You are on page 1of 2

PENYULUHAN DALAM GEDUNG

No. Dokumen
Nomor Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman 1/2
PUSKESMAS
Drg.Ade Delliani
RAWAT JALAN
NIP.1978720 200803 201
MEMPAWAH

Pengertian Kegiatan penyuluhan yang dilakukan di lingkungan Puskesmas

Tujuan Tercapainya perubahan pengetahuan, sikap dan tindakan positif dari


Individu/ Masyarakat yang berobat di Puskesmas dalam bidang
kesehatan.

Kebijakan Surat Keputusan kepala puskesmas mempawah No. /Kapus/


2019 tentang penyuluhan dalam gedung
Referensi Permenkes 44 tahun 2016 tetentang mutu puskesmas
Prosedur tetap 1. Persiapan
       Menentukan maksud dan tujuan penyuluhan
       Menentukan sasaran pendengar (kelompok dan /
perorangan)
       Mempersiapkan materi
       Topik yang dikemukakan hanya satu masalah
       Mempersiapkan alat penyuluhan

2. Pelaksanaan
 Salam, perkenalan pelayanan yang ada di Puskesmas
 Mengemukakan maksud dan tujuan
 Menjelaskan point-point isi penyuluhan
 Menyampaikan penyuluhan dengan suara jelas dan irama
yang tidak membosankan
 Mempergunakan bahasa sederhana
 Memberi kesempatan audien untuk bertanya
 Mengevaluasi pengetahuan pasien dengan memberi
pertanyaan terkait materi penyuluhan
 Menyimpulkan penyuluhan sebelum mengakhiri
penyuluhan
 Menutup kegiatan penyuluhan dengan mengucapkan
terima kasih

Bagikan bahan bacaan pendukung setelah penyuluhan selesai, bila


ada.
Alat dan bahan ALAT :

1.     Leaflet
2.     Poster
3.     Lembar balik
4. Laptop
5. LCD Proyektor
6. Materi dalam CD
7. Sound System

BAHAN :
- ATK

Unit terkait .  Puskesmas  Rawat jalan

Rekaman historis perubahan

Tgl mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan

You might also like