You are on page 1of 2
KABUPATEN BANYUWANGI KEPUTUSAN KEPALA DESA SRAGI NOMOR 188/06/KEP/429.509.03/2022 TENTANG PENUNJUKAN/PENGANGKATAN PELAKSANA TUGAS (PLT) KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN KEPALA DESA SRAGI, Menimbang : bahwa berdasarkan Surat keputusan Kepala Desa Sragi Kecamatan Songgon Kabupaten Banyuwangi Nomor 188/05/KEP/429.509.03/2022 tentang Pemberhentian Perangkat Desa Sragi,maka terjadi kekosongan jabatan Kepala Seksi Kesejahteraan, dipandang perlu penunjukan yang namanya tersebut dibawah ini menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Seksi Kesejahteraan Desa dengan menetapkannya dalam Keputusan Kepala Desa. Mengingat : 1, Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Petunjuk Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa sebagaimana telah diubah kedua kalinya dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019; 3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 83 Tahun 2015 tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2017; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 84 Tahun 2017 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Pemerintah Desa; = 5, Peraturan Daerah Kabupaten Banyuwangi Nomor 3 ‘Tahun 2017 tentang Perangkat Desa; 6. Peraturan Bupati Banyuwangi Nomor 10 Tahun 2019 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Kabupaten Banyuwangi Nomor 3 tahun 2017 tentang Perangkat Desa; Dipindai dengan CamScanner Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN KEPALA DESA TENTANG PENUNJUKAN DAN PENGANGKATAN PELAKSANA TUGAS (Pit), KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN DESA SRAGI. Mengangkat dengan hormat sebagai Pelaksana Tugas Desa Sragi: 1, Nama : NUR LAILA, 8.Pd.1 2. NIAP : 86052020021920034443 3. Tempat/tgl lahir : Bwi,20-05-1986 4. Jenis kelamin —: Perempuan 5. Pendidikan :S1 6. Tugas/jabatan : Pelaksana Tugas (Pit), Kepala Seksi Kesejahteraan Kepada yang bersangkutan agar melaksanakan tugas, wewenang, hak sebagai Pelaksana Tugas (Plt), Kepala Seksi Kesejahteraan Desa Sragi dengan penuh rasa tanggung jawab berdasarkan ketentuan yang berlaku. Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal penetapan Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana mestinya. PETIKAN Keputusan ini diberikan kepada yang bersangkutan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di: Sragi Pada Tanggal _: 04 Maret 2022

You might also like