You are on page 1of 3

JURNAL PEMBELAJARAN DARING CGP Modul 1.3.

1. Nama Sekolah : SDN KALISALAM II


2. Nama Calon Guru Penggerak : SUDAR

Dalam setiap tahap pembelajaran, Anda dapat menuliskan beberapa poin berikut:
 Rangkuman ataupun benang merah dari jawaban atau respon CGP 
 Jawaban atau tugas penemuan yang paling menarik, mengejutkan, atau menginspirasi
 Komentar secara umum terhadap aktivitas yang dijalani atau materi yang dipelajari

3. Kegiatan  Mulai Dari Diri Sendiri : di kegiatan mulai dari diri sendiri, kita diajak untuk
merefleksikan diri tentang murid dimasa depan, tentang lingkungan dan visi yang akan
kita buat. Kegaiatan ini untuk mengali potensi-potensi yang dimiliki oleh murid, sekolah
untuk dikembangkan dan menjadi sebuah perubahan. Hal yang menarik dari kegaiatan ini
adalah bagaimana kita merefleksikan dan membayangkan murid dimasa depan dengan
sebuah visi yang kita buat sebagai prakasrsa perubahan.

4. Kegiatan  Eksplorasi Konsep : ada dua kegaiatan pada ekspolarasi konsep yaitu


berbagi visi murid impian dan berbagi tugas kesimpulan tentang Inkuiri Apresiatif.
Kegiatan ini merupakan tukar pendapat antar peserta CGP untuk memberikan
pandangan terhadap pertanyaan-pertanyaan yang diajukan oleh beberapa CGP lain.
Selain itu kita bisa berbagi pengalaman untuk dijadikan bahan diskusi. Menarik dan
menjadi wadah pemikiran-pemikiran CGP.

5. Kegiatan  Ruang Kolaborasi Sesi 1 : pada kegiatan ruang kolaborasi 1, kita berdiskusi


tentang visi yang telah dibuat oleh anggota kelompok, kemudian menentukan 1 visi atau
membuat visi kelompok untuk dijadiakan contoh Prakarsa perubahan diri melalui tahapan
BAGJA. Dalam kegiatan kelompok ini kita saling berdiskusi untuk menentukan satu visi
yang akan dijadikan visi kelompok. Kegiatan ini memberikan pembelajaran buat saya
bahwa dengan berkolaborasi kita bisa memujudkan apa yang kita harapkan secara
bersama-sama.
6. Kegiatan  Ruang Kolaborasi Sesi 2 : pada kegiatan ruang kolaborasi sesi 2,
merupakan kegiatan presentasi dari hasil kerja kelompok dihari sebelumnya. Dalam
kegiatan ini kita bisa saling berkolaborasi pemahaman dengan kelompok lain terkait
dengan alur BAGJA. Kegiatan presentasi ini begitu menarik dan memberikan kita
beberapa hal atau ilmu baru yang sebelumnya belum kita dapatkan.

7. Kegiatan  Demonstrasi Kontektual : dalam kegiatan demonstrasi kontekstual kita


membuat rancangan prakarsa perubahan dengan alur BAGJA. Dalam kegiatan ini saya
mencari potensi dan kekuatan yang dapat saya terapkan untuk mencapai perubahan
kearah yang lebih baik dan konsisten untuk dilaksanakan.

8. Kegiatan  Elaborasi Pemahaman : kegiatan ini merupakan menyusun pertanyaan-


pertanyaan yang mendalam tentang bagaimana kita memaknai materi konsep Modul 1.3.
dikegiatan ini kita bisa berbagi dengan CGP lain dengan membuat atau menjawab pertanyaan.

Bersama instruktur kita mempelajari Kembali materi materi di modul 1.3 yang sudah kita
pelajari sehingga pemahaman kita semakin mendalam. Selain itu dikegiatan ini cukup menarik

karena kitab isa berkolaborasi dengan CGP dari daerah lain yang tentunya akan menambah
banyak teman.

9. Kegiatan  Koneksi Antar Materi : Kegiatan ini dilaksanakan untuk merefleksikan dan


mengaitkan pemahaman antar modul yang telah dipelajari sampai saat ini. Kaitan materi
modul 1.1, modul 1.2 dan modul 1.3 akan berkoneksi membentuk suatu materi yang utuh dan

saling melengkapi.

10. Kegiatan  Aksi Nyata : Kegiatan ini merupakan implementasi dari modul


1.3 yang dilaksanakan berdasarkan visi dan prakarsa perubahan diri yang telah dibuat.

Link aksi nyata : https://www.youtube.com/watch?v=LyvhQ3VLhqc

You might also like