You are on page 1of 19

PANITIA PELAKSANA

KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78


Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Nomor : 001/POL/TMK/2023
Lampiran : 1 Lembar
Perihal : Permohonan Bantuan Dana

Kepada Yth,
Wakil Direktur III
Di_
Tempat
Dengan hormat,
Sehubungan dengan diadakannya kegiatan lomba dalam rangka memperingati HUT
RI Ke-78, oleh Gerakan Himpunan Mahasiswa Prodi D-III Keperawatan, Prodi D-III
Kebidanan dan Prodi D-III Sanitasi Mimika, yang akan diselenggarakan pada :
Hari : Rabu - Jumat
Tanggal : 16 -18 Agustus 2023
Tempat : Lapangan Kampus Prodi D-III Keperawatan Mimika

Dengan ini kami selaku panitia Kegiatan Lomba HUT RI Ke-78, memohon bantuan
dana demi kelancaran dan kesuksesan kegiatan tersebut. Sebagai bahan pertimbangan kami
melampirkan proposal kegiatan.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan bantuannya kami
ucapkan terimakasih.

Mengetahui

Ketua Panitia Sekretaris Bendahara

Dekthon Noris Mote Nur Hasni Rumadaul Calvin William Pandiangan


PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

PROPOSAL KEGIATAN
MEMPERINGATI HUT RI KE-78

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA HIMPUNAN


MAHASISWA PRODI POLTEKES KEMENKES JAYAPURA
PRODI D-III KEBIDANAN, PRODI D-III SANITASI,
PRODI D-III KEPERAWATAN MIMIKA
TAHUN 2023/2024
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

I. LATAR BELAKANG

Puji dan syukur senantiasa kita ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, dengan
nikmat dan segala yang telah di karuniakan kepada kita sehingga kita mampu
melaksanakan dan melalui setiap proses kehidupan seperti sekarang ini. Melalui sebuah
momentum perayaan hari Kemerdekaan Negara Kesatuan Indonesia tentu menjadi sebuah
kebanggaan tersendiri yang harus kita rasakan sebagai warga negara Indonesia, bahkan
sebagai seorang generasi muda yang yang ada di negara ini harus memiliki jiwa
Nasionalisme yang begitu besar terhadap negara yang kita cintai saat ini, karena bangsa
yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya, olehnya itu dalam
rangka menyambut dan merayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 78
ini, kami selaku mahasiswa-mahasiswi Poltekkes Kemenkes Jayapura Kampus Timika
yang berasal dari program studi DIII Keperawatan, program studi DIII Kebidanan dan
program studi DIII Sanitasi, kemudian telah terbentuk dalam sebuah kepanitian yang akan
melaksanakan Kegiatan dengan Tema Harmoni Nusantara Menyatu Dalam Keberagaman.
Bersatu Dalam Kebhinekaan, kegiatan ini dimaksudkan untuk memberikan rasa
persatuan dan kesatuan antar mahasiswa-mahasiswi Poltekes Kemenkes Jayapura
Kampus Timika, agar tetap memiliki rasa Nasionalisme dan persaudaraan yang baik
melalui kegiatan yang akan dilaksanakan nantinya.
Olehnya itu kami selaku panitia dengan kesungguhan hati dan niat yang baik ingin
mengadakan kegiatan memperingati Hari Ulang Tahun Negara Kesatuan Indonesia yang
di maksudkan ini, semoga dengan adanya kegiatan ini dapat menumbuhkan dan
memperkokoh rasa Nasionalime seluruh mahasiswa-mahasiswi Poltekkes Kemenkes
Jayapura Kampus Timika.

II. MAKSUD DAN TUJUAN


PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Adapun tujuan dalam menyelenggarakan kegiatan ini adalah sebagai berikut :


1) Agar terwujudnya rasa persatuan dan kesatuan antar sesama mahasiswa
2) Menciptakan rasa nasionalisme jiwa pemuda indonesia
3) Mempererat tali persaudaraan antar sesama prodi
4) Meningkatkan kerja sama diantara mahasiswa

III. NAMA KEGIATAN DAN TEMA

Nama Kegiatan :
”Memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Negara Kesatuan
Republik Indonesia Yang Ke - 78 ”
Tema :
”Harmoni Nusantara Menyatu Dalam Keberagaman, Bersatu Dalam
Kebhinekaan”
.
IV. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Kegiatan ini dilaksanakan pada :


Hari/Tanggal : Rabu – Jumat, 16 – 18 Agustus 2023
Waktu : 08.00 WIT – Selesai
Tempat : Lapangan Kampus Prodi D-III Keperawatan
Timika

V. DASAR KEGIATAN
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

1. Memperingati Hut RI Ke 78
2. Program rutin yang dilaksanakan setiap tahun
3. Menciptakan jiwa nasionalisme
4. Meningkatkan rasa cinta tanah air

VI. SUMBER DANA

Adapun Sumber dana dalam kegiatan ini :


1. Bazar
2. Proposal

VII. AGENDA ACARA

Terlampir (lampiran 1)

VIII. SUSUNAN KEPANITIAN

Terlampir (Lampiran 2)

IX. RENCANA ANGGARAN BIAYA


PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Rencana anggaran biaya telah di hitung dari awal kegiatan sampai selesainya
kegiatan HUT RI KE 78
Terlampir (Lampiran 3)

X. PENUTUP

Demikianlah proposal kegiatan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun


Kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang ke-78 ini di buat, semoga
Bapak/Ibu pimpinan bisa mendukung terselenggaranya kegiatan ini, atas perhatian
dan partisipasinya kami ucapkan banyak terimakasih.
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Ketua Panitia Sekretaris Bendahara

Dekthon Noris Mote Nur Hasni Rumadaul Calvin William Pandiangan

Mengetahui,

Ketua Program Studi DIII Keperawatan Mimika Ketua Program Studi DIII Kebidanan Mimika

Johan Berwulo,S.Kep.,Ns.,M.Kep Yumi Abimulyani,S.ST.,M.Keb.,M.H.Kes


NIP.19750792010041002 NIP.198211012005012001

Ketua Program Studi DIII Sanitasi Mimika

Muhamad Abas,SKM.,M.Kes.,M.M
NIP.19790513200501100
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Lampiran 1

AGENDA ACARA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78

No
PERINGATAN HUT KEMERDERDEKAAN NKRI KE-78

CEREMONY – PEMBUKAAN LOMBA

WAKTU PELAKSANAAN PETUGAS

1 08.00 WIT Pembukaan :


1. Pembacaan Doa
2 08.00 – 08.05 2. Menyanyikan Lagu Indonesia
Raya
3 08.05 – 08.10 3. Sambutan Ketua Prodi yang
mewakili Ketiga Prodi
(Keperawatan, Sanitasi dan
Kebidanan)
4 08.10 – 08.20 4. Sambutan Ketua Panitia MC

5. Penutup dan Doa

5 08.20 – 08.25

6
08.25 – 08.40
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

KEGIATAN INTI
Bentuk
Hari/Tanggal/Waktu Tempat Uraian Pelaksana
Kegiatan

Lomba Volly, Pindah


Lapangan Sarung, Gawang Mini, Seksi Acara
7 Rabu, 16 agustus 2023
Lomba Kampus Cerdas Cermat, Paku dan Seksi
09.00 WIT – Selesai
Keperawatan dalam Botol, Balap Lomba
Karung

Kamis, 17 Agustus Lapangan Upacara Memperingati


8 Upacara 2023 Kampus Kemerdekaan RI ke-78 MC
08.00 WIT Keperawatan

Makan kerupuk,
Kamis, 17 Agustus Lapangan Seksi Acara
9 Menyanyi, Seka ,Tarik
Lomba 2023 Kampus dan Seksi
Tambang
09.00 WIT – Selesai Keperawatan Lomba

10 Fashion Week dan


Jumat, 18 Agustus Lapangan Seksi Acara
Pengumuman Pemenang
Lomba 2023 Kampus dan Seksi
Lomba
08.00 WIT – Selesai Keperawatan Lomba
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Lampiran 3

SUSUNAN KEPANITIAAN
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78

Penanggung Jawab : Ketua Prodi D-III Keperawatan, Kebidanan Dan Sanitasi


Ketua : Dekthon Noris Mote
Sekretaris : Nur Hasni Rumadaul
Bendahara : Calvin William Pandiangan

Seksi Acara :
Koordinator : Nanda Savrila Syaharani
Anggota : 1. Ririn Dwi Anggraeni
2. Elton Lekairua

Seksi Perlengkapan :
Koordinator : Tido Aza Pradana
Anggota :
1. Rido
2. Stanis
3. Heri Awedy Sombuk
4. Juan Laska Marson Mambenar
5. Maria Bale Huar
6. Ratih Handayani B
7. Erwin
8. Marsya Welhelmina Leppang
9. Asir
10. Suci

Seksi konsumsi :
Koordinator : Tendri
Anggota :
1. Rusni Rahman
2. Mei Aulia R. Balidara
3. Dorce Mariwi
4. Maria Ines T. A. Espinosa
5. Rosinta Ga’deng
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

6. Gusti Ranteuma
7. Wihelmina Hohame
8. Brayen Yefta Gerung
9. Susan Polhaupessy
10. Putri Silvi Haryani Manuhutu
Seksi Usaha Dana :
Koordinator : 1. Firman Hasibuan
2. Cristianto Gustianto
Anggota : Semua Panitia
Seksi Dokumentasi :
Koordinator : Sindi
Anggota : 1. Hesty Yuniasi Selanno
2. Vilda
3. Nur Dian Destriana
Seksi Kesehatan :
Koordinator : Yodie
Anggota : 1. Wisma
2. Petronela Wenda
3. Anis

Seksi Lomba :
1) Lomba Makan Kerupuk
Koordinator : Hesty Yuniasi Selanno
Anggota : 1. Muliani Alwi
2. Emilia Devialar Dema
3. Daud
2) Lomba Masukan Paku Dalam Botol
Koordinator : Calvin William Pandiangan
Anggota :1. Maharani Putri Sulaiman
2. Gabriela Friska Hasibuan
3. Ainun Sukma
4. Zain
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

3) Lomba Pindah Sarung


Koordinator : Asir
Anggota : 1. Seryana
2. Nurul Iqlima
3. Susan Poulpeshy

4) Lomba Lompat Karung


Koordinator : Gusti Ranteuma
Anggota : 1. lodwik Onaola
2. Spohiana Wansaubun

5) Lomba Tarik Tambang


Koordinator : Erwin
Anggota : 1. Santia Letsoin
2. Abia Maskay
3. Brayen
4. Vilda Ivanda Muchlis

6) Lomba Gawang Mini


Koordinator : Elton Lekairua
Anggota : 1. Micel Crizald Parera
2. Aprison Woge

7) Lomba Voli
Koordinator : Stanis
Anggota : 1. Hilaria Windasari Murib
2. Elton
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

3. Amelia

8) Lomba Cerdas Cermat


Koordinator : Ririn Dwi Anggraeni
Anggota : 1. Ayu Wandira Lepertery
2. Rizka Ayu Andika

9) Lomba Seka
Koordinator : Antoneta Rahawarin
Anggota : 1. Sofiana Selvia Baru
2. Tia Lestari Rumatora
3. Ancelina

10) Lomba Menyanyi


Koordinator : Maria Ines T. A. Espinosa
Anggota : 1. Dorce Mariwy
2. Sarni

11) Lomba Fashion Week


Koordinator : Maria Bale Huar
Anggota : 1. Wa Ode Cinta Nur Masi
2. Rossinta
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Lampiran 3

RANCANGAN ANGGARAN BIAYA


KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78

A. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA PERLENGKAPAN

RAB PERLENGKAPAN

HARGA
No NAMA VOLUME TOTAL
SATUAN

Spanduk 2x3 Rp. 300.000,00 Rp. 300.000,00


1.
Sound Sistem - - -
2.
Tenda 1 Rp. 300.000,00 Rp.300.000,00
3.
Sewa Panggung 1 Paket Rp. 900.000,00 Rp. 900.000,00
4.
Tali Rafia 2 Roll Rp. 50.000,00 Rp. 100.000,00
5.
Kertas A4 1 Rim Rp. 80.000,00 Rp. 80.000,00
6.
Map 5 Buah Rp. 10.000,00 Rp. 50.000,00
7.
Amplop 12 Buah Rp. 2.000,00 Rp. 24.000,00
8.
Kerupuk 5 Pack Rp. 20.000,00 Rp. 100.000,00
9.
Trasbag 1 Pack Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00
10.
Tali Tambang 1 Buah - -
11.
Cat Putih 2 Kaleng Rp. 150.000,00 Rp. 300.000,00
12.
Kuas Cat 2 Buah Rp. 20.000,00 Rp. 40.000,00
13.
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Bensin 1 Botol Rp. 20.000,00 Rp. 20.000,00


14.

15. Paku 10 ½ Kg Rp. 3.000,00 Rp. 60.000,00

Botol 5 Buah - -
16.
Bola Plastik 4 Buah Rp. 20.000,00 Rp. 20.000,00
17.
Sarung 5 Buah - -
18.
Bola Voli 2 Buah - -
19.
Karung Beras 10 Buah - -
20.
Peluit 4 Buah Rp. 25.000,00 Rp. 100.000,00
21.
Kertas Sertifikat 1 Pack Rp. 80.000,00 Rp. 80.000,00
22.
Name Tag Panitia 46 Buah Rp. 10.000,00 Rp. 460.000,00
23.
Kamera 2 - -
24.
Tissu 2 Pack Rp. 15.000,00 Rp. 30.000,00
25.
Taplak Meja 14 Buah Rp. 20.000,00 Rp. 280.000,00
26.
Spidol + Penghapus 14 Buah Rp. 25.000,00 Rp. 350.000,00
27.
Vas Bunga 14 Pcs Rp. 20.000,00 Rp. 280.000,00
28.
Jam Dinding 14 Pcs Rp. 45.000,00 Rp. 630.000,00
29.
Tempat Spidol 14 Pcs Rp. 20.000,00 Rp. 280.000,00
30.
Buku Folio 4 Pcs Rp. 70.000,00 Rp. 280.000,00
31.
Pulpen 4 Pack Rp. 15.000,00 Rp. 60.000,00
32.
Tipe x set 4 Pcs Rp. 25.000,00 Rp. 100.000,00
33.
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

Kaos kaki 4 Pcs Rp. 20.000,00 Rp. 80.000,00


34.
Kertas Kado 20 Pcs Rp. 5.000,00 Rp. 100.000,00
35.
TOTAL Rp. 5.454.000,00

Terbilang : Lima Juta Empat Ratus Lima Puluh Empat Rupiah

B. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA KONSUMSI

RAB KONSUMSI

HARGA
No NAMA VOLUME TOTAL
SATUAN

1 Snack Box 70 Box Rp. 10.000,00 Rp. 700.000,00

2 Rice Box 140 Box Rp. 25.000,00 Rp. 3.500.000,00

3 Air Mineral (Gelas) 15 Karton Rp. 30.000,00 Rp. 450.000,00

4 Air Mineral (Botol) 2 Karton Rp. 70.000,00 Rp. 140.000,00

TOTAL Rp. 6.050.000,00

Terbilang : Enam Juta Lima Puluh Ribu Rupiah

C. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA KESELURUHAN SEKSI


PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

RAB KESELURUHAN SEKSI

No Nama Harga

1 PERLENGKAPAN Rp. 5.454.000,00

2 KONSUMSI Rp. 6.050.000,00

TOTAL Rp. 11.504.000,00

Terbilang : Sebelas Juta Lima Ratus Empat Ribu Rupiah.

Dana Awal dari Pengumpulan uang sebesar Rp. 20.000 tiap Mahasiswa

DANA AWAL

TOTAL : Rp.
PANITIA PELAKSANA
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN NKRI KE-78
Alamat : Jl. Yos Sudarso Kompleks RSUD Mimika,Papua 99910 Telp:0852 8834 3218

TOTAL ANGGARAN BIAYA YANG DI BUTUHKAN

No Jenis Dana Sasaran Dana

1 Cakupan Dana Kegiatan Rp. 11.504.000,00

TOTAL ANGGARAN DANA YANG SEMENTARA TERKUMPUL

No Jenis Dana Sasaran Dana

1 Dana Tersedia Rp. 2.920.000,00

TARGET SASARAN BANTUAN DANA KEGIATAN

No Nama Instasi Sasaran Sasaran Dana

1 Prodi D-III Sanitasi Rp. 1.500.000,00

2 Rp. 1.500.000,00
Prodi D-III Keperawatan

3 Rp. 1.500.000,00
Prodi D-III Kebidanan

You might also like