You are on page 1of 1

Tata tertib Laboratorium Komputer

1. Tata tertib berlaku bagi semua pengguna fasilitas ruang Laboratorium Komputer.
2. Semua pengguna diwajibkan :
a. Menjaga dan merawat fasilitas seluruh fasilitas dan menjaga kerapihan Laboratorium Komputer.
b. Menjaga Kebersihan & tidak meninggalkan barang, sisa, sampah apapun di dalam Laboratorium Komputer.
c. Menjaga ketertiban dan kenyamanan selama menggunakan ruang lab komputer.
d. Menggunakan fasilitas laboratorium komputer hanya untuk kegiatan belajar mengajar dan tugas sekolah.
e. Tidak Menginstalasi program apapun tanpa persetujuan asisten atau teknisi.
3. Sangsi untuk pelanggaran di atas adalah:
a. Teguran oleh Penanggung jawab atau teknisi dan melaporkan yang bersangkutan kepada Koordinator
Laboratorium Komputer.

ttd,
Labkom & Sarpras
Mengetahui Kepala Sekolah

You might also like