You are on page 1of 1

ID Soal1

Tinjauan Jabaran
Tinjauan 1 Praktik professional etis, legal dan peka budaya
Asuhan keperawatan dan manajemen asuhan keperawatan
Pengembangan professional
Tinjauan 2 Kognitif: pengetahuan comprehensive/ berfikirkritis
Pengetahuan aplikasi prosedural (prosedural knowledge)
Pengetahuan afektif (konatif)
Tinjauan 3 KMB/ Maternitas/ Anak/ Jiwa/ Keluarga/ Komunitas/ Gerontik/ Gadar/
Manajemen
Tinjauan 4 Pengkajian/ Penentuan Diagnosis/ Perencanaan/ Implementasi/ Evaluasi
Tinjauan 5 Promotif/ Preventif/ Kuratif/ Rehabilitatif
Tinjauan 6 Oksigen/ Cairan&Elektrolit/ Nutrisi/ Eliminasi/ Aman & Nyaman/ Aktivitas &
Istirahat/ Seksual/ Nilai dan Keyakinan/ Psikososial/ Belajar/ Komunikasi
Tinjauan 7 Sistem Pernafasan/ Sistem Kardiovaskuler&Limfatik/ Sistem
Pencernaan&Hepatobilier/ Sistem Saraf dan Perilaku/ Sistem Endokrin/
Muskuloskeletal/ Sistem Ginjal dan saluran Kemih/ Sistem Reproduksi/
Sistem Integumen/ Sistem Imuno-hematologi/ Sistem Penginderaan/
Kesehatan Mental/ Pelayanan Kesehatan
Soal (vignete):
Seorang perempuan usia 56 tahun dirawat di ruang orthopedic post op laminectomy hari pertama
atas indikasi scoliosis mengeluh nyeri saat bergerak skala 4 (1-10) dan pasien sering terbangun
pada malam hari. Hasil pengkajian klien tampak meringis saat bergerak, konjungtiva anemis, CRT
>2 detik, skala otot kedua ekstremitas bawah : 3, skala aktivitas : 2. TD 100/70mmHg, RR
19x/menit, N 75x/menit, T 37,20C. Lab: Hb 8,5gr/dL.

Pertanyaan:
Apakah diagnosa utama pada kasus tersebut?
Jawaban
a. Nyeri akut
b. Resiko infeksi
c. Hambatan mobilitas fisik
d. Kerusakan integritas jaringan
e. Ketidakefektifan perfusi jaringan perifer
KunciJawaban E
Referensi Brunner & Sudarth. (2010). Keperawatan Medikal Bedah.
Nama Pembuat Dwiti Hikmah Sari
Institusi/Bagian Universitas Sari Mulia/ Keperawatan Medikal Bedah

You might also like