You are on page 1of 4

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

Satuan Pendidikan : SMK PGRI SUBANG


Mata Pelajaran : Teknologi Layanan Jaringan
Kelas : XII TKJ
Tahun Pelajaran : 2022-2023
KKM : 74

Kompetensi Inti
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik
Komputer dan Jaringan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan
potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional

4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik Komputer dan
Jaringan. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

Kriteria Penentuan Ketuntasan


Kriteria
Ketuntasan Kompleksitas Daya Dukung Intake Siswa
KOMPETENSI DASAR / INDIKATOR
Minimal
Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi
(KKM)
(81-100) (64-80) (50-64) (50-64) (64-80) (81-100) (50-64) (64-80) (81-100)
3.15 Menerapkan konfigurasi pada subscriber internet telepon 75
3.15.1 Menentukan cara konfigurasi subscriber internet telepon 75 75 75 75
4.15 Membuat konfigurasi subscriber internet telepon 72
4.15.1 Mengkonfigurasi subscriber internet telepon 72 65 75 75
3.16 Mengevaluasi kerja sistem komunikasi VoIP 75
3.16.1 Menentukan cara pengujian server VoIP 75 75 75 75
4.16 Mengelola kerja sistem komunikasi VoIP 72
4.16.1 Menguji server VOIP 72 65 75 75
4.16.2 Membuat laporan hasil instalasi Server VoIP 72 65 75 75
3.17 Mengevaluasi perawatan sistem komunikasi VoIP 75
3.17.1 Menjelaskan jenis-jenis perawatan sistem komunikasi VoIP 75 75 75 75
3.17.2 Menentukan cara perawatan sistem komunikasi VoIP 75 75 75 75
3.17.3 Mengurutkan langka-langkah sistem komunikasi VoIP 75 75 75 75
4.17 Melakukan perawatan sistem komunikasi VoIP 72
4.17.1 Melakukan perawatan sistem komunikasi VoIP 72 65 75 75
4.17.2 Membuat laporan hasil perawatan sistem komunikasi VoIP 65 75 75
3.18 Menganalisis permasalahan sistem komunikasi VoIP 75
3.18.1 Menentukan cara pemeriksaan permasalahan pada sistem komunikasi VoIP 75 75 75 75
3.18.2 Mendeteksi letak permasalahan pada sistem komunikasi VoIP 75 75 75 75
4.18 Melakukan perbaikan sistem komunikasi VoIP 72
4.18.1 Memperbaiki permasalahan pada sistem komunikasi VoIP 72 65 75 75
4.18.2 Menguji hasil perbaikan permasalahan pada sistem komunikasi VoIP 72 65 75 75
KRITERIA KETUNTASAN BELAJAR SEMESTER GANJIL 73
KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

Satuan Pendidikan : SMK PGRI SUBANG


Mata Pelajaran : Teknologi Layanan Jaringan
Kelas : XII TKJ
Tahun Pelajaran : 2022-2023
KKM : 74

Kompetensi Inti
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik
Komputer dan Jaringan pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan
potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional

4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik Komputer dan
Jaringan. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.

Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

Kriteria Penentuan Ketuntasan


Kriteria
Ketuntasan Kompleksitas Daya Dukung Intake Siswa
KOMPETENSI DASAR / INDIKATOR
Minimal
Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi Rendah Sedang Tinggi
(KKM)
(81-100) (64-80) (50-64) (50-64) (64-80) (81-100) (50-64) (64-80) (81-100)
3.10 Menerapkan konfigurasi ekstensi dan dial-plan Server softswitch 75
3.10.1 Menjelaskan konsep ekstensi dan dial-plan server softswitch 75 75 75 75
3.10.2 Menentukan cara konfigurasi ekstensi dan dial-plan server 75 75 75 75
4.10 Melakukan konfigurasi ekstensi dan dial-plan Server softswitch 72
4.10.1 Mengkonfigurasi ekstensi dan dial-plan server softswitch 72 65 75 75
3.11 Menerapkan prosedur instalasi Server softswitch berbasis session initial protocol (SIP) 75
3.11.1 Menjelaskan session initial protocol 75 75 75 75
3.11.2 Menentukan cara instalasi session initial protocol 75 75 75 75
4.11 Menginstalasi Server softswitch berbasis session initial protocol (SIP) 72
4.11.1 Melakukan instalasi session initial protocol 72 65 75 75
3.12 Memahami konfigurasi ekstensi dan dial-plan Server softswitch 75
3.12.1 Menjelaskan konfigurasi ekstensi dan dial-plan server softswitch 75 75 75 75
4.12 Menyajikan hasil konfigurasi eksistensi dan dial-plan Server softswitch 72
4.12.1 Mempresentasikan hasil konfigurasi ekstensi dan dial-plan server softswitch 72 65 75 75
3.13 Memahami fungsi firewall pada jaringan VoIP 75
3.13.1 Menjelaskan fungsi firewall pada VoIP 75 75 75 75
3.13.2 Menentukan cara konfigurasi firewall pada VoIP 75 75 75 75
4.13 Menalar fungsi firewall pada jaringan VoIP 72
4.13.1 Melakukan konfigurasi firewall pada VoIP 72 65 75 75
3.14 Memahami prinsip kerja subscriber internet telepon 75
3.14.1 Menjelaskan cara kerja subscriber internet telepon 75 75 75 75
4.14 Menalar prinsip kerja subscriber internet telepon 75
4.14.1 Mempresentasikan cara kerja subscriber internet telepon 75 75 75 75
KRITERIA KETUNTASAN BELAJAR SEMESTER GANJIL 74

You might also like