You are on page 1of 14

BUKU PENILAIAN

MENGGUNAKAN MULTIMETER/ AVO UNTUK


MENGUKUR TEGANGAN, ARUS DAN
TAHANAN ELM.UM01.013.01

KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN R.I.


DIREKTORAT JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN
PRODUKTIVITAS
DIREKTORAT BINA STANDARDISASI KOMPETENSI DAN PELATIHAN
KERJA
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 51 Lt. 6.A Jakarta
Selatan 2015
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

PENJELASAN UMUM

Buku penilaian untuk unit kompetensi Menggunakan Multimeter/AVO untuk Mengukur


Tegangan, Arus dan Tahanan dibuat sebagai konsekuensi logis dalam pelatihan berbasis
kompetensi yang telah menempuh tahapan penerimaan pengetahuan, keterampilan, dan
sikap kerja melalui buku informasi dan buku kerja. Setelah latihan-latihan ( exercise)
dilakukan berdasarkan buku kerja maka untuk mengetahui sejauh mana kompetensi
yang dimilikinya perlu dilakukan uji komprehensif secara utuh per unit kompetensi dan
materi uji komprehensif itu ada dalam buku penilaian ini.
Adapun tujuan dibuatnya buku penilaian ini, yaitu untuk menguji kompetensi peserta
pelatihan setelah selesai menempuh buku informasi dan buku kerja secara komprehensif
dan berdasarkan hasil uji inilah peserta akan dinyatakan kompeten atau belum
kompeten terhadap unit kompetensi Menggunakan Multimeter/AVO untuk Mengukur
Tegangan, Arus dan Tahanan.
Metoda Penilaian yang dilakukan meliputi penilaian yang opsinya sebagai berikut:
1. Metoda Penilaian Pengetahuan
a. Tes Tertulis
Untuk menilai pengetahuan yang telah disampaikan selama proses pelatihan
terlebih dahulu dilakukan tes tertulis melalui pemberian materi tes dalam
bentuk tertulis yang dijawab secara tertulis juga. Untuk menilai pengetahuan
dalam proses pelatihan materi tes disampaikan lebih dominan dalam bentuk
obyektif tes, dalam hal ini jawaban singkat, menjodohkan, benar-salah, dan
pilihan ganda. Tes essay bisa diberikan selama tes essay tersebut tes essay
tertutup, tidak essay terbuka, hal ini dimaksudkan untuk mengurangi faktor
subyektif penilai.
b. Tes Wawancara
Tes wawancara dilakukan untuk menggali atau memastikan hasil tes tertulis
sejauh itu diperlukan. Tes wawancara ini dilakukan secara perseorangan
antara penilai dengan peserta uji/peserta pelatihan. Penilai sebaiknya lebih
dari satu orang.

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 2 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

2. Metoda Penilaian Keterampilan


a. Tes Simulasi
Tes simulasi ini digunakan untuk menilai keterampilan dengan menggunakan
media bukan yang sebenarnya, misalnya menggunakan tempat kerja tiruan
(bukan tempat kerja yang sebenarnya), obyek pekerjaan disediakan atau
hasil rekayasa sendiri, bukan obyek kerja yang sebenarnya.
b. Aktivitas Praktik
Penilaian dilakukan secara sebenarnya, di tempat kerja sebenarnya dengan
menggunakan obyek kerja sebenarnya.
3. Metoda Penilaian Sikap Kerja
a. Observasi
Untuk melakukan penilaian sikap kerja digunakan metoda observasi
terstruktur, artinya pengamatan yang dilakukan menggunakan lembar
penilaian yang sudah disiapkan sehigga pengamatan yang dilakukan
mengikuti petunjuk penilaian yang dituntut oleh lembar penilaian tersebut.
Pengamatan dilakukan pada waktu peserta uji/peserta pelatihan melakukan
keterampilan kompetensi yang dinilai karena sikap kerja melekat pada
keterampilan tersebut.

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 3 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

DAFTAR ISI

PENJELASAN UMUM 2
DAFTAR ISI 4
BAB I PENILAIAN TEORI 5
A. Lembar Penilaian Teori 5
B. Ceklis Penilaian Teori 6
BAB II PENILAIAN PRAKTIK 7
A. Lembar Penilaian Praktik 7
B. Ceklis Aktivitas Praktik 9 BAB III...........CEKLIS PENILAIAN SIKAP KERJA
11
A. Penilaian Sikap Kerja 11
LAMPIRAN..............................................................................................................12

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 4 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

BAB I
PENILAIAN TEORI

A. Lembar Penilaian Teori

Unit kompetensi : Menggunakan Multimeter/AVO untuk


Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan

Pelatihan :

waktu : 60 menit

PETUNJUK UMUM

 Jawablah materi tes ini pada lembar jawaban/kertas yang sudah disediakan.
 Modul terkait dengan unit kompetensi agar disimpan.
 Bacalah materi tes secara cermat dan teliti.

Essay
1. Jelaskan prinsip kerja dan cara pengoperasian Multimeter sesuai manual.
2. Jelaskan cara membaca skala pengukuran dengan menetapkan selektor range
dan multiplied/pengalinya.
3. Jelaskan cara mengatur Zero Position Adjuster pada posisi default.
4. Bagaimana posisi mata ditepatkan untuk menghindari kesalahan paralaks?
5. Instrumen pengukur tegangan terhadap beban ataupun sumbernya harus
dihubungkan secara............................
6. Peralatan uji yang tepat untuk mengukur tegangan dan sambungan rangkaian
dipilih.
Sebutkan pertimbangan yang dilakukan dalam memilih alat ukur yang tepat :
7. Kenali/perhatikan Multimeter analog, kemudian lakukan kalibrasi posisi nol voltmeter.
Langkah-langkah kalibrasi posisi nol :
8. Instrumen pengukur arus terhadap beban ataupun sumbernya harus dihubungkan
secara............................
9. Peralatan uji yang tepat untuk mengukur arus dan sambungan rangkaian dipilih.
Sebutkan pertimbangan yang dilakukan dalam memilih alat ukur yang tepat.

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 5 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kode Modul
Kompetensi Sub-Kejuruan ELM.UM01.013.01
Audio Video

10. Apa yang anda ketahui tentang alat ukur Multimeter!


11. Jelaskan 3 (tiga) prosedur pengukuran resistansi menggunakan multimeter
analog !
12. Tuliskan 4 (empat) kelebihan dan 3 (tiga) Kekurangan alat ukur PMMC!
13.Jelaskan bagaimana cara mematikan Multimeter?
14.Bagaimana cara menyimpan Multimeter yang baik dan benar?

B. Ceklis Penilaian Teori

NO.
NO. SOAL KUNCI JAWABAN JAWABAN PESERTA KETERANGAN
KUK
K BK

Essay
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 6 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

BAB II
PENILAIAN PRAKTIK

A. Lembar Penilaian Praktik


Tugas Unjuk Kerja Menggunakan Multimeter/AVO untuk Mengukur Tegangan, Arus
dan Tahanan
1. Waktu : 24 Menit
2. Alat : Multimeter, toolkit, projecboard, power supply.
3. Bahan : modul pelatihan, resistor, kabel konektor.
Indikator Unjuk Kerja :
a. Membaca skala Multimeter dengan baik dan benar.
b. Mengoperasikan Multimeter/AVO Meter sesuai dengan manual.
c. Memperoleh data yang berkaitan dengan skala pengukuran.
d. Mengatur Zero Position Adjuster pada posisi default.
e. Memposisikan mata secara tepat untuk menghindari kesalahan paralaks.
f. Mampu menetapkan titik pengukuran tegangan AC/DC pada rangkaian.
g. Mampu mengukur tegangan AC/DC pada rangkaian.
h. Mampu memilih selektor range AC atau DC ke posisi aman untuk pengukuran
tegangan AC atau DC.
i. Mampu menetapkan titik pengukuran arus pada rangkaian.
j. Mampu mengukur arus pada rangkaian
k. Mampu memilih/memutar selector range arus ke posisi aman untuk
pengukuran arus.
l. Mampu menempatkan probe ke posisi titik pengukuran dengan benar.
m. Mengukur tahanan dalam keadaan terpisah dari rangkaian.
n. Memutar selector range tahanan Ω ke posisi aman pengukuran.
o. Mengatur adjust 0 Ω knob dilakukan pada skala Ω.
p. Mampu menempatkan probe ke posisi titik pengukuran dengan benar.
q. Mampu menunjukkan skala hasil pengukuran dibaca dengan benar dan tepat.
r. Mematikan Multimeter dengan baik dan benar.
s. Menyimpan Multimeter dengan baik dan benar.

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 7 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

4. Standar Kinerja
a. Selesai dikerjakan tidak melebihi waktu yang telah ditetapkan.
b. Toleransi kesalahan 5% (lima persen), tetapi tidak pada aspek kritis.
5. Instruksi Kerja
Abstraksi tugas:
Melakukan membaca skala Multimeter sesuai dengan manual, mengatur Zero
Position Adjuster pada posisi default dan menghindari kesalahan paralaks,
mengukur Tegangan rangkaian AC/DC, mengukur arus rangkaian DC, mengukur
tahanan dan mematikan serta menyimpan Multimeter. Untuk itu, diperlukan
pengetahuan terkait seperti yang dijelaskan di Buku Informasi yang akan
digunakan sebagai dasar praktek Menggunakan Multimeter/AVO untuk mengukur
tegangan, arus dan tahanan.

a. Siapkan Multimeter yang sesuai dengan kebutuhan praktek.


b. Baca skala pengukuran dengan menetapkan selektor range.
c. Operasikan Multimeter/AVO Meter sesuai dengan manual.
d. Atur Zero Position Adjuster pada posisi default.
e. Posisikan mata secara tepat untuk menghindari kesalahan paralaks.
f. Buat rekapitulasi data yang telah diperoleh.
g. Kelompokkan data sesuai dengan setiap tahapan kegiatan.
h. Analisis data dengan cara membandingkan, mencek benar-salahnya, dan
mengurai untuk mengetahui kedalaman data pengukuran tersebut.
i. Tetapkan data hasil analisis yang memadai dan sajikan berupa surat, laporan,
tabel, atau diagram.
j. Buat hard copy-nya.
k. Siapkan data hasil pengukuran yang sudah disajikan.
l. Kelompokkan data yang telah ditetapkan per tahapan kegiatan dalam bentuk
tabel.
m. Periksa dan bubuhkan tanda tangan setelah kegiatan pengelompokan selesai.
n. Sampaikan kepada pihak yang memiliki kewenangan untuk melakukan
validasi dengan membubuhkan tanda tangan di tempat yang disediakan

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 8 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

B. Ceklis Aktivitas Praktik

Kode Unit Kompetensi : ELM.UM01.013.01


Judul Unit Kompetensi : Menggunakan Multimeter/AVO untuk Tegangan, Arus dan
Tahanan
Nama Peserta/Asesi : ......................................................................................

INDIKATOR UNJUK PENILAIAN


TUGAS HAL-HAL YANG DIAMATI
KERJA K BK
1. Dapat menjelaskan 1.1 Siapkan referensi metode  Macam-macam
prinsip kerja dan pengoperasian multimeter. metode pengoperasian
cara pengoperasian 1.2 Pilih metode multimeter
multimeter yang pengoperasian multimeter  Kesesuaian metode
dipelajari dan yang sesuai dengan dengan kebutuhan
dipahami sesuai kebutuhan pengukuran. data
dengan manual. 

2. Dapat membaca skala 2.1 Siapkan alat ukur  Spesifikasi alat


pengukuran dengan multimeter yang telah pengumpulan data
menetapkan selector dipilih.  Kesesuaian data
range dan 2.2 Identifikasi sumber-sumber yang dihasilkan
multiplied/pengalinya. yang sesuai dengan skala
pengukuran.

3. Mampu mengatur
3.1 Kelompokkan data  Kesesuaian data
Zero Position Adjuster
sesuai dengan setiap dengan tahapan
pada posisi default.
tahapan kegiatan . kegiatan
3.2 Analisis data dengan cara  Data yang dianalisis
membandingkan, mencek
benar-salahnya, dan
mengurai untuk mengetahui
kedalaman data tersebut.
4. Mampu memposisikan 4.1Cara memposisikan mata
 Data yang sesuai
mata secara tepat secara tepat untuk
dengan kebutuhan dan
untuk menghindari menghindari kesalahan
benar
kesalahan paralaks paralalks, tidak boleh miring
 Data di hard copy
ke kanan atau ke kiri. Harus
lurus dengan alat ukur
Multimeter.

5. Mampu mengukur
5.1 Secara paralel dengan  Data hasil
tegangan AC/DC pada
sumber tegangan pengelom- pokan
rangkaian.
5.2 Lakukan pengukuran  Kesesuaian data
tegangan DC jangan sampai dengan kebutuhan
terbalik antara probe dan pengukuran
kutub sumber tegangan.

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 9 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

6. Mampu mengukur
arus pada rangkaian. 6.1 Secara seri dengan  Validitas data
sumber tegangan  Data yang dipilih
6.2 Lakukan pengukuran arus  Data hasil kompilasi
DC jangan sampai  SOP verifikasi
terbalik antara probe dan
kutub sumber tegangan.

7. Mampu mengukur 7.1 Secara paralel dengan  Data yang


tahanan dalam tahanan dan probe telah
keadaan terpisah dari bisa bolak balik ditetapkan
rangkaian. posisinya.  SOP verifikasi
7.2 Jangan menggunakan dan validasi
sumber tegangan.  Format informasi
yang telah disiapkan
 Kesesuaian data
dengan tahapan
kegiatan
 Tempat verifikasi
 Pihak yang memiliki
kewenangan dan tempat
validasi
8. Mampu
memutar/memilih 8.1 Selektor range diputar ke  Posisi selektor
selektor range posisi off range pada keadaan
ditepatkan pada posisi off.
off.

9. Mampu menempatkan
Multimeter ke lokasi 9.1 Semua kabel probe harus  Kabel probe dan
yang benar. dilipat dengan baik dan casingnya harus pas
ditempatkan pada posisinya dengan
(jika casingnya penutupnya.
menyediakan ruang untuk
itu). Pastikan juga buku
petunjuk/manual selalu
diletakkan didalam kotak
penyimpanannya

Catatan :

………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
Tanda Tangan Perserta Pelatihan : ………………………….

Tanda Tangan Instruktur: …………………………..


Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 10 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

BAB III
PENILAIAN SIKAP KERJA

CEK LIS PENILAIAN SIKAP KERJA


Menyiapkan Informasi dan Laporan Pelatihan
INDIKATOR UNJUK KERJA NO. KUK K BK KETERANGAN
1. Harus bertindak cermat,teliti, berpikir 1.1
evaluatif
2. Harus bertindak cermat,teliti, dan taat 1.2
asas
3. Harus bertindak cermat,teliti, berpikir 1.3
analitis dan evaluatif
4. Harus bertindak cermat,teliti, berpikir 2.1
analitis dan evaluatif
5. Harus bertindak cermat,teliti, dan taat 2.2
asas
6. Harus bertindak cermat,teliti, dan taat 3.1
asas
7. Harus bertindak teliti, akurat, dan 3.2
memperhatikan SOP
8. Harus bertindak teliti, akurat, dan
memperhatikan SOP
9. Harus bertindak teliti, akurat, dan
memperhatikan SOP

Catatan :

………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………

Tanda Tangan Peserta : ………………………….

Tanda Tangan Instruktur: …………………………..

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 11 dari 12
Modul Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Sub-Kejuruan Audio Video ELM.UM01.013.01

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Judul Modul: Menggunakan Multimeter/AVO Meter untuk Mengukur Tegangan, Arus dan Tahanan
Buku Penilaian Versi: 2015 Halaman: 12 dari 12

You might also like