You are on page 1of 15

Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

PERCOBAAN X

SAND CONE (KERUCUT PASIR)

A. Tujuan Percobaan :

Untuk mendapatkan nilai kepadatan tanah di lapangan.

B. Alat-alat yang Digunakan :

Peralatan yang digunakan:

1. Botol transparan kapasitas 1 galon

2. Pasir bersih (pasir kuarsa) yang tidak mengandung bahan pengikat dan dapat

mengalir bebas.

3. Plat dasar berukuran 75,5 cm pangkat 2 dengan lubang di tengahnya

berdiameter 16,5 cm

4. Timbangan kapasitas 100 kg dengan ketelitian 0,01 kg dan kapasitas 1 kg

dengan ketelitian 0,01 gr

5. Oven pengering

6. Spatula

7. Plastik

8. Cawan

9. Linggis

10. Corong
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

C. Prosedur Pelaksanaan :

a. Tentukan volume botol plastik:

- Timbang berat corong logam dan semua perlengkapannya (W1)

- Letakkan corong dengan lubang di atas dan dibuka krannya

- Isi dengan air jernih sampai keluar dari kran,

- Tutup kran dan buang air yang kelebihan,

- Timbang corong logam dan perlengkapannya yang sudah berisi air (W2),

- Berat air sama dengan volume botol (W2 – W1).

b. Tentukan berat isi pasir :

- Letakkan corong logam dengan lubang di atas,

- Tutup kran dan isi corong dengan pasir minimal setengahnya isi sampai

corong logam terisi penuh,

- Tutup kran dan buang kelebihan pasir,

- Timbang alat dan pasir (W3)

- Berat pasir (W3-W1)

W 3– W 1
- Berat isi pasir =
W 2– W 1

c. Tentukan jumlah pasir yang dibutuhkan mengisi corong dengan penuh:

- Tempatkan alat pada tempat yang datar,

- Timbang botol dan pasir sampai penuh hingga berhenti mengalir,

- Tutup kran dan timbang botol dan sisa pasir (W5),


Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
- Pasir yang dibutuhkan untuk mengisi corong dengan penuh (W4 – W5).

d. Siapkan permukaan tanah yang akan diuji dengan membuat rata permukaan

tanah setempat. Kemudian tempatkan alat di atas permukaan yang sudah rata

dan diberi tanda pada lubang pelat, lalu angkat pelat tersebut dan buat lubang

minimal 15 cm tebalnya pada tanda tersebut dengan hati-hati.

e. Tempatkan lagi alat pada tempat semula kemudian buka kran dan biarkan

pasir mengalir sampai berhenti, kemudian tutup kerahnya.

f. Timbang berat tanah hasil galian (W7).

g. Timbang berat alat dan pasir ( W6).

h. Ambil bekas tanah galian secukupnya dan periksa kadar airnya (W).
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
D. Perhitungan :

W7
ɣ = W 4−W 6 – W 5 ¿ ¿

ɣ
ɣd = 100+W X 100%

Dimana : W1 = Berat (gelas + corong)

W2 = Berat (air penuh di gelas + corong)

W3 = Berat (pasir penuh di gelas + corong)

W4 = Berat (pasir secukupnya di gelas + corong)

W5 = Berat (pasir sisa di gelas + corong)

W6 = Berat (pasir + gelas + corong)

W7 = Berat tanah hasil galian

W8 = Berat (tanah + tempat)

W9 = Berat tempat

W10 = Berat pasir dalam lubang

 Berat tanah kering = (W3 – W1)

W 2– W 3
 Kadar air = X 100%
W 3– W 1

 Isi botol = Berat air (cm3) = (W3 – W1)

W 2– W 1
 Berat isi pasir (ɣ) =
W 3– W 1

 Berat pasir dalam corong = (W4 – W5)


Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
W 10
 Isi lubang (Ve cm3) =
ɣp

 Berat tanah (gr) = (W8 – W9)

W 8– W 9
 Berat isi tanah (ɣ) =
Ve

ɣ
 Berat isi kering tanah (ɣd lap) = X 100%
100+W

ɣd lap
 Derajat kepadatan di lapangan (D) = X 100%
ɣ d lab

E. Catatan

1. Pada saat pemeriksaan, jangan sampai ada getaran di sekitar.

2. Dalam pengisian pasir baik kedalam wadah pasir maupun kedalam lubang

harus dilakukan dengan pelan pelan agar pasir tidak memadat pada suatu

tempat.

3. Setiap penggantian jenis pasir yang baru atau apabila pasir telah lama

dipergunakan atau kotor maka penentuan berat isi pasir harus dilakukan

ulang.
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
Data Pengamatan dan Perhitungan :

 Berat gelas + corong (W1) = 720 gr

 Berat air penuh di gelas + corong (W2) = 5550 gr

 Berat pasir penuh di gelas + corong (W3) = 8700 gr

 Berat pasir secukupnya di gelas + corong (W4) = 8150 gr

 Berat pasir sisa di gelas + corong (W5) = 3250 gr

 Berat pasir + gelas + corong (W6) = 8700 gr

 Berat tanah hasil galian (W7) = 4040 gr

 Berat tanah + cawan (W8) = 14,60 gr

 Berat cawan (W9) = 1,88 gr

 Berat pasir dalam lubang (W10) = 5500 gr

 Isi botol = Berat air = (W2 – W1)

= (5550 – 720)

= 4830 cm3

W 3– W 1
 Berat isi pasir : ɣ p =
W 2– W 1
8700 – 720
=
5550 – 720
= 1,652 gr/cm3

 Berat pasir dalam corong = (W4 – W5)

= (8150 – 3520)
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
= 4630 gr

W 10
 Isi lubang (V0) =
ɣp
5550
=
1,652
= 3359,56 cm3

 Berat tanah basah (gr) = (W8 – W9)

= (14,60 – 1,88)

= 12,72 gr

 Berat air = BTB –BTK

= 14,60 – 11,70

= 2,9 gr

Berat Air
 Kadar air = X 100%
Berat Tanah Kering
2,9
= X 100%
11,70
= 24,786 %

ɣ
 Berat isi kering tanah (ɣd lap) = X 100%
100+W
1,652
= X 100%
100+24,786

= 1,324 %
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
ɣd lap
 Derajat kepadatan di lapangan (D) = X 100%
ɣ d lab
1,324
= X 100%
1,652
= 80,145 %

F. Kesimpulan dan Saran

1. Kesimpulan

Dari data serta perhitungan diatas dapat dimpulkan bahwa:


Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII
- Dari percobaan ini didapatkan nilai kadar air tanah di lapangan sebesar

1,324 % hal ini dipengaruhi oleh banyaknya air yang terkandung di tanah

dan berat tanah kering setelah dioven.

- Dari percobaan ini di dapatkan nilai kepadatan di lapangan sebesar 80,145

% hal ini dipengaruhi oleh berat isi tanah basah dan kadar air.

- Dari percobaan ini di dapatkan Berat isi kering tanah (ɣd lap) di lapangan

sebesar 1,324 %.

2. Saran

a. Diharapkan untuk menjaga kebersihan laboratorium mekanika tanah.

b. Diharapkan untuk selalu menjaga jarak dan prokes di utamakan.

c. Praktikan di harapkan menjaga dan mengembalikan alat sesuai tempat yg

telah di tentukan.

d. Sebaiknya praktikan terlebih dahulu mempelajari modul yang di berikan

agar dapat memahami setiap percobaan yang dilakukan.

e. Sebaiknya praktikan tetap fokus pada saat melakukan praktikum.

f. Sebaiknya praktikan datang tepat waktu.

g. Diharapkan kepada asisten untuk menjalin kerjasama yang baik dengan


praktikan.

G. Foto Alat
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

Gambar 1. Botol transparan Gambar 2. Plat dasar berukuran


75,5 cm

Gambar 3. Timbangan dengan Gambar 4. Timbangan dengan


kapasitas 100 kg dengan kapasitas 1 kg dengan ketelitian
ketelitian 0,01 kg 0,01 gr
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

Gambar 5. Oven Gambar 6. Spatula

Gambar 7. Cawan Gambar 8. Corong

H. Foto Kegiatan
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

Gambar 9. Menimbang botil Gambar 10. Mengisi air ke


transparan + corong dalam botol transparan
menggunakan corong

Gambar 11. Menimbang botol Gambar 12. Mengisi pasir


transparan berisi air kuarsa ke dalam botol transparan
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

Gambar 13. Menimbang botol Gambar 14. Menimbang cawan


transparan berisi pasir kuarsa

Gambar 16. Menempatkan


Gambar 15. Menggali lubang botol transparan + corong di atas
pada tanah plat dasar
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

Gambar 17. Membuka kran Gambar 17. Mengambil sampel


pada corong tanah

Gambar 17. Menimbang sampel Gambar 17. Memasukkan


tanah sampel tanah ke dalam oven
Sand Cone (Kerucut Pasir) Kelompok XIII

Gambar 17. Menimbang pasir Gambar 17. Menimbang tanah


kuarsa hasil galian

You might also like