You are on page 1of 2

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN 2021/2022

SEKOLAH TINGGI ILMU SYARIAH MIFTAHUL ULUM LUMAJANG


Mata Kuliah : Ekonomi Mikro Islam Prodi : HES
Dosen : M Ichwanus Surur, M.E.I Semester/Kelas : III / A
Hari/Tanggal : Senin/20 Desember 2021 Ruang : 03 PA
Waktu : 60 Menit Sifat Ujian : -

A. PETUNJUK
1. Berdoalah sebelum mengerjakan!
2. Kerjakan soal pada lembar jawaban yang telah disediakan dengan singkat dan jelas!
3. Hindari segala bentuk kecurangan dalam ujian!

B. SOAL

1. Jelaskan yang anda ketahui tentang monopoli? Dan bagaimana ciri-ciri dari pasar monopoli?
2. Bagaimana perbedaan antara maslahah dengan utilitas? Jelaskan!
3. Sistem perekonomian terbagi menjadi 3, yaitu sistem ekonomi islam, sistem ekonomi sosialis dan
sistem ekonomi kapitalis, jelaskan hak milik yang terdapat di 3 sistem tersebut!

‘’’’’Selamat Mengerjakan’’’’’
SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN 2021/2022
SEKOLAH TINGGI ILMU SYARIAH MIFTAHUL ULUM LUMAJANG
Mata Kuliah : Ekonomi Mikro Islam Prodi : HES
Dosen : M Ichwanus Surur, M.E.I Semester/Kelas : III / A
Hari/Tanggal : Senin/20 Desember 2021 Ruang : 03 PA
Waktu : 60 Menit Sifat Ujian : -

A. PETUNJUK
1. Berdoalah sebelum mengerjakan!
2. Kerjakan soal pada lembar jawaban yang telah disediakan dengan singkat dan jelas!
3. Hindari segala bentuk kecurangan dalam ujian!

B. SOAL

1. Jelaskan yang anda ketahui tentang monopoli? Dan bagaimana ciri-ciri dari pasar monopoli?
2. Bagaimana perbedaan antara maslahah dengan utilitas? Jelaskan!
3. Sistem perekonomian terbagi menjadi 3, yaitu sistem ekonomi islam, sistem ekonomi sosialis dan
sistem ekonomi kapitalis, jelaskan hak milik yang terdapat di 3 sistem tersebut!

‘’’’’Selamat Mengerjakan’’’’’

You might also like