You are on page 1of 34
_ MENWEPAMATIKAN Y Py SEKSUAL ANAK ( \ SEUAKADINI : ie - - (@zharavida a: APA ITU PENDIDIKAN SEKS UNTUK ANAK? Informasi penting yang harus anak dapatkan dan terapkan sejak dini sesuai tahapan usianya, bukan mengajarkan hubungan badan tapi menekankan pada pemahaman mengenai penjagaan dan pemeliharaan organ intim, fungsi alat reproduksi, hingga pemahaman akan batasan perilaku pergaulan yang baik dan benar, termasuk menjaga identitas sebagai pria/wanita Harus bisa menjadikan anak laki-laki sebagai laki- laki yang baik dan benar, dan anak perempuan sebagai perempuan yang baik dan benar ma (@zharavida SEBERAPA PENTING PENDIDIKAN SEKS BAGI ANAK? Kita tahu bahwa zaman sekarang sudah banyak hal berubah ~ “JE Peran gadget amat besar, kita tahu salah satu sumber pornografi terbesar adalah Anakcanakimdlai gadget yang sering LGBT mulai berkamuflase dalam bentuk di i ilegalkan tumbuh melewati iklan yang bergentayangan . usianya di sosmed Peran lingkungan sangat cepat mewabah dan merasuki diri anak, terkadang walau di rumah sudah dididik dengan baik tapi di luaran sana banyak pengaruh buruk bersilewaran Untuk itu kita perlu membekali anak tentang pendidikan seks yang positif dan benar agar anak terhindar dari pengaruh negatifnya (@zharavida CONTOH KASUS Suotu hari ada anak yang bertanya apa itu nani? Orang tua langsung memarahinya Alhasil anak mencari sendiri dan menemukan yang lebih dari itu okhirnya anak ketagihan dan kecanduan pornografi ‘Ada lagi seorang ibu yang mandi bersama ‘anak lelakinya atau anak perempuannya. Hal itu membuat harga diri ibu jadi menurun, selain itu membuat anak kurang bisa menghargai sebuah privasi Hati-hati kita ada di akhir zaman ‘Ada anak balita yang dicabuli kakek ‘Ada anak gadis yang dihamili pacarnya Anak SD sudah pacar-pacaran Anak TK sukanya ngelihat k-pop yang kita tahu bagaimana mininya pakaion yang digunakan Akhirnya banyak anak kecil yang sudah sering conani, sudah sering nonton pornografi, sering melihat yang tidak senonch Bukan tidak mungkin dia akan melokukan hubungan dengan sesamanya Hingga saat dewasa dia sudch ada di tahap maksimal menyukai lawan jenis, okhirnya beralih -~ i (@zharavida menyukai sesama jenis TUJUAN PENDIDIKAN SEKS BAGI ANAK Kita akan membahas mengenai pendidikan seks sesuai dengan usia anak Agar Anak tahu batasan antara laki-laki dengan laki-laki dan antara laki-laki dengan perempuan untuk menghindari LGBT Agar anak tidak terpengaruh pornografi dan seks bebas atau seks di luar nikah Agar anak bisa menjaga diri dari predator seks anak yang berbahaya atau kekerasan seksual (@zharavida STRATEGI UMUM YANG BISA DITERAPKAN ORANGTUA DALAM PELAKSANAAN PENDIDIKAN SEKS Beri pemahaman seks berdasarkan nilai agama (Fitrah Seksualitas) Dalam Islam sudah diajarkan dan diatur di Al-Qur'an Mulailah sejak dini sesuaikan dengan umur atau tahapan usianya Jangan menunggu anak bertanya dan Jangan lari dari pertanyaan anak (@zharavida Jangan menutup-nutupi ketika anak bertanya seputar seks (seks tidak melulu mengenai hubungan seksual) banyak pertanyaan yang sifatnya ilmiah misalnya: kenapa ibu menstruasi kenapa ayah tidak, sehingga ibu boleh tidak sholat? Kenapa perempuan memiliki dada besar kenapa laki-laki tidak? Darimana adik Iahir? Saat anak bertanya adalah karena rasa ingin tahunya tinggi dan sudah merupakan fitrahnya begitu. Jika anak belum bertanya hendaknya orang tua menjelaskan. Jangan sampai anak mencari-cari sendiri yang mungkin belum tentu valid sehingga menyebabkan anak tidak terbuka akan perkembangan seksualitasnya (@zharavida FASE PERKEMBANGAN PSIKOSEKSUAL Fase Oral: 0-1,5 tahun — Fase anal/anus: 1,5-3 tahun Kepuasan yang diperoleh melalui Kepuasan diperoleh anak melalui daerah mulut atau oral, seperti daerah anusnya. Senang atau menyusui atau suka menggigit puas ketika menahan atau sesuatu. Jangan dilarang jika membuang kotorannya (BAB). anak suka menggigit sesuatu Pada fase ini sebaiknya diajarkan karena anak belajar banyak hal toilet training dan kedisiplinan. dari itu, belajar tekstur, stimulasi sensorik dan gustatoriknya, dll er (@zharavida FASE PERKEMBANGAN PSIKOSEKSUAL Fase dimana anak mulai menaruh perhatian pada kelaminnya atau senang memainkan kelaminnya dan mulai sadar perbedaan alat kelamin antara laki-laki dan perempuan. Ketika anak suka memegang kelaminnya ojarkan anak: Rosa Malu : dengan selalu menutup kelaminnya atau tidak memperlihatkannya jika ada orang lain Cara membersihkan kelaminnya ) Cara menjaga kelaminnya : jika ada yang fs [a } menyentuh bagian ini dan itu harus teriak = ‘atau mencari orang yang dikenalnya @zharavida Dorongan seksual belum nampak, masih sibuk dengan dunia bermainnya Masa anak menjadi dewasa FITRAH SEKSUALITAS ANAK DALAM ISLAM Mengenal Mengenal peran Identitas seksualnya Anak melihat peran Gendernya ele s. . 7 orang tuanya (Laki-Laki/ bagaimana peran ayah Perempuan) Br bunda sehari-hari (@zharavida Jika anak sudah paham identitas dan perannnya maka anak akan mampu menjaga seksualitasnya Untuk itu diperlukan kehadiran ayah dan ibu, bukan hanya salah satunya (@zharavida TAHAPAN MENDIDIK FITRAH SEKSUALITAS ANAK 10 tahun- baligh 7 tahun | Kedua orang tua harus hadir dalam hidup anak, jika ayah sibuk harus ada penggantinya karena anak harus belajar identitas dan peran seksualnya sejak dini [710 tahun} Anak didekatkan ke orang tua sesuai gendernya agar lebih mengenal peran seksualitasnya Anak laki-laki harus dekat ke ayahnya Anak perempuan harus dekat ke ibunya ‘Anak didekatkan ke orang tua lawan gendernya ‘Anak perempuan didekatkan dengan ayahnya karena anak perempuan butuh sosok laki- laki, sehingga tidak mudah tergoda ‘Anak laki-laki didekatkan dengan ibunya agar bisa berempati dan paham bagaimana memperlakukan perempuan Cora mendiikanok:Perbedoon anoklakIlok dan perempuan Ust Abu Salne Muhammed, Yuratv (G)zharavida PERAN ORANG TUA DALAM MENJAGA FITRAH SEKSUALITAS ANAK {Mandi _| Jangan mandi bersama anak sejak dini atau batas maximal usianya adalah 2 tahun. Jika ingin memandikan tak apa namun kita tetap harus menggunakan pakaian Jangan memandikan anak sesama gender maupun berbeda gender dalam satu pintu kamar mandi, lebih baik bergantian Jangan memandikan anak di tempat terbuka (misal pantai, pancuran umum biasanya di dapatkan saat di pantai atau kolam renang? (@zharavida PERAN ORANG TUA DALAM MENJAGA FITRAH SEKSUALITAS ANAK Tidur |) Batas maximal anak harus tidur sendiri adalah di usia 7 tahun Perintahlah anak-anakmu untuk mendirikan shalat ketika mereka telah berumur tujuh tahun, dan pukullah bila enggan mendirikan shalat ketika telah berumur sepuluh tohun dan pisahkanlah tempat tidur mereka.” (HR. Abu Dawud) Pisahkan tempat tidur anak sesama gender dan yang berbeda gender Rasulullah SAW bersabda, “Tidak diperbolehkan bagi orang laki-laki melihat aurat laki-loki dan wanita melihat aurat wanita. Dan, tidak boleh seorang laki-laki dengan orang laki-laki lain dalam satu selimut dan wanita dengan wanita lain dalam satu selimut." (HR Muslim). (@zharavida PERAN ORANG TUA DALAM MENJAGA FITRAH SEKSUALITAS ANAK Tidak boleh tidur sekasur 2/3 orang sekalipun di pondok/pesantren, Kenapa? Karena akan membuat kulit bergesekan yang merangsang hasrat seksual (@zharavida PERAN ORANG TUA DALAM MENJAGA FITRAH SEKSUALITAS ANAK Cara Berpakaian } Untuk Ibu: Tidak di atas lutut Tidak yang kelihatan ketiaknya Tidak ketat dan menerawang Tidak terbuka bagian dada Bedakan baju depan suami dengan baju di rumah Untuk ayah: Hati-hati jika menggunakan celana ketat Hindari penggunaan celana yang terlalu pendek Waktu berhubungan| Hindari berhubungan di waktu anak bangun, jangan sampai anak melihatnya. Bisa dilakukan di pagi hari (morning sex) atau siang dan malam hari saat anak sudah tidur (@zharavida PERAN ORANG TUA DALAM MENJAGA FITRAH SEKSUALITAS ANAK Membekali nilai-nilai Islam sejak dini Org tua harus berperan serta tidak hanya ibu tapi ayah juga Menjelaskan sejelas-jelasnya tentang organ reproduksi Menjelaskan tentang penyimpangan seks (LGBT, seks di luar nikah, dll) Menjelaskan mahram bisa dimulai sejak dini Menjelaskan aurat bisa dimulai sejak dini Mengingatkan untuk selalu menjaga pandangan Menjelaskan batas pergaulan laki-laki dan perempuan (@zharavida PENDIDIKAN SERS SESUAI USIA ~ (@zharavida | 0-2 tahun | Memberikan nama sesuai jenis kelamin anak (Sari bukan untuk nama anak lelaki, Ahmad bukan untuk nama anak perempuan) Tidak dihalangi dalam melewati fase oralnya Jangan diajak mandi bersama, jika memandikan boleh saja tapi ayah ibu tetap menggunakan pakaian Mulai memperkenalkan organ-organ seks milik anak dengan nama aslinya bukan dengan istilah “burung atau pistol". Misalnya, saat memandikan si kecil, anak diberitahu berbagai organ tubuh, seperti rambut, kepala, tangan, kaki, perut, kelamin, penis atau vagina/vulva (@zharavida 2-5 tahun | Tanamkan etika menjaga privasi (alat kelamin maupun anggota tubuh lain) Tanamkan rasa malu Jangan dipertontonkan pada khalayak (termasuk saudara atau keluarga sendiri) Mulai dibiasakan menutup aurat Beri tahu mana bagian yg boleh disentuh dan tidak termasuk beri tahu jenis sentuhan yg pantas atau tidak dilakukan. Misalnya ini tidak boleh disentuh oleh siapapun bagian ini dan itu (bagian baju renang). Jika ada yang menyentuh harus berteriak (@zharavida 2-5 tahun | Tidak boleh mandi bersama dengan sesama jenis maupun lawan jenis termasuk orang tua, mulai diajarkan mandi sendiri dan etika mandinya bagaimana seperti membaca doa sebelum masuk kamar mandi, sudah, menyiapkan handuk, pintu ditutup, jika ada yang tertinggal apa yang harus dilakukan Mulai memperkenalkan fungsi dan cara membersihkan bagian tubuhnya/kelaminnya (@zharavida L 2-5 tahun | Contoh dialog: Thi namanya kelamin cowok atau kemaluan fungsinya untuk bisa pipis atau untuk buang air kecil. Namanya kemaluan, sehingga dia malu-malu jadi gak boleh dikasih lihat ke orang. Cara bersihinnya begini ya nak.. Ouh ya ingat kemaluan ini rahasia jadi gak boleh dilihatin ke siapapun ya termasuk om tante, kakek nenek, kakak adik, temen-temen adik, pokoknya semuanya. Jadi adik kalau keluar kamar mandi harus pake handuk ya. Kalau semisal handuknya ketinggalan adik panggil aja ayah/bunda. Terus kalah misal sabunnya habis adik keluar harus pake handuk atau adik boleh minta tolong ayah/bunda untuk diambilkan Ini cuma adik yang boleh tahu, karena gak boleh sama Allah dilihatin ke siapa-siapa ya. Kalau misalnya nanti ada yang maksa adik buat ngelihatin atau ada yang nyentuh kelaminnya, adik langsung teriak yang kenceng banget atau adik langsung bilang ke ayah atau bunda ya. ‘dik sudah paham ya? Gimana tadi gak boleh dilihatin ke siapa aja? Kalau misalnya ada yang maksa dan nyentuh, ‘ 5 j adik harus apa? (@zharavida | 5-8 tahun | Mulai dipisahkan tempat tidurnya dari orang tua maupun saudaranya. Bisa dengan diberi sekat di kamarnya. Diajarkan bertahap hingga dia terbiasa tidur sendiri, karena usia 7 tahun sudah harus wajib pisah tempat tidur, jadi bisa mulai ajarkan di usia 5 tahunan Pisahkan tidur antara orang tua dengan anak, antara anak dengan anak beda gender maupun sama gendernya minimal pisah kasurnya (@zharavida | 5-8 tahun | Diajarkan jam berkunjung (meminta izin dalam 3 waktu). Tiga ketentuan waktu yang tidak diperbolehkan anak-anak untuk memasuki ruangan (kamar) orang dewasa kecuali meminta izin terlebih dahulu adalah: sebelum shalat subuh, tengah hari, dan setelah shalat isya. Aturan ini ditetapkan mengingat di antara ketiga waktu tersebut merupakan waktu aurat, yakni waktu ketika badan atau aurat orang dewasa banyak terbuka Mulai biasakan anak tidak disentuh oleh lawan jenisnya Seleksi media yg dikonsumsi anak, seperti bacaan, tontonan, gadget (@zharavida | 9-12 tahun) Fase Pubertas Jelaskan apa yang akan terjadi pada tubuh anak saat fase reproduksi, misal pada anak perempuan payudara akan membesar, akan mengalami haid. Pada anak laki-laki akan mengalami mimpi basah. Jika mulai muncul itu harus lapor ke orang tuanya. Tanamkan jiwa maskulinitas pada anak laki-laki dan jiwa feminitas pada anak perempuan. Secara fisik maupun psikis, laki-laki dan perempuan mempunyai perbedaan mendasar. Islam tidak menghendaki wanita menyerupai laki-laki, begitu juga sebaliknya. Untuk itu, harus dibiasakan dari kecil anak-anak berpakaian sesuai dengan jenis kelaminnya. (@zharavida | 9-12 tahun) Fase Pubertas Anak mulai diberi pemahaman tentang batasan pergaulan antara lelaki dan perempuan beri contoh pergaluan sehat, beri tahu mengenai ikhtilat Filter ketat lingkungan pergaulannya Awasi sosial medianya, beritahu etika bersosmed yang benar, seperti tidak boleh pasang foto yang buka aurat, tidak boleh memberikan data privasi ke orang tak dikenal (@zharavida 13-18 tahun_| Masa Remaja Merupakan masa peralihan atau transisi dari anak menuju masa dewasa. Pada masa ini seringnya anak tertutup atau enggan bercerita pada orang tuanya. Dekati anak dengan terlibat langsung pada aktivitas yang disukainya berusaha menjadi sahabat untuk anak. Para pemerhati masalah remaja berpendapat bahwa penyebaran seks bebas salah satunya disebabkan karena minimnya pengetahuan remaja tentang seksualitas Dalam konteks pendidikan seks pada usia remaja tidak lagi seputar identifikasi laki-laki dan perempuan atau identifikasi baligh saja, namun lebih luas lagi bahkan sampai pada masalah moral (@zharavida 13-18 tahun_| Masa Remaja Nemberkanjpengetahtan tentang menjaga kesucian erempuan dan laki-laki, bukan hanya menjaga eperawanannya. Ini terkait moral dan nilai, bagaimana dia bersikap layaknya perempuan muslimah dan lelaki muslim Jelaskan bagaimana proses reproduksi terjadi secara ilmiah akibatnya jika melakukan sebelum nikah, penyakit-penyakit yang kemungkinan akan timbul uTStop awasi media sosialnya. Jangan lupa gid etika bersosmed misal bagaimana upload foto di sosmed, melihat konten yang baik dan menjaga privasi diri (alamat, sekolah, nomer hp jangan diberi tahu orang yang tak dikenal) Ajarkan berbagai jenis penyimpangan seksual (LGBT, Sodomi) (@zharavida 13-18 tahun_| Masa Remaja Jauhi dari stimulasi merangsang, , misal tontonan K-Pop, Bollywood, Hollywood yang ee meainnea mini, ke pantai yang prangnya banyak berbikin, Tik Tokan yang banyak jogetnya Kenalkan tentang mahram, biasakan untuk tidak bersentuhan dengan non mahram Mendidik etika berhias, etika berpakaian, etika bersikap, tanamkan rasa malu karena zaman sekarang generasi kita langka rasa malu Biasakan menjaga pandangan Bekali ilmu penggunaan teknologi yg tepat sehingga dia bisa memanfaatkan gadgetnya dengan baik dan benar (@zharavida TIPS MENGHADAPI PERTANYAAN ANAK ], Jangan buru-buru marah dan lari dari pertanyaan 2. Tetap tenang, jangan panik atau bingung 3. Jawab singkat dan ilmiah, tak perlu cerita panjang lebar karena akan menimbulkan fantasi berlebihan (@zharavida CONTOH DIALOG Mama, masak kata dia burungku kecil?" Kata siapa nak? "Nak, ini namanya kemaluan ya, bukan burung. Bagian tubuh kita untuk pipis. Kalau namanua kemaluan berarti harus malu kalau kelihatan orang bahkan ngomonginnya juga harus malu, jadi jangan diomongin ke siapa-siapa kecuali sama mama dan papa boleh” Ma, jima’ itu kok membatalkan puasa? Apaan sih? Jima’ itu hanya boleh dilakukan oleh orang dewasa yang sudah menikah, oleh suami istri sah. Kamu kan masih kecil belum dewasa, belum nikah, jadi gak bisa jima’ Ma pemerkosaan itu apa sih kok ada di berita? Pemerkosaan itu adalah sebuah kejahatan yaitu laki- laki menyakiti perempuan {@)zharavida Anak haid: Mba nanti kalau kamu baligh, akan haid atau menstruasi, kamu akan keluar darah dari kemaluan, jadi pipisnya ada darahnya. Gpp itu buat ngeluarin darah kotor aja, gak sakit kok. Nanti celana dan pembalut harus di cuci sendiri ya CONTOH DIALOG anti celang atar U selij terkena dicuci sengirj YOY endiri yq (@zharavida CONTOH DIALOG MENGAJARKAN MALU DAN MENJAGA PANDANGAN Jangan keluar kamar dulu nak, malu ih gak pake baju. Ayo pake baju dulu Jangan keluar dulu mba, ambil hijabnya, ini ada tamu Nanti kalau mau ambil gof**d jangan lupa pake hijabnya ya, jangan pake baju ketat juga malu Mas itu kok model bajumu kayak cewe gitu, jangan dipake malu nak Mba kamu sudah besar jangan pake baju pendek-pendek dan ketat begitu ya, malu nak Ayok pindah chanel tvnya, masak nonton orang bajunya seksi gitu, malu ah Ayo kita pindah tempat makan, disini banyak yang pake baju mini : (@zharavida Pustaka ‘Sexuality Education for Children and Adolescents. American Academy of Pediatri Mukti, Ali, Pendidikan seks untuk anak usia dini perspektif islam, HARKAT: media komunikasi islam tentang gender dan anak, 12 (3), 2616, 89-96. Cara mendidik anak: Perbedaan anak loki-laki dan perempuan. Ust.Abu Salma Muhammad, Yufid TV Chomariyah, nurul, Pendidikan Seks untuk Anak Christina, Ani, Tuntas Seksualitas. 2020. Filla Press. Sidoarjo Mahrus, Pendidikan Seks Pada Anak Usia Dini. Artikel mahrus/20170702051033 Jadmikowati, et al. Model Dan Materi Pendidikan Seks Anak Usia Dini Perspektif Gender Untuk Menghindarkan Sexual Abuse, Cakrawala Pendidikan, Oktober 2015, th. XXXIV, no. 3. Klik dokter, sex education for child Solihin M.Pd.Pendidikan Seks Untuk Anak Usia Dini (Studi Kasus Di Tk Bina Anaprasa Melati Jakarta Pusat) Haryono, et al. Jurnal akses pengabdian indonesia vol 3 no 1: 24-34, 2018. Implemetasi pendidikan sex pada anak usia dini di sekolah (@zharavida

You might also like