You are on page 1of 7

YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com
Proposal Bantuan Pengadaan Kasur
Pondok Pesantren Tahfidz Al-Qur’an Bina At-Taufiq Atap Yatim
A. Pendahuluan
Latar Belakang
Sesungguhnya segala puji bagi Allah, hanya kepada-Nya kami memuji, mohon pertolongan
dan ampunan-Nya. Kami berlindung kepada-Nya dari keburukan diri kami dan kesalahan
perbuatan kami. Barang siapa yang diberi petunjuk Allah, maka tidak ada yang
menyesatkannya. Dan barang siapa disesatkan, maka tidak ada yang dapat memberi petunjuk
kepadaNya. Aku bersaksi bahwa tiada yang berhak diibadahi dengan benar selain Allah saja,
tiada sekutu bagi-Nya. Dan aku bersaksi bahwa Muhammad Shollallahu ‘Alaihi Wasallam
adalah hamba dan utusan-Nya.
Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman :
“Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dengan sebenar-benar takwa,
dan janganlah sekali-kali kamu mati melainkan dalam keadaan memeluk Islam.”  (Q.S. Ali
Imran: 102)
“Hai sekalian manusia, bertakwalah kepada Rabbmu yang telah menciptakan kamu dari
seorang diri, dan daripadanya Allah menciptakan istrinya, dan daripada keduanya Allah
mengembangbiakkan laki-laki dan perempuan yang banyak. Dan bertakwalah kepada Allah
yang dengan (mempergunakan) nama-Nya kamu saling meminta satu sama lain, dan
(peliharalah) hubungan silahturahim. Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi
kamu.” (Q.S. An Nisaa’ :1)
“Hai orang-orang beriman, bertakwalah kamu kepada Allah dan katakanlah perkataan yang
benar, niscaya Allah memperbaiki amalan-amalanmu dan mengampuni dosa-dosamu. Dan
barangsiapa menaati Allah dan Rasul-Nya, sesungguhnya ia telah mendapat kemenangan
yang benar .” (Q.S. Al Ahzab : 70-71)
Sesungguhnya sebaik-baik ucapan adalah ucapan Allah, dan sebaik-baik ajaran adalah ajaran
Rasulullah Shollallahu ‘Alaihi Wasallam. Sebaliknya sejelek-jelek perkara adalah apa yang
diada-adakan dalam dien karena setiap yang diada-adakan dalam dien adalah bid’ah, dan
setiap bid’ah adalah kesesatan, dan setiap yang sesat di neraka.
Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman :
YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com
“Dan jika kamu menghitung-hitung nikmat Allah, niscaya kamu tak dapat menentukan
jumlahnya. Sesungguhnya Allah benar-benar Maha Pengampun lagi Maha Penyayang”. (QS
An Nahl :18)
Maka sudah sepantasnyalah kita mensyukuri nikmat dan karunia ini serta mewujudkan
syukur kita kepada Allah yaitu dengan menjalankan segala perintah-Nya, mengajak manusia
beramal kebaikan dan mencegah manusia dari perbuatan dan amal keburukan.
Oleh karena itu demi menyambut tahun ajaran baru 2023/2024, kami Pondok Pesantren
Tahfidz Al-Qur’an Bina At-Taufiq Atap Yatim mengajak kepada Ayah, Bunda, Saudara/I dan
para Muhsinin untuk ikut membantu dalam pengadaan Kasur untuk santriwan/I Pondok
Pesantren Tahfidz Al-Qur’an Bina At-Taufiq Atap Yatim.

B. Profil Pondok Pesantren Tahfidz Al-Qur’an Bina At-Taufiq Atap Yatim

1. Nama Lembaga : PonPes Tahfidz Al-Qur’an Bina At-Taufiq Atap Yatim


2. Nama Yayasan : Yayasan Sentuhan Pemuda Indonesia

3. Alamat : Jl. H. Mawi Gang Serius RT 01/04 Desa Waru

4. Pendiri : Ustadz Abdul Azis Darmawan, S.Pd.I


5. Didirikan : 2015
6. Nama Pengasuh : Ustadz Abdul Azis Darmawan, S.Pd.I
7. Status Tanah : Wakaf
Luas Tanah : + 3000 M2
8. Luas Bangunan : + 1500 M2
9. Data santri dalam setahun terakhir

NO Keterangan Jumlah
1 Santri Mukim 200 Santri
2 Ustad/ Ustadzah / Asatidz 31 Orang
YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com
C. Visi dan Misi Pondok Pesantren Tahfidz Al-Qur’an Bina At-Taufiq Atap Yatim

VISI : Mencetak generasi Qur’ani dan Rabbani yang Berakhlaqul Karimah.


MISI :
1. Menjadikan santri penghafal Al-Qur’an.
2. Menjadikan santri berakhlaqul karimah.
3. Menjadikan santri berilmu dan bermanfaat.
4. Menjadikan santri yang berjiwa pemimpin, berani dan mandiri.
D. Struktur Kepengurusan Pondok Pesantren 2023/2024

PENGASUH
Ust. Abdul Azis Darmawan, S.Pd.I

PIMPINAN
Ust. Ade Abu Hanifah Al-Hafidz

SEKRETARIS
Jamaludin Annidzhom, S.Pd

BENDAHARA
Siti Karmila

BAGIAN PENDIDIKAN BAGIAN PENGASUHAN


Algifri Muqsit Jabar, S.Ag Zamakhsari Dhofir, S.Pd

BAGIAN PENGEMBANGAN
TAHFIDZ
Aulia Zulkarnain Al-Hafidz, S.Pd
YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com
E. Anggaran Dana

No Rincian Harga Satuan Jumlah


1 Kasur Santri Baru @70 Org Rp. 350.000 Rp. 24.500.000
2 Kasur Santri Lama @30 Org Rp. 350.000 Rp. 10.500.000
Grand Total Rp. 35.000.000
Terbilang : Tiga Puluh Lima Juta Rupiah

F. ALAMAT DAN NOMOR REKENING


 Sekretariat : Jl. H. Mawi Gang Serius RT 001/004 Desa Waru Kecamatan
Parung Kabupaten Bogor Jawa Barat 16330
 No. Telpon & WA : - Ust. Abdul Azis Darmawan (0812-8700-73-08)
- Ade Abu Hanifah Al-Hafidz(0878-8999-47-70)
 Email : binaattaufiq@gmail.com
 No. Rekening :
- BANK BRI a/n Atap Yatim : 0809-01-004957-50-6
- BSM/BSI a/n Pesantren Bina At-Taufiq Atap Yatim : 714-7518468
G. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat untuk menjadi bahan pertimbangan bagi para
donatur maupun calon donatur, semoga Allah SWT senantiasa memberikan kekuatan
agar kita semua selalu istiqomah untuk memperjuangkan nasib anak-anak yatim, piatu
dan dhuafa.
Semoga Allah membalas jasa baik para donatur semua dengan balasan yang
terbaik. jazakumullah khoiran katsiiro.
Bogor, 14 Juli 2023

Pimpinan Sekretaris
Pondok Pesantren

Ade Abu Hanifah Al-Hafidz Jamaludin Annidzhom, S.Pd


YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com

LAMPIRAN 1

Foto Kegiatan
YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com
YAYASAN SENTUHAN PEMUDA INDONESIA

Jl. H. Mawi Gg. Serius Desa Waru RT 01/04 Parung – Bogor Jawa Barat 16330
No. Telp. 081287007308, Email. binaattaufiq@gmail.com

You might also like