You are on page 1of 7
KERANGKA ACUAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PUSKESMAS KECAMATAN PESANGGRAHAN TAHUN 2023 @ Dipindai dengan CamScanner KERANGKA ACUAN PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PUSKESMAS KECAMATAN PESANGGRAHAN 2023 Pendahuluan Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Fasiitas Pelayanan Kesehatan yang selanjutnya disebut K3 di Fasyankes adalah segala kegiatan untuk menjamin dan melindungi sumber daya manusia fasiitas pelayanan Kesehatan, pasien, pendamping pasien, pengunjung, maupun masyarakat di sekitar lingkungan Fasiltas Pelayanan Kesehatan agar sehat, selamat, dan bebas dari gangguan kesehatan dan pengaruh buruk yang diakibatkan dari ppekerjaan, ingkungan, dan aktvitas kerja, Hal ini tertuang pula dalam visi Puskesmas Pesanggrahan yaitu: 4. Visi Puskesmas Prima Kebanggaan Warga Kecamatan Pesanggrahan 2. Misi ‘a. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang andal dan mampu_bersaing . Meningkatkan kualtas sarana dan prasarana berbasis teknologi ‘c. Menjamin pelayanan yang berkvalitas untuk kepuasan pelanggan 1d. Menijalin kemitraan dengan berbagai sektor dan seluruh potensi yang ada di masyarakat ‘e. Menciptakan lingkungan kerja yang harmonis dan kekeluargaan 3, Tata Nila ‘a. Integritas b. Empati c. Profesional d. Sinergi e. Inova 4, Motto Ikhlas Melayani @ Dipindai dengan CamScanner Latar Belakang Puskemas Kecamatan Pesanggrahan terletak di jalan Palem VIll Kelurahan petukangan Utara Kecamatan pesanggrahan , dengan luas wilayah 13,47km terdiri dari § kelurahan , 57 RW dan 543 RT di mana puskesmas _memberikan pelayanan yang meliputi layanan dalam gedung dan layanan luar Gedung, serta kerjasama lintas sektor. Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan hal yang tidak dipisahkan dalam sistem ketenagakerjaan dan sumber daya manusia. K3 tidak saja sangat penting dalam ‘meningkatkan jaminan sosial dan kesejahteraan para pekerjanya akan tetapi jauh dari itu k3 mempunyai dampak positf atas keberianjutan produktivtas kerja. Oleh sebab itu, isu K3 pada saat ini bukan sekedar kewaliban yang harus diperhatikan oleh para pekerja, akan ‘etapi juga harus dipenuhi oleh sebuah sistem pekerjaan. Dengan kata lain, pada saat ini KS bukan semata sebagai kewaiiban, akan tetapi sudah menjadi kebutuhan bagi setiap ppekerja dan bagi setiap bentuk kegiatan pekerjaan. Puskesmas menjadi salah satu tempat yang wajib menerapkan sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja (SMK3). Keselamatan dan kesehatan kerja merupakan ‘paya_untuk memberikan jaminan keselamatan dan meningkatan derajata Kesehatan ppekerja dengan cara pencegahan Kecelakaan Akibat Kerja (KAK) dan Penyakit Akibat Kerja melalui upaya pengendalian bahaya ditempat kerja, promosi Kesehatan, pengobatan dan rehabiltasi. Sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja _penting «ilaksanakan, mengingat kegiatan Puskesmas berpotensi menimbulkan bahaya fisik, kimia, biologi, etgonomik dan psikososial yang dapat membahayakan keselamatan dan Kesehatan kerja baik tethadap pekeria, pasien, pengunjung maupun masyarakat dilingkungan Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan 3. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus Tyjuan Umum Terselenggaranya Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan secara Optimal, efekti efisien dan berkesinambungan, Tujuan khusus, 1, Mengurangi resiko Kecelakaan dan Penyakit Akibat Kerja di Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan. 2. Melindungi tenaga kerja atas hak dan keselamatannya dalam melakukan pekerjaanya Untuk kesejahteraan hidup dan meningkatkan kinerja. 3. Memastikan sarana dan prasaranan terpelihara secara baik dan dapat digunakan denga naman dan efisien. 4. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan 2. Kegiatan Pokok egiatan pokok yaitu melaksanakan kegiatan sosialisasi tahapan dan jadwal rencana kegiatan progam Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan, @ Dipindai dengan CamScanner b. Rincian kegiatan 1) Pengenalan potensi bahaya dan pengendalian resiko K3 di Puskesmas 2) Imunisasi bagi Pekerja yang beresiko ( Vaksin covid19 dan Pemberian Vitamin ) 3) Diklat SDM terkait dengan K3 4) Simulasi kesiapsigaan menghadapi kondisi darurat atau bencana, termasuk gempa bumi '5) Pengadaan Sarana dan Prasarana kegawatdaruratan Bencana ( Gempa Bumi, Banj, Kebakaran) 6) Pemeriksaan Kesehatan Berkala bagi pegawai 7) Monitoring dan evaluasi tata cara pengguanaan APAR, Hidrant dan Kewaspadaan Standar 5, Cara Melaksanakan Kegiatan ‘Secara umum dalam pelaksanaan kegiatan Keselamatan dan Kesehatan Kerja adalah rmengikuti siklus POCA ( Plan, Do, Check, Action ) atau PDSA (Pian, Do, Study, Action) dengan cara: ‘a. Pengenalan potensi bahaya dan pengendalian resiko KS dilakukan dengan melakukan sosialisasi tentang identikasi potensi bahaya, penilaian resiko dan pengendalian resiko Pemberiaan Vitamin kepada pegawai Diklat SOM terkait K3-dilakukan dengan cara mengikutsertakan Tim K3 dalam Pendidikan, pelatihan atau workshop yang berkaitan dengan K3 4d. Simulasi kesiapsiagaan menghadapi kondisi darurat atau bencana, termasuk gempa ‘bumi dilakukan dengan cara bekerjasama dengan pihak terkait . Pengadaan Sarana dan Prasarana kegawatdaruratan bencana dengan cara melakukan Pengajuan kepada bagian pengadaan Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan {. Pemeriksaan Kesehatan berkala bagi pegawai dilakukan dengan cara pemeriksaan kesehatan bagi pekerja Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan 9. Monitoring dan Evaluasi tata cara penggunaan APAR, Hindrant dan Kewaspadaan Standar dilakukan dengan cara melakukan praktek langsung penggunaan APAR Hidrant dilakukan oleh pegawai dan tim tanggap bencana, review tata cara cuci tangan yang benar, pemakaian dan pelepasan APD. Sasaran Pekerja Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan Jadwal Pelaksanaan terlampir Monitoring Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan Pencatatan dilakukan dengan cara membuat Laporan Kegiatan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Tahun 2023 berdasarkan progam kerja yang telah ditetapkan dan @ Dipindai dengan CamScanner melakukan evaluasi kegiatan cara menganalisa pencatatan dan pelaporan data target capaian dan evaluasi. Diperiksa, Dibuat, Ka. Subbag Tata Usaha Penanggung Jawab Kegiatan/Program ‘ eo Reni JuniatiPohan, S.Sos. Moh Ridewan NIP. 196710241987032001 NIP. 199008192019031014 Mengetahui, Kepala Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan eS ig: Etrina Eriawati, M. Epid NIP."196410131994032004 @ Dipindai dengan CamScanner LAMPIRAN Dipindai dengan CamScanner [No Kegiatan Tahun 2023 Ket WY] 12 Pengenalan potensi bahaya dan pengendalian resiko K3 di Puskesmas Imunisasi bagi Pekerja yang beresiko (Vaksin covid19 dan Pemberian Vitamin ) Diklat SDM terkait dengan K3 ‘Simulasi kesiapsigaan menghadapi kondisi darurat atau bencana, termasuk gempa bumi Pengadaan Sarana dan Prasarana kegawatdaruratan Bencana (Gempa Bumi, Banjir, Kebakaran) Pemeriksaan Kesehatan Berkala bagi pegawai ‘Monitoring dan evaluasi tata cara pengguanaan APAR, Hidrant dan Kewaspadaan Standar Dipindai dengan CamScanner

You might also like