You are on page 1of 5

PENGGUNAAN MIKROSKOP Ditetapkan

No. Kode : KEPALA PUSKESMAS GEYER I

Terbitan :

No. Revisi :

SOP Tgl. Mulai :

berlaku
Puskesmas Halaman : Dr. Agung Probo M, M.Si

Geyer I NIP 19691007 200212 1 001

1. Definisi Mikroskop adalah alat yang digunakan oleh petugas untuk memeriksa
suatu sampel agar sampel terlihat lebih besar dan jelas.
2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas untuk melakukan pemutaran atau
pemisahan sampel dari sel-sel di dalamnya, atau sebagai pedoman
petugas untuk menggunakan alat mikroskop.
3. Kebijakan Berlaku untuk pasien dan petugas Puskesmas Geyer I
4. Ruang Lingkup Ruang pelayanan laboratorium Puskesmas Geyer I
5. Prosedur
MENYALAKAN MIKROSKOP
1. Mempersiapkan alat dengan mengeluarkan mikroskop dari lemari
khusus mikroskop.
2. Meletakkan mikroskop di meja yang datar.
3. Membersihkan lensa-lensa mikroskop dengan xylol.
4. Menghubungkan mikroskop dengan listrik.
5. Menekan tombol on / off.
6. Mengatur cahaya.

MEMERIKSA SAMPEL
7. Menentukan perbesaran atau mengatur lensa objektif.
8. Mengatur kondensor turun penuh untuk perbesaran 10x, setengah
untuk perbesaran 40x, dan naik penuh untuk perbesaran 100x.
9. Meletakkan sampel atau bahan yang akan diperiksa di bawah lensa
objektif, membaca sampel dengan perbesaran yang ditentukan.
10. Untuk perbesaran 100x, digunakan reagen minyak imersi pada
sampel yang diperiksa, agar sampel terlihat jelas.

MEMATIKAN MIKROSKOP
11. Sampel yang sudah selesai dikerjakan diambil.
12. Kondensor turunkan penuh.

13. Lensa objektif diputar sedikit tidak sesuai tempatnya.


14. Matikan cahaya atau redupkan cahaya.
15. Matikan mikroskop dengan menekan tombol on / off.
16. Putuskan hubungan dengan listrik.
17. Membersihkan lensa-lensa dengan mengelap dengan xylol.

PENYIMPANAN MIKROSKOP
18. Mikroskop dimasukkan lemari khusus mikroskop.
19. Nyalakan lampu 5 watt atau lebih yang ditaruh di dalam lemari
mikroskop.
20. Tututup almari rapat-rapat.
6. Diagram Alir ALUR PENGGUNAAN MIKROSKOP

Keluarkanmikroskopdarialmarikhususmikroskop

Letakkanmikroskop di meja yang


datar

Membersihkan lensa-lensa mikroskop


dengan xylol.

Hidupkan mikroskop dengan


listrik.

Aturcahaya

Aturkondensorpadaobyek 10x,
40x, 100x

Letakkansampel yang akandiperiksadi bawah


lensa objektif

Sampel yang sudahselesaidiambil,


kondensorditurunkan, lensaobyektifdiputar,
mematikancahaya

Matikanmikroskopdanmembersihkanl
ensadenganxylol

Memasukkanmikroskop di lemari,
nyalakanlampu 5 watt danmenutupalmarirapat-
rapat

Selesai

7. Referensi Buku Penuntun laboratorium klinik R. Ganda Soebroto


8. Dokumen Terkait Buku register alatlaboratorium
9. Distribusi Laboratorium
10. Rekaman Historis Perubahan
No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. mulai diberlakukan

STANDAR OPERASIONAL Ditetapkan


PROSEDURPENGGUNAAN
MIKROSKOP
DAFTAR No. Kode : KEPALA PUSKESMAS GEYER I

Terbitan :
No. Revisi :

Tgl. Mulai :

berlaku
TILIK
Puskesmas Halaman : Dr. Agung Probo M, M.Si

Geyer I NIP 19691007 200212 1 001

UNIT :
NAMA PETUGAS :
TANGGAL PELAKSANAAN :

Tidak
No LangkahKegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakahpetugaslaboratorium mempersiapkan alat dengan
mengeluarkan mikroskop dari lemari khusus mikroskop ?
2. Apakahpetugaslaboratorium meletakkan mikroskop di meja
yang datar ?
3. Apakahpetugaslaboratorium membersihkan lensa-lensa
mikroskop dengan xylol ?
4. Apakahpetugaslaboratorium menghubungkan mikroskop
dengan listrik ?
5 Apakahpetugaslaboratorium menekan tombol on / off ?
6 Apakahpetugaslaboratorium mengatur cahayanya ?
7 Apakahpetugaslaboratorium menentukan perbesaran atau
mengatur lensa objektif ?
8 Apakahpetugaslaboratorium mengatur kondensor turun penuh
untuk perbesaran 10x, setengah untuk perbesaran 40x, dan
naik penuh untuk perbesaran 100x ?
9 Apakahpetugaslaboratorium meletakkan sampel atau bahan
yang akan diperiksa di bawah lensa objektif, membaca sampel
dengan perbesaran yang ditentukan ?
10 Apakahpetugaslaboratorium untuk perbesaran 100x,
menggunakan reagen minyak imersi pada sampel yang
diperiksa, agar sampel terlihat jelas?
11 Apakahpetugaslaboratoriummengambil sampel yang sudah
selesai dikerjakan ?
12 Apakahpetugaslaboratoriummenurunkan kondensor penuh ?
13 Apakahpetugaslaboratoriummemutar lensa objektif sedikit
tidak sesuai tempatnya ?
14 Apakahpetugaslaboratoriummematikan cahaya atau
meredupkan cahaya ?
15 Apakahpetugaslaboratoriummematikan mikroskop dengan
menekan tombol on / off ?
16 Apakahpetugaslaboratoriummemutuskan hubungan dengan
listrik ?
17 Apakahpetugaslaboratorium membersihkan lensa-lensa
dengan mengelap dengan xylol ?
18 Apakahpetugaslaboratoriummemasukkan mikroskop kedalam
lemari khusus mikroskop ?
19 Apakahpetugaslaboratorium menyalakan lampu 5 watt atau
lebih yang ditaruh di dalam lemari mikroskop ?
20 Apakahpetugaslaboratorium menutup almari rapat-rapat ?
Jumlah
Compliance Rate (CR)

…………………….………, ………..
Observer Tindakan

………………………………………
NIP. …………………………….…..

You might also like