You are on page 1of 10

#kkntim1undip2023

Desain Teknologi
Filtrasi Air Berkapur
Skala Rumah
Program Monodisiplin oleh:
Elan Patria Nusadi
Sayyid Husain Rasyad F.
Kondisi Geografis Desa Pijiharjo

#1

Terletak di Kabupaten Wonogiri


yang sebagian besar wilayahnya #3
berupa Pegunungan Kapur.

Kondisi tanah yang mengandung


kapur menyebabkan air tanah juga
#2 ikut terkontaminasi.

Berada di wilayah Kecamatan


Manyaran yang memiliki
karakteristik jenis tanah litosol
dan regosol.
Dampak Negatif Adanya
Kandungan Kapur Dalam Air

01 Timbulnya kerak pada Perkakas


Rumah Tangga 02
Meningkatnya Pemakaian Sabun
Cuci untuk Rumah Tangga

(Menurut WHO) Dapat Menyebabkan


03 Penyumbatan Pembuluh Darah Jantung dan
Batu Ginjal yang Menyebabkan Kencing Batu
Teknologi Filtrasi Air Berkapur
Kata Kunci

FILTRASI

Filtrasi merupakan penyaringan dalam kasus ini


benda cair menggunakan suatu media
KARBON AKTIF
ZEOLIT
MEDIA
Berbentuk kristal Atau arang dan mampu
Media yang digunakan adalah Zeolit dan Karbon menyerap bau, warna,
yang memiliki pori
Aktif. klorin atau mineral lain
berukuran kecil sekali.
Disebut dengan dan membuat rasa
kristal aluminoskilikat segar pada air.

Diagram Proses Filtrasi Air Berkapur

Air dengan Penyaringan oleh Penyaringan oleh


Kandungan Kapur Karbon Aktif Zeolit

Air Bersih
Gambar Alat Filtrasi Air Berkapur
Cara Kerja Alat

Air sumur dipompa (dialirkan)


1 ke dalam Tampungan Air
(Reservoir) hingga penuh.

Kran Pipa (Ball Valve) dibuka


2 sehingga air dari Tampungan
mengalir ke Alat Filtrasi.

Air akan disaring oleh Karbon


3
Aktif dan Zeolit.

Air dapat digunakan (namun


4 nanti harus dimasak terlebih
dahulu) dengan membuka
Kran Air pada Alat Filtrasi.
RINCIAN BAHAN

Pipa PVC 1 1/2"


Pipa PVC 4" (1 meter) Reservoir 50 L (1 buah) Kran Air (1 buah)
(1 batang)

Ball Valve 1 1/2" (2


Elbow 1 1/2" (2 buah) Zeolit (3,5 kg) Karbon Aktif (2,2 kg)
buah)
PERKIRAAN BIAYA 1 BUAH ALAT
TERIMA KASIH!
Atas Perhatian Bapak/Ibu Hadirin

You might also like