindungi sel akibat radikal
bebas, serta menetralkan radikal bebas
(D) yang dapat mengurangi risiko terjadinya
penyakit kronis, melindungi sel akibat radikal
bebas, serta netralisir radikal bebas
(E) yang dapat menjadi pengurang risiko terjadinya
penyakit kronis, pelindung sel akibat radikal
bebas, serta penetralisir radikal bebas

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 8 dari 37 halaman
336
Bacalah bacaan di bawah ini untuk menjawab soal 47 s.d. 50!
Bacaan 6
1
Saat ini, sudah menjadi kelaziman jika pagi, siang, bahkan malam menjelang tidur terdengar bunyi “tuk tuk
tuk”. 2 Itu bunyi khas dari sebuah permainan sederhana yang terdiri atas sepasang bola dan seutas tali dengan aneka
warna yang menarik, lato-lato. 3 [….] 4Mainan jadul ini sudah ada sejak tahun 1960-an dan kembali viral. 5Bahkan,
di beberapa kota, lato-lato sering dijadikan kompetisi. 6 Siapa yang berhasil memainkannya paling lama tanpa
berhenti, dialah pemenangnya.
7
Namun, pada awal kemunculannya, lato-lato sempat dilarang dimainkan. 8Ini karena lato-lato zaman dulu
terbuat dari kaca sehingga berisiko pecah dan dapat membahayakan pemain atau orang di sekitarnya. 9 Akibatnya,
tahun 1966, FDA melarang mainan tersebut beredar. 10 Baru pada tahun 1970-an, lato-lato dibuat dari bahan plastik
yang lebih aman. 11 Sementara itu, lato-lato yang kini banyak beredar terbuat dari material plastik yang keras sehingga
harus hati-hati saat memainkannya.
(Diadaptasi dari https://www.tokopedia.com/blog/nabilah-muhamad-lato-lato-kpt)

47. Kalimat pasif yang tepat untuk mengisi rumpang 49. Dari bacaan tersebut, kalimat yang berpola
pada kalimat tersebut adalah …. dasar sama dengan pola kalimat (1) adalah ….
(A) Orang yang memainkan lato-lato sekarang ini (A) (5)
sering kita jumpai. (B) (7)
(B) Sekarang orang sering dijumpai kita (C) (9)
memainkan lato-lato. (D) (10)
(C) Orang yang memainkan lato-lato sekarang (E) (11)
sering dijumpai oleh kita.
(D) Sering kita menjumpai orang memainkan 50. Opini penulis terlihat pada kalimat ….
lato-lato sekarang. (A) (1)
(E) Kira sering jumpai orang yang memainkan (B) (5)
lato-lato sekarang. (C) (8)
(D) (9)
48. Manakah pernyataan yang menampilkan situasi (E) (11)
serupa menurut bacaan tersebut?
(A) Tabrakan beruntun terjadi lagi karena kelalaian
pengemudi yang menggunakan telepon seluler.
(B) Ketika membuka lemari lama milik ibu,
kutemukan celana kulot yang kini kembali
menjadi tren di kalangan anak muda.
(C) Dosen menyuruh kami mengkaji ulang
penelitian karena data yang didapatkan tidak
valid.
(D) Setelah lama tidak bertemu, kami berjanji
bertemu kembali di Jakarta untuk melepas
rindu.
(E) Karena bengkak, perawat harus menginfus
ulang lengan adik.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 9 dari 37 halaman
336
Kemampuam Memahami Bacaan dan Menulis
Bacaan 1
1
Berbagai elemen masyarakat meminta pemerintah untuk segera menuntaskan berbagai pelanggaran hak asasi
manusia (HAM) yang terjadi pada masa lalu. 2 Hal tersebut disuarakan dalam Peringatan 25 Tahun Pembunuhan
Marsinah. 3Pengusutan tuntas ini merupakan reaksi masyarakat terhadap rekomendasi Komnas HAM ataupun tim
pencari fakta yang telah dibentuk tentang pelanggaran HAM masa lalu. 4 Kematian Munir sebagai simbol perlawanan
pegiat HAM, kematian Marsinah, hingga tragedi Trisakti merupakan beberapa contoh pelanggaran HAM yang
belum melihat titik terangnya.
5
[….] 6 Hal tersebut diakui Presiden Joko Widodo setelah menerima laporan akhir pelaksanaan tugas dan
rekomendasi pelanggaran HAM berat masa lalu. 7Laporan yang diterima Presiden itu sebelumnya diterima
Menkopolhukam, Mahfud MD, dari Tim Pelaksana Penyelesaian Nonyudisial Pelanggaran HAM yang Berat
di Masa Lalu (PPHAM).
8
Presiden mengakui, di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 11 Januari 2023, bahwa beliau membaca dengan saksama
laporan dari Tim Penyelesaian Nonyudisial Pelanggaran HAM Berat yang dibentuk berdasarkan Keppres 17/2022.
9“
Dan saya sangat menyesalkan terjadinya peristiwa pelanggaran HAM berat tersebut,” imbuhnya. 10 Joko Widodo
pun memastikan bahwa dirinya dan pemerintah, pertama, berusaha untuk memulihkan hak-hak para korban acara
adil dan bijaksana tanpa menegaskan penyelesaian yudisial. 11 Kedua, akan berupaya maksimal agar peristiwa
pelanggaran HAM berat tidak lagi terjadi di Indonesia. 12 Melihat hal itu, banyak masyarakat yang mendukung
pernyataan Presiden Joko Widodo tersebut.
(Diadaptasi dengan pengubahan dari https://kumparan.com/)

Bacalah tulisan di atas untuk menjawab soal 51 s.d. 54, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih
jawaban yang tepat di antara pilihan A, B, C, D, atau E.

51. Pernyataan yang paling tepat untuk melengkapi 53. Kata yang paling tepat menggantikan kata melihat
rumpang pada kalimat (5) adalah …. dalam kalimat (4) adalah ….
(A) Sebelumnya, Presiden Joko Widodo mengakui (A) dilihat
adanya 12 pelanggaran HAM berat pada masa (B) terlihat
lalu. (C) memperlihatkan
(B) Presiden mengakui bahwa terdapat (D) kelihatannya
pelanggaran HAM yang dilakukan penguasa (E) melihatkan
pada masa lalu.
(C) Pelanggaran HAM berat pada masa lalu 54. Penulisan kata bercetak tebal pada teks tersebut
dilakukan dengan cara sistematis seperti dalam yang salah terdapat pada kalimat ….
laporan akhir pelaksanaan tugas dan (A) (1)
rekomendasi pelanggaran HAM. (B) (3)
(D) Pada kesempatan yang sama, Presiden (C) (7)
menerima laporan akhir pelaksanaan tugas (D) (8)
dan rekomendasi pelanggaran HAM. (E) (10)
(E) Rekomendasi Komnas HAM tentang
pelanggaran HAM masa lalu sempat
menghasilkan adanya 12 pelanggaran HAM.

52. Kata yang harus dihilangkan pada kalimat (9)


adalah ….
(A) Dan
(B) sangat
(C) tersebut
(D) peristiwa
(E) imbuhnya

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 10 dari 37 halaman
336
Bacalah bacaan di bawah untuk menjawab soal 55 s.d.57!
Bacaan 2
1
Penggunaan tas jinjing sebagai pengganti kantong plastik, awalnya, bertujuan untuk mengurangi sampah
plastik agar dapat digunakan berulang. 2 Namun sekarang, tas jinjing justru menerbitkan “masalah” baru bagi
lingkungan. 3 Lantaran murah, bahkan bisa didapat secara cuma-cuma, banyak orang menumpuk tas-tas pakai-
ulang mereka. 4 Sejak kampanye pengurangan kantong plastik digalakkan secara masif, penggunaan tas jinjing
menjadi semakin populer. 5 Namun, niat hati mengurangi sampah plastik, apa daya, penggunaan tas jinjing yang tak
bijak yang justru menambah tumpukan sampah baru.
6
Jika dihitung dalam satuan nilai siklus hidup untuk mengurangi potensi pemanasan global, tas jinjing katun
konvensional bisa digunakan kembali hingga 131 kali. 7 […], kantong plastik bisa digunakan kembali maksimal 11
kali dan kantong kertas tiga kali. 8 Tas jinjing yang terbuat dari kanvas katun punya sifat ringan, dapat terurai secara
hayati, dan lebih tahan lama ketimbang kantong kertas standar. 9 Namun, tas jenis ini butuh sumber daya tanah dan
air yang besar untuk menghasilkan kapas (bahan utamanya). 10 Proses produksi tas katun juga butuh banyak energi. 
11
Studi dari Kementerian Lingkungan Hidup Denmark (2018, PDF) bahkan menyebut perlu 20 ribu kali pemakaian
untuk mengimbangi dampak produksi dari tas jinjing katun. 12"Jumlah pemakaian itu setara dengan penggunaan
sehari-hari 1 tas selama 54 tahun,” tulis studi tersebut. 
(Diadaptasi dari https://tirto.id/)

55. Pernyataan yang TIDAK tepat sebagai 57. Kata sambung yang paling tepat melengkapi
penyempurnaan bacaan tersebut adalah …. rumpang pada kalimat (7) adalah ….
(A) Menghilangkan kata yang setelah kelompok (A) Oleh karena itu,
kata tak bijak pada kalimat (5). (B) Akan tetapi,
(B) Mengganti tanda petik dengan tanda petik (C) Dengan demikian,
tunggal dalam kata masalah pada kalimat (2). (D) Sementara itu,
(C) Mengganti kata Lantaran dengan Karena pada (E) Meskipun begitu,
kalimat (3).
(D) Mengubah kata tiga dengan angka Arab pada
kalimat (7).
(E) Mengganti kata ketimbang dengan kata
daripada pada kalimat (8).

56. Kalimat manakah yang paling tepat sebagai


kalimat inti nomor (1)?
(A) Penggunaan tas jinjing sebagai pengganti
kantong plastik bertujuan dapat digunakan
berulang.
(B) Penggunaan tas jinjing bertujuan sebagai
pengganti kantong plastik dan dapat
digunakan berulang.
(C) Penggunaan tas jinjing untuk mengurangi
sampah plastik.
(D) Penggunaan tas jinjing bertujuan mengurangi
sampah plastik.
(E) Awalnya, tas jinjing bertujuan mengurangi
sampah plastik dan dapat digunakan berulang.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 11 dari 37 halaman
336
Bacalah bacaan di bawah untuk menjawab soal 58 s.d. 60!
Bacaan 3
1
Robot penjelajah terbesar dan tercanggih milik badan antariksa Amerika Serikat, NASA, sukses mendarat
di Planet Mars pada Kamis, 18 Februari 2012, setelah menempuh perjalanan dari Bumi selama 203 hari
melintasi 472 juta kilometer. 2 Misi penjelajahan robot di Mars kali ini disebut Perseverance. 3 Kesuksesan pendaratan
ini diumumkan oleh pusat kontrol NASA Jet Propulsion Laboratory (JPL) di California. 4 Setelah mendarat, robot ini
telah mengirimkan gambar pertama yang ia rekam di Mars. 5 Perseverance menandai langkah ambisius NASA dalam
mengumpulkan sampel di Mars dan mengembalikannya ke Bumi. 6 Ia diluncurkan dari Bumi pada tanggal 30 Juli
2020 dari Stasiun Luar Angkasa Cape Canaveral, Florida.
7
Robot Perseverance didesain seukuran mobil dengan bobot 1026 kg. 8Ia berperan sebagai robot geologi dan
astrobiologi di Mars. 9 Dalam beberapa minggu ke depan, ia akan menjalani sejumlah pengujian sebelum
memulai riset sains selama dua tahun di Kawah Jezero di Mars.
(Diadaptasi dari https://kumparan.com/kumparansains/ )

58. Terdapat ketidakpaduan paragraf akibat 60. Kata penghubung di bawah dapat dihilangkan
kesalahan penempatan kalimat (6). Sebaiknya, tanpa mengubah makna dan fungsi kalimat
kalimat tersebut ditempatkan .... secara keseluruhan, yaitu pada ….
(A) sebelum kalimat (1) (A) kata pada pada kalimat (1)
(B) setelah kalimat (1) (B) kata di pada kalimat (3)
(C) sebelum kalimat (3) (C) kata yang pada kalimat (4)
(D) setelah kalimat (3) (D) kata pada pada kalimat (6)
(E) setelah kalimat (4) (E) kata dengan pada kalimat (7)

59. Kesalahan penggunaan tanda baca ditemukan


pada ....
(A) kalimat (1)
(B) kalimat (4)
(C) kalimat (6)
(D) kalimat (7)
(E) kalimat (9)

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 12 dari 37 halaman
336
Bacalah bacaan di bawah untuk menjawab soal 61 s.d. 63!
Bacaan 4
1
Rangkaian pelaksanaan Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023 telah berjalan. 2 Pada
Senin, 9 Januari lalu, sekolah dan siswa sudah bisa melakukan pembuatan akun SNPMB.  3 Berbagai persiapan telah
dilakukan oleh panitia SNPMB mulai dari sosialisasi hingga antisipasi kecurangan. 4Berkaca dari kasus pada seleksi
tahun lalu, ketua umum Tim Penanggung Jawab Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023
Mochamad Ashari mengatakan akan dibuat antisipasi dengan alat metal detector. 5 Sebelum siswa masuk kelas,
mereka bakal melewati alat tersebut agar tidak ada yang membawa alat komunikasi maupun teknologi lainnya
ke dalam ruangan.
6
Ashari mengakui bahwa adanya kasus joki yang memang ditemukan setiap tahun. 7 Ia mengungkapkan, pada
masa lalu, bahwa ada joki tradisional yang memilih tempat duduk berdampingan dengan peserta tes yang
menggunakan jasanya. 8 Menurut Ashari, untuk mengantisipasin adanya joki, panitia sudah menyiapkan soal-soal
yang bervariasi. 9 [….]
(Diadaptasi dari https://tekno.tempo.co/antisipasi-joki-di-snpmb-2023)

61. Penggunaan kendaraan bermotor dan pendirian 63. Pernyataan yang paling tepat untuk melengkapi
industri berakibat pada tingginya emisi gas buang rumpang pada kalimat (9) adalah ….
di udara, terlebih adanya polusi udara dan (A) Kasus joki ini akan diteruskan ke kepolisian.
pemanasan suhu di bumi. (B) Untuk itu, nomor peserta tes akan diubah saat
tes.
Inti predikat yang setipe dengan inti predikat (C) Peserta dalam satu ruangan dan setiap sesi akan
kalimat di atas terdapat pada kalimat …. mendapatkan soal yang berbeda.
(A) (5) (D) Ashari juga menegaskan adanya joki yang
(B) (4) memakai alat komunikasi portabel.
(C) (3) (E) Peserta yang diketahui menjadi joki akan
(D) (2) didiskualifikasi.
(E) (1)

62. Diperlukan perbaikan pada kalimat (4). Perbaikan


yang TIDAK tepat adalah ….
(A) Mengubah kata Berkaca dengan kata Becermin.
(B) Menambahkan tanda koma sebelum dan
sesudah Mochamad Ashari.
(C) Menambahkan kata bahwa setelah kata
mengatakan.
(D) Menuliskan kelompok kata metal detector dengan
huruf miring.
(E) Menuliskan kelompok kata ketua umum dengan
huruf kapital..

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 13 dari 37 halaman
336
Bacalah tulisan di bawah untuk menjawab soal 64 s.d. 66!
Bacaan 5
1
PT Pertamina Patra Niaga buka suara soal warung tidak lagi bisa menjual LPG 3 kg. 2 Corporate Secretary
Pertamina Patra Niaga, Irto Ginting, menjelaskan bahwa saat ini pihaknya tengah menguji coba pembatasan LPG 3
kg di lima kecamatan sub penyalur atau pangkalan resmi Pertamina. 3 Untuk pendataan, pembeli diwajibkan membawa
KTP. 4 Warung atau pengecer masih bisa menjual LP3 3 kg. 5 Irto mengatakan, KTP pembeli LPG 3 kg diperlukan
untuk mensinkronkan dengan data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrim (P3KE). 6 Setelah itu,
dari data itu baru akan dijadikan evaluasi titik verifikasi.
7
Sekarang ini, lima kecamatan sedang dilakukan uji coba, di antaranya di Tangerang, Semarang, Batam, dan
Mataram. 8 Menurutnya, selama ini, proses uji coba pendataan yang berlangsung masih menggunakan pencatatan
manual yang dibantu dengan log book di masing-masing pangkalan. 9 Setelah uji coba di lima kecamatan, aturan
tersebut akan diterapkan di daerah-daerah lain secara bertahap. 10 Kendati demikian, Irto tak menegaskan rencana
pembatasan LPG 3 kg karena itu merupakan kewenangan regulator.
11
Sebelumnya, Direktur Jenderal Minyak dan Gas Kementerian ESDM, Tutuka Ariadji, mengatakan pemerintah
akan akan menguji coba pembatasan pembelian LPG 3 kg secara nasional mulai 2023. 12 Pemerintah akan
menggunakan data P3KE untuk diintegrasikan ke aplikasi MyPertamina secara bertahap. 13 Konsep pembatasan
bakal sama dengan pembelian BBM bersubsidi.
(Diadaptasi dari https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/)

64. Kalimat manakah yang paling efektif sebagai hasil 67. Tren workcation sebenarnya sudah ada sebelum
penggabungan kalimat (3) dan (4)? pandemi. Namun, hanya orang tertentu saja yang
(A) Untuk pendataan, pembeli diwajibkan bisa melakukannya, yakni para digital nomad—
membawa KTP. Kendati demikian, warung atau sebutan bagi mereka yang bekerja jarak jauh dan
pengecer masih bisa menjual LP3 3 kg. di mana saja dengan memanfaatkan perkembangan
(B) Untuk pendataan, pembeli diwajibkan teknologi yang ada. Pascapandemi, banyak pekerja
membawa KTP. Tetapi, warung atau pengecer yang suntuk melakukan work from home akhirnya
masih bisa menjual LP3 3 kg. melakukan work from anywhere tanpa mengurangi
(C) Untuk pendataan, pembeli diwajibkan jatah cuti tahunan.
membawa KTP. Oleh sebab itu, warung atau
pengecer masih bisa menjual LP3 3 kg. Manakah sinonim kata suntuk yang tepat?
(D) Untuk pendataan, pembeli diwajibkan (A) kantuk
membawa KTP. Berbeda halnya, warung atau (B) capai
pengecer masih bisa menjual LP3 3 kg. (C) jenuh
(E) Untuk pendataan, pembeli diwajibkan (D) jengah
membawa KTP. Sedangkan, warung atau (E) putus asa
pengecer masih bisa menjual LP3 3 kg.
68. Akhiran -an pada kata sebutan dalam soal
65. Subjek kalimat (6) yang paling tepat adalah …. nomor 67 mempunyai pola bentukan yang sama
(A) data itu dengan kata ….
(B) data baru (A) Hari ulang tahunnya bersamaan dengan hari
(C) data itu baru pernikahannya.
(D) evaluasi titik (B) Rapat tahunan dilakukan pada bulan Desember.
(E) evaluasi titik verifikasi (C) Saya tinggal di daerah Kuningan di bawah kaki
Gunung Ceremai.
66. Manakah penulisan kata yang tepat dari bacaan (D) Ia meminjam uang dengan jaminan sebuah
tersebut? rumah dan sebidang tanah miliknya.
(A) sub penyalur (E) Satai yang dibakar ternyata gosong karena
(B) mensinkronkan kipasan yang digunakan terlalu kencang.
(C) pensasaran
(D) menguji coba
(E) ekstrim

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 14 dari 37 halaman
336
69. Cara kerja teknologi Quantum Computing berbeda 70. Kalimat manakah yang terdapat penulisan
dengan teknologi komputasi konvensional yang katanya salah?
menggunakan bit yang bernilai 0 atau 1. Dalam (A) Jika Tuhan Maha Sempurna, mengapa harus
teknologi tersebut, informasi dipecahkan menjadi menguji manusia yang merupakan karya
qubit yang dapat berada dalam keadaan ciptaan-Nya sendiri?
superposisi yang berarti qubit dapat berada (B) Setelah vaksinasi Covid-19 terdapat hal yang
dalam 0 dan 1 secara bersamaan. harus dilakukan, yaitu tetap di tempat untuk
dilakukan pemantauan apakah terdapat
Kata tersebut merujuk pada ….
kejadian ikutan pascaimunisasi.
(A) cara kerja teknologi Quantum Computing
(C) Penelitian ini secara khusus meneliti pengaruh
(B) Quantum Computing
interaksi antardepartemen terhadap kualitas
(C) teknologi Quantum Computing
dalam indutri jasa perbankan.
(D) komputasi konvensional
(D) Media anti-mainstream muncul seiring
(E) komputasi
menjamurnya media daring sebagai bagian
dari personal branding.
(E) “Segera sebarluaskan berita baik ini! perintah
Kapten Tono.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 15 dari 37 halaman
336
Pengetahuan Kuantitatif
71. Urutan yang benar di bawah ini adalah ... 74. Jika a 2 = 6, a 3 = 2 dan an  a n 1  2an  2 ,
(A) 2555 < 5222 < 3333
maka nilai a 4  a 5  …
(B) 2555 < 3333 < 5222 (A) 8
(C) 5222 < 2555 < 3333 (B) 7
(C) 5
(D) 5222 < 3333 < 2555
(D) 4
(E) 3333 < 5222 < 2555 (E) 2

72. Pada trapesium ABCD, AB sejajar dengan CD, dan 75. Jika tabel berikut menyatakan hasil fungsi f dan g.
panjang diagonal BD = panjang sisi AD. Jika x 0 1 2 3
 DCB = 110o dan  DBC = 30o, maka  ADB = … f (x ) 1 3 1 -1
g (x ) 2 0 1 2

maka ( f o g o f )(2) + (g o f o g) (1) = ...


(A) – 1
(B) 1
(C) 2
D C
(D) 3
(E) 5

76. Pada gambar di bawah ini. Diketahui


panjang BC = 15 cm dan AD = 16 cm.
A B Luas segitiga ABC adalah …
C
(A) 80 o
(B) 90 o
(C) 100o
(D) 110o
(E) 120o
A D B
73. Jika x sapi mampu menghasilkan (x + 1) liter susu
dalam waktu (x + 2) hari. Berapa lama waktu (A) 120 cm2
yang dibutuhkan (x + 3) sapi untuk menghasilkan (B) 144 cm2
(x + 5) liter susu ? … (C) 144 5 cm2
(A) x+ 4 (D) 150 cm2
x( x  2)( x  5) (E) 216 cm2
(B)
( x  1)( x  3)
77. Diketahui f (x) = ax7 + bx3 + cx  5, dengan a, b
x( x  1)( x  5) dan c adalah konstanta. Jika f (  7) = 7, maka f (7) =…
(C) (A)  17
( x  2)( x  3)
(B)  7
( x  1)( x  3)( x  5) (C) 7
(D) (D) 14
x( x  2)
(E) 21
( x  1)( x  3)
(E) x( x  2)( x  5) 78. Bilangan bulat positif n yang memenuhi persamaan
1  3  5  ...  ( 2 n  1) 115

2  4  6  ....  2 n 116
adalah …
(A) 110
(B) 115
(C) 116
(D) 231
(E) 232
PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 16 dari 37 halaman
336
79. Lima bilangan mempunyai rata rata 24. Rata rata 83. Seorang ibu membuat program belajar Peduli di
tiga bilangan terkecil adalah 19 dan rata rata tiga rumah bagi anaknya untuk setiap hari Senin, Rabu,
bilangan terbesar adalah 28. Median dari kelima dan Jumat. Informasi nilai hadiah untuk kegiatan
bilangan itu adalah ... tersebut sebagai berikut:
(A) 20 N ilaihadiah per jam (Rp)
(B) 21 Kegiatan
(C) 22 Senin Rabu Jum at
(D) 23 M em bersihkan rum ah 10.000 15.000 5.000
(E) 24
M em bantu orangtua 15.000 5.000 10.000

80. Bilangan a, b, c, d, dan e merupakan lima suku M enolong adik / kakak 5.000 10.000 15.000
pertama barisan geometri. Nilai dari a.b.c.d.e = ...
(A) c4 Apabila dalam satu hari anak tersebut harus
(B) d 4 melakukan kegiatan interval 2 sampai 4 jam dan
(C) b5 wajib membersihkan rumah minimum satu jam.
(D) c5 Manakah dari tiga pernyataan berikut yang bernilai
(E) d 5 benar berdasarkan informasi di atas?
(1) Besar hadiah minimum yang dia terima dalam
81. Diketahui dua buah balok identik dan sebuah seminggu adalah Rp 45.000,00
meja seperti pada gambar. Jika panjang r = 32 dan (2) Hadiah terbesar yang dia terima dalam
panjang s = 28, maka tinggi meja adalah …. seminggu adalah Rp 165.000,00
(3) untuk mendapatkan hadiah terbesar, maka
hadiah di hari Jumat harus lebih besar dari
hari Senin

(A) Semua pernyataan benar.


(B) Pernyataan (1) dan (2) SAJA yang benar.
(C) Pernyataan (2) dan (3) SAJA yang benar.
(D) Pernyataan (3) SAJA yang benar.
(E) Tidak ada pernyataan yang benar.
(A) 28
(B) 29 84. Gambar di bawah ini adalah grafik fungsi
(C) 30 y = ax2 + bx + c.
(D) 31 Berdasarkan informasi diatas, empat pernyataan
(E) 32 berikut yang bernilai benar ada....
(1) a + b + c > 0 y
82. Tiga pasang suami isteri sedang duduk bersama. (2) abc > 0
Berilah tanda pada kolom yang sesuai. (3) b2 – 4ac > 0
Pernyataan Benar (B)Salah (S) (4) b > 0
Banyak cara m ereka duduk berjajar pada x
satu baris adalah 720 cara (A) 0 (D) 3
Banyak cara m ereka duduk berjajar pada (B) 1 (E) 4
satu baris,apabila suam iistriduduk (C) 2
berdam pingan adalah 48 cara
Banyak cara suam iistriduduk 85. Bilangan berikut yang habis dibagi 5, tetapi tidak
berdam pingan m engelilingim eja bundar habis dibagi 3 adalah ....
adalah 24 cara
Isian yang benar pada kolom tabel diatas adalah … (1) 12465
(A) BBB (2) 46785
(B) BBS (3) 54123
(C) BSB (4) 98760
(D) BSS (A) (1), (2), dan (3) SAJA yang benar.
(E) SBS (B) (1) dan (3) SAJA yang benar.
(C) (2) dan (4) SAJA yang benar.
(D) HANYA (4) yang benar.
(E) SEMUA pilihan benar.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 17 dari 37 halaman
336
86. Misalkan * dan  menyatak operasi 89. Balok ABCD.EFGH, memiliki diagonal ruang
penjumlahan (+), pengurangan (  ), perkalian (  ), AH = 12. Berapa volume balok ABCD.EFGH ?
atau pembagian (  ). Jika 4 * 1  3  8 , manakah Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) berikut
cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut.
pasangan berikut yang benar untuk ( * ,  ) ?
(1) ( +,  )
(2) (+,  ) H
G
(3) (  ,  ) F
(4) (  ,  ) E
C
(A) (1), (2), dan (3)
(B) (1) dan (3) B
D
(C) (2), dan (4)
A
(D) (4)
(E) (1), (2), (3), dan (4)
(1) BD = 8
87. Bilangan real x memenuhi pertidaksaman (2) AG = 10
4
log (3 + log (x – 1)) > 1 .
Manakah hubungan yang benar antara kuantitas P (A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
dan Q berdasarkan informasi yang diberikan ? pertanyaan, tetapi pernyataan(2) SAJA
tidak cukup
P Q (B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab
x 14 pertanyaan, tetapi pernyataan(1) SAJA tidak
(A) P < Q cukup
(B) P > Q (C) DUA pernyataan BERSAMA SAMA cukup
(C) P = Q untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk pernyataan SAJA tidak cukup
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di atas. (D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
pertanyaan dan pernyataan (2) SAJA cukup
88. Sejumlah mobil mengikuti parade dalam satu baris (E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak cukup
sepanjang lintasan 500 meter dengan jarak antar untuk menjawab pertanyaan
mobil yang berdekatan berkisar 3-6 meter. Panjang
mobil peserta parade berkisar 2 -4 meter. 90. Diketahui garis l1 : y = mx + n dan l2 : y = 2x – 4.
Manakah hubungan yang benar antara kuantitas P Garis l1 memotong sumbu-x di P(–1, 0). Apakah
dan Q berikut berdasarkan informasi yang kedua garis berpotongan di kuadran pertama ?
diberikan? Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) berikut
cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut.
P Q (1) n < –2
(2) m > –3
Banyak m obildalam parade 110

(A) P>Q (A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab


(B) Q>P pertanyaan, tetapi pernyataan(2) SAJA tidak
(C) P=Q cukup
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk (B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di atas pertanyaan, tetapi pernyataan(1) SAJA tidak
cukup
(C) DUA pernyataan BERSAMA SAMA cukup
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
pernyataan SAJA tidak cukup
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab
pertanyaan dan pernyataan (2) SAJA cukup
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak cukup
untuk menjawab pertanyaan

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 18 dari 37 halaman
336
Literasi dalam Bahasa Indonesia
Bacaan 1
(1) Beberapa negara maju barangkali dapat dijadikan contoh pengembangan transportasi umum yang diminati oleh
masyarakatnya. (2) Mayoritas penduduknya menggunakan transportasi umum untuk bepergian ke berbagai tujuan.
(3) Transportasi umum di beberapa negara maju tersebut sangat populer karena biaya/ongkosnya murah, lebih cepat
sampai karena memiliki akses jalan khusus, dan memiliki jangkauan luas ke pelosok kota. (4) Belum lagi, jaringan
kereta api dan jaringan jalan yang terintegrasi dengan baik yang terhubung dengan moda-moda lainnya ke berbagai
kota. (5) Jaringan moda transportasi bus dan trem menghubungan penduduk dari pinggiran kota menuju pusat kota
atau sebaliknya sehingga dapat menekan tingkat kemacetan yang biasa terjadi pada jam-jam tertentu di kota-kota
negara tersebut.
(6) Salah satu negara yang perlu dilihat manajemen transportasi umumnya adalah Korea Selatan. (7) Negara ini
telah memiliki tata kelola/manajemen transportasi relatif maju dibandingkan dengan negara lain di dunia. (8)
Transportasi umumnya terkenal sangat aman dan nyaman.
(9) Korea Selatan sangat mengandalkan moda transportasi kereta api untuk angkutan umum massal. (10) Kereta api
dijadikan andalan negara tersebut untuk mengatasi mobilitas masyarakat yang ketat dan padat. (11) Korea Selatan
juga mengandalkan bus umum dengan jadwal yang ketat dan teratur serta trayek yang terhubung ke berbagai jaringan
transportasi pendukung lainnya di seluruh pelosok negeri.
Diadaptasi dari https://dephub.go.id/post/read/gerakan-nasional-kembali-ke-angkutan-umum.

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 91 s.d. 94 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
91. Belum lagi di awal kalimat (4) menunjukkan korelasi 93. Berdasarkan bacaan di atas, hal yang dapat
antara kalimat (3) dan (4) secara .... menekan tingkat kemacetan yang biasa terjadi pada
(A) kuantitatif jam-jam tertentu di kota-kota negara maju adalah ...
(B) kausatif (A) bus umum dengan jadwal yang ketat dan
(C) konsesif teratur.
(D) afirmatif (B) jaringan moda transportasi bus dan trem yang
(E) persuatif terintegrasi dengan baik dalam menghubungan
penduduk dari pinggiran kota menuju pusat
92. Gagasan pokok bacaan di atas adalah .... kota atau sebaliknya.
(A) Korea Selatan memiliki manajemen transportasi (C) sarana yang mengandalkan moda transportasi
umum yang perlu dilihat. kereta api untuk angkutan umum massal.
(B) Negara maju yang sangat populer karena biaya/ (D) sarana yang mengandalkan bus umum dengan
ongkos transportasinya murah, jadwal yang ketat dan teratur serta trayek yang
(C) Negara yang dapat dijadikan contoh terhubung ke berbagai jaringan transportasi
pengembangan transportasi umum yang pendukung lainnya di seluruh pelosok negeri.
diminati oleh masyarakatnya. (E) mayoritas penduduknya menggunakan
(D) Negara maju yang transportasi umum sangat transportasi umum untuk bepergian ke berbagai
diminati oleh masyarakatnya. tujuan.
(E) Korea Selatan yang sangat mengandalkan moda
transportasi kereta api untuk angkutan umum 94. Gagasan utama antara paragraf 2 dan 3 akan
massal. terhubungan dengan jelas apabila pada awal
paragraf 3 dibubuhkan unsur transisi ....
(A) Oleh karena itu,
(B) Dengan demikian,
(C) Selanjutnya,
(D) Umpamanya,
(E) Lain halnya,

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 19 dari 37 halaman
336
Bacaan 2
Dalam rangka mendukung Gerakan Kembali ke Angkutan Umum, ada baiknya Anda mengenal apa saja manfaat
yang bisa Anda dapatkan jika menaiki angkutan umum untuk kegiatan sehari-hari. Berikut ini uraian beberapa
manfaatnya:
(1) menghemat pengeluaran,
(2) mengurangi emisi gas rumah kaca,
(3) keamanan dan kenyamanan terjamin,
(4) lebih banyak bergerak,
(5) hemat tenaga,
(6) tidak perlu mencari tempat parkir,
(7) bisa menikmati pemandangan,
(8) mendisiplinkan diri,
(9) bersosialisasi dengan lingkungan dan masyarakat, dan
(10) bisa berwisata sendiri atau ramai-ramai.

Tidak ada alasan lagi untuk tidak menaiki angkutan umum setelah mengetahui manfaat dan keuntungannya seperti
di atas. Kembali ke angkutan umum membantu berbagai lini kehidupan, baik untuk diri sendiri, orang lain, atau
lingkungan. Yuk, kembali ke angkutan umum bersama-sama!
Diadaptasi dari https://dishub.jogjaprov.go.id/berita/10-manfaat-yang-bisa-didapat-saat-naik-angkutan-umum.

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 95 s.d. 97 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

95. Dengan naik angkutan umum, Anda dapat bertemu 97. Pada bacaan di atas, secara [...] penulis
orang-orang baru yang bisa Anda ajak ngobrol. menyampaikan maksudnya kepada pembaca.

Gagasan dalam kalimat di atas relevan dengan Anda sangat tepat melengkapi rumpang pada
manfaat menaiki angkutan umum .... kalimat di atas dengan kata ....
(A) pada nomor (1) (A) naratif
(B) pada nomor (4) (B) deskriptif
(C) pada nomor (7) (C) deklaratif
(D) pada nomor (9) (D) argumentatif
(E) pada nomor (10) (E) persuatif

96. Salah satu masalah perkotaan adalah gas-gas


cemaran di udara, seperti CO2, dapat menghambat
keluarnya panas dari bumi untuk dikeluarkan
ke luar angkasa.

Gagasan dalam kalimat di atas relevan dengan


manfaat menaiki angkutan umum ....
(A) pada nomor (1)
(B) pada nomor (2)
(C) pada nomor (4)
(D) pada nomor (7)
(E) pada nomor (8)

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 20 dari 37 halaman
336
Bacaan 3
(1) Bencana gempa dengan magnitudo 5,6 yang melanda Kabupaten Cianjur, Jawa Barat menyebabkan puluhan
ribu unit rumah rusak dan tercatat lebih dari seratus orang mengungsi baik yang ada di pengungsian terpusat
maupun mengungsi mandiri. (2) Di antara warga yang mengungsi, terdapat sebagian warga yang sangat tergugah
untuk menjadi relawan dalam membantu sesama warga Cianjur yang mengalami kesulitan. (3) Salah satunya Febby,
seorang mahasiswi yang tinggal di Desa Sukaratu Kecamatan Gekbrong. (4) Dirinya dan keluarga merupakan salah
satu korban terdampak. (5) "Rumah saya ambruk karena gempa, alhamdulillah keluarga selamat semua," ucap Feby
di Gudang Bale Rancage Cianjur. (6) Dirinya mengaku, langsung mendirikan tenda darurat di sekitar rumahnya
sebagai tempat untuk mengungsi.
(7) Melihat besarnya dampak yang diakibatkan oleh gempa kali ini, Febby bersama warga terdampak lainnya
berinisiatif menjadi relawan untuk terlibat dalam penanganan bencana. (8) Terlebih, ia berpandangan bahwa sebaik-
baiknya manusia adalah yang paling bermanfaat bagi orang lain. (9) "Bapak saya juga seorang Babinkamtibmas. (10)
Jadi, kami sama-sama turut membantu masyarakat meskipun keluarga kami terkena dampak," katanya suatu waktu.
(11) Sementara itu Bunda Euis, warga Desa Sayang, Kecamatan Cianjur, yang keluarganya terdampak juga, melakukan
hal serupa. (12) "Meskipun kami juga penyintas, kami dengan senang hati membantu warga terdampak. (13) Kami,
sebagai sesama warga Cianjur, yang melihat warga mengalami kesusahan, tentu tergugah untuk membantu,"
tambahnya. (14) Keduanya bertugas sejak hari Selasa (22 November) hingga Selasa (20 Desember) di Gudang Logistik
Bale Rancage untuk mengatur alur keluar masuk barang dan mendistribusikan bantuan baik dari pemerintah, dunia
usaha, maupum masyarakat kepada warga yang membutuhkan.
Diadaptasi dari https://bnpb.go.id/berita/kisah-relawan-cianjur-yang-juga-sebagai-penyintas-gempa.

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 98 s.d. 101 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
98. Dampak bencana gempa Kabupaten Cianjur terurai 100.Simpulan manakah yang paling tepat
sebagai berikut, kecuali .... berdasarkan bacaan di atas?
(A) puluhan ribu unit rumah rusak (A) Sebagian besar warga yang turut tergugah
(B) lebih dari seratus orang mengungsi menjadi relawan adalah warga yang sedang
(C) warga mengalami kesusahan mengungsi.
(D) rumah ambruk (B) Dampak yang diakibatkan oleh gempa
(E) terbentuk relawan untuk terlibat dalam Kabupaten Cianjur sangat besar,
penanganan bencana bermagnitudo 5,6.
(C) Sebagai penyintas, Bunda Euis dan Feby
99. Makna kata penyintas pada kalimat (12) bacaan berinisiatif mendirikan tenda darurat sebagai
di atas terkandung dalam kalimat .... tempat untuk mengungsi.
(A) Dalam tekanan psikologis, ia berhasil melewati (D) Ada juga relawan yang walaupun terdampak
masa kritis terpaan Covid-19 di Wisma Atlet. gempa masih mendirikan tenda darurat di
(B) Pemulihan kesehatan terjadi ketika obat yang sekitar rumahnya sebagai tempat untuk
dikonsumsinya sesuai dengan jenis penyakit mengungsi.
yang diderita. (E) Mengatur alur keluar masuk barang dan
(C) Bencana akibat gempa itu berdampak pada mendistribusikan bantuan baik dari
perjalanan usaha yang sedang dia rintis. pemerintah, dunia usaha, maupum masyarakat
(D) Setelah terjatuh, atlet tinju itu berhasil bangkit kepada warga yang membutuhkan menjadi
dan melakukan perlawanan yang memukau. tugas utama Bunda Euis.
(E) Dia melampaui perjalanan panjang, termasuk
mengalami pahit getirnya sebagai seorang 101.Kalimat berupa fakta terlihat pada ....
pengusaha. (A) kalimat (1)
(B) kalimat (2)
(C) kalimat (8)
(D) kalimat (12)
(E) kalimat (13)

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 21 dari 37 halaman
336
Bacaan 4
Banyak orang mengatakan bahwa jurusan yang kamu pilih haruslah jurusan yang kamu sukai. Hal itu benar
adanya. Bayangkan kamu duduk di bangku kuliah selama 3,5–4 tahun dan mempelajari hal-hal yang tidak kamu
sukai. Orang pertama yang akan rugi adalah diri kamu sendiri. Memilih jurusan yang tepat akan membantumu dalam
mencapai tujuan hidupmu.
Oh ya, ehef.id memiliki fitur menarik yang dapat membantumu memilih jurusan yang tepat. Dengan mengatur
profilmu, ehef.id akan membantumu menentukan program studi apa yang paling cocok dan sesuai dengan
kepribadianmu. Setelah kamu sign up, kamu bisa melihat di bagian halaman “My Interest” daftar jurusan dan destinasi
studi yang kamu sukai. Tidak hanya itu, kamu juga bisa mengisi kuesioner di bawah opsi “Profilling”. Dari hasil
kuesioner itu ehef.id akan memberikan tiga top program studi yang kira-kira cocok untukmu.
Kembali lagi ke pemilihan jurusan, tips pertama untuk kamu yang masih bingung adalah bayangkan dirimu
sepuluh tahun yang akan datang, pekerjaan seperti apa yang akan kamu lakukan. Cari tahu kualifikasi seperti apa
yang harus kamu penuhi untuk bisa mencapai tujuan kariermu tersebut dan berapa lama waktu yang dibutuhkan
untuk bisa mencapai posisi itu.
Jika kamu sendiri masih bingung jenis pekerjaan seperti apa yang ingin kamu geluti pada masa depan, kamu bisa
mencari tahu dengan sering melihat situs lowongan pekerjaan di internet. Dari situ kamu bisa mendapatkan pencerahan
kira-kira pekerjaan apa yang cocok denganmu.
Cara lainnya, kamu bisa menelaah ke kehidupan sehari-harimu. Aktivitas apa yang kamu sukai dan tidak kamu
sukai karena tentu kamu ingin pekerjaan yang kamu lakukan nantinya adalah pekerjaan yang berhubungan dengan
sesuatu yang kamu sukai pada kehidupan sehari-hari.
Diadaptasi dari https://ehef.id/post/tips-memilih-universitas-yang-tepat-untukmu/id

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 102 s.d. 103 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
102.Apa tujuan penulis dalam bacaan di atas? 104.(1) Di samping itu, RT dan RW memiliki wewenang
(A) Penulis ingin memberi gambaran kepada untuk menjaga keamanan lingkungan sekitar. (2)
pembaca jurusan terbaik. RT dan RW juga harus melalukan tugas, fungsi, dan
(B) Penulis ingin meyakinkan pembaca tentang hak sebagai pengurus agar lingkungan sekitar bisa
cara memilih jurusan yang disukai oleh aman dan sejahtera dengan adanya RT dan RW
pembaca sendiri. yang melakukan tugasnya dengan baik.
(C) Penulis ingin menjelaskan cara terbaik memilih
jurusan yang menjamin masa depan pembaca. Agar relevan dengan makna kata harus pada
(D) Penulis ingin mengajak pembaca untuk kalimat (2), kata wewenang pada kalimat (1)
memilih jurusan yang bisa menjamin seharusnya diganti menjadi ....
masa depan. (A) kewajiban
(E) Penulis ingin menceritakan kisahtentang (B) dukungan
bagaimana memilih jurusan terbaik. (C) hasrat
(D) keinginan
103.Berdasarkan bacaan di atas, penulis berpihak (E) harapan
kepada ....
(A) pembaca
(B) ehef.id
(C) orang
(D) masa depan
(E) keinginan

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 22 dari 37 halaman
336
Bacaan 5
Setelah mengetahui susunan kepengurusan serta sistematika pemilihan pengurus RT dan RW tentu masyarakat
perlu mengetahui tugas-tugas yang dilaksanakan oleh RT dan RW.

Tugas Pokok RT dan RW


(1) Melancarkan pelayanan masyarakat, dalam hal ini meningkatkan kinerja pemerintah tingkat desa atau kelurahan
dalam menangani warga.
(2) Mewujudkan kehidupan masyarakat yang berlandaskan Pancasila dan UUD 1945.
(3) Memaksimalkan peran serta masyarakat dengan gotong royong maupun swadaya dan kegiatan-kegiatan lainnya.
(4) Mendorong stabilitas nasional dari susunan paling kecil di dalam masyarakat dengan menjaga keamanan serta
ketertiban wilayah tersebut.
(5) Menjadi sarana penghubung yang paling dekat antara masyarakat dan pemerintah dan secara langsung
berhubungan dengan masyarakat.
(6) Memberikan informasi dan penjelasan kepada masyarakat atas program pemerintah.
(7) Mendukung pelaksanaan program pemerintah dengan mendorong masyarakat untuk ikut serta melakukan
dukungan dan partisipasi.
(8) Membina warga untuk meningkatkan kualitas hidup dalam wilayah tersebut.

Di samping itu, RT dan RW memiliki wewenang untuk menjaga keamanan lingkungan sekitar. RT dan RW juga
harus melalukan tugas, fungsi, dan hak sebagai pengurus agar lingkungan sekitar bisa aman dan sejahtera dengan
adanya RT dan RW yang melakukan tugasnya dengan baik.
Diadaptasi dari http://kumpulrejo.desa.id/kabardetail/2505/rukun-warga-rw-rukun-tetangga-rt-.html

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 105 s.d. 106 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
105.Pemerintah Pusat ingin mendapatkan data
masyarakat desa yang berhak mendapat bantuan
langsung tunai (BLT) pada periode tertentu.

Tugas pokok RT dan RW berkaitan dengan


pemenuhan keinginan Pemerintah Pusat tersebut
tertuang pada ....
(A) nomor (1) dan (4)
(B) nomor (2) dan (5)
(C) nomor (1) dan (7)
(D) nomor (3) dan (6)
(E) nomor (5) dan (6)
106.Berikan tanda silang (x) pada kolom BENAR atau SALAH setiap pernyataan berdasarkan bacaan!
BENAR SALAH

(1) RT dan RW berkewajiban mewujudkan kehidupan masyarakat yang


berlandaskan Pancasila dan UUD 1945.
(2) Lingkungan sekitar yang aman dan sejahtera adalah hal yang
diharapkan RT dan RW sehingga mereka wajib melakukan tugasnya
dengan baik.
(3) Adalah bagian dari tugas RT dan RW membina warga untuk
meningkatkan kualitas hidup dalam wilayah tersebut.
(4) RT dan RW memiliki wewenang untuk mengamankan lingkungan sekitar.
(5) RT dan RW memaksimalkan peran serta masyarakat dalam gotong royong
maupun swadaya dan kegiatan-kegiatan lainnya.

(A) BSBSB
(B) BSBBB
(C) SSBSB
(D) SSBSS
(E) BSSBS
PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 23 dari 37 halaman
336
Bacaan 6
(1) Sejumlah nasabah Pebisnis Bank Mandiri mendapatkan hadiah menonton langsung FIFA Piala Dunia 2022 di
Qatar. (2) Program yang diberikan kepada nasabah pebisnis berdasarkan simpanan dan transaksi nasabah ini
merupakan salah satu inisiatif strategis perseroan dalam meningkatkan loyalitas nasabah segmen pebisnis sekaligus
upaya mendulang dana murah. (3) Selain program ini, Bank Mandiri juga terus mengembangkan berbagai inisiatif
dan transformasi digital untuk mendukung kelancaran dan kemudahan bisnis nasabah pebisnis.
Diadaptasi dari https://www.beritasatu.com/photo/95473/hadiah-nonton-piala-dunia-2022-untuk-nasabah-pebisnis

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 107 s.d. 108 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
107.Pertanyaan manakah yang jawabannya ada 109.Sekarang, sudah saatnya kita memikirkan dan
dalam bacaan di atas? mencari terobosan-terobosan. Terobosan-terobosan
(A) Mengapa nasabah Pebisnis Bank Mandiri itu bukan hanya pada sumber penyebab (mitigasi)
menerima hadiah menonton langsung FIFA terjadinya perubahan iklim, melainkan juga pada
Piala Dunia 2022 di Qatar? penanggulangan dan tindakan apa yang harus kita
(B) Siapa nasabah Pebisnis Bank Mandiri yang persiapkan (adaptasi) jika perubahan iklim itu
menerima hadiah menonton langsung FIFA terjadi. Untuk persiapan itu, diperlukanpenelitian
Piala Dunia 2022 di Qatar? yang saksama (jenis dari daerah yang rentan),
(C) Mengapa Bank Mandiri memberikan hadiah identifikasi organisme yang mungkin akan punah,
menonton langsung FIFA Piala Dunia 2022 hingga mencari teknologi yang tepat digunakan
di Qatar? untuk menghadapi terjadinya perubahan iklim.
(D) Kapan nasabah Pebisnis Bank Mandiri Prinsip proaktif kita perlukan dalam upaya
menonton langsung FIFA Piala Dunia 2022 di memperkecil dampak yang akan terjadi.
Qatar?
(E) Untuk apa nasabah Pebisnis Bank Mandiri Inti sari kutipan di atas adalah ....
menerima hadiah dari Bank Mandiri? (A) Perubahan iklim terjadi secara alami sehingga
tugas kita adalah menyesuaikan diri dengan
108.Untuk menemukan diksi beragam formal, kata perubahan setelah perubahan itu terjadi.
mendulang pada kalimat (2) sebaiknya diganti (B) Langkah antisipatif dalam menghadapi
menjadi .... perubaha iklim harus dilakukan secara
(A) melimbang proaktif sebelum perubahan itu terjadi.
(B) menyuap (C) Penelitian yang saksama harus dilakukan
(C) mengepul dalam upaya menghentikan perubahan iklim.
(D) mencari (D) Perubahan iklim terjadi secara otomatis dan
(E) menjaring secara naluriah, makhluk hidup menyesuaikan
diri pada perubahan itu.
(E) Langkah proaktif dilakukan dalam upaya
meniadakan dampak akibat perubahan iklim.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 24 dari 37 halaman
336
110.Indonesia adalah negara yang paling tertinggal
dalam soal pengendalian produk tembakau di Asia
Tenggara. Pemerintah negara-negara lain
di kawasan yang sama telah memiliki strategi
komprehensif untuk mengendalikan tembakau.
Pemerintah Indonesia tidak meratifikasi
Franmework Convention on Tobacco Control (FCTC)
sehingga tidak mengikuti standar internasional
dalam pengendalian tembakau. Dalam semua
aspek, Indonesia masih tertinggal.

Gagasan pokok paragraf di atas adalah ....


(A) Pemerintah tidak meratifikasi framework
Convention in Tobacco Control (FCTC).
(B) Indonesia tertinggal dalam pengendalian
produk tembakau.
(C) Pengendalian tembakau di Indonesia tidak
mengikuti standar internasional.
(D) Negara-negara di Asia Tenggara, kecuali
Indonesia, memiliki strategi komprehensif untuk
mengendalikan tembakau.
(E) Indonesia akan meratifikasi framework
Convention on Tobacco Control (FCTC).

Bacaan 7
(1) Sebagai salah satu negara pemilik hutan tropis di dunia, Indonesia dihadapkan pada dua hal penting.
(2) Pertama, bagaimana potensi yang sangat besar dalam pengembangan industri kehutanan dapat dioptimalkan
hingga mampu menjadi motor penggerak perekonomian serta kesejahteraan bangsa. (3) Sementara yang kedua adalah
bagaimana keanekaragaman hayati yang begitu kaya pada setiap jengkal hutan yang ada terus terlestarikan.
(4) Bukan perkara mudah untuk menciptakan sinergi dan harmoni antara sisi industri dengan pelestarian
lingkungan. (5) Namun, kita juga selalu ingat jika harmonisasi antara manusia dan beragam kebutuhannya serta
lingkungan sekitar mereka, yang pada dasarnya telah menjadi bagian keseharian yang telah ada sejak lama.
(6) Beberapa pendekatan diwariskan dari generasi seperti yang lazim dilakukan komunitas ulayat dengan melestarikan
hutan demi kelangsungan hidup mereka, sementara beberapa yang lain sengaja dikembangkan untuk melengkapi
serta mendukung pendekatan yang telah ada sebelumnya. (7) Contohnya, saat industri kehutanan melakukan
pengelolaan hutan secara lestari.

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 111 s.d. 112 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
111.Pernyataan yang paling relevan dengan isi bacaan 112.Arti komunitas ulayat pada kalimat (6) bacaan
di atas adalah .... di atas adalah ...
(A) Hutan terluas di dunia terdapat di Indonesia (A) sekelompok masyarakat yang menguasai
sehingga menjadi motor penggerak wilayah hutan.
perekonomian. (B) masyarakat adat yang berhak untuk
(B) Pengembangan industri kehutanan Indonesia memanfaatkan wilayah yang merupakan
harus ditopang oleh pemegang hak ulayat hutan. lingkungan hidup para warganya.
(C) Harmonisasi manusia dengan hutan harus (C) pesekutuan masyarakat untuk menguasai
dipertahankan demi kelangsungan hidup tanah, hutan, air, dan isinya.
manusia. (D) suatu pesekutuan yang terbentuk atas dasar
(D) Industri kehutanan melakukan pengelolaan keinginan untuk menguasai suatu wilayah,
hutan secara lestari di bawah pengawasan termasuk memanfaatkan tanah, hutan, air,
badan dunia. dan isinya.
(E) Hutan industri di lahan ulayat dikelola oleh (E) komunitas orang yang berhak untuk
pemerintah bersama dengan pemilik ulayat. memanfaatkan tanah, hutan, air, dan isinya.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 25 dari 37 halaman
336
113.Usaha perladangan telah menyebabkan timbulnya
tanah kritis. Tanah kritis ini selanjutnya
menimbulkan berbagai bencana besar yang
mengancam ketentraman hidup manusia dan
menghalangi tercapainya tujuan pembangunan
ekonomi. Seluruh curah uang pemerintah dengan
satuan hitung miliar itu tidak ada gunanya
dituangkan dalam bentuk waduk, dam, dan
bendungan di Pulau Jawa kalau hutan-hutan tidak
ada. Seluruh bangunan mahal itu hanyalah
merupakan mekanisme fisik pencegah banjir dan
jaminan buat hidup pertanian yang tidak akan
mencapai sasaran. Dengan demikian, bangunan
mahal itu merupakan pemborosan besar bila
daerah-daerah aliran sungai di hulu-hulu dan
di gunung-gunung tidak terlindung oleh selimut
hutan. Di samping itu, tanah kritis menyebabkan
erosi dan banjir kronis di Pulau Jawa dan Madura
sehingga setiap tahun menimbulkan kerugian
bernilai 1,3 juta ton beras.

Hubungan kausalitas yang merupakan ringkasan


dari bacaan di atas adalah ....
(A) Usaha perladangan menyebabkan timbulnya
tanah kritis.
(B) Usaha perladangan menyebabkan timbulnya
tanah kritis dan bencana besar.
(C) Usaha perladangan menyebabkan terancamnya
pembangunan ekonomi.
(D) Usaha perladangan menyebabkan timbulnya
tanah kritis dan pemborosan besar.
(E) Usaha perladangan menyebabkan timbulnya
tanah kritis sehingga merugikan
pembangunan ekonomi dan memunculkan
berbagai bencana alam.

Bacaan 8
(1) Penangkapan ikan skala kecil dapat memberi manfaat baik dari segi pemenuhan nutrisi maupun ekonomi
bagi perempuan. (2) Sayangnya, meski di beberapa daerah persediaan ikan melimpah, kekurangan gizi kerap terjadi.
(3) Hal ini seringkali disebabkan keterbatasan ekonomi serta pantangan sosial untuk mengonsumi ikan.
(5) Ikan adalah sumber asam lemak, mikronutrien, mineral, serta menyediakan hampir 20 persen protein hewani
bagi sepertiga populasi penduduk bumi. (6) Bagi masyarakat di pesisir pantai, ikan menyediakan kurang lebih 90
persen kebutuhan protein hewani.
(7) Indonesia–negara penghasil ikan laut terbesar kedua di dunia–kurang lebih 54 persen menyumbang total
kebutuhan protein hewani nasional. (8) Nelayan skala kecil menyumbang hingga 95 persen dari total produksi ikan
tangkapan serta memberi pekerjaan kurang lebih 2,6 juta orang di tingkat rumah tangga (skala kecil) yang masih
menggunakan kapal kecil dan alat tangkap nonmekanis.
(9) Terlepas besarnya suplai ikan di laut, ditemukan tingginya tingkat kerawanan pangan pada masyarakat
pesisir di 17.000 kepulauan Indonesia. (10) Kerawanan pangan ini mencakup lebih dari 36 persen anak di bawah
usia 5 tahun (balita) dan 20 persen penduduk dewasa. (11) “Kita perlu meningkatkan pemahaman terhadap akses
pangan padat nutrisi, terutama bagi komunitas pesisir pedesaan, dan bagaimana distribusi pangan tersebar ke
rumah-rumah terutama rumah tangga dengan tingkat rentan,” kata Emily Gibson, Ph.D., kandidat doktor di Lembaga
Penelitian untuk Lingkungan dan Mata Pencaharian Universitas Charles Darwin Australia, yang memimpin
penelitian keanekaragaman pangan dan konsumsi ikan di Indonesia, diterbitkan dalam jurnal online PLOS ONE.
Diadaptasi dari https://forestsnews.cifor.org/65284/mengatasi-kendala-perbaikan-kesehatan-ibu-dan-anak-di-pulau-komodo?

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 26 dari 37 halaman
336
Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 114 s.d. 116 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

114.Berikan tanda silang (x) pada kolom BENAR atau SALAH setiap pernyataan berdasarkan bacaan!
BENAR SALAH
(1) Indonesia belum mampu menyuplai seluruh kebutuhan protein
hewani nasional.
(2) Masyarakat di pesisir pantai mendapat kurang lebih 90 persen
kebutuhan protein hewani yang bersumber dari ikan.
(3) Tingkat kerawanan pangan pada masyarakat pesisir kepulauan
Indonesia masih tinggi.
(4) Penangkapan ikan skala kecil dapat memberi manfaat besar bagi
perempuan Indonesia, baik dari segi pemenuhan nutrisi maupun
ekonomi bagi perempuan.
(5) Nelayan skala kecil memberi pekerjaan kurang lebih 2,6 juta orang
di tingkat rumah tangga.

(A) SBBSB
(B) BSBBS
(C) SSBSB
(D) SBSBB
(E) SSBBS

115.Simpulan yang paling mungkin dari bacaan 116.Frasa nelayan skala kecil dalam bacaan di atas
di atas adalah .... paling tepat diartikan ....
(A) Indonesia merupakan negara penghasil ikan (A) nelayan yang mata pencahariannya melakukan
terbesar kedua di dunia. penangkapan ikan untuk memenuhi
(B) Nelayan skala kecil masih menggunakan kapal kebutuhan hidup sehari-hari.
kecil dan alat tangkap nonmekanis saat (B) nelayan yang melakukan penangkapan ikan
menangkap ikan. secara kecil-kecilan.
(C) Sekitar 46 persen total kebutuhan protein hewani (C) nelayan yang melakukan penangkapan ikan
nasional bersumber dari negara lain. dengan menggunakan kapal kecil.
(D) Bagi masyarakat Indonesia, ikan menyediakan (D) nelayan yang melakukan penangkapan ikan
kurang lebih 90 persen kebutuhan protein sebagai usaha utamanya.
hewani. (E) nelayan yang melakukan penangkapan dengan
(E) Pantangan mengonsumsi ikan berkontribusi menggunakan kapal berukuran paling besar
sebagai penyebab kekurangan gizi di beberapa dari lima gross.
daerah persediaan ikan yang melimpah.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 27 dari 37 halaman
336
Bacaan 9
Bacalah penggalan cerita berikut dengan saksama!
Cerita 1
"Awalnya, aku mau berteman dengan siapa saja, namun setelah mengetahui kelebihanku, aku mulai memilih
teman yang bisa dekat denganku. Apalagi dengan otakku yang pandai, semakin banyak teman yang menyukaiku.
Maka, aku pun mulai memilih teman dari golongan menengah ke atas. Aku tidak lagi mau berteman dengan
anak yang setara padaku".
Kutipan cerpen "Penyesalanku" karya Dian Indria A.

Cerita 2
"Dua penumpang laki-laki, saat melihat Lail dan ibunya masuk, berdiri memberikan tempat duduk, 'Terimakasih.'
Lail dan ibunya segera duduk".
Kutipan novel "Hujan" karya Tere Liye.

Cerita 3
"Sebenarnya sangat banyak kejadian seperti itu yang terjadi kepadaku, sangat sering. Terkadang aku bingung
dengan orang-orang yang tak peduli untuk menutup aurat mereka. Sungguh, sebenarnya apa arti jilbab bagi mereka?".
Kutipan Cerpen "Apa Arti Jilbab Bagimu" karya Lamia N. S.

Cerita 4
"'Iyaa, kita mau. Asalkan kamu mau janji akan nerusin tari jaipong ini. Kan asyik kalau kita bisa ngewakilin
Indonesia ke berbagai negara.'".
Kutipan Cerpen "Jaipong" karya Aldizza Aurelia.

Cerita 5
"Karyamin melangkah pelan dan sangat hati-hati. Beban yang menekan pundaknya adalah pikulan yang
digantungi dua keranjang batu kali. Jalan tanah yang sedang didakinya sudah licin dibasahi air yang menetes
dari tubuh Karyamin dan kawan-kawan".
Kutipan Cerpen "Senyum Karyamin" karya Ahmad Tohari.

Diadaptasi dari http://sekolahbagiilmu.blogspot.com/2017/12/12-nilai-kehidupan-dalam-cerpennovel.html

Bacalah bacaan di atas, kemudian jawablah soal nomor 117 s.d. 120 dengan memilih jawaban yang tepat di antara
pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.

117.Untuk tokoh sentral, pengarang menerapkan 118.Dari antara lima penggalan cerita yang terurai
sudut pandang orang pertama pada .... di atas, salah satunya menyiratkan makna ....
(A) Cerita 1 (A) bagaikan tong kosong nyaring bunyinya
(B) Cerita 2 (B) bagaikan langit dan bumi
(C) Cerita 3 (C) bagaikan ilmu padi, semakin berisi semakin
(D) Cerita 4 merunduk
(E) Cerita 5 (D) bagaikan harimau menyembunyikan kukunya
(E) bagaikan kacang lupa akan kulitnya

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 28 dari 37 halaman
336
119.Berikan tanda silang (x) pada kolom BENAR atau SALAH setiap pernyataan berdasarkan bacaan!

BENAR SALAH
(1) Pada Cerita 1 ditemukan nilai moral.

(2) Pada Cerita 2 ditemukan nilai sosial.

(3) Pada Cerita 3 ditemukan nilai religius.

(4) Pada Cerita 4 ditemukan nilai budaya.

(5) Pada Cerita 5 ditemukan nilai estetika.

(A) SSSSS
(B) BBSSB
(C) BSBSB
(D) BBBBB
(E) SSBSB

120.Penulis menempatkan karakter tokohnya


berperilaku sopan untuk menunjukkan adanya
nilai sosial dalam cerita. Hal tersebut terlihat
pada ....
(A) Cerita 1
(B) Cerita 2
(C) Cerita 3
(D) Cerita 4
(E) Cerita 5

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 29 dari 37 halaman
336
Literasi dalam Bahasa Inggris
A big controversy is centred on the question of what might have been behind the sudden disappearance of so
many species of large animals at or near the end of the Pleistocene epoch. One or two palaeontologists suspect
that abrupt changes in climate led to the mass extinctions. Most, however, have theorized that prehistoric people
drove many of those species to extinction through overhunting. In their Pleistocene overkill hypothesis, they cite
what seems to be a remarkable coincidence between the arrival of prehistoric peoples in North and South America
and the time during which mammoths, giant ground sloths, the giant bison, and numerous other large mammals
became extinct.
Probably the human species was driving others to extinction long before the dawn of history. Hunter-gatherers
may have contributed to Pleistocene extinctions in more indirect ways. Besides overhunting, at least three other
kinds of probabilities have been suggested: direct competition, imbalances between competing species, and early
agricultural practices. Direct competition may have brought about the demise of large carnivores such as
the sabertoothed cats. These animals simply may have been unable to compete with the increasingly sophisticated
hunting skills of Pleistocene people. Human hunters could have caused imbalances among animals, leading
to the extinctions of species less able to compete.
When such other predators as the grey wolf prey upon large mammals, they generally take high proportions
of each year’s crop of young. Some human hunters, in contrast, tend to take the various age-groups of large animals in
proportion to their actual occurrence. If such hunters first competed with other predators and then replaced them,
they may have allowed more young to survive each year, gradually increasing their populations. As these populations
expanded, they in turn may have competed with other species for the same environmental niche, forcing the less able
species into extinction. This theory suggests that human hunters played an indirect role in Pleistocene extinctions by
hunting one species more than the other.

121.What is the topic of the passage? (D) Humans began to keep and care for certain
(A) An agreement on the Pleistocene mass energy animals.
(B) The controversy about sabertoothed cat’s (E) Hunting skills were highly needed in prehistory
superior ability that caused their mass collection
(C) The analysis about what caused large animals’ 124.The word “Besides” in line 2 of paragraph 2 is
mass extinction closest in meaning to ….
(D) Mass extinction, a futuristic event (A) caused by
(E) Grey wolves’ ability to hunt being inferior to (B) whereas
that of modern people (C) in addition to
(D) in favour of
122.What is the main idea of the passage? (E) despite
(A) Abrupt climate change was the only factor of
large animals’ mass extinction 125.The author mentions sabertoothed cats in line 5 of
(B) Overhunting together with other probable paragraph 2 as an example of a carnivore that ….
factors led to the mass extinction of large (A) became extinct before the Pleistocene epoch
animals (B) was unusually large for its time
(C) Prehistoric people had a direct role in the large (C) was not able to compete with humans
animals’ mass extinction (D) caused the extinction of several species
(D) Sabertoothed cats’ ability to compete with (E) became numerous after Pleistocene epoch
sophisticated human hunters caused their
proliferation 126.The word “they” in line 4 of paragraph 3
(E) Grey wolves were inferior to humans’ hunting refers to ….
skills leading to the high number of the animals (A) human hunters
(B) game animals
123.Which of the following is mentioned as supporting (C) other laudators
the Pleistocene overkill hypothesis? (D) large mammals
(A) Many of the animals that became extinct were (E) buffalo shooters
quite large.
(B) Humans migrated into certain regions around
the time that major extinction occurred.
(C) There is evidence that new species were arriving
in areas inhabited by humans.

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 30 dari 37 halaman
336
127.According to the passage, what is one difference 128. What is the tone of the passage?
between the hunting done by some humans and the (A) Chemical
hunting done by grey wolves? (B) Economical
(A) Some humans hunt more frequently than grey (C) Analytical
wolves. (D) Happy
(B) Grey wolves hunt in larger groups than some (E) Enjoyable
humans.
(C) Some humans can hunt larger animals than grey
wolves can hunt.
(D) Some humans prey on animals of all ages, but
grey wolves concentrate their efforts on young
animals.
(E) Some animals play hide-and-seek game if hunted
by humans or grey wolves

Prior to their actually being able to speak, babies pay special attention to the speech they hear around them.
Within the first month of their lives, babies’ responses to the sound of the human voice will be different from their
responses to other sorts of auditory stimuli. They will stop crying when they hear a person talking, but not if they hear
a bell or the sound of a rattle. At first, the sounds that an infant notices might be only those words that receive the
heaviest emphasis and that often occur at the ends of utterances. By the time they are six or seven weeks old, babies
can detect the difference between syllables pronounced with rising and falling inflections. Very soon, these differences
in adult stress and intonation can influence babies’ emotional states and behaviour. Long before they develop actual
language comprehension, babies can sense when an adult is playful or angry, attempting to initiate or terminate new
behaviour, and so on, merely on the basis of cues such as the rate, volume, and melody of adult speech.
Most frequently, adults make it as easy as they can for babies to pick up a language by exaggerating such cues.
One researcher observed babies and their mothers in six diverse cultures and found that, in all six languages, the
mothers used simplified syntax, short utterances and nonsense sounds, and transformed certain sounds into baby
talk. Other investigators have noted that when mothers talk to babies who are only a few months old, they exaggerate
the pitch, loudness, and intensity of their words. They also exaggerate their facial expressions, hold vowels longer,
and emphasize certain words.
More significant for language development than their response to general intonation is observation that tiny
babies can make relatively fine distinctions between speech sounds. In other words, babies enter the world with the
ability to make precisely those perceptual discriminations that are necessary if they are to acquire aural language.
Babies obviously derive pleasure from sound input, too: even as young as nine months they will listen to songs
or stories, although the words themselves are beyond their understanding. For babies, language is a sensory-motor
delight rather than the route to prosaic meaning that it often is for adults.

129.What does the passage mainly discuss? (D) To give examples of sounds that will cause a
(A) Why babies prefer toys to food baby to cry
(B) The differences between a baby’s and an adult’s (E) To inform that babies are scared of tinkling
ability to comprehend language sound
(C) How babies perceive and respond to the human
voice in their earliest stages of language 131.Why does the author mention syllables
development pronounced with rising and falling inflections in
(D) The response of babies to sounds other than the lines 6 – 7 of paragraph 1?
inaudible voice (A) To demonstrate how difficult it is for babies to
(E) Babies like to work in undersea vessels interpret emotions
(B) To illustrate that a six-week-old baby can
130.Why does the author mention a bell and a rattle in already distinguish some language differences
line 4 of paragraph 1? (C) To provide an example of ways adults speak
(A) To contrast the reactions of babies to human to babies
and nonhuman sounds (D) To give a reason for babies’ difficulty in
(B) To give examples of typical toys that babies do distinguishing one adult from another
not like (E) To illustrate the curiosity of babies to be able to
(C) To explain how babies distinguish between communicate easily
different nonhuman sounds

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 31 dari 37 halaman
336
132.The word “They” in line 5 of paragraph 2 135.What point does the author make to illustrate that
refers to …. babies are born with the ability to acquire language?
(A) mothers (A) Babies begin to understand words in songs.
(B) investigators (B) Babies exaggerate their own sounds and
(C) babies expressions.
(D) words (C) Babies are more sensitive to writings than are
(E) coughs adults.
(D) Babies notice even minor differences between
133.The passage mentions all of the following as ways speech sounds.
adults modify their speech when talking to babies (E) Babies are very critical towards what they hear
EXCEPT …
(A) giving all words equal emphasis 136.According to the author, why do babies listen to
(B) speaking with shorter sentences songs and stories, even though they cannot
(C) speaking more loudly than normal understand them?
(D) using meaningless sounds (A) They understand the rhythm.
(E) exaggerating facial expressions (B) They enjoy the sound.
(C) They can remember them easily.
134.Which of the following can be inferred about (D) They focus on the meaning of their parents’
the findings described in paragraph 2? words.
(A) Babies who are exposed to more than a thousand (E) Some babies prefer hard rock to slow rock
languages can speak earlier than babies
exposed to a single language.
(B) Mothers from different cultures speak to their
babies in similar ways.
(C) Babies ignore facial expressions in
comprehending aural language.
(D) Moms of all cultures want to look trendy.
(E) The mothers observed by the researchers
were consciously teaching their babies to sing

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 32 dari 37 halaman
336
To be good consumers it is necessary for us to understand why prices and productions of goods are always
changing. The following information is a simple law to help us understand it. When prices are low people will
buy more, and when prices are high, they will buy less. Everyone knows this. But at the same time, producers want
higher prices for their goods when they make more goods. How can we make the best price for the goods? The law of
Supply and Demand is the answer for this question.
According to this law, changes in the price of goods cause changes in supply and demand. An increase in the
price of goods causes an increase in supply – the number of goods that producers make. Producers will make more
goods when they have higher prices for the goods. At the same time, an increase in the price of the goods causes a
decrease in demand – the numbers of goods the consumers buy. This is because people buy less when the rice is high.
Conversely a decrease In price causes an increase in demand and a decrease in supply.
Business firms look at both supply and demand when they make decisions about prices and production.
They look for the equilibrium point where supply equals demand. The equilibrium point is a point where the supply
curve and the demand curve intersect. At this point, the number of goods produced will all be bought by the consumers
at the certain price. This is called equilibrium price. If the producers increase the price, or if they produce more,
the consumers will not buy all the goods. The producers will have a surplus – more supply than demand – so they must
decrease the price in order to sell all the goods. On the other hand, if they make fewer goods, they will be a
shortage – more demand than supply – and the price will go up.
According to the Law of Supply and Demand, the equilibrium price is the best price for the goods. The consumers
and the producers will agree on this price because it is the only price that help them both equally.

137.Why does an increase in price cause an increase in 139.Why will consumers and producers agree on
supply? the equilibrium price?
(A) Consumers buy more goods when prices (A) It will help them both equally
are high (B) It is the only price for the goods
(B) Producers make more goods when prices (C) It is the lowest price
are high (D) All of the goods will be sold
(C) Producers want to sell all of their goods (E) It is the highest price for the goods
(D) Consumers will not buy all of the goods
(E) Consumers will buy all of the goods 140.When will the producers have a surplus of goods?
(A) When supply equals demand
138.Why does a decrease in prices cause an increase in (B) When there is more supply than demand
demand? (C) When there is more demand than supply
(A) Consumers buy fewer goods when prices (D) When they sell all of their goods.
are low (E) When consumers buy all of the goods.
(B) Producers make fewer goods when prices
are low
(C) Producers make more goods when prices
are high
(D) Consumers buy more goods when prices
are low
(E) Consumers buy more goods even if the price
is high

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 33 dari 37 halaman
336
Penalaran Matematika
141.Rata-rata hasil skor dari sepuluh kali ujian 145.Tanah kosong ukuran 6×6 meter akan dibangun
adalah m. Jika bilangan 10 dan 24 ditambahkan taman dengan sketsa seperti pada gambar.
ke daftar skor semula, ternyata nilai rata-ratanya Daerah yang diarsir untuk kolam Ikan maka
tetap sebesar m. Nilai rata-ratanya juga tidak berapakah luas kolam ikan ?
mengalami perubahan jika ditambahkan lagi
hasil skor ?
(A) 14 dan 18
(B) 14 dan 19
(C) 16 dan 20
(D) 15 dan 19
(E) 20 dan 21

142.Banyak digit bilangan 212×58 adalah …


(A) 9 (D) 12
(B) 10 (E) 13
(C) 11

143.Santi akan mendekor ruangan kerjanya dengan


9 2 45 2
menempelkan beberapa papan berbentuk (A) 27  m (D) 36  m
trapezium yang berukuran sama pada salah satu 2 2
sisi dinding. Papan trapezium seperti pada gambar.
(B) 36  9 m 2 (E) 24  3 m 2

(C) 36  6 m 2

146.Diketahui empat bilangan bulat positif.


Jumlah dua bilangan diantaranya adalah
Berapa banyak papan trapezium dibutuhkan Santi 9, 18, 21, 23, 26, 35.
agar membentuk tertutup (melingkar)?
(A) 16 Papan (D) 22 Papan
(B) 18 Papan (E) 24 Papan No Pernyataan B S
(C) 20 Papan Jumlah keempat bilangan tersebut
1
adalah 44.
144.Ada empat orang sekawan bernama Ani, Budi, Citra
Selisih Bilangan terbesar dan
dan Didi. Mereka berdiri di tepi suatu arena bermain 2
bilangan terkecil adalah 17.
berbentuk lingkaran. Dimana Ani berdiri di
seberang Citra, Budi di seberang Didi dan Ani, Budi Ada dua bilangan ganjil dari
3
bersebelahan. Mereka berempat memegang tali keempat bilangan tersebut.
yang terhubung sehingga membentuk sebuah segi
empat. (A) BBB (D) SBB
Jika tali yg menghubungkan Ani, Budi, dan Citra (B) BBS (E) SSB
membentuk sudut 45° , sudut yg dibentuk tali yg (C) BSB
menghubungkan Ani, Didi, dan Citra adalah ....
(A) 135° (D) 90°
(B) 120° (E) 75°
(C) 115°

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 34 dari 37 halaman
336
147.Segilima ABCDE mempunyai panjang sisi AB = 3, 149.Pada hari libur Benny berkunjung kerumah
BC = 4, CD = 6, DE = 3 dan EA = 7. neneknya mengendarai mobil. Dalam
Segilima ABCDE pada awalnya diposisikan perjalanannya 40% dari total jarak tempuh Benny
dengan A di (0,0) dan B pada sumbu x positif. mengendarai mobil dengan laju 50 Km per Jam dan
Segilima ini kemudian digulingkan searah jarum sisanya ditempuh dengan laju 100 Km per Jam.
jam sepanjang sumbu x. Sisi manakah yang Sepanjang perjalanan Benny kerumah neneknya
menyentuh titik x=2009 pada sumbu x? laju rata-rata ia mengendarai mobilnya sebesar ?
(A) 67 Km per Jam
(B) 71 Km per Jam
(C) 80 Km per Jam
(D) 83 Km per Jam
(E) 85 Km per Jam

150.Perjalanan mobil dari kota A ke B dan kembali


lagi ke kota A dengan melalaui rute yang sama,
dimana kecepatan dari kota A ke B 60 km/jam
(A) AB (D) DE kemudian kembalinya ke kota A dengan
(B) BC (E) EA kecepatan 75 km/jam.
(C) CD Berapakah kecepatan rata-rata mobil dari kota A
ke B dan kembali lagi ke kota A ?
148.Untuk mengukur temperature secara sederhana (A) 66 1/3 km/jam
di 12 titik yang tersebar menurut bagan polygon, (B) 66 2/3 km/jam
terlebih dahulu ditentukan temperature di 8 titik (C) 67 km/jam
bagian luar, lalu di 4 titik bagian dalam (A,B,C, dan (D) 67 1/3 km/jam
D), seperti diperlihatkan gambar (1). Temperature (E) 67 2/3 km/jam
di titik A,B,C,D dapat ditentukan dengan cara
menghitung temperature rata-rata dari 4 titik 151.Gambar di bawah merupakan desain dari
terdekat disekitarnya. jembatan yang dapat diangkat dari suatu sungai
yang mempunyai lebar 50 meter.

Jika dua bagian dari jembatan yang diangkat


mempunyai panjang yang sama dan beririsan
sepanjang 3 meter , berapakah lebar celah yang
terbentuk ketika bagian yang dapat diangkat
membentuk sudut 600 ?
(A) 13,25 meter (D) 21,5 meter
Gambar (2) menunjukkan contoh pola penyebaran (B) 13,5 meter (E) 23,5 meter
temperature di 12 titik. Temperature rata-rata dari 4 (C) 21,25 meter
titik di bagian dalam pada gambar (3) adalah ….
(A) 2,00° (D) 3,00°
(B) 2,25° (E) 3,33°
(C) 2,75°

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 35 dari 37 halaman
336
152.Ahksan memiliki sekumpulan bilangan. Bilangan 155.Grafik kartesius berikut merupakan gambaran
tersebut mempunyai rata-rata 15 dan jangkauan 6. dari kebun milik Pak Didi, dalam satuan meter.
Ahksan senang mengotak-atik bilangan yang
ia miliki. Ia mengurangkan setiap bilangan
yang ia miliki dengan a , kemudian membaginya
dengan b sehingga dihasilkan bilangan baru
dengan rata-rata 7 dan jangkauan 3.
Berdasarkan informasi di atas, tentukan nilai
kebenaran pernyataan-pernyataan berikut.

No Pernyataan B S
2
1 Nilai dari a + b adalah 3
2 Nilai dari a.b adalah 2
3 Selisih nilai a dan b adalah 1

(A) BBB Pak Didi menginginkan seperempat dari luas


(B) BBS kebunnya ditanami singkong.
(C) BSB Luas kebun pak Didi yang tidak ditanami
(D) SBB singkong adalah …. m2.
(E) SSB (A) 70,5 (D) 87
(B) 76,5 (E) 80
153.Pendapatan perkapita adalah ukuran jumlah (C) 80,25
uang yang diperoleh per orang di suatu wilayah
geografis. Pendapatan perkapita dapat digunakan 156.Ketika pelajaran bahasa Inggris, Bu Dina
untuk mengevaluasi standar hidup dan kualitas meminta untuk dibuatkan kelompok diskusi.
hidup penduduk. Menghitung pendapatan Dalam suatu kelompok diskusi yang beranggotakan
perkapita adalah Produk Domestik Bruto (PDB) 4 pria dan 6 wanita akan dipilih 3 orang secara
dibagi dengan jumlah penduduk. acak untuk mempresentasikan hasil diskusinya.
Penduduk Kota A meningkat dari 3.000.000 jiwa Banyaknya cara memilih 1 pria dan 2 wanita
pada tahun 2000 menjadi 4.500.000 pada tahun adalah …
2015. Sementara itu, PDB kota A pada tahun 2000 , (A) 12 (D) 60
tiga per empat dari PDB pada tahun 2015. (B) 19 (E) 120
Persentase perubahan pendapatan perkapita (C) 34
Kota A dari tahun 2000 ke tahun 2015 adalah …
(bulatkan apabila diperlukan) 157.Banyak siswa dalam suatu kelas dapat dibagi
(A) Turun 11% (D) Naik 22% tepat menjadi sembilan kelompok atau 24 kelompok
(B) Naik 11% (E) Naik 33% dengan jumlah yang sama pada masing-masing
(C) Turun 22% kelompok.
Jika n adalah banyak keseluruhan siswa paling
154.Kandang seekor anjing memiliki alas segi enam sedikit yang mungkin, maka n bila dibagi
beraturan dengan panjang sisi 2 meter. Anjing menjadi lima kelompok, banyak siswa yang
diikat dengan tali sepanjang 2 meter dan ujung tersisa adalah …
tali lain ditambatkan ke salah satu titik sudut alas. (A) 0 (D) 3
Luas daerah jelajah anjing di luar kandang (B) 1 (E) 4
adalah … m2. (C) 2
2 8
(A) (D)
3 3
(B) 2 (E) 3
5
(C)
2

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 36 dari 37 halaman
336
158.Diagram berikut menunjukkan hasil produksi 159.Robert mempunyai tiga orang anak, dua
pengolahan gandum pada Pabrik X. perempuan dan satu laki-laki.
Hari ini, jumlah umur dua anak perempuan
lebih kecil dari umur anak laki-laki, tetapi tahun
depan jumlah umur dua anak perempuan sama
dengan umur anak laki-laki.
Tiga tahun yang akan datang , berapakah umur
anak laki-laki dikurangi jumlah umur dua anak
perempuan?
(A) 1
(B) 2
(C) 3
(D) -2
(E) -1
Manakah di antara pernyataan berikut
160.Perusahaan listrik suatu wilayah membuat
yang benar ?
jadwal pemadaman listrik pada 30 komplek
1. Jangkauan hasil produksi dari Senin-Jumat
perumahan yang ada pada wilayah cakupannya
adalah 6 ton
sebagai berikut :
2. Persentase penurunan produksi pada hari
Jumat dua kali persentase penurunan
produksi pada Hari Selasa Hari Banyak Komplek Yang Padam
3. Kenaikan produksi pada Hari Rabu Senin 4
mencapai 100% Selasa 5
4. Persentase penurunan produksi yang terjadi
pada Hari Kamis sama dengan persentase Rabu 3
penurunan produksi pada hari Selasa Kamis 5
Jumat 4
(A) 1,2,3 benar (D) 4 saja benar Sabtu 5
(B) 1,3 benar (E) Semua benar
Minggu 4
(C) 2,4 benar
Jika jadwal tersebut berlaku secara acak pada
semua komplek, peluang terjadi pemadaman listrik
di sebuah komplek di hari Minggu adalah …
1 1
(A) (D)
6 15

2 1
(B) (E)
15 30

1
(C)
10

PROSUS INTEN - Try Out ke-6 Kemampuan Skolastik Halaman 37 dari 37 halaman
PETUNJUK UMUM

01. Sebelum mengerjakan ujian, telitilah terlebih 07. Untuk keperluan coret-mencoret harap
dahulu jumlah dan nomor halaman yang dipergunakan tempat yang terluang pada
terdapat pada naskah ujian. naskah ujian ini dan jangan sekali-kali
menggunakan lembar jawaban.
02. Tulislah nomor peserta saudara pada lembar
jawaban di tempat yang disediakan, sesuai 08. Selama ujian saudara tidak dipekenankan
dengan petunjuk yang diberikan oleh petugas. bertanya atau minta penjelasan mengenai soal-
soal yang diujikan kepada siapa pun, termasuk
03. Bacalah dengan cermat setiap Petunjuk Khusus pengawas ujian.
Penjawaban Soal yang menjelaskan cara
menjawab soal. 09. Setelah ujian selesai, harap saudara tetap duduk
di tempat saudara sampai pengawas datang ke
04. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tempat saudara untuk mengumpulkan lembar
tiap soal, karena setiap jawaban yang benar jawaban.
mempunyai nilai 1 dan yang salah dan kosong
mempunyai nilai 0. 10. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak
kotor, tidak basah, tidak terlipat dan tidak
05. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut sobek.
saudara mudah, kemudian lanjutkan dengan
menjawab soal-soal yang lebih sukar sehingga
semua soal terjawab. 11. Kode naskah ujian ini :
06. Isilah bulatan pada lembar jawaban ujian yang 336
disediakan dengan cara dan petunjuk yang telah
diberikan oleh petugas.

PETUNJUK KHUSUS PENJAWABAN SOAL


Contoh Soal Model A :
Untuk menjawab Soal Model A, pilih satu jawaban yang paling tepat
1. (Pernyataan soal .......................) (A) jika (A) yang betul
(A) (........................) (B) jika (B) yang betul
(B) (........................) (C) jika (C) yang betul
(C) (........................) (D) jika (D) yang betul
(D) (........................) (E) jika (E) yang betul
(E) (........................)

Contoh Soal Model B : Untuk menjawab Soal Model B, pilihlah jawaban :


1. (Pernyataan I ................................) (A) jika pernyataan I betul, Pernyataan II betul, dan keduanya menunjukkan hubungan
SEBAB (B) jika pernyataan I betul, Pernyataan II betul, tetapi keduanya tidak menunjukkan
(Pernyataan II ................................) hubungan sebab akibat
(C) jika pernyataan I betul dan Pernyataan II salah
(D) jika pernyataan I salah dan Pernyataan II betul
(E) jika pernyataan I dan Pernyataan II, keduanya salah

Contoh Soal Model C :


Untuk menjawab Soal Model C, pilihlah jawaban :
1. (Pernyataan .......................) (A) jika (1), (2), dan (3) yang betul
(1) (........................) (B) jika (1) dan (3) yang betul
(2) (........................) (C) jika (2) dan (4) yang betul
(3) (........................) (D) jika hanya (4) yang betul
(4) (........................) (E) jika semuanya betul

DOKUMEN INTEN
Dilarang keras memperbanyak dan menjual kepada umum tanpa seizin
Lembaga Konsultasi, Persiapan, dan Pemantapan UM-PTN
TRY OUT
Seleksi Bersama
Masuk Perguruan Tinggi Negeri
Tahun 2023

T E S POTENSI SKOLASTIK

Kemampuan Penalaran Umum


Pengetahuan dan Pemahaman Umum
Kemampuan Memahami Bacaan dan Menulis
Pengetahuan Kuantitatif
Literasi
Penalaran Matematika

KODE
336

You might also like