You are on page 1of 5

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

UPT DINAS KESEHATAN


PUSKESMAS LOA JANAN
KECAMATAN LOA JANAN
Jl. Soekarno Hatta Km.04 RT.25 Desa Loa Janan Ulu, Kode Pos 75391
Website : http://puskesmasloajanan.com/ e-mail : pkm.loajanan@gmail.com

HASIL ANALISIS IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN SASARAN MASYARAKAT


N HASIL PERSENTASE MASALAH ANALISA PENYEBAB RTL
O IDENTIFIKASI
DAN HARAPAN
1 Perilaku anggota 66,2% Ada sekitar 66,2% masyarakat merokok di Kurangnya pengetahuan dan 1. Penyuluham tentang rokok.
keluarga yang dalam rumah dari jumlah sampel 900 kesadaran masyarakat tentang 2. Sosialisasi Perbup No 22
merokok di dalam responden mewakili 2 desa. bahaya merokok di dalam rumah. Tahun 2022 tentang Kawasan
rumah. Tanpa Rokok.
3. Pemasangan poster bahaya
rokok di tempat-tempat
strategis.
2 Melakukan 5,7% Masih ada 5,7% masyarakat tidak Kurangnya pengetahuan dan Penyuluhan PSN.
Pemberantasan melakukan PSN minimal 1 kali seminggu kesadaran masyarakat tentang
Sarang Nyamuk dari jumlah sampel 900 responden mewakili pentingnya PSN.
(PSN) tidak 2 desa.
3 Akses Pelayanan 10,6% Adanya masyarakat yang belum memiliki 1. Masih banyaknya masyarakat Penyuluhan JKN
dan Pembiayaan kartu kepesertaan jaminan kesehatan sekitar yang belum mengerti alur
Kesehatan (tidak 10,6% dari jumlah sampel 900 responden pembuatan BPJS/JKN.
memiliki BPJS yang mewakili 2 desa. 2. Kurangnya sosialisasi pentingnya
mempunyai asuransi kesehatan.
4 Bayi dengan BBLR 2,7% Masih ada 2,7% bayi dengan BBLR dari Kurangnya pengetahuan dan 1. Pembentukkan kelas ibu hamil.
jumlah sampel sebanyak 301 balita kesadaran masyarakat tentang tanda 2. Melaksanakan kelas ibu hamil.
mewakili 2 desa. dan bahaya pada saat kehamilan. 3. Memberikan pengetahuan &
pelatihan kepada kader tentang
bahaya pada saat ibu hamil.
5 Bayi tidak 4,0% Masih ada 4,0% bayi balita yang belum Kurangnya pengetahuan dan Penyuluhan Imunisasi
mendapatkan mendapatkan hak imunisasi lengkap dari kesadaran masyarakat tentang
imunisasi lengkap. jumlah sampel sebanyak 301 balita yang pentingya imunisasi pada bayi dan
mewakili 2 desa. balita.
6 ASI Ekslusif (tidak) 3,8% Masih ada 3,8% ibu yang belum Kurangnya pengetahuan dan 1. Penyuluhan ASI Ekslusif.
memberikan ASI Ekslusif pada bayi nya kesadaran masyarakat tentang 2. Pelatihan kader tentang ASI
dari jumlah sampel 84 baduta yang pentingnya ASI Ekslusif. Ekslusif.
mewakili 2 desa.
7 Status Gizi 1,8% Masih ada 1,8% balita dengan status Kurangnya pengetahuan dan 1. PMT.
Kurang/BGM/Buruk Kurang/BGM/Buruk dari jumlah sampel kesadaran masyarakat tentang 2. Asuhan gizi.
900 responden yang mewakili 2 desa. bahaya gizi kuang/BGM/Buruk.
8 Pasangan Usia 15,0% Masih ada 15,0% PUS yang belum Kurangnya kesadaran masyarakat 1. Penyuluhan KB.
Subur (PUS) menggunakan alat kontrasepsi dari jumlah akan pentingnya penggunaan KB 2. Koordinasi lintas sektor
menggunakan alat sampel 630 PUS yang mewakili 2 desa. pasca salin.
kontrasepsi (tidak)
9 Penyakit Batuk 35,1% Masih banyak masyarakat Batuk Pilek Cuaca yang tidak menentu Sosialisasi tentang cara menjaga
Pilek 35,1% dari jumlah sampel 900 responden daya tahan tubuh dari cuaca yang
yang mewakili 9 desa. tidak menentu.
10 Penyakit Hipertensi 13,2% Masih banyak masyarakat Batuk Pilek Kurangnya pengetahuan dan 1. Penyuluhan hipertensi.
13,2% dari jumlah sampel 900 responden kesadaran masyarakat tentang tanda 2. Skrining hipertensi.
yang mewakili 9 desa. dan bahaya penyakit hipertensi. 3. Senam hipertensi.
11 Pembuangan & 48,3% Masih ada 48,3% masyarakat yang Kurangnya pengetahuan dan 1. Penyuluhan
pengelolaan sampah membuang sampah tidak tertutup dan diolah kesadaran masyarakat tentang 2. Koordinasi dengan pihak desa
dengan cara dibakar dari jumlah sampel 900 bahaya/dampak yang ditimbulkan adanya truk pengambilan
responden mewakili 2 desa. dari sampah yang dibakar. sampah di tiap desa.
12 Lansia yang 9,0% Masih ada 9,0% lansia yang belum 1. Kurangnya pengetahuan dan 1. Home visite.
memanfaatkan memanfaatkan posyandu lansia dari jumlah kesadaran masyarakat untuk 2. Pengaktifan posyandu lansia.
posyandu yang ada sampel 155 lansia mewakili 2 desa. memeriksakan keseshatan di
di wilayah tersebut posyandu lansia.
(tidak). 2. Jarak posyandu lansia yang jauh.

Mengetahui
Kepala UPTD Puskesmas Loa janan Ketua UKM

Rusliansyah Efendi,SKM Vicky Astin A.Mkg


NIP.19750112 199603 1 003 NIP. 19841015 200604 2 007
ANALISIS HASIL IDENTIFIKASI UMPAN BALIK KEGIATAN SOSIALISASI

NO HASIL UMPAN BALIK ANALISIS PENYEBAB PEMECAHAN MASALAH


1

2
3

Mengetahui

Kepala UPTD Puskesmas Loa Janan Koordinator UKM

Drg.Haryo santosa Jumiatin Rahmawati

You might also like