You are on page 1of 2

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

PELAYANAN GIGI DAN MULUT

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Tanggal Terbit Disetujui Oleh


Penanggung Jawab Kepala Bagian
PROSEDUR TETAP Poliklinik Pelayanan Medis
PELAYANAN
GIGI DAN MULUT

dr. Irfan Novrianto dr. Kukuh Wibisono

Pelayanan kesehatan yang diberikan pada pasien mengenai


kesehatan gigi dan mulut.
Memberikan penjelasan pada pasien untuk memahami pentingnya
Pengertian
pemeliharaan kesehatan gigi dan mulut.
Mendeteksi dini faktor resiko dan menangani masalah gigi dan
mulut secara dini
Sebagai Pedoman kerja dokter gigi dalam pelaksanaan pelayanan
Tujuan
pemeriksaan gigi dan mulut.
Kebijakan Ada Dokter Gigi
Dokter gigi dalam mempersiapkan alat/sarana untuk memberikan
Sasaran
pelayanan pemeriksaan gigi dan mulut.
Prosedur
ANAMNESA :
1. Menanyakan dan mencatat identitas penderita meliputi
- Nama :
- Umur :
- Alamat :
2. Menyakan dan mencatat riwayat kesehatan
- Jantung
- Kencing manis
- Darah tinggi
- Kehamilan (pada wanita)
- Kebiasaan individu
- Alergi
- Komplikasi yang pernah dialami pada riwayat
pengobatan lalu
- Asma
- TBC(paru)
- HIV/AIDS
3. Keluhan utama
- Kapan dirasakan
- Sifat (sedang, akut, kronis)
- Tempat (local, menyebar)
- Sudah diobati/belum
STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PELAYANAN GIGI DAN MULUT

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Tanggal Terbit Disetujui Oleh


Penanggung Jawab Kepala Bagian
PROSEDUR TETAP Poliklinik Pelayanan Medis
PELAYANAN
GIGI DAN MULUT

dr. Irfan Novrianto dr. Kukuh Wibisono

PEMERIKSAAN :
E.O :
- Pipi : dilihat, diraba ada kelainan/tidak
- Bibir : dilihat, diraba ada kelainan/tidak
- Kel. Lympe di leher : dilihat, diraba ada kelainan/tidak
I.O : Gigi geligi
- Warna
- Posisi
- Karies
- Bentuk/ukuran
- Kelainan
- Mukosa pipi (ulcus,lesi,radang)
- Langit-langit keras (kista, celah langit, tumor tonus,
eksostosis)
- Dasar mulut (bengkak, kista, ranula)

DIAGNOSA

RENCANA PERAWATAN

Unit Terkait Poli Gigi

You might also like