You are on page 1of 2

KAMIS 20 APRIL 2023 | 29 RAMADHAN 1444 KORAN DIGITAL - REPUBLIKA.

ID

» OPINI

Mudik, Desa, dan Pengentasan


Daerah Tertinggal
Mudik harus menjadi media pemerataan pembangunan daerah, tangga pengentasan daerah-daerah
tertinggal.

A HALIM ISKANDAR; Menteri Desa desa, yang pada 2022 masih pada angka Dengan menggunakan kriteria
Pembangunan Daerah Tertinggal dan 12,29 persen, hampir dua kali lipat perekonomian masyarakat, sumber daya
Transmigrasi kemiskinan di kota yang hanya 7,5 manusia, sarana dan prasarana,
Sebentar lagi, Ramadhan akan pergi persen. kemampuan keuangan daerah,
disertai ketidakpastian, kita dapat atau Spirit dan kebahagiaan yang aksesibilitas, dan karakteristik daerah.
tidaknya bersua kembali pada tahun- dibagikan pemudik, harus mampu Mula-mula, daerah tertinggal
tahun yang akan datang. Meski menurukan tingkat pengangguran ditetapkan 123 kabupaten dengan
meninggalkan ketidakpastian, kepergian terbuka di desa yang pada 2022 persebaran 62 persen di Kawasan Timur
Ramadhan selalu dirayakan sebagai mencapai 4,17 persen, serta menekan Indonesia, 58 Kabupaten atau 29 persen
kemenangan umat Muslim seluruh dunia. ketimpangan di desa, yang pada berada di Pulau Sumatra, dan 18
Kemenangan merengkuh segala September 2022, rasio gini di desa kabupaten atau 9 persen berada di Pulau
keistimewaan Ramadhan, kenikmatan mencapai 0,313. Jawa dan Bali.
puasa, kelezatan qiyamul lail, keberkahan Mengentaskan daerah tertinggal Melalui kementerian/lembaga,
zakat dan sedekah, kenikmatan sabar dan Pada 2023, diperkirakan jumlah pemerintah daerah, hingga pemerintah
menahan nafsu, serta kehangatan pemudik mencapai 123,8 juta orang, ini desa, kita bersama-sama melaksanakan
berserah diri kepada Allah SWT. mencapai 45,8 persen dari total populasi aktivitas pemerataan pembangunan
Bagi Muslim urban Indonesia, penduduk. Jumlah ini meningkat tajam hingga membuahkan hasil. Pada 2009,
kemenangan menuntaskan berbagai dari 2022 yang mencatatkan 85,5 juta sebanyak 50 daerah tertinggal berhasil
pelatihan selama Ramadhan, selalu orang atau 31,6 persen populasi dientaskan.
dirayakan dengan mudik, pulang ke penduduk Indonesia yang mudik. Sehingga, dari 199 daerah pada 2005,
kampung halaman. Sebagai media Tentu, tujuan pemudik ini tersebar di tersisa 149 daerah tertinggal pada 2009.
silaturahim, tentu mudik sekaligus seluruh Indonesia, ke 416 kabupaten dan Untuk periode 2010-2014, ditetapkan
menjadi terapi psikologis. 98 kota dari Miangas sampai Pulau Rote, daerah tertinggal sebanyak 183
Bagi pemudik, mudik adalah termasuk menuju daerah-daerah kabupaten.
momentum “isi ulang semangat”, tertinggal. Jumlah ini didasarkan pada 149
“menambah daya spirit”, agar lebih keras Selain berdampak pada kebangkitan daerah tertinggal yang belum
lagi bekerja di perantauan. Bagi keluarga ekonomi desa, tentu sekecil apa pun, terentaskan pada periode 2005-2009, dan
di kampung, kehadiran pemudik, mudik Lebaran harus juga berkontribusi 34 daerah tertinggal baru, yang
membekaskan motivasi untuk menggapai pada pemerataan ekonomi, yang merupakan daerah otonom baru, dan
kehidupan yang lebih baik seperti dicapai sementara ini masih terkonsentrasi di daerah induk yang berstatus daerah
pemudik. wilayah Jawa dan Sumatra. tertinggal.
Tentu, layaknya silaturahim, transfer Kita dapat melihat, pembentukan Kerja-kerja periodik lima tahunan,
spirit, terapi psikologis, momentum Produk Domestik Bruto (PDB) nasional kembali membuahkan hasil. Pada 2014,
mudik menjadi media berbagi kita pada 1978, karena 78,3 persen dari 183 daerah tertinggal, berhasil kita
kebahagiaan pemudik dengan kontribusi wilayah Jawa dan Sumatra, entaskan 70 kabupaten daerah tertinggal.
keluarganya di kampung. Karena itu, sedang wilayah Kalimantan, Sulawesi, Sungguh, ini pencapaian besar yang
mudik akan meningkatkan peredaran Bali dan Nusa Tengara, serta Maluku dan diraih bersama-sama seluruh elemen
uang di kampung. Papua, hanya berkontribusi 21,7 persen. bangsa Indonesia.
Mudik untuk desa Pada 2003, kondisinya semakin Pada 2014, energi percepatan
Sebagai peristiwa budaya dan timpang. Ketika wilayah Jawa dan pembangunan daerah tertinggal, kembali
keagamaan, mudik haruslah memberikan Sumatra menentukan 82,5 persen PDB bertambah, dengan dimulainya,
dampak ekonomi bagi 75.265 desa Nasional, sedangkan wilayah Kalimantan, implementasi Peraturan Pemerintah
seluruh Indonesia. Sulawesi, Bali dan Nusa Tengara, serta Republik Indonesia Nomor 78 Tahun
Mudik jangan menjadi ajang nostalgia Maluku dan Papua, hanya menentukan 2014 Tentang Percepatan Pembangunan
semata, yang tidak memberikan arti bagi 17,5 persen PDB Nasional. Daerah Tertinggal.
peningkatan ekonomi desa dan tidak Karena itulah, Perpres Nomor 7 Tahun Kebijakan ini hendak memobilisasi
membekaskan spirit baru, baik bagi 2005 tentang Rencana Pembangunan semua elemen bangsa untuk
pemudik setelah kembali ke perantauan, Jangka Panjang Nasional (RPJMN) Tahun mempercepat pengurangan kesenjangan
maupun bagi keluarganya di kampung 2004-2009, mengenalkan daerah antardaerah; mempercepat terpenuhinya
halamannya. tertinggal, sekaligus mengidentifikasi 199 kebutuhan dasar, sarana prasarana dasar
Mudik harus berimplikasi pada daerah yang dikategorikan daerah daerah tertinggal; meningkatkan
percepatan penurunan kemiskinan di tertinggal. koordinasi, integrasi, dan sinkronisasi
antara pemerintahan, dalam konteks tertinggal baru, Kabupaten Manokwari Nasional.
perencanaan, pendanaan dan Selatan dan Kabupaten Pegunungan Diperlukan energi percepatan dalam
pembiayaan, pelaksanaan, pengendalian, Arfak, yang merupakan Daerah Otonomi pembangunan daerah demi pengentasan
dan evaluasi; serta terselenggaranya Baru (DOB) pada 2012. daerah tertinggal. Untuk itu, desa
operasionalisasi kebijakan percepatan Sebanyak 62 kabupaten daerah memegang peranan penting dan
pembangunan daerah tertinggal. tertinggal inilah yang harus kita entaskan signifikan dalam pengentasan daerah
Hasilnya, setelah ditetapkan jumlah hingga 2024. tertinggal. Maka itu, desa harus menjadi
daerah tertinggal periode 2015-2019 Tentu kerja ini membutuhkan beranda depan pembangunan, khususnya
sebanyak 122 kabupaten daerah komitmen semua stakeholders, butuh
di daerah tertinggal.
kolaborasi lintas kementerian/lembaga,
tertinggal yang terdiri atas 113 daerah Pada momentum mudik tahun ini,
perlu kerja sama dan pembagian tugas
tertinggal yang belum entas pada periode pemahaman ini harus membekali
yang detail antarlintas sektor pelaku,
sebelumnya, dan 9 kabupaten daerah perayaan hari kemenangan, silaturahim
yang pasti, harus fokus pada
tertinggal dari daerah otonom baru, yang hingga liburan para pemudik, agar tradisi
penyelesaian masalah penyebab
dimekarkan dari daerah tertinggal. keberagamaan ini dapat berdampak pada
ketertinggalan.
Alhamdulillah, pada 2019 dari 122 percepatan pengentasan daerah
Isu-isu utama dalam pembangunan
daerah tertinggal, berhasil dientaskan 62 daerah tertinggal, teridentifikasi mulai tertinggal.
kabupaten dan menyisakan 60 kabupaten dari rendahnya Indeks Pembangunan Mudik harus menjadi media
daerah tertinggal. Manusia (IPM), sebagai indeks komposit pemerataan pembangunan daerah,
Periode 2020-2024 ini, Peraturan dari indeks daya beli, indeks pendidikan, tangga pengentasan daerah-daerah
Presiden Nomor 63 Tahun 2020 tentang dan indeks kesehatan; tingginya tertinggal, agar setara dengan daerah
Penetapan Daerah Tertinggal Tahun persentase penduduk miskin; hingga lainnya.
2020-2024, menetapkan 62 daerah persentase rendahnya ketersediaan Mudik harus membangun lorong bagi
tertinggal yang tersebar di 11 provinsi, infrastruktur, atau jangkauan akses ke kesejajaran langkah bagi daerah-daerah
yang terdiri atas 60 daerah tertinggal fasilitas publik, khususnya di desa-desa di menuju kemajuan Indonesia yang merata,
yang belum entas pada periode daerah tertinggal. Isu lainnya, tentu dan berkeadilan. Sehingga, mudik tuntas,
sebelumnya, dan 2 kabupaten daerah pembentukan Produk Domestik Bruto desa mentas, daerah tertinggal entas.

You might also like