You are on page 1of 5

Nama : Ade Wahyu

Nim : 18110002
Prodi : IF-SI-S1

PEMBUATAN WEBSITE PROFIL DESA SUKAJAYA


KECAMATAN MALANGBONG KABUPATEN GARUT
DENGAN FRAMEWORK CODE IGNITER
Abstrack
The process of sending information is still simple at the Sukajaya Vilage Malangbong District Garut
Regency which is done manually, namely in the form of installing banners or banners. And for patients
and outsiders who need clinical information come directly to the clinic, so that the delivery of information
is less effective and efficient. Based on the results of the background, the author wants to build a system
that can be used as a medium for providing information as well as a medium for the outside world with a
very wide and unlimited range of information because it provides clinical information that can be
accessed anytime and anywhere but can access it. through the website with the internet. The system will
be built using the PHP programming language, MySQL and extreme programming system development
methods.

Keywords: Village, Profile, Website

Abstrak
Proses penyampaian informasi yang masih sederhana pada DESA SUKAJAYA KECAMATAN
MALANGBONG KABUPATEN GARUT yang dilakukan secara manual yaitu berupa pemasangan
spanduk atau banner. Dan bagi kalangan masyarakat dalam maupun masyarakat luar yang membutuhkan
informasi desa sukajaya harus datang langsung ke desa, sehingga penyampaian informasi kurang efektif
dan efisien. Berdasarkan uraian hasil dari latar belakang maka, Penulis ingin membangun suatu sistem
yang dapat dijadikan sebagai media penyedia informasi sekaligus sebagai media promosi kepada dunia
luar dengan jangkauan informasi yang sangat luas dan tidak terbatas karena penyampaian informasi desa
yang dapat diakses sewaktu-waktu kapan dan dimana saja melainkan dapat mengaksesnya melalui
website dengan internet. Sistem akan dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, MySQL
dan metode pengembangan sistem extreme programming.

Kata Kunci: Website, Profil, Desa

LatarBelakang Desa sukajaya merupakan sebuah instansi


Salah satu manfaat dari perkembangan yang bergerak dalam bidang jasa pelayanan
teknologi adalah memudahkan masyarakat masyarakat. Desa sukajaya berlokasi Jalan
dalam memperoleh informasi yang cepat dan Sukajaya Rt/Rw 04/04 Desa Sukajaya,
akurat. Dengan memanfaatkan internet melalui Kecamatan Malangbong, Kabupaten Garut.
website. Website atau yang lebih dikenal oleh Desa Sukajaya sudah mejalankan proses
masyarakat web adalah halaman informasi yang pelayanan dengan baik akan tetapi ada sedikit
di akses melalui internet sehingga bisa di akses kekurangan yaitu cara menyampaikan
dimanapun dan kapan pun selama terkoneksi informasinya masih menggunakan facebook
dengan jaringan internet, dengan website dapat dalam menyebarkan informasi berita, desa
diperoleh kemudahan informasi-informasi yang sukajaya yang belum memiliki media website
di inginkan oleh pengguna internet. Desa yang meliputi tentang informasi desa dari profil
sukajaya adalah suatu fasilitas pelayanan publik desa sukajaya, layanan, berita desa terkini, serta
kecil yang didirikan untuk memberikan fasilitas - fasilitas Desa Sukajaya.
pelayanan kepada masyarakat setempat. Masalah ini menyebabkan masyarakat
kesulitan untuk mendapatkan informasi terbaru

,
yang telah dilakukan oleh kantor Desa III. Desa Sukajaya belum memiliki
Sukajaya, contohnya seperti adanya kegiatan media website yang meliputi
musdes (Musyawarah Desa) atau musrenbang tentang informasi desa.
(Musyawarah perencanaan Pembangunan) dan
I. Tujuan Penelitian
masih banyak kegiatan-kegiatan lainnya .
Dengan media website ini, Diharapkan Tujuan dari penelitian yang penulis
membuat masyarakat mudah untuk mengakses lakukan di DESA SUKAJAYA KECAMATAN
informasi terbaru maupun informasi yang lama, MALANGBONG - GARUT ini yaitu untuk :
serta masyarakat juga lebih mudah untuk 1. Untuk merancang sistem informsasi di
mengetahui profil desa sukajaya dengan Desa Sukajaya yang di harapkan dapat
mengetahui potensi nya yang ada di Desa membantu pekerjaan di desa sukajaya
Sukajaya. 2. Supaya dalam pengeloaan data profil dan
informasi desa sukajaya lebih cepat dan
Berdasarkan kebutuhan di atas maka dengan
akurat
itu membutuhkan suatu media website yang
I. Landasan Teori
dapat mendukung dalam pengolahan profil desa
a) Konsep Dasar Sistem
sukajaya menjadi lebih baik maka penulis
Sistem juga merupakan kumpulan elemen-
tertarik mengambil sebuah judul Skripsi tentang
elemen yang saling terkait dan bekerjasama
“PEMBUATAN WEBSITE PROFIL DESA
untuk memproses masukan (input) yang
SUKAJAYA KECAMATAN
ditunjukan kepada sistem tersebut dan
MALANGBONG KABUPATEN GARUT
mengolah masukan tersebut sampai
DENGAN FRAMEWORK CODE
menghasilkan keluaran (output) yang
IGNITER“. yang diharapkan bisa membantu
diinginkan. Setiap sistem terdiri dari struktur
kepala Desa dalam mengelola Profil Desa
dan proses. Struktur sistem merupakan unsur-
Sukajaya dengan baik.
unsur yang membentuk sistem tersebut,
sedangkan proses sistem menjelaskan cara
Identifikasi Masalah kerja setiap unsur sistem tersebut dalam
mencapai tujuan sistem.
Berdasarkan Latar Belakang telah
terindentifikasi masalah - masalah yang akan Analisis Sistem Yang Berjalan
dijadikan bahan pembuatan website Desa a) FlowmapSitem Yang Berjalan
Sukajaya yaitu :
Flowmap sistem yang berjalan menjelaskan
1. Belum adanya media informasi yang bagaimana alur sistem berjalan sebelum
menyediakan mengenai profil desa diterapkan sistem yang diusulkan.
sukajaya.
2. Desa Sukajaya masih menggunakan
media facebook.dalam menyebarkan
informasinya
3. Desa Sukajaya belum memiliki media
website yang meliputi tentang
informasi desa.
4. Masyarakat kesulitan untuk
mendapatkan informasi terbaru yang
telah dilakukan oleh kantor Desa
Sukajaya
Batasan Masalah
Agar pembahasan yang dilakukan tidak
terlalu luas, maka perlu adanya pembatasan b) Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak
masalah sebagai berikut :
I. Belum adanya media informasi c) Adapun beberapa perangkat lunak
yang menyediakan mengenai profil yang dibutuhkan dalam pembuatan
desa sukajaya. website desa ini adalah sebagai
II. Desa Sukajaya masih menggunakan berikut :
media facebook.dalam d) 1. Microsoft Windows 10 64 bit
menyebarkan informasinya e) 2. Google Chrome
f) 3. Xampp
g) 4. PhpMyAdmin
h) 5. Sublime Text
I. Use Case Diagram Interaksi Pengunjung
dan Admin

i. Definisi Aktor
Aktor Deskripsi i) Perancangan Sistem
i. Perancangan Database
Pengunjung Pengunjung memiliki
wewenang untuk:
1. Mengunjungi website profil
desa sukajaya
2. Melihat-lihat isi website
profil desa sukajaya
3. Melakukan registrasi akun
4. Melakukan login
5. Mengakses website dengan
akun pribadi
6.Melakukan logout
Admin Admin website memiliki
Field Type Primary
wewenang untuk:
1. Melakukan login
2. Mengelola data surat Key
3. Mengelola data potensi desa
4. Mengelola data berita ID INT(6) *
5. Melakukan logout
Nm_user varchar(40)

USERNAME varchar(30)

i. Skenario Table PASSWORD varchar(30)

b. Perancangan Interface

ii. Perancanagan Struktur Menu


Codeigniter, merupakan perkembangan
dari sistem yang berjalan.
2. Pengelolaan potensi dan informasi
akan membantu pihak desa dalam
mengelola informasi desa, kemudian
memberikan kemudahan dalam
mengolah data karena tersimpan dalam
database sehingga data dan informasi
serta dokumen terdokumentasi dengan
baik.
3. Pengolahan informasi dan potensi
memberikan kemudahan bagi
administrator dalam menyajikan
laporan..

Adapun beberapa saran yang dapat dijadikan


bahan masukan dan pertimbangan buat peneliti
II. Implementasi Sistem selanjutnya :
Tahap implementasi sistem merupakan 1. Diharapkan website ini memberikan
tahap pendeskripsian suatu sistem aplikasi agar kemudahan dalam memperoleh
sistem aplikasi tersebut siap untuk dioperasikan. informasi, karena semua data tersimpan
Tampilan Halaman Login dalam database sehingga semua data dan
informasi serta dokumen terdokumentasi
dengan baik.
2. Keamanan data harus terjaga, juga back
up data yang rutin mengurangi resiko bila
terjadi kerusakan sistem.

Daftar Pustaka
Andaru, A. N. D. R. Y. "Pengertian database
Tampilan Halaman Beranda/ Dashboard
secara umum." OSF Preprints 2
(2018).
Alatas, H. (2013). Responsive Web
Designdengan PHP & Bootstrap.
Yogyakarta:Lokomedia
CAHYA ILLAHI, Debby Carlynda. PERAN
KLINIK UMKM DIKABUPATEN
JEMBER.

Tampilan Halaman Surat Fatta, H. Al. (20017). Analisis dan Perancangan


Sistem Informasi. (A. H. Yuliana,
Ed.).Yogyakarta: ANDI.
Hudiarto. (2012). Aapakah Sistem Informais
Itu?Retrieved
https://sis.binus.ac.id:https://sis.bin
us.ac.id/2 017/09/12/apakah-sistem
informasi-itu-2
Limbong, T., & Sriadhi, S. (2021).
Pemrograman Web Dasar. Yayasan
Kita Menulis.
III. Kesimpulan dan Saran
Kesimpulan yang dapat ditarik dari Murti, S. W., Ardiansyah, A., Kurniawan, A.,
penelitian ini adalah : Oktaviana, A., Agusta, K. M., &
1. Pembuatan Website Profil Desa Ramadhani, P. D. (2017).
Sukajaya Kecamatan Malangbong Pembuatan Web Profil Klinik
Kabupaten Garut Dengan Framework Kecantikan Luisa Skin Care.
Nabila, S. P., & Amnur, H. (2021). Rancang
Bangun Sistem Informasi Desa
Menggunakan Framework Codeigniter 4
Bagian Kelahiran dan Kematian pada
Desa Cageur. JITSI : Jurnal Ilmiah
Teknologi Sistem Informasi, 2(2), 56–62.
https://doi.org/10.30630/jitsi.2.2.34
Nofyat, Ibrahim, A., & Ambarita, A. (2018).
Sistem Informasi Pengaduan Pelanggan
Air Berbasis Website Pada Pdam Kota
Ternate. IJIS - Indonesian Journal On
Information System, 3(1).
https://doi.org/10.36549/ijis.v3i1.37
Prasetyo. Andy, 2017, Perancangan Sistem
Pemesanan Percetakan Pada Toko
Novina Menggunakan PHP dan
Mysql.
PUTRA, A. G. R. (2020). SISTEM INFORMASI
BALIHO DINKOMINFO
PURBALINGGA BERBASIS WEBSITE.
17–23.
Ridwan, Mohamad, et al. "Sistem informasi
manajemen." (2021).
Rerung, Rintho Rante. Pemrograman Web
Dasar. Deepublish, 2018.
Rini, A. and Kusmiati, H. 2020. Pengembangan
Website Rumah Belajar
Ceriamenggunakan Metode Web
Modelling Language, 10(02), pp.
111–122.
R opianto, M. (2018). Algoritma &
Pemrograman. Deepublish.
Rofiah, S. (2018). Pembelajaran PHP dengan
Codeigniter Berbasis Project Based
Learning. Bina Insani ICT, 5(2), 183–192.
Web, M. K. P. P. Sistem Informasi SD Negeri
004 Batam Menggunakan Php
DanMysql Juanda, Ropianto 2

You might also like