You are on page 1of 7

SKB LPI -

PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023

I. Latar Belakang
Dengan mengaharap Ridho Allah SWT Kita dapat melaksanakan berbagai kegiatan
keagamaan yang setiap tahun dilaksanakan oleh SKB LPI-PEDULI. Peran pendidikan di
Indonesia dalam mengembangkan potensi pelajar dan mahasiswa untuk menjadi pribadi yang
baik ketika terjun ke masyarakat sangatlah penting.

Hal-hal tersebut tentunya perlu dukungan dan didikan ketika masih menjalankan studi di
sekolah atau perkuliahan. Namun sebagai bangsa yang beragama pula, keimanan pelajar dan
mahasiswa juga harus tetap terjaga seterusnya sehingga bisa menjadi pegangan hidup kelak.

Pendidikan dan dukungan dalam mewujudkan hal tersebut, dapat dilaksanakan dengan
kegiatan keagamaan dan sosial. Sehubungan dengan Hari Raya Idul Adha 1444 H yang akan
berlangsung tanggal 28-29 Juni 2023, maka kami selaku SKB LPI-PEDULI ingin
mewujudkan hal tersebut melalui kegiatan penyembelihan hewan Qurban dan Shodaqoh yang
bertujuan meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT, serta menumbuhkan
kepekaan sosial terhadap masyarakat sekitar.

II. Landasan Kegiatan


a) Program kerja SKB LPI-PEDULI tahun 2023
b) Hasil kesepakatan rapat SKB LPI-PEDULI tanggal 25 Desember 2022
SKB LPI -
PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023

III. Tujuan Kegiatan


1. Memperingati Hari Raya Idul Adha 1444 H.
2. Media untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan pelajar dan mahasiswa.
3. Media untuk menumbuhkan rasa peduli pelajar dan mahasiswa terhadap masyarakat
lingkungan sekitar.

IV. Nama Kegiatan


“ SKB LPI - PEDULI Tebar Qurban 2023”

V. Teknik Pelaksanaan
Penyembelihan hewan qurban, hewan shodaqoh dan pendistribusian akan dilakukan
pada:
Hari / Tanggal : Rabu / 28 Juni 2023
Pukul : 07:30 WIB - selesai
Tempat : Sekretariat SKB LPI-PEDULI, Tanah Tinggi, Johar Baru, Jakarta Pusat.
Dengan deskripsi acara dan susunan acara seperti yang telah terlampir

VI. Kepanitiaan
(terlampir)
SKB LPI -
PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023
VII. Anggaran Dana
(terlampir)

VIII. Penutup

Demikian proposal ini kami susun dengan dukungan dari semua pihak, peran aktif, dan
kerja keras dari segenap panitia. Kami berharap semoga kegiatan ini dapat berjalan sesuai
dengan rencana dan tercapai semua tujuan dan harapan kami. Besar harapan kami agar
proposal ini memberikan deskripsi tentang peringatan Hari Raya Idul Adha 1444 H dan
mendapat dukungan dari semua pihak, atas perhatian Bapak dan Ibu kami mengucapkan
terima kasih.
SKB LPI -
PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023

JADWAL KEGIATAN

“PERAYAAN HARI RAYA IDUL ADHA 1444 H”

No Waktu Acara Tempat

1. 07.30-09.30 Penyembelihan Hewan Qurban & Shodaqoh JOhar Baru, Jakarta Pusat

2. 09.30-11.30 Pembersihan daging JOhar Baru, Jakarta Pusat

3. 11.30-12.30 Pengemasan daging JOhar Baru, Jakarta Pusat


SKB LPI -
PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023

SUSUNAN KEPANITIAAN
“PERAYAAN HARI RAYA IDUL ADHA 1444 H”

Penanggung Jawab : Bakti Satya Kurniawan


Ketua Panitia : Saepudin Juhri
Sekretaris : Helmi Afrizal
Bendahara : Riska Tizar
Sie.Kegiatan : Nuralim
Ellysabeth Oktaviani
Reti Herawati
Sie.Perlengkapan : Abdul Rozak
Dede Suhendar
Husni Mubarok
Sie.Konsumsi : Tubagus Mulyadi
Hani Saraswati
Desy Karina
Sie.Dokumentasi : Yohanes
Dewi Winarsih
Ahmad Maulana Yusuf
SieHumas&Keamanan : Hadi Kurniawan
Irwan Yogo Prakoso
Sie.Pendistribusian : Ahmad Jurnadi Wahidin
Siti Nurmila
Trimaya Gustari
SKB LPI -
PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023
ANGGARAN DANA
“PERAYAAN HARI RAYA IDUL ADHA 1444 H”

No. Pengeluaran Jumlah


Pembelian Hewan Qur’ban 5 Ekor Sapi
1 Rp. 170.000.000.00,-
@Rp. 34.000.000.00,-
Pembelian Hewan Qur’ban 10 Ekor Kambing
2 Rp. 40.000.000.00,-
@Rp. 4.000.000.00,-
3 Perlengkapan Dokumentasi Rp. 100.000.00,-

4 Transportasi Pembelian Hewan Qur’ban Rp. 500.000.00,-

5 Tas Berlogo Sponsor 1000 Pcs @ Rp. 5.000.00,- Rp. 5.000.000.00,-


Pengadaan Proposal
6 Rp. 500.000.00,-
20 Pcs @ Rp. 25.000.00,-
7 5 Karton Aqua Botol 600ml @Rp. 48.000.00,- Rp. 240.000.00,-

8 Lain- lain Rp. 1.500.000.00,-

TOTAL Rp. 217.840.000.00,-


SKB LPI -
PEDULI

TEBAR
QURBAN
2023
LEMBAR PENGESAHAN
“PERINGATAN IDUL ADHA 1444 H”

Saepudin Juhri, S.E. Helmi Afrizal


Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Menyetujui,

Bakti Satya Kurniawan, S.E.


Ketua SKB LPI-PEDULI

You might also like