You are on page 1of 6
PEMERINTAH KABUPATEN DHARMASRAYA DINAS KEBUDAYAAN, PARIWISATA, PEMUDA, DAN OLAHRAGA Lintas Sumatera KM. 4 Pulau Punjung Kabupaten Dharmasraya bu radharmasraya@yahoo.com Kode Pos : 27573 SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS KEBUDAYAAN, PARIWISATA, PEMUDA, DAN OLAHRAGA KABUPATEN DHARMASRAYA NOMOR : 188.46/29 /DISBUDPARPORA/2022 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN, ANALISIS JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA DI LINGKUNGAN DINAS KEBUDAYAAN PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN DHARMASRAYA TAHUN 2022 KEPALA DINAS KEBUDAYAAN PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA, Menimbang : a. Bahwa dalam rangka melaksanakan penataan kelembagaan, ketatalaksanaan dan kepegawaian yang berbasis pada kinerja maka dibutuhkan analisis jabatan dan analisis beban kerja untuk mewujudkan Pegawai Negeri Sipil yang berdayaguna dan berhasil guna pada Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga; b. bahwa dalam rangka Menyusun analisis jabatan dan analisis beban kerja pada Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga sebagaimana dimaksud huruf a, perlu dibentuk Tim Penyusunnya; c. bahwa berdasarkan pertimbangan _sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas tentang Pembentukan Tim Penyusun Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Dharmasraya Tahun 2022; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Dharmasraya, Kabupaten Solok Selatan, dan Kabupaten Pasaman Barat di Provinsi Sumatera Barat; 2. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara; Scanned with CamScanner 10. ah 12. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015; Undang-undang Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan; Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2020; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 12 Tahun 2008 tentang Pedoman Analisis Beban Kerja di Lingkungan Departemen Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah; Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 26 Tahun 2011 tentang Pedoman Perhitungan Jumlah Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil untuk Daerah; Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 33 Tahun 2011 tentang Pedoman Analisis Jabatan; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 35 Tahun 2012 tentang Analisi Jabatan di Lingkungan Kementerian Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah; Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 41 Tahun 2018 tentang Nomenklatur Jabatan Pelaksana bagi Pegawai Negeri Sipil dilingkungan Instansi Pemerintah; Peraturan Menteri pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pedoman Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja; Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor : KEP/75/M.PAN/77/2004 tentang Pedoman Perhitungan Kebutuhan Pegawai berdasarkan Beban Kerja Dalam Rangka Penyusunan Formasi Pegawai Negeri Sipil; Scanned with CamScanner Menetapkan KESATU KEDUA. 13. 14. Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pedoman Pelaksanaan Analisis Jabatan; Peraturan Daerah Kabupaten Dharmasraya Nomor 6 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah; MEMUTUSKAN: Membentuk Tim Penyusun Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Kabupaten Dharmasraya Tahun 2022, dengan Susunan tim sebagaimana tercantum pada lampiran Keputusan ini; Tim sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU terdiri dari: A. Pengarah : 1. Memberikan arahan dan petunjuk dalam Penyusunan Rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga ; 2. Mengesahkan dan menandatangani rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga ; B. Penanggungjawab Penanggungjawab mempunyai Tugas Sebagai berikut : 1, Selaku koordinator dalam penyusunan rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Scanned with CamScanner Meneliti dan menyetujui tentang penyusunan rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga; 2. Melakukan Verifikasi hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga ; 3. Mengkuti setiap Tahapan Pembahasan Penyusunan rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga; C. Anggota Anggota Mempunyai Tugas sebagai berikut : 1. Menyiapkan bahan-bahan terkait penyusun rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga; 2. Menyusun Rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga; 3. Melaporkan Hasil Kegiatan kepada Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga mengenai rancangan Keputusan Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga; Scanned with CamScanner KETIGA KEEMPAT KELIMA Dalam Melaksanakan tugasnya, Tim sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU_ bertanggungjawab kepada Bupati melalui Sekretariat Daerah; Segala biaya yang dikeluarkan sebagai akibat pelaksanaan Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Madiun pada Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda Dan Olahraga. Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Pulau Punjung pada tanggal, 20 sumt 2022 NIP/ 6640815 198911 1 001 ‘Tembusan disampaikan kepada Yth: Arsip. ‘Bupati Dharmasraya (sebagai laporan); Ketua DPRD Kabupaten Dharmasraya di Tebing Tinggi; Inspektur Kabupaten Kabupaten Dharmasraya di Pulau Punjung: Kepala Bagian Organisasi Sckretariat Daerah Kabupaten Dharmasraya di Pulau Punjung; ‘Anggota Tim yang bersangkutan; Scanned with CamScanner LAMPIRAN | KEPUTUSAN KEPALA DINAS KEBUDAYAAN PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA NOMOR 188.46/ 29 /DISBUDPARPORA/2022 TANGGAL 30 Sum 2022 TENTANG: PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN ANALISIS JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA DI LINGKUNGAN _DINAS KEBUDAYAAN PARIWISATA PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN DHARMASRAYA TAHUN 2022 ‘Susunan Tim Penyusun Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Di Lingkungan Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahrga Kabupaten Dharmasraya Tahun 2022 No. NAMA/JABATAN KEDINASAN JABATAN DALAM TIM 1. |H.ST.M-TAUFIK, SE., MM Pengarah 19640815 198911 1 001 Kepala Dinas 2. | MUKHAMMAD SYUKRY, S.Pd.SD., MM Penanggungjawab 19690910 199403 1 008 Sekretaris Dinas 3._| ARSELLY YUNISWARI, S.IP ‘Anggota 19950626 201708 2 002 Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian 2 Scanned with CamScanner

You might also like