You are on page 1of 5

KESEHATAN DAN KESELAMATAN

KERJA BAGI PETUGAS


LABORATORIUM
No Dokumen :
No Revisi : 0
SOP Tanggal :
Terbit
Halaman : 1/2
UPTD Hj. Dede R. Munawaroh., S.KM., MM.Kes
PUSKESMAS
NIP. 19741101 199803 2 006
ARGAPURA

1.Pengertian Kesehatan dan keselamatan kerja bagi petugas laboratorium


adalah bagian dari pengelolaan laboratorium secara
keseluruhan dengan ketentuan – ketentuan pemakain alat
pelindung diri saat bekerja di laboratorium.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
mengurangi dan mencegah bahaya yang terjadi dan untuk
melindungi diri dari bahaya penularan penyakit.
3.Kebijakan Surat keputusan Kepala puskesmas Argapura nomor tentang
prosedur pemeriksaan yang beresiko tinggi
4.Referensi - Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 37 Tahun 2012
tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan
Masyarakat.
- Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2013
tentang Cara Penyelenggaraan Laboratorium Klinik Yang
Baik.
5.Prosedur a. Petugas laboratorium memperlakukan setiap spesimen
sebagai bahan infeksius.
b. Petugas laboratorium diwajibkan memakai alat pelindung
diri ( jas laboratorium, masker dan sarung tangan )
selama bekerja.
c. Petugas laboratorium memakai jas laboratorium yang
bersih secara terus menerus selama bekerja di
laboratorium.
d. Petugas laboratorium mencuci tangan secara higienis dan
meneyeluruh sebelum dan sesudah selesai melakukan
tugas laboratorium.
e. Petugas laboratorium melepaskan baju proteksi ( jas
laboratorium ) sebelum meninggalkan ruangan.
f. Petugas laboratorium tidak makan, minum dan merokok
di ruangan laboratorium.
g. Petugas laboratorium selalu membersihkan tempat kerja.
h. Petugas laboratorium segera membersihkan apabila ada
tumpahan.
i. Petugas laboratorium menempatkan tas/kantong sampah
ditempat yang telah ditentukan.

6. Diagram
Alir Petugas laboratorium memperlakukan
setiap spesimen sebagai bahan infeksius

Petugas diwajibkan memakai alat pelindung diri ( jas laboratorium,


masker dan sarung tangan ) selama bekerja

memakai jas laboratorium yang bersih secara terus menerus


selama bekerja di laboratorium

mencuci tangan secara higienis dan meneyeluruh sebelum dan


sesudah selesai melakukan tugas

melepaskan baju proteksi ( jas laboratorium ) sebelum


meninggalkan ruangan

tidak makan, minum dan merokok di dalam ruangan

selalu membersihkan tempat kerja

segera membersihkan apabila ada tumpahan

menempatkan tas/kantong sampah


ditempat yang telah ditentukan

7. Unti Semua Unit


Terkait

8. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA


BAGI PETUGAS LABORATORIUM
No Dokumen :
No Revisi : 0
DAFTAR
Tanggal :
TILIK
Terbit
Halaman : 1/2

Nama Petugas :
Jabatan :
Tanggal Pelaksanaan :
Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku

1 Apakah petugas laboratorium memperlakukan


setiap spesimen sebagai bahan infeksius ?

2 Apakah petugas laboratorium diwajibkan


memakai alat pelindung diri ( jas laboratorium,
masker dan sarung tangan ) selama bekerja ?

3 Apakah petugas laboratorium memakai jas


laboratorium yang bersih secara terus menerus
selama bekerja di laboratorium ?

4 Apakah petugas laboratorium mencuci tangan


secara higienis dan meneyeluruh sebelum dan
sesudah selesai melakukan tugas
laboratorium ?

5 Apakah petugas laboratorium melepaskan baju


proteksi ( jas laboratorium ) sebelum
meninggalkan ruangan ?

6 Apakah petugas laboratorium tidak makan,


minum dan merokok di ruangan laboratorium?

7 Apakah petugas laboratorium selalu


membersihkan tempat kerja ?

8 Apakah petugas laboratorium segera


membersihkan apabila ada tumpahan ?
9 Apakah petugas laboratorium menempatkan
tas/kantong sampah ditempat yang telah
ditentukan. ?

CR=........................%

Rencana Tindak Lanjut:

..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................

Petugas pelaksana program/kegiatan


Penilai/observer

(…………………………………….) (………………………………………)

NIP. NIP.

You might also like