You are on page 1of 3
PEMERINTAH KOTA MADIUN DINAS PERHUBUNGAN Jalan Hayam Wuruk Nomor 62 Kota Madiun Kode Pos 63127 Telp. (0351) 4472235, 4472377 Fax. (0351)499041 Email ; dinasperhubungankotamadiun@gmail.com KEPUTUSAN KEPALA DINAS PERHUBUNGAN KOTA MADIUN NOMOR : 042.401.112/\s¢_/ 2021 TENTANG PAKAIAN DINAS ASN, TENAGA KONTRAK DAN TENAGA UPAHAN DI LINGKUNGAN DINAS PERHUBUNGAN KOTA MADIUN KEPALA DINAS PERHUBUNGAN KOTA MADIUN, Menimbang =: a. bahwa dalam rangka meningkatkan disiplin, wibawa dan produktifitas kerja serta untuk memberikan identitas dan keseragaman berpakaian bagi Pegawai di Dinas Perhubungan Kota Madiun perlu adanya Pedoman Pakaian Dinas Pegawai di Lingkungan Dinas Perhubungan Kota Madiun; b, bahwa berdasarkan pertimbangan sebagalmana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Perhubungan Kota Madiun Pakain Dinas Asn, Tenaga Kontrak Dan Tenaga Upahan Di Lingkungan Dinas Perhubungan Kota Madiun; Mengingat —: 1, Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara; 2, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 11 Tahun 2020 tentang Pakaian Dinas Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Kementerian Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah; 3. Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor Pm 28 Tahun 2020 Tentang Pedoman Pakaian Dinas Lapangan Bagi Petugas Operasional Yang Menyelenggarakan Fungsi Perhubungan Darat; 4. Peraturan Walikota Madiun Nomor Nomor 32 Tahun 2017 Tentang Pakaian Dinas Di Lingkungan Pemerintah Kota Madi MEMUTUSKAN : Menetapkan PERTAMA : Pakaian Dinas ASN, Tenaga Kontrak dan Tenaga Upahan di Lingkungan Dinas Perhubungan Kota Madiun, sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini, KEDUA Keputusan Kepala Dinas Perhubungan Kota Madiun mulai berlaku pada tanggal Ot Februari 2021. Ditetapkan di = MADIUN pada tanggal 25 Januari 2021 KEPALA DINAS HUBUNGAN ~ KOTA mad) IN H a a 3 3s a7 = NIP. 19680219 198903 2 003 LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA DINAS PERHUBUNGAN KOTA MADIUN NOMOR =: 024.401.112/—/2021 TANGGAL : 25 Januari 2021 1. Pakaian Dinas Harian 2. Pakaian Dinas Lapangan (Penguji) Pakaian Dinas Lapangan (Pengatur Lalin) 4, Pakaian Dinas Lapangan (Teknisi Sarpras, Pembina TK.1 NIP. 19680219 198903 2 003

You might also like