You are on page 1of 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Juwana


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Wajib
Kelas/ Semester : XI/ Gasal
Materi Pokok : Analytical Exposition
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Membedakan fungsi sosial, struktur 3.4.1 Menjelaskan fungsi sosial dan
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks struktur teks eksposisi analitis.
eksposisi analitis lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi terkait 3.4.2 Menjelaskan unsur kebahasaan
isu aktual, sesuai dengan konteks teks eksposisi analitis.
penggunaannya.

4.4.1 Menangkap makna secara 4.4.1.1 Menyampaikan makna isi teks


kontekstual terkait fungsi sosial, struktur eksposisi analitis.
teks, dan unsur kebahasaan teks eksposisi
analitis lisan dan tulis, terkait isu aktual. 4.4.2.1 Membuat teks eksposisi analitis
terkait isu aktual.
4.4.2 Menyusun teks eksposisi analitis
tulis, terkait isu aktual, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara enar
dan sesuai konteks.
Lampiran Instrumen Penilaian

Instrument Penilaian KD 3.4


1. Tes Tertulis : soal pilihan ganda

Lembar Penilaian Soal Pilihan Ganda

Indikator Butir Soal Jumlah Soal

Menjelaskan fungsi sosial dan struktur A1, A2, A3, A6, A7, A10, 11
teks eksposisi analitis. A14, A15, A16, A17, A20

Menjelaskan unsur kebahasaan teks A4, A5, A8, A9, A11, A12, 9
eksposisi analitis A13, A18, A19

Pedoman penskoran soal pilihan ganda


Bobot soal nomor 1-20 = 5
Jumlah skor maksimal = 100

Nilai Pilihan Ganda = Jumlah skor perolehan x 100


Jumlah skor maksimal

Instrument Penilaian KD 4.4 dan 4.4.2


1. Praktik
Rubrik Penilaian Praktik membuat teks eksposisi analitis.

No Aspek Skor Kriteria

1 Kesesuaian Isi 4 Isi sangat sesuai/ jelas (isi sudah detail dan jelas).
3 Isi sesuai (sudah jelas tapi kurang rinci).
2 Isi kurang sesuai (isi kurang, kurang terjabar, kurang rinci).
1 Isi tidak sesuai.

2 Keruntutan Teks 4 Sangat runtut, lengkap, dan sesuai dengan struktur (koherensi amat
tepat).
3
Cukup runtut, lengkap, dan sesuai dengan struktur (teratur, rapi, jelas,
2 logis).
1 Kurang runtut, kurang lengkap, dan kurang sesuai dengan struktur.
Tidak urut, tidak lengkap, dan tidak sesuai dengan struktur.

3 Tata Bahasa 4 Tidak terdapat kesalahan dalam tata bahasa.


3 Terdapat sedikit kesalahan dalam tata bahasa.
2 Terdapat banyak kesalahan dalam tata bahasa tetapi masih bisa
dipahami.
1 Penggunaan tata bahasa salah dan tidak dapat dipahami.

4 Kosakata 4 Tidak terdapat kesalahan pemilihan dan penulisan kosakata


3 Terdapat sedikit kesalahan pemilihan dan penulisan kosakata
2 Terdapat banyak kesalahan pemilihan dan penulisan kosakata tetapi
masih bisa dipahami.
1 Hampir semua pemilihan dan penulisan kosakata salah sehingga tidak
mudah dipahami.

5 Kerapian Tulisan 4 Tulisan rapi dan mudah dibaca.


3 Tulisan kurang rapi tetapi dapat dibaca.
2 Tulisan kurang rapi dan hampir tidak terbaca.
1 Tulisan tidak rapi dan tidak dapat dibaca.

6 Keaslian Tulisan 4 Sangat orisnal


3 Orisinal
2 Kurang orisinal
1 Tidak orisinal

Penilaian praktik membuat teks ekposisi analitis terkait isu aktual.

No Aspek yang dinilai Skor

1 Kesesuaian Isi

2 Keruntutan Teks

3 Tata Bahasa

4 Kosakata
5 Kerapian Tulisan

6 Keaslian Tulisan

Jumlah skor

Keterangan:
Jumlah skor maksimal = 24
Nilai praktik = Jumlah skor perolehan x 100
Jumlah skor maksimal

You might also like