You are on page 1of 2

ASIAN BANKING FINANCE AND INFORMATICS INSTITUTE PERBANAS

Jalan Perbanas, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta – 12940, Indonesia


Telp. (021) 5278788 – Fax. (021) 5222645
Website : www.perbanas institute.ac.id

UJIAN TENGAH SEMESTER 2019


Mata Kuliah / Kel : Proyek Minor
Program Studi : Sistem Informasi
Hari / Tanggal : Kamis /2 April 2020
Waktu / Jam : -
Dosen : Leo Agung,M.Kom.
Sifat Ujian : Take Home Test; Jawaban berupa soft copy (file) ditulis dengan Word
atau PPT dikirim ke email: leo.agung@perbanas.id paling lambat
Sabtu, 4 April 2020 Pukul 24.00 WIB
Kerjakan Soal-Soal berikut ini:
1. Mengapa dalam tugas Proyek Minor diperlukan latar belakang penulisan proyek, alasan apa yang
Anda sampaikan kepada Tim Proyek .
2. Kontribusi apa yang Anda berikan kepada Tim Proyek dalam rangka solusi pemecahan permasalahan
dalam rangka pembangunan proyek sistem informasi yang diperlukan.
3. Diantara kegiatan proyek sistem informasi adalah melakukan Analisis Proses Bisnis (APB). Secara
umum jelaskan apa sasaran melakukn APB?
4. Mengapa Visi & Misi Orgnisasi/Perusahaan menjadi persyaratan dalam melakukan kegiatan APB?
5. Perhatikan gambar 1 di bawah ini:

Gambar 1. Siklus Hidup Manajemen Proyek (Sumber: Whitten, Bentley,2007:129)


Proses manajemen proyek yang ditunjukkan pada Gambar 1 menggabungkan teknik perencanaan
proyek secara bersama yaitu strategi di mana semua pemangku kepentingan dalam suatu
proyek (yang berarti system owners/pemilik sistem, users/pengguna, analysts/analis,
designers/perancang, dan builders/pembangun) berpartisipasi dalam satu proyek yang
menghasilkan konsensus tentang ruang lingkup proyek, jadwal, resolusi, dan anggaran.
Selanjutnya Tim Proyek secara aktif terlibat dalam semua input dan hasil dari semua kegiatan
manajemen proyek.
Tuliskan apa yang Anda kerjakan sebagai bagian dari anggota Tim Proyek.

Selamat Mengerjakan Semoga Berhasil

You might also like