You are on page 1of 3
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN DINAS PENDIDIKAN Jalan Kapten A. Rival No. 47 Palembang, Provinsi Sumatera selatan "Felepon’ (0711) 311089, Faksimile (0711) 311089 Kode Pos 30125 Posel: disdiksumselprov47@gmail com Laman: hitps:ldisd Palembang, 5 Juli Kepada, Nomor : 420/ 468 /SMA.2/Disdik.$$/2023 Yth. 1. Kepala SMA Negeri & Swasta Sifat : Biasa 2. Pengawas SMA Lamp :- Se - Sumatera Selatan Perihal ; Pelaksanaan MPLS Tahun 2023 di Tempat. Menindakianjuti Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang Pengenalan Lingkungan Sekolah bagi Siswa Baru, Surat Kepala Dinas Pendidikan Provinsi ‘Sumatera Selatan tanggal 22 Mei 2023, nomor 420/6840/SMA. 1/Disdik.SS/2023 perihal Ujian Sumatif Semester Genap Kelas X dan XI Tahun Pelajaran 2022/2023 dan Kalender Akademik Semester Gazal Tahun Pelajaran 2023/2024, kami sampaikan hal- hal sebagai berikut : 4. Pelaksanaan MPLS agar berpedoman pada Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang Pengenalan Lingkungan Sekolah bagi Siswa Baru. 2. Pengenalan lingkungan sekolah adalah kegiatan pertama masuk Sekolah untuk pengenalan program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep pengenalan diri, dan pembinaan awal kultur Sekolah 3. MPLS dilaksanakan pada tanggal 10 s.d. 12 Juli 2023, sesuai dengan poin 10 Surat Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan tanggal 22 Mei 2023 serta Kalender Akademik Semester Gazal Tahun Pelajaran 2023/2024. 4, Kepala sekolah diminta tetap melaksanakan MPLS sesuai surat edaran, Kalender akademik yang telah disampaikan tersebut sesuai poin 3 (tiga), kecuali apabila ada hal-hal khusus yang sangat penting untuk menyesuaikan jadwal pelaksanaan MPLS sesuai Kondisi/kebutuhan masing-masing sekolah. 5. Apabila sekolah melakukan penyesuaian waktu pelaksanaan MPLS maka agar disepakati oleh Dewan Guru dan Komite Sekolah serta berkoordinasi ke Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan dengan melengkapi dokumen hasil rapat dan kesepakatan bersama dewan guru dan komite sekolah 6. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan atau pengurus yayasan sesuai kewenangannya dapat memberikan sanksi kepada kepalalwakil kepala sekolah/guru apabila melanggar Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang MPLS, berupa: a. teguran tertulis; b. penundaan atau pengurangan hak; c. pembebasan tugas; dan/atau d. pemberhentian sementara/tetap dari jabatan. © Dipindai dengan CamScanner 7. Kepala sekolah bertanggung jawab penuh atas perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi dalam pengenalan lingkungan sekolah. 8. Pengenalan lingkungan sekolah dilakukan dengan memperhatikan a. perencanaan dan penyelenggaraan kegiatan hanya menjadi hak guru; b. dilarang melibatkan siswa senior (kakak Kelas) dar/atau alumni sebagai Ppenyelenggara; . dilakukan di lingkungan sekolah kecuali sekolah tidak memiliki fasilitas yang memadai; wajib melakukan kegiatan yang bersifat edukatif; dilarang bersifat perpeloncoan atau tindak kekerasan lainnya; wajib menggunakan seragam dan atribut resmi dari sekolah; dilarang memberikan tugas kepada siswa baru berupa kegiatan maupun enmopaea penggunaan atribut yang tidak relevan dengan aktivitas pembelajaran siwa; h. dapat melibatkan tenaga kependidikan yang relevan dengan materi kegiatan pengenalan lingkungan sekolah; dan i. dilarang melakukan pungutan 9. Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan melalui Pengawas SMA atau Seksi Peserta Didik SMA dapat melakukan monitoring dan pengawasan pelaksanaan MPLS baik secara luringitatap muka langsung maupun daring/zoom. ya maupun bentuk pungutan lainnya. Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. a.n. Kepala Dinas Pendidikan eines Tembusan: 4 4; Kepaa Dinas Pendkan Provins! Sumatera Selatan (sebage lporen) © Dipindai dengan CamScanner

You might also like