You are on page 1of 1

Pembahasan :

Hasil Pemeriksaan Laboratorium untuk penyakit Legionella pada tabel di atas diketahui
bahwa dari 11 titik pengamatan di masing-masing hotel ditemukan 7 titik pengamatan
dengan hasil positif (+) bakteri Legionella sp. (3 titik lokasi di hotel Aruna & 4 titik lokasi
di Hotel Sheraton) sedangkan di Hotel Marumatta tidak ditemukan adanya bakteri
legionella sp, di semua titik pengamatan.
Perlu diketahui bahwa jenis bakteri legionella pathogen penyebab peneumonia adalah
jenis L pneumonophilla sedangkan Legionella sp. Adalah termasuk genus Legionella non
pathogen (normal flora) namun dengan ditemukan nya bakteri legionella sp. Hal ini
menggambarkan bahwa di lingkungan tersebut bisa ditumbuhi genus Legionella secara
umum yang membuka peluang tumbuhnya Legionella pneumophilla.
Oleh karena itu maka lokasi yang ditemukan adanya bakteri legionella sp. Di masing-
masing hotel, perlu dilakukan pengelolaan dan penanganan yang tepat sebagai upaya
untuk mecegah terjadinya pertumbuhan bakteri legionella pathogen. seperti air kolam
renang yang ditemukan positif perlu maintenance pembersihan dengan mengikis spot2 di
kolam renang yang memiliki resiko terhadap pembentukan biofilm yang dapat menjadi
tempat berlindungnya bakteri legionella dan untuk swab shower dibersihkan kerak bagian
dalam bisa juga dengan perendaman di air panas/mendidih
Walaupun dari semua hasil tidak terdeteksi adanya bakteri L.pneumphilla tapi ada
beberapa titik dilokasi pengamatan terdeteksi bisa ditumbuhi genus Legionella yang bisa
berpotensi terjadinya pertumbuhan L.pneumophilla

You might also like