You are on page 1of 52

SUPERVISI AKADEMIK DAN

MANAGERIAL MA AS-SHOFA

PERIODE SEMESTER I
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

KANTOR KEMENTRIAN AGAMA


Kabupaten Pasuruan

MA AS-SHOFA
Desa. Pajaran Kec. Rembang Kab. Pasuruan
KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH ALIYAH AS-SHOFA
PAJARAN REMBANG PASURUAN
Nomor : 01-012/MAS/SK/VIII/2021

TENTANG

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA DAN SUPERVISOR AKADEMIK


MADRASAH ALIYAH AS-SHOFA
SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2021/2022

DENGAN RAKHMAT ALLAH SWT YANG MAHA ESA


KEPALA MADRASAH ALIYAH AS-SHOFA

Menimbang : a. Bahwa pelaksanaan kegiatan belajar mengajar semester ganjil


2021/2022 telah berlangsung mulai tanggal 26 Juli 2021.
b. Bahwa untuk mengetahui kelancaran dan efektifitas di kelas perlu
dilaksanakan supervisi pembelajaran.
c. Bahwa agar kegiatan supervisi kelas berlangsung dengan baik maka
perlu dibuat Surat keputusan dan jadwal supervisi kelas semester
ganjil tahun pelajaran 2021/2022
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional
2. Peraturan Pemerntah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan
3. Peraturan Pemerintah Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan
dan Penyelenggaraan Pendidikan
4. Permendiknas Nomor 20 tahun 2007 tentang Standar Penilaian
5. Permendiknas Nomor 24 tahun 2008 tentang Standar Tenaga
Administrasi Sekolah
6. Permendiknas Nomor 39 tahun 2009 tentang Pemenuhan Beban
Kerja Guru dan Pengawas
7. Permen Dikbud No. 15 tahun 2018 tentang Tugas Pokok Guru,
Kepala Sekolah dan Pengawas sekolah.
8. Hasil Rapat Guru/ Pegawai MA As-Shofa tanggal 20 Oktober 2021

MEMUTUSKAN
Menetapkan : Menunjuk nama-nama guru yang terlampir pada kolom, lampiran 1
surat keputusan ini sebagai peserta supervisi pada semester ganjil
Tahun Pelajaran 2018/2019.

Pertama Tim supervisi kelas melaksanakan kegiatan supervisi sesuai dengan


jadwal dan melaporkan hasil kegiatan supervisi kepada kepala
Madrasah.
Kedua Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini akan ditetapkan
kemudian.
Ketiga Segala beban biaya akibat keputusan ini dibebankan pada anggaran
yang relevan.
Keempat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan bahwa
bila terjadi kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Pasuruan
Pada tanggal : 2 Agustus 2021
Kepala Madrasah

Samsul Ma’arif, M.Pd


BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Supervisi pembelajaran merupakan instrumen penjaminan mutu pembelajaran di
madrasah. Supervisi pembelajaran memiliki fungsi penting untuk menstimulasi, mengkoordinasi
dan membimbing guruguru agar mampu melaksanakan tugas dan fungsi pembelajaran di
madrasah secara profesional.
Supervisi pembelajaran di madrasah secara implementatif dilaksanakan oleh kepala
madrasah atau guru yang ditugaskan oleh kepala madrasah selaku penanggungjawab mutu
satuan pendidikan madrasah dan pengawas madrasah sebagai pihak yang paling
bertanggungjawab atas penjaminan mutu madrasah pada wilayah kerjanya. Kepala madrasah dan
pengawas madrasah dalam melaksanakan tugas supervisi pembelajaran diharapkan mampu
menstimulasi, mengkoordinasi dan membimbing guru-guru agar mampu melaksanakan tugas
dan fungsinya dengan profesional.
Supervisi pembelajaran pada satuan pendidikan madrasah merupakan salah satu
instrumen untuk mewujudkan proses transformasi kualitas guru ke arah yang lebih positif.
Proses transformasi ini mengubah tindakan negatif menjadi positif, destruktif menjadi
konstruktif. Aktualisasi supervisi pembelajaran pada satuan pendidikan madrasah adalah
transformasi ke arah positif yang pertama dan utama dengan fokus mewujudkan layanan belajar
yang optimal oleh guru kepada peserta didik. Memperhatikan urgensi supervisi pembelajaran
itulah, kepala madrasah dan pengawas sebagai supervisor harus mampu menggerakkan semua
kekuatan guru untuk mewujudkan layanan pembelajaran yang terbaik kepada peserta didik.
Pembelajaran pada dasarnya adalah usaha merangsang, memelihara dan meningkatkan
terciptanya proses berfikir, bersikap, dan berperilaku siswa agar mampu kritis, kreatif, dan
solutif saat menghadapi masalah melalui belajar. Peranan guru dalam pembelajaran adalah
mengoptimalkan interaksi antara peserta didik dengan lingkungan belajar, media pembelajaran,
dan sumber-sumber belajar yang lainnya, sehingga peserta didik mampu memperoleh
pengalaman pengetahuan, perilaku, sikap, dan kompetensi yang bermakna. Dalam mendukung
peran guru inilah, kualitas guru merupakan unsur penting yang perlu selalu diusahakan
perwujudannya. Kualitas guru dalam penyelenggaraan pembelajaran merupakan salah satu
modal utama untuk mencapai target peningkatan proses belajar peserta didik. Dalam kaitannya
dengan kualitas guru mengelola pembelajaran, supervisi pembelajaran berkontribusi
memberikan penjaminan mutu, pengendalian mutu, serta perbaikan mutu secara berkelanjutan.
Oleh karena itu supervisi pembelajaran di madrasah sangat diperlukan dalam rangka
menghasilkan peningkatan kemampuan profesional guru dalam pengelolaan pembelajaran.
Memperhatikan pentingnya supervisi pembelajaran dalam penjaminan mutu
penyelenggaraan pembelajaran di madrasah, maka petunjuk teknis supervisi pembelajaran ini
sangat diperlukan untuk memastikan usaha mewujudkan pelayanan pembelajaran yang optimal
di madrasah.
B. Tujuan
Memberi arah dan panduan pelaksanaan Supervisi Pembelajaran di madrasah sehingga
terwujud penjaminan mutu pembelajaran di madrasah, khususnya dalam menyelenggarakan
pembelajaran dengan kompetensi abad 21.

C. Ruang lingkup
Petunjuk teknis supervisi pembelajaran ini menjelaskan latar belakang, tujuan, dan
sasaran supervisi yang diuraikan dalam bab pendahuluan. Memperjelas konsep program
supervisi pembelajaran yang dijabarkan pada bab II. Terakhir memandu pelaksanaan supervisi
pembelajaran yang dikehendaki untuk diwujudkan di madrasah.

D. Objek Supervisi Pembelajaran


Objek supervisi pembelajaran, meliputi: perbaikan situasi proses pembelajaran dalam arti
yang luas, yang meliputi: 1) pembinaan dan pengembangan kurikulum; 2) perbaikan proses
pembelajaran; 3) peningkatan mutu layanan pembelajaran peserta didik; dan 4) pemeliharaan
dan perawatan atmosfir pembelajaran di madrasah.

E. Sasaran
Sasaran petunjuk teknis ini antara lain; kepala madrasah, pengelola madrasah, pengawas
madrasah dan pemangku kepentingan lainnya dalam menjalankan tugas supervisi, khususnya
supervisi pembelajaran untuk menjamin kualitas layanan pembelajaran di madrasah.
BAB II
PROGRAM SUPERVISI PEMBELAJARAN

A. Pendekatan Supervisi Pembelajaran


Supervisi pembelajaran di madrasah dilakukan dengan menggunakan pendekatan yang
bersifat pembinaan, pembimbingan, dan konsultatif. Supervisi pembelajaran perlu dilaksanakan
dengan asas dialogis konsultatif dan menjamin terwujud dan terpeliharanya kreativitas guru
dalam mewujudkan proses pembelajaran yang dapat membangkitkan daya kreatif, kritis,
komunikatif, kolaboratif peserta didik. Supervisi pembelajaran wajib dilaksanakan oleh kepala
dan/atau pengawas madrasah dengan memperhatikan karakteristik guru dan kondisi
pembelajaran yang berlangsung. Pelaksanaan supervisi pembelajaran perlu dihindarkan dari
praktik penilaian semata, namunyang lebih tepat adalah evaluatif dalam mewujudkan guru
profesional dalam pengelolaan pembelajaran.
Supervisi pembelajaran agar dijauhkan dari pendekatan administratif saja, namun yang
utama adalah pendampingan dalam mewujudkan proses pembelajaran yang mampu mewujudkan
kompetensi abad 21 pada diri peserta didik. Pendekatan yang dapat diterapkan dalam supervisi
pembelajaran diantaranya: 1) pendekatan direktif (langsung), 2) pendekatan non-direktif
(pendekatan tidak langsung), dan 3) pendekatan kolaboratif.

B. Fungsi dan Tujuan Supervisi Pembelajaran


Fungsi utama supervisi pembelajaran adalah upaya pendampingan yang bersifat
konsultatif dalam rangka mewujudkan perbaikan berkelanjutan dan peningkatan kualitas proses
pembelajarandi madrasah. Secara mendasar fungsi supervisi pembelajaran adalah membantu
seluruh warga madarsah mewujudkan tujuan pembelajaran yaitu membantu perkembangan
individu para peserta didik. Secara rinci fungsi umum supervisi pembelajaran sebagai berikut:
1. Sebagai penjamin mutu aktivitas pembelajaran di madrasah;
2. Sebagai pendorong aktivitas guru untuk senantiasa kreatif, inovatif, serta profesional
dalam menjalankan tugas sebagai pendidik;
3. Sebagai instrumen pendamping guru dalam melakukan perbaikan yang berkelanjutan
dalam pengelolaan pembelajaran di madrasah.
Secara khusus, fungsi supervisi pembelajaran, adalah:
1. Sebagai instrumen koordinasi semua komponen madrasah dalam usaha mewujudkan
pembelajaran bermutu,
2. Sebagai instrumen dalam mewujudkan tugas kepemimpinan madrasah,
3. Sebagai instrumen dalam memperkaya pengalaman guru dalam mengelola pembelajaran,
4. Sebagai instrumen untuk menstimulasi usaha-usaha yang kreatif dalam mewujudkan
pembelajaran yang bermutu,
5. Menjadi media upaya perbaikan mutu pembelajaran secara terus menerus,
Secara umum tujuan supervisi pembelajaran pada satuan pendidikan madrasah adalah
membantu perbaikan berkelanjutan dan peningkatan pengelolaan pembelajaran sehingga
terwujud kondisi proses pembelajaran yang sebaik-baiknya. Tindak lanjut dari hasil supervisi
pembelajaran dapat diwujudkan dengan melakukan pembinaan yang diberikan kepada seluruh
warga madrasah agar secara keseluruhan dapat meningkatkan kemampuannya untuk
mengembangkan situasi pembelajaran yang lebih baik di madrasah.

Secara khusus tujuan supervisi pembelajaran adalah:


1. Memberi bantuan kepada guru dalam membuat perencanaan pembelajaran;
2. Membantu guru agar tepat dalam memilih pendekatan, metode, dan teknik pembelajaran
sesuai dengan bahan ajar yang akan disampaiakan kepada peserta didik.
3. Mengetahui kompetensi guru sebagai tenaga profesional dalam melaksanakan proses
pembelajaran di kelas;
4. Memberi bantuan kepada guru dalam mengembangkan instrumen penilaian;
5. Membantu guru dalam melaksanakan penilaian baik selama proses pembelajaran atau
hasil pembelajaran;
6. Membantu guru dalam memberikan tindak lanjut pembelajaran kepada peserta didik;
7. Mengetahui kelengkapan administrasi pembelajaran yang diperlukan dalam rangka
melaksanakan tugasnya sebagai seorang tenaga profesional di bidang pendidikan
C. Prinsip Supervisi Pembelajaran
Prinsip umum supervisi pembelajaran adalah bersifat praktis menunjang upaya
penjaminan mutu atau perbaikan mutu secara berkelanjutan, yaitu hasil supervisi harus mampu
menjadi sumber informasi bagi madrasah untuk melakukan pengembangan pembelajaran
bermutu dan dapat menunjang imlementasi kurikulum yang berlaku secara bermutu.
Prinsip khusus supervisi pembelajaran adalah:
1. Praktis (mudah dikerjakan);
2. Sistematis (dikembangkan sesuai perencanaan program supervisi);
3. Obyektif (masukan sesuai aspek-aspek instrumen);
4. Realistis (berdasarkan kenyataan sebenarnya);
5. Antisipatif (mampu mengahadapi masalah yang mungkin akan terjadi);
6. Konstruktif (mengembangkan kreatifitas dan inovasi guru dalam proses pembelajaran);
7. Kooperatif ( ada kerjasama yang baik antara supervisor dengan guru dalam
mengembangkan pembelajaran );
8. Kekeluargaan ( mengembangkan sikap saling asah, asih, asuh dalam mengembangkan
pembelajaran);
9. Demokratis ( supervisor tidak boleh mendominasi dalam kegiatan supervisi);
10. Aktif ( guru dan supervisor harus aktif berpartisipasi );
11. Humanis (mampu menciptakan hubungan kemanusiaan yang harmonis, terbuka, jujur,
sabar, antusias, dan penuh humor);
12. Berkesinambungan (supervisi dilakukan secara teratur danmberkelanjutan);
13. Terpadu (menyatu dengan program pendidikan);
14. Komprehensif (memenuhi ketiga tujuan supervisi
D. Manfaat supervisi
Manfaat supervisi pembelajaran antara lain:
1. Guru yang disupervisi akan mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam membuat
perencanaan pembelajaran;
2. Guru dapat mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam melaksanakan proses
pembelajaran di kelas;
3. Guru akan mengetahui kelebihan dan kekurangan dalam merencanakan dan
mengembangkan instrumen penilaian pembelajaran;
4. Sebagai bahan refleksi guru untuk menambah wawasan dan pengetahuan.

E. Program Supervisi Pembelajaran


Aspek dalam program supervisi pembelajaran diarahkan pada:
1. Pembinaan dan pembimbingan terhadap kemampuan guru dalam perencanaan
pembelajaran.
2. Pembinaan dan pembimbingan terhadap kemampuan guru dalam melaksanakan proses
pembelajaran;
3. Pembinaan dan pembimbingan terhadap kemampuan guru dalam melaksanakan proses
penilaian;
4. Usaha-usaha perbaikan pembelajaran dengan teknik-teknik supervise
Pelaksanaan pengembangan pembelajaran dengan menggunakan data RPP yang dibuat
guru sebagai data pendukung (bukan sasaran utama) yang akan diamati pada implementasi
proses pembelajarannya. Supervisi pembelajaran perlu diselaraskan antara supervisi dokumen
pembelajaran, dan proses pelaksanaan pengembangan pembelajaran serta penilaiannya.

F. Instrumen Supervisi Pembelajaran


Instrumen supervisi pembelajaran penekanannya pada supervisi terhadap proses
(performance) pembelajaran yang didukung dengan dokumen perencanaan dan data lain yang
dimiliki guru. Pengembangan instrumen disesuaikan dengan kebutuhan. Instrumen supervisi
pembelajaran berisi:
1. Indikator-indikator yang perlu diamati, sehingga kepala madrasah/pengawas dapat
mengembangkan instrumen supervisi pembelajaran sesuai kondisi yang ditemui pada
saat melakukan tahap pertemuan awal sampai pembelajaran berakhir;
2. Variabel-variabel pembelajaran yang menjadi objek pembimbingan, pendampingan, atau
konsultasi pembelajaran.
3. Indikator-indikator yang merupakan penjabaran dari variabel;
4. Berupa pertanyaan atau pernyataan;
5. kategori skor yang dapat dijabarkan ke dalam skala, misalnya skala likert (3,2,1) atau
kategori dikotomi (ya dan tidak) atau bentuk instrument lain yang dilengkapi dengan
option terbuka untuk catatan hasil pengamatan atau catatan lain yang belum tersedia
diinstrumen;
6. Bahasa pernyataan/pertanyaan yang singkat, jelas, dan komunikatif; dan
7. Petunjuk pengisian instrumen.
BAB III
PELAKSANAAN SUPERVISI PEMBELAJARAN

A. Teknik Supervisi Pembelajaran


Supervisi pembelajaran dilaksanakan sebagai upaya penjaminan mutu pembelajaran di
madrasah. Penjaminan mutu pembelajaran bertujuan memastikan bahwa keseluruan
penyelenggaraan pembelajaran dapat berjalan sesuai dengan tujuan dan prosedur yang
diharapkan. Supervisi pembelajaran dalam kaitan dengan penjaminan mutu dilaksanakan untuk
mewujudkan perbaikan cara-cara pengelolaan pembelajaran, peningkatan kemampuan
penggunaan alat peraga, mengoptimalkan kerjasama komunikasi guru dengan peserta didik
dalam proses pembelajaran. Dengan perbaikan tersebut, maka supervisi pembelajaran secara
langsung dapat mengoptimalkan mutu pelayanan pembelajaran pada peserta didik.
Supervisi pembelajaran dilaksanakan dengan teknik-teknik pembinaan/ pembimbingan sebagai
berikut:
1. Teknik Supervisi Individu
a. Kunjungan kelas (supervisor datang ke kelas untuk mengobservasi guru mengajar);
b. Kunjungan observasi (guru ditugaskan untuk mengamati guru lain yang sedang
mengajar);
c. Pertemuan individual (pertemuan dan tukar pikiran antara supervisor dan guru);
d. Kunjungan antar kelas (seorang guru berkunjung ke kelas lain untuk berbagi pengalaman
dalam pembelajaran)
2. Teknik Supervisi Kelompok
a. Mengadakan pertemuan (supervisor mengadakan rapat dengan guru membahas masalah
pembelajaran)
b. Mengadakan diskusi kelompok (supervisor mengelompokkan guru berdasar kebutuhan
untuk menerima pengarahan dan nasehat/saran)
c. Mengadakan pelatihan bagi guru sesuai kebutuhan.
d. Mengadakan implementasi tindak lanjut hasil pelatihan guru.
Penjelasan teknik supervisi individual dan kelompok diuraikan sebagai berikut:
1. Kunjungan kelas. Teknik ini dilaksanakan secara berencana untuk memperoleh gambaran
faktual proses pengelolaan pembelajaran yang dilaksanakan guru. Kunjungan kelas ini
dapat dilaksanakan dengan cara pemberiatahuan terlebih dahulu kepada guru-guru, atau
juga dilaksanakan atas undangan guru. Melalui kunjungan kelas ini, supervisor dapat
mengamati pelaksanaan pembelajaran, pengelolaan pembelajaran, melihat proses dan
hasil belajar peserta didik dan hal-hal yang menunjang pelaksanaan pembelajaran;
2. Observasi kelas, Teknik ini dilaksanakan untuk mengetahui upaya aktifitas kegiatan guru
dan peserta didik dalam proses pembelajaran. Observasi kelas bertujuan untuk
mengamati: penguasaan bahan/materi, penguasaan metode, pengorganisasian
pembelajaran, penggunaan media/alat peraga, dan faktor penunjang pembelajaran lain;
3. Pertemuan individu. Teknik ini dilaksanakan pada waktu tertentu dan untuk masalah
khusus dan secara face to face. Percakapan secara pribadi bertujuan mengembangkan
segi-segi positif kegiatan pembelajaran, mendorong guru mengatasi kelemahan dalam
pengelolaan pembelajaran, serta mengurangi keragu-raguan dalam menghadapi masalah
pada waktu proses pembelajaran;
4. Kunjungan antar kelas/antar madrasah, Teknik ini bertujuan menukar pengalaman serta
hal-hal lain yang menyangkut upaya untuk menunjang pelaksanaan interaksi proses
pembelajaran dan menambah pengalaman mengelola pembelajaran;
5. Rapat rutin. Teknik ini dilaksanakan dengan tujuan membina atau membimbing para
guru agar dapat mewujudkan proses pembelajaran yang diharapkan;
6. Pertemuan (KKG/MGMP/KKKM), Teknik pertemuan ini dilaksanakan pada kelompok
kerja yang serumpun mata pelajaran/jabatan. Pertemuan tersebut dapat dilaksanakan oleh
masing-masing kelompok atau gabungan dari beberapa kelompok kerja yang bertujuan
untuk menginventarisasi dan merumuskan masalah pembelajaran yang ditemukan serta
mencari alternatif pemecahan pembelajaran;
7. Kunjungan antar KKG, MGMP. Teknik ini bertujuan untuk sharing pengalaman dan
mendapatkan pengalaman baru atau pengetahuan baru untuk kemajuan organisasi dan
pengembangan profesi;
8. Sistem magang, teknik ini diarahkan untuk penyesuaian pada suatu kondisi baik secara
mental, lingkungan maupun sistem yang dijalankan;
9. Studi banding, teknik ini digunakan untuk memberi bekal dan atau wawasan guru tentang
strategi, inovasi, dan kreatifitas dalam pegelolaan kelas dan pembelajaran di madrasah;
10. Melalui pengumuman, brosur, edaran, media masa (surat kabar, majalah, buletin, televisi,
dan sebagainya untuk peningkatan wawasan guru.
B. Langkah-langkah Supervisi Pembelajaran
Supervisi pembelajaran diselenggarakan secara sistematis dengan tujuaan yang jelas dan
terencana. Hal yang perlu dilakukan dalam pelaksanaan supervisi pembelajaran adalah:
perencanaan, persiapan, pelaksanaan, pelaporan, dan tindak lanjut hasil supervisi pembelajaran.
1. Perencanaan
Tahap perencaan supervisi pembelajaran diawali dengan pengumpulan data bahan supervisi,
survey kebutuhan sasaran supervisi, dan analisis penentuan layanan supervisi pembelajaran yang
akan dilaksanakan.
a. Pengumpulan data bahan Supervisi
Pemantauan dilakukan dengan cara diskusi kelompok terfokus, pengamatan, pencatatan,
perekaman, wawancara, dan dokumentasi. Kegiatan pemantauan dilaksanakan oleh
kepala dan pengawas satuan pendidikan madrasah
b. Supervisi
Supervisi proses pembelajaran dilakukan pada tahap perencanaan, pelaksanaan, dan
penilaian hasil pembelajaran. Supervisi pembelajaran diselenggarakan dengan cara
pemberian contoh, diskusi, pelatihan, dan konsultasi. Kegiatan supervisi dilakukan oleh
kepala dan pengawas satuan pendidikan.
c. Evaluasi
Evaluasi proses pembelajaran dilakukan untuk menentukan kualitas pembelajaran secara
keseluruhan, mencakup tahap perencanaan proses pembelajaran, pelaksanaan proses
pembelajaran, dan penilaian hasil pembelajaran. Evaluasi proses pembelajaran
diselenggarakan dengan cara: membandingkan proses pembelajaran yang dilaksanakan
guru dengan standar proses, mengidentifikasi kinerja guru dalam proses pembelajaran
sesuai dengan kompetensi guru. Evaluasi proses pembelajaran memusatkan pada
keseluruhan kinerja guru dalam proses pembelajaran.
Data atau informasi yang diperoleh melalui pemantauan diolah dan ditafsirkan agar
bermakna. Hasil penafsiran terhadap data atau informasi tersebut memerlukan tindakan
selanjutnya.
Jika data mengatakan bahwa perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian proses
pembelajaran telah memenuhi standar, tentu pengawas (kepala madrasah dan pengawas
madrasah) berupaya untuk mengembangkan ke tingkat yang lebih tinggi di atas standar.
Kalau data menyatakan belum memenuhi standar, upaya yang dilakukan adalah
meningkatkannya menjadi standar. Kegiatankegiatan itulah yang dilakukan di dalam
supervisi.
Isi dalam perencanaan memuat hal- hal sebagai berikut;
a. Latar belakang
Dalam latar belakang ini diisi alasan utama perlunya supervisi akademik dilaksanakan
oleh para kepala madrasah. Alasan didasari peraturan dan teori tentang supervisi.
b. Tujuan
Tujuan diisi untuk mengetahui kompetensi guru dalam berbagai bidang dan jenis bantuan
yang perlu diberikan.
c. Manfaat
Manfaat diisi dampak supervisi bagi guru dalam aspek kelebihan atau kekurangan dalam
perencanaan pembelajaaran, pelaksanaan pembelajaran dan pelaksanan penilaian.
d. Ruang lingkup
Ruang lingkup diisi aspek yang akan disupervisi kepala terhadap guru yang meliputi
aspek administrasi, aspek perencanaan dan implementasi pembelajaran, dan aspek
perencanaan dan proses penilaian serta pemanfaatan hasil belajar juga tindak lanjutnya.
e. Tehnik supervisi
Teknik ini diisi cara kepala madrasah mensupervisi guru baik secara individu atau secara
kelompok.
f. Jadwal supervisi
Jadwal ini diisi tanggal, nama guru dan aspek supervisi yang akan
dilaksanakan oleh kepala.
2. Persiapan
Hal-hal yang harus dipersiapkan yaitu: Instrumen supervisi, materi pembinaan/pembimbingan,
buku catatan, dan data supervisi sebelumnya.
3. Pelaksanaan
Pelaksanaan supervisi menggunakan format supervisi yang disesuaikan dengan kebutuhan yang
ditambahkan catatan-catatn khusus, sebagai bahan pembinaan/pembimbingan selanjutnya.
Pelaksanaan supervisi diarahkan pada kegiatan belajar mengajar dalam rangka pencapaian
kompetensi yang ditetapkan dalam kurikulum. Pelaksanaan supervisi disesuaikan dengan
tehniktehnik supervisi sebagaimana diterangkan di atas.
Langkah-langkah pelaksanaannya sebagai berikut:
a. Temu awal
Kepala madrasah atau pengawas mengadakan rapat untuk menyampaikan hal-hal yang
akan disupervisi kepada guru. Supervisi bisa dilaksanakan oleh kepala madrasah atau
pengawas.
b. Observasi adminstrasi
Langkah pelaksanaan dalam observasi, meliputi: observasi administrasi kesiswaan,
observasi administrasi perlengkapan barang, observasi administrasi program pengajaran,
observasi admintrasi keuangan, dan sebagainya
c. Observasi PBM
Observasi proses pembelajaran mencakup: program tahunan, program semester,
persiapan mengajar dan pelaksanaannya, hasil belajar/prestasi peserta didik baik secara
klasikal atau individual, program Bimbingan Konseling (BK), program tindak lanjut
(perbaikan dan pengayaan).
d. Observasi Ujian (Penilaian Hasil Belajar)
Dalam observasi pelaksanaan ujian meliputi kepanitiaan, pengaturan ruangan, denah
kelas, daftar peserta, daftar pengawas ujian, daftar korektor hasil ujian, tata tertib
pengawas ujian dan tata tertib peserta didik, jadwal, dan kesekretariatan. Untuk
mengetahui ketercapaian standar, maka kepala madrasah/pengawas dapat menggunakan
instrumen yang dikembangkan sendiri.
4. Temu akhir
a. Setiap kegiatan supervisi diakhiri dengan menyampaikan laporan temuan dan mencari
alternatif pemecahannya;
b. Hasil akhir supervisi perlu ditandatangani oleh supervisor dan guru yang disupervisi;
c. Temuan-temuan umum disampaikan secara umum/rapat madrasah; dan
d. Temuan tehnis khusus dibicarakan langsung dengan guru yang disupervisi dan diadakan
pertemuan yang bersifat personal.
5. Pelaporan
a. Kepala madarasah membuat laporan hasil supervisi pembelajaran sebagai bahan tindak
lanjut pengembangan baik yang dilakukan oleh kepala Madarasah, Pengawas, maupun
oleh pihak terkait;
b. Kepala madrasah melakukan penyusunan laporan hasil supervisi, menganalisis,
mengolah data, dan memecahkan masalah, secara lebih seksama untuk kepentingan
proses pembelajaran yang dilaksanakan guru di kelas agar menjadi lebih berkualitas;
c. Laporan yang dibuat oleh kepala madrasah/pengawas terdiri dari laporan supervisi dalam
satu semester dan dalam satu tahun dengan lampiran dokumen berupa foto, instrumen,
berita acara, dan sebagainya;
d. Kepala madrasah memberikan laporan tertulis secara lengkap kepada pengawas, kepala
Kantor Kementerian Agama setempat, sebagai pertanggungjawaban dari setiap
pengawasan dalam melaksanakan kinerjanya;
e. Laporan supervisi dapat dijadikan sebagai bahan pembimbingan terhadap kinerja
selanjutnya; dan
f. Adanya laporan pertanggung-jawaban, maka akan diketahui implikasi dari kinerja kepala
madrasah, pengawas, apakah bermanfaat bagi madrasah, guru dan manajemen madrasah
serta pencapaian tujuan pendidikan pada madrasah.
6.Tindak lanjut
Tindak lanjut merupakan kesinambungan dari kegiatan evaluasi. Hasil evaluasi
menginformasikan pendidik yang memenuhi standard dan pendidik yang belum memenuhi
standar. Batas kewenangan kepala madarsah dan pengawas dalam pengawasan proses
pembelajaran tergambar pada kegiatan tindak lanjut. Kegiatan tindak lanjut merupakan tindakan
pembinaan dan perbaikan dari hasil temuan pada waktu melaksanakan supervisi pembelajaran.
Penguatan dan penghargaan diberikan kepada guru yang telah memenuhi standar dan teguran
yang bersifat edukatif diberikan kepada guru yang belum memenuhi standar.
Hasil Analisis
Supervisi Proses Pembelajaran Tahun Ajaran
2021- 2022
A. Perencanaan
Untuk merealisasikan jaminan kualitas Madrasah Aliah As-Shofa perlu ditopang
beberapa standar:
1. Standar Isi yang terangkum dalam struktur dan sebaran kurikulum
2. Standar Proses Pembelajaran
3. Standar Kompetensi Kelulusan
4. Standar Pendidik dan Tenaga Kependididkan
5. Standar Sarana dan Prasarana
6. Standar Pengelolaan
7. Standar Pembiayaan
8. Standar Penilaian

Standar isi yang terangkum dalam struktur dan sebaran kurikulum, juga terus di analisis
dan di kembangkan, tetapi tenggang waktunya dapat dua sampai tiga tahun sekali. Hal tersebut
berbeda dengan standar proses pembelajaran yang membutuhkan pemantauan yang
berkesinambungan dan bertahap. Oleh karena itu pemantauan proses pembelajaran perlu
dilakukan dengan perencanaan dan tahapan yang sistematik.
1. Hal- hal yang dipantau
2. Waktu pemantauan
3. Pelaksanaan pemantauan
4. Analisis dan penilaian
5. Evaluasi dan pelaporan
B. Hal-hal yang dipantau
Pemantauan dilakukan terkait dua aspek, persiapan pengajaran dan kinerja guru dan
keduanya mengacu pada butir-butir penilaian sertifikasi
Item Penilaian persiapan dan proses pembelajaran

1 Kejelasan perumusan tujuan pembelajaran( tidak menimbulkan penafsiran ganda dan


mengandung perilaku hasil belajar)

2 Pemilihan materi ajar (sesuai dengan tujuan dan karakteristik peserta didik)

3 Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sistematika materi, kesesuaian alokasi waktu

4 Pemilihan sumber/media pembelajaran

5 Kejelasan scenario pembelajaran (langkah-langkah pembelajaran)

6 Perincian scenario pembelajaran (setiap langkah tercermin strategi/metode daan waktu)

7 Kesesuaian teknik dengan tujuan pembelajaran


8 Kelengkapan instrumen pembelajaran

Item Penilaian dan proses pembelajaran

No Indikator/Aspek yang Diamati

A Kegiatan Pendahuluan
1 Menyiapkan peserta didik
2 Melakukan Apersepsi
3 Menjelaskan KD dan tujuan yang ingin dicapai
4 Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus/kesiapan
bahan ajar
5 Penampilan Guru
B Kegiatan Inti Pembelajaran
1 A. EKSPLORASI
2 Melibatkan siswa dalam mencari informasi dan belajar dari aneka sumber dengan
menerapkan prinsip alam takambang jadi guru.
3 Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, Media pembelajaran dan sumber
belajar lainnya.
4 Memfasilitasi terjadinya interaksi antar siswa serta antar siswa dengan guru, limgkungan
dan sumber belajar lainnya.
5 Melibatkan siswa secara aktif dalam berbagai kegiatan pembelajaran
6 Memfasilitasi siswa melakukan percobaan di laboratorium, studio atau lapangan
B. ELABORASI
7 Membiasakan siswa membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu
yang bermakna.
8 Memfasilitasi siswa melalui pemberian tugas, diskusi dan lain-lain untuk memunculkan
gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis.
9 Memberi kesempatan untuk berfikir, menganalisis, menyelesaikan masalah dan bertindak
tanpa ada rasa takut
10 Memfasilitasi siswa dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif.
11 Memfasilitasi siswa berkompetensi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar
12 Memfasilitasi siswa membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan maupun
tertulis secara individual atau kelompok.
13 Memfasilitasi siswa untuk menyajikan hasil kerja secara individual maupun kelompok.
14 Memfasilitasi siswa melakukan pameran, turnamen, festival serta produk yang dihasilkan

15 Memfasilitasi siswa melakukan kegiatan yang menumbuhkan kebanggaan dan rasa


percaya diri siswa
C. KONFIRMASI
16 Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat,
maupun hadiah terhadap keberhasilan siswa.
17 Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai
sumber.
18 Memfasililtasi siswa melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang
telah dilakukan
19 Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan siswa yang
menghadapi kesulitan
20 Membantu menyelesaikan masalah siswa dalam melakukan pengecekan hasil eksplorasi
21 Memberikan motivasi kepada siswa yang kurang aktif dan memberikan informasi untuk
bereksplorasi lebih jauh.
C Penutup
22 Membuat rangkuman / simpulan
23 Melakukan penilaian dan /atau refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang sudah
dilakukan.
24 Memberikan umpan balik terhadap proses hasil pembelajaran
25 Memberi tugas terstruktur (PT) dan kegiatan mandiri tidak terstruktur (KMTT)
26 Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

Item Penilaian Kinerja


1 Taat dalam menjalankan ajaran agama
2 Tanggung jawab ( sanggup menyelesaian tugas pembelajaran sesuai dengan ketentuan)
3 Kejujuran (menyampaikan sesuatu apa adanya termasuk izin tidak masuk)
4 Kedisiplinan (Kepatuhan terhadap ketentuan yang berlaku)
5 Keteladanan
6 Etos kerja (komitmen dan semangat dalam melaksanakan tugas)
7 Inovasi dan kreativitas ( kemampuan dan kemauan untuk menghadapi pembaharuan)
8 Kemampuan menerima kritik dan saran
9 Kemampuan berkomunikasi (dapat menyampaikan ide-idenya dengan bahasa yang tepat)
10 Kemampuan bekerja sama

C. Pelaksanaan pemantauan proses

Pelaksanaan pemantauan proses dilakukan secara acak dan tidak terjadwal. Ini
dilakukan untuk mendapatkan data yang valid dan tidak direkayasa. Pemantauan tersebut di
lakukan pada Oktober 2021 sampai awal Nopember 2021
D. Penilaian

Lampiran – Lampiran

Nama – nama yang diberi penilaian Pelaksanaan Pembelajaran :

No NAMA GURU KELAS HARI/TGL KET.

1. Selasa, 26 Oktober
Abd. Qodir Hasanin, S.PdI XI

2 Rabu, 28 Oktober
Syafin Nawariyah, S.Pd X

3 Sabtu, 30 Oktober
Irma Aji Pancawati, S.Pd X

4 Senin, 1 Nopember
Sulintin, S.Pd XI

5 Rab, 3 Nopember
Sibaweh Imron, S.Pd XII

6 Esty Handa Amirillah, S.Pd Kamis, 4 Nopember


XI

7 Muhammad Ainul Yakin, S.Pd Jumat, 5 Nopember


XI

8 Tosim, S.Pd Seninm 8 Nopember


X

9 Nurul Hdayati, S.Psi Selasa, 9 Nopember


XII

E. Tindak Lanjut

Untuk meningkatkan kualitas pembelajaran dan komitmen guru, dilakukan beberapa


upaya yang dilakukan baik berupa rekontrak maupun pelatihan.
LAPORAN SUPERVISI PEMBELAJARAN
MA AS-SHOFA PASURUAN
2021/2022
Kriteria hasil Tanda Tangan
No Nama Guru Mata Pelajaran Catatan Khusus Hasil Supervisi Rencana tindak lanjut
supervisi Guru Pengamat
1. Penguasaan materi sangat baik. 1. Konsultasi dengan kepala sekolah, waka
2. Pemilihan metode sesuai dengan kurikulum, atau pengawas terkait
karakteristik materi penyusunan prota dan promes, serta terkait
1. Nurul Hidayati., S.Psi. Sosiologi Baik
3. Pelaksanaan sesuai dengan RPP kendala pembelajaran
4. Peserta didik harus lebih banyak 2. Pelatihan penyusunan perangkat
dilibatkan. pembelajaran
1. Peserta didik kurang dilibatkan dalam 1. Diskusi dengan guru mapel yang serumpun
merefleksi materi pembelajaran 2. Konsultasi dengan kepala sekolah, guru
2. Penguasaan materi sangat baik senior, atau pengawas.
Abd. Qodir Hasanin,
2. Aqidah Akhlak Baik 3. Administrasi pembelajaran telah sesuai
S.PdI.
dengan standar kurikulum
4. Agenda harian belum terorgasnisir
dengan baik
1. Administrasi pembelajaran sesuai dengn 1. Diskusi dengan guru mapel yang serumpun
standar kurikulum. 2. Konsultasi dengan kepala sekolah, guru
Syafin Nawariyah, 2. Peserta didik terlibat aktif dalam senior, atau pengawas.
3. Matematika Baik
S.Pd pembelajaran
3. Penguasaan materi sangat baik
4. Kegiatan penutup kurang maksimal.
1. Administrasi sesuai dengan standar 1.Diskusi dengan guru mapel yang serumpun
kurikulum 2.Konsultasi dengan kepala sekolah, guru
4. Tosim, S.Pd. Alqur’an Hadist Baik 2. Penguasaan materi baik namun belum senior, atau pengawas
optimal
3. pengelolaan kelas kurang optimal
5. Sulintin., S.Pd. Bahasa Inggris Baik 1. Terdapat beberapa komponen pada 1. Pemberian contoh perangkat yang sesuai
perangkat yang belum sesuai dengan dengan standar kurikulum
standar kurikulum. 2. Diskusi dengan guru mapel yang serumpun.
2. Pemilihan metode memotivasi siswa 3. Workshop penyusunan perangkat
Kriteria hasil Tanda Tangan
No Nama Guru Mata Pelajaran Catatan Khusus Hasil Supervisi Rencana tindak lanjut
supervisi Guru Pengamat
untuk aktif pembelajaran.
3. Penguasaan materi sangat baik.
4. Pengelolaan kelas baik
5. Kendala di siswa adalah penguasaan
kosa kata
1. Administrasi sesuai dengan standar 1. Diskusi dengan guru mapel yang
kurikulum serumpun.
Irma Aji Pancawati, Bahasa 2. Alokasi waktu pelaksanaan 2. Konsultasi dengan guru senior mengenai
6. Baik
S.Pd Indonesia pembelajaran tepat sesuai dengan RPP pelaksanaan pembelajaran
3. Penguasaan materi sangat baik 3. Pelatihan metode pembelajaran
4. Pengelolaan kelas kurang optimal.
1. Penguasaan materi sangat baik. 1. Konsultasi dengan kepala sekolah, waka
2. Pemilihan metode sesuai dengan kurikulum, atau pengawas terkait
Muhammad Ainul karakteristik materi penyusunan prota dan promes, serta terkait
7. PKN Baik
Yaqin 3. Pelaksanaan sesuai dengan RPP kendala pembelajaran
4. Peserta didik harus lebih banyak 2. Pelatihan penyusunan perangkat
dilibatkan. pembelajaran
1. Beberapa komponen RPP harus 1. Pemberian contoh RPP yang telah sesuai
dilengkapi dengan standar kurikulum.
8. Sibaweh Imron, S.Pd Fikih Baik 2. Pengelolaan kelas sangat baik 2. Diskusi dengan guru mapel yang serumpun
3. Siswa terlibat aktif dalam pembelajaran.
4. Penguasaan materi sangat baik.
1. Administrasi lengkap namun perlu 1. Pemberian contoh perangkat pembelajaran
Esty Handa Amirillah, perbaikan dalam beberapa hal yang sesuai dengan standar kurikulum
9. Ekonomi Baik
S.Pd. 2. Peran guru harus ditambahkan dalam 2. Konsultasi dengan kepala sekolah, guru
membimbing siswa merefleksi materi senior, rekan sejawat, atau pengawas.
BAB IV
PENUTUP
Supervisi pembelajaran dapat berjalan secara efektif dan efisien, bila setiap kepala
madrasah dan pengawas memiliki keterampilan konseptual, kecerdasan interpersonal dan
intrapersonal dan teknikal yang baik tentang supervisi pembelajaran.
Upaya dan kiat kepala madarsah dan pengawas dalam mengemban tugasnya juga sangat
berpengaruh terhadap pemilihan cara yang tepat dalam melakukan supervisi pembelajaran.
Kepala madrasah dan pengawas di dalam melakukan supervisi pembelajaran, harus menguasai
substansi perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian proses pembelajaran, serta teknik melakukan
supervisi yang tepat. Petunjuk teknis ini diharapkan sebagai salah satu panduan kepala
madrasah,pengawas dan pemangku kepentingan lainnya dalam melaksanakan supervisi
pembelajaran di madrasah, agar kegiatan pembelajaran berjalan secara optimal, efektif dan
efisien untuk mencapai kemajuan madrasah.
LAMPIRAN-
LAMPIRAN
INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

1. Nama Guru : Nurul Hdayati, S.Psi


2. Sekolah : MA AS-SHOFA
3. Kelas, Semester : XII/1
4. Tema/Sub-Tema/PB :
5. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = : 44 : 31 X 100= 100
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = 44 : 40 x 100 = 79
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 36 : 40 x 100 = 90

Jumlah NILAI = ( 100 + 79 + 90 ) : 3 = 90 KLASIFIKASI

CAPAIAN = 90 % BAIK SEKALI

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%

……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan, November 2021


Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Nurul Hidayati, S.Psi


NIP.............................

DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif

Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?


2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.

Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam


proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5.
semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.
Apa yang menjadi kesulitan Saudara?
6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media dapat diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.
Pasuruan, November 2021

Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif , M.Pd Nurul Hidayati, S.Psi


NIP...............................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

1. Nama Guru : Abd. Qodir Hasanin, S.PdI


2. Sekolah : MA AS-SHOFA
3. Kelas, Semester : XI /1
4. Tema/Sub-Tema/PB :
5. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = : 44 :44X 100 =100
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = : 53: 56 x 100 = 95
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
NILAI C = 38 : 40 x 100 = 95

Jumlah NILAI = ( 100 + 95 + 95 ) : 3 =96 KLASIFIKASI

CAPAIAN = 97 % BAIK SEKALI

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
………………………………………………….…………………………………………………………………………
100%100%11100%
3 : Baik: 80% - 89%
……………………………………………………………………………………………………………………………
2 : Cukup: 70% - 79%
……………………………………………………………………………………………………………………………
1 : Kurang: 0% - 69%

Pasuruan, November 2021

Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Abd. Qodir Hasanin, S.PdI


NIP............................

DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif
Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?
2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5.
semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.
Apa yang menjadi kesulitan Saudara?
6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
7.
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..

Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media dapat diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan, November 2021


Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Abd. Qodir Hasanin, S.PdI


NIP............................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

1. Nama Guru : Syafin Nawariyah, S.Pd


2. Sekolah : MA AS-SHOFA
3. Kelas, Semester : XII /1
4. Tema/Sub-Tema/PB :
5. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = : 44 x 100 =
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = 47 : 56 x 100 =84
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 35 : 40 x 100 =

Jumlah NILAI = ( 100 + 84 + 87 ) : 3 = 90 KLASIFIKASI

CAPAIAN = % …………………….
Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%

……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan, November 2021


Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Syafin Nawariyah, S.Pd


NIP...........................

DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif

Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?


2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
5.
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.
Apa yang menjadi kesulitan Saudara?
6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep.
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media dapat diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
berikutnya?
9.
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .

Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan
namun tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup
aktif dalam mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun
dengan rapi runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan
proses pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses
pembelajaran tetapi sudah terjadi proses interaksi antara guru dan
peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan, November 2021


Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Syafin Nawariyah, S.Pd


NIP...........................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

1. Nama Guru : Tosim, S.Pd


2. Sekolah : MA AS-SHOFA
3. Kelas, Semester : X/1
4. Tema/Sub-Tema/PB :
5. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = 44 : 44 x 100 =100
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR
NILAI B = 48: 56 x 100 = 86
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 3 : 40 x 100 =90

Jumlah NILAI = ( 100 +87 +93 ) : 140 x 100 = 92 KLASIFIKASI

CAPAIAN = % Baik Sekali

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%
……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan, November 2021


Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif , M.Pd Tosim, S.Pd


NIP............................

DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif

Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?


2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik.
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5.
semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.
Apa yang menjadi kesulitan Saudara?
6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7.
Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..

Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media dapat diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan, November 2021


Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Tosim, S.Pd


NIP..........................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN


1. Nama Guru : Irma Aji Pancawati, S.Pd
2. Sekolah : MA As-Shofa
3. Kelas, Semester : X/1
4. Tema/Sub-Tema/PB :
5. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = : 44 x 100 =
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = : 56 x 100 =
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = : 40 x 100 =

Jumlah NILAI = ( + + ) : 140 x 100 = KLASIFIKASI

CAPAIAN = % …………………….

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%

……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan, November 2021

Kepala Sekolah Guru


Samsul Ma’arif, M.Pd Irma Aji Pancawati, S.Pd
NIP..........................

DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif
Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?
2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5.
semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.
Apa yang menjadi kesulitan Saudara?
6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
9. Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
berikutnya?
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan,
Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Irma Aji Pancawati, S.Pd


NIP..........................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

1. Nama Guru : Sulintin, S.Pd


2. Sekolah : MA As-Shofa
3. Kelas, Semester : XI /1
4. Tema/Sub-Tema/PB :
5. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = : 44 x 100 =
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
6. Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = 48 : 56 x 100 =86
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 32 : 40 x 100 = 80

Jumlah NILAI = ( 100+ 86 + 80 ) : 140 x 100 =89 KLASIFIKASI

CAPAIAN = % Baik

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%

……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan, Nopember 2021

Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Sulintin, S.Pd


NIP..........................
DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif
Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?
2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5.
semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.
Apa yang menjadi kesulitan Saudara?
6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan,
Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Sulintin, S.Pd


NIP............................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

6. Nama Guru : Muhammad Ainul Yakin, S.Pd


7. Sekolah : MA As-Shofa
8. Kelas, Semester : XI /1
9. Tema/Sub-Tema/PB :
10. Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
√ Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
√ Menentukan kompetensi dasar √
√ Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
√ Menentukan tujuan pembelajaran √
√ Menentukan materi ajar √
√ Menentukan alokasi waktu √
√ Menentukan metode pembelajaran √
√ Menentukan kegiatan pembelajaran √
√ Menentukan penilaian hasil belajar √
√ Menentukan sumber belajar √
√ NILAI A = 44 : 44 x 100 = 100
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
10. Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = 47 : 56 x 100 =84
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 33 : 40 x 100 = 83

Jumlah NILAI = ( 100 + 84 + 83 ) : 140 x 100 = 89 KLASIFIKASI

CAPAIAN = % …………………….

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 : Kurang: 0% - 69%

Pasuruan,
Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Muhammad Ainul Yakin, S.Pd


NIP..........................
DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif
Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?
2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5. semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.

Apa yang menjadi kesulitan Saudara?


6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media dapat diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam kehidupan
sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan,
Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Muhammad Ainul Yakin, S.Pd


NIP.............................

INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

Nama Guru : Esty Handa Amirillah, S.Pd


Sekolah : MA As-Shofa
Kelas, Semester : XI/1
Tema/Sub-Tema/PB :
Tanggal Pelaksanaan :
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = 44 : 44 x 100 =100
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = 38 : 56 x 100 =68
C PENAMPILAN GURU
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 31 : 40 x 100 =78

Jumlah NILAI = ( 100 +68 +78 ) : 140 x 100 = 82 KLASIFIKASI

CAPAIAN = % …………………….

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%

……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan,

Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Esty Handa Amirillah, S.Pd


NIP..........................
DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif
Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?
2. Belum terdapat urutan proses pembelajaran yang runtut sesuai dengan
perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3.
Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran siswa kurang aktif terkesan berpusat pada guru d .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran belum tercapai belum semua dikuasai peserta
didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat menggunakan media dan belum
5. semua mengerti penggunaan media pembelajaran ,sehingga media
pembelajaran kurang bermakna.

Apa yang menjadi kesulitan Saudara?


6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media diperoleh dari buku dan sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan,
Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Esty Handa Amirillah, S.Pd


NIP............................
INSTRUMEN SUPERVISI PEMBELAJARAN

Nama Guru : Sibaweh Imron,S.Pd


ekolah : MA As-Shofa
Kelas, Semester : XII/1
Tema/Sub-Tema/PB :
Tanggal Pelaksanaan:
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
A PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Menentukan identitas mata pelajaran/tema √
2. Menentukan standar kompetensi/kompotensi inti √
3. Menentukan kompetensi dasar √
4. Menentukan indikator pencapaian kompetensi √
5. Menentukan tujuan pembelajaran √
6. Menentukan materi ajar √
7. Menentukan alokasi waktu √
8. Menentukan metode pembelajaran √
9. Menentukan kegiatan pembelajaran √
10. Menentukan penilaian hasil belajar √
11. Menentukan sumber belajar √
NILAI A = : 44 x 100 =
B PROSES PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tujuan dan kompetensi dasar √
Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai √
2.
dengan silabus
3. Menjelaskan isi kegiatan kepada siswa/langkah kegiatan √
Menggunakan ekspresi dalam berkomunikasi dengan √
4.
siswa
Menggunakan respon siswa dalam menyelenggarakan √
5.
kegiatan
Menggunakan media dan alat pembelajaran yang sesuai √
6.
dengan tujuan
7. Menyelenggarakan kegiatan dengan urutan yang logis √
Menggunakan berbagai metode dalam menjelaskan isi √
8.
kegiatan
Membimbing siswa dalam mengikuti kegiatan secara √
9.
individual maupun kelompok
Memberikan banyak kesempatan kepada siswa untuk √
10.
berpartisipasi dalam kegiatan yang dilaksanakan
11. Memberikan penguatan kepada siswa √
12. Melaksanakan penilaian selama kegiatan berlangsung √
13. Menutup kegiatan dengan tepat √
14. Memberikan tugas/PR √
NILAI B = 36 : 56 x 100 =64
C PENAMPILAN GURU
1. Persiapan dan apersepsi √
2. Penguasaan materi √
3. Strategi √
4. Metode √
5. Media √
6. Manajemen kelas √
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
7. Pemberian motivasi kepada siswa √
8. Penggunaan bahasa √
9. Artikulasi dan volume suara √
10. Gaya dan sikap perilaku √
NILAI C = 37 : 40 x 100 = 93

Jumlah NILAI = ( 100 +64+93 ) : 140 x 100 = 86 KLASIFIKASI

CAPAIAN = % Baik

Keterangan:
Saran Pembinaan
4 : BaikSekali: 90% - 100%
100%100%11100% …………………………………............................................................
3 : Baik: 80% - 89%
............................................................................................................
2 : Cukup: 70% - 79%
............................................................................................................
1 ………………………………………………….…………………………………………………………………………
: Kurang: 0% - 69%

……………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………

Pasuruan,

Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif , M.Pd Sibaweh Imron,S.Pd


NIP...........................

DAFTAR PERTANYAAN SETELAH OBSERVASI

No
Pertanyaan
.
Bagaimana pendapat Saudara setelah menyajikan pelajaran ini?
1. Masih banyak kekurangan dalam mengelola kelas ,karena masih
terdapat peserta didik yang belum aktif
Apakah proses pembelajaran sudah sesuai dengan yang direncanakan?
2. Masih terdapat urutan proses pembelajaran belum semua nya runtut
sesuai dengan perencanaan pembelajaran.
Dapatkah Saudara menceritakan hal-hal yang dirasakan memuaskan dalam
proses pembelajaran tadi?
3. Beberapa siswa kurang semangat dalam mengikuti proses
pembelajaran sehingga ada yang hanya diam ada yang rame sendiri
menggoda temannya walau sudah ditegur guru .
Bagaimana perkiraan Saudara mengenai ketercapaian tujuan pembelajaran?
4. Tujuan pembelajaran sudah terpenuhi walau belum semua dikuasai
peserta didik
Apa yang menjadi kesulitan siswa?
Tidak semua peserta didik dapat belajar tanpa media dan belum
5. semua siswa mengerti tanpa penghantar media
pembelajaran ,sehingga media pembelajaran sangat bermakna.

Apa yang menjadi kesulitan Saudara?


6.
Saya merasa siswa belum semua aktif
Adakah alternatif lain untuk mengatasi kesulitan Saudara?
7. Memaksimalkan pemilihan media pembelajaran yang lebih spesifik
dan mudah digunakan peserta didik untuk menghantarkan konsep..
Marilah bersama-sama kita identifikasi hal-hal yang telah mantap dan hal-
hal yang perlu peningkatan, berdasarkan kegiatan yang baru saja Saudara
lakukan.
8.
Media dapat diperoleh dari berbagai sumber lain ,dapt lingkungan
setempat,internet maupunm pengalaman peserta didik dalam
kehidupan sehari hari.
Dengan demikian, apa yang akan Saudara lakukan untuk pertemuan
9. berikutnya?
Insyaall akan saya perbaiki dalam proses pembelajaran berikutnya .
Kesan Umum:
10. Pembelajaran sudah berlangsung baik walau masih ada kekurangan namun
tidak mengurangi pemahaman konsep..Peserta didik cukup aktif dalam
mengikuti pembelajaran.Perencanaan telah tersusun dengan rapi
runtut ,strategi yang digunakan cukup membuat keaktifan proses
pembelajaran. Penilaian belum nampak dalam proses pembelajaran tetapi
sudah terjadi proses interaksi antara guru dan peserta didik..
Saran:
Semoga KBM ini tidak hanya dalam supervisi tetapi dapat dilanjutkan
dalam kegiatan pembelajaran sehari hari.

Pasuruan,
Kepala Sekolah Guru

Samsul Ma’arif, M.Pd Sibaweh Imron,S.Pd


NIP..............................
Dokumen kegiatan & foto
Program Kegiatan
Workshop
PROGRAM KEGIATAN WORKSHOP/ DIKLAT UNTUK GURU

You might also like