You are on page 1of 13

SENI BUDAYA

Latihan Ulangan Bab 1

A. Pilihan Ganda
1. b.
2. b.
3. b.
4. a.
5. a.
6. c.
7. b.
8. c.
9. c.
10. b.

B. Isian
1. nyata
2. unsur-unsur pembentuknya
3. berbeda-beda
4. geometris
5. penyatuan warna, pencahayaan, tekstur, serta bentuk

C. Essai
1. a. titik: unsur seni rupa yang paling kecil
b. garis: unsur dari gabungan titik yang berderet
c. bidang: unsur dari gabungan garis
d. bentuk: unsur terbentuk dari tiga dimensi, yaitu panjang, lebar, dan tinggi
e. ruang: unsur yang memiliki sifat, yaitu semu dan nyata
f. warna: unsur yang membuat karya menjadi lebih indah
g. tekstur: unsur yang menunjukkan sifat dari sebuah benda
h. gelap dan terang: unsur yang membuat karya menjadi lebih seimbang
i. nilai: unsur yang berkaitan dengan seberapa besar kekuatan warna pada sebuah karya seni
rupa
2. a. kesatuan: mengutamakan dalam komposisi objek yang diatur secara berdekatan
b. keseimbangan: memberikan kesan seimbang terhadap susunan unsur-unsur seni rupa
c. irama: menunjukkan proses pengulangan satu atau lebih unsur seni rupa secara teratur dan
terus menerus
d. komposisi: berkaitan dengan penyusunan unsur-unsur seni rupa sehingga menjadi susunan
yang teratur, serasi, dan indah
e. proporsi: keseimbangan antar objek gambar sehingga terlihat selaras dan enak dipandang
f. keselarasan: unsur-unsur yang disatukan seperti warna, pencahayaan, tekstur dan bentuk
g. gradasi: memiliki susunan dua atau lebih warna yang berbeda tingkatannya
h. kontras: unsur yang memberikan kesan berlawanan karena ada unsur-unsur yang saling
berlawanan
3. a. mempersiapkan kertas gambar
b. buat garis diagonal atau miring
c. buat pola pada gambar yang sudah dibuat sebelumnya
d. hapus garis diagonal dan miring yang sudah dibuat
e. beri warna pada bidang pola
f. beri pewarnaan akhir pada pola dan bidang dasar dan gradasi warna
4. a. pola ragam hias yang akan digambar
b. alat dan media gambar
c. ukuran pola gambar
d. sketsa di salah satu kotak ataau bidang yang dibuat sebelumnya
e. bentuk yang bisa dijiplak pada bidang lain
f. pewarnaan gambar dibuat semenarik mungkin
5. membuat sebuah karya menjadi lebih indah

HOTS

1. gambar A memiliki keterikatan objek satu sama lain sedangkan gambar B tidak
2. jawaban bervariasi

AKM

1. b. manusia
2. a. wayang
b. kulit hewan seperti sapi atau kambing
c. unsur menyatu
3.

4. (1) benar
(2) salah
(3) benar
(4) benar
5. dua dimensi: lukisan
tiga dimensi: patung

Latihan Ulangan Bab 2

A. Pilihan Ganda
1. c.
2. b.
3. a.
4. a.
5. b.
6. a.
7. a.
8. c.
9. b.
10. b.

B. Isian
1. agar suara yang dihasilkan merdu dan tidak sumbang
2. bas
3. idiofon; angklung, kolintang, dan simbal
4. diafragma
5. vibrasi

C. Essai
1. mampu berekspresi ketika bernyanyi dan menghasilkan suara yang merdu dan indah
2. jenis suara perempuan dewasa dengan ambitus rendah
3. bedug, tamborin, rebana, gendang, dan drum
4. paru-paru, pangkal tenggorok, batang tenggorok, dan sekat rongga dada
5. agar penyanyi tidak sumbang saat menyanyikan lagu

HOTS

1. kolintang: alat music yang sumber bunyinya berasal dari getaran badan alat music tersebut
piano: alat music yang menghasilkan nadanya dengan cara menekan bagian tuts dari piano
2. piano, sumber bunyi dari alat music tersebut adalah tuts yang ditekan
3. peregangan otot-otot tubuh, olah pernapasan, senam rongga mulut, senandungkan nada.
Tujuan dari pemasanan ialah menghasilkan suara yang stabil dan tidak sumbang saat bernyanyi
4. organ penggerak menggerakan pita suara dengan bantuan udara yang mengenainya, lalu organ
penggetar yang tersentuh udara yang diembuskan paru-paru maka akan bergetar dan
menghasilkan suara, alat ucap yang digeserkan dan digerakan sehingga menimbulkan berbagai
macam bunyi, resonator yang berfungsi memantulkan suara yang ditimbulkan oleh pita suara,
pantula tersebut akan memperkuat suara
AKM

1. c. sasando
2. gitar, gambus, dan kecapi

3.

4. a. gendang
b. dengan cara dipukul
c. iya. Karena alat musik tersebut tidak memiliki nada
5. 1. Benar
2. benar
3. salah
4. benar

Latihan Ulangan Bab 3

A. Pilihan Ganda
1. b.
2. d.
3. a.
4. d.
5. b.
6. c.
7. b.
8. a.
9. b.
10. a.

B. Isian
1. wiraga
2. klasik
3. Sumatra Barat
4. ditiup
5. kepala burung merak
C. Essai
1. Wiraga sebagai unsur gerakan dalam suatu tarian, wirama sebagai irama yang mengiringi tari,
dan wirasa adalah kemampuan penari dalam menyampaikan pesan lewat gerakan dan ekspresi
yang ditampilkan
2. tari piring dan tari piring dari Sumatra Barat, tari kuda lumping dari Jawa Tengah, tari saman dari
Aceh, dan tari topeng klana dari Cirebon
3. tari tradisional yang lahir dan berkembang di lingkungan keratin atau pusat pemerintahan
4. tari rakyat: tari gong, tari lumense, tari pendet, tari serimpi, dan tari pokpok
tari klasik: tari bedhaya, tari bedhaya ketawang, tari dolalak, tari gambir anom, dan tari
gambyong
5. a. tari kipas
b. wiraga, wirama, dan wirasa

HOTS

1. a. gambar A, karena tari tersebut berkembang di masyarakat secara turun temurun


b. gambar B karena tari tersebut lahir dan bekembang di lingkungan keraton atau pusat
pemerintahan
c. sudah, karena kedua tari tersebut sudah menunjukan unsur-unsur tari yang terdiri dari
wiraga, wirama, dan wirasa dari dalam tari tersebut
2. a. wiraga: keselarasan posisi tubuh dengan gerakan tari yang dilakukan saat melakukan gerak
tari
wirama: keselarasan antara gerak tari dengan irama yang mengiringi
wirasa: gerak tari dan ekspresi yang ditampilkan saat melakukan gerak tari yang sesuai
b. wirasa, wirama, dan wiraga
c. tidak ada
3. jawaban bervariasi

AKM

1. b. wakul
2. a. benar
b. benar
c. benar
d. salah
3. tempat nasi terbuat dari bamboo, wadah untuk berjualan nasi boram, property yang digunakan
dalam tari boran
4. jawaban bervariasi
5.

Latihan Ulangan Bab 4

A. Pilihan Ganda
1. b.
2. c.
3. b.
4. a..
5. b.
6. a.
7. b.
8. d.
9. b.
10. b.

B. Isian
1. sebelum
2. pantomim
3. menentukan tema
4. penghayatan
5. imajinasi

C. Essai
1. Gerakan sederhana: gerakan menyisir rambut dan gerakan menyapu lantai
Gerakan kompleks: gerakan membaca buku sambil mengantuk dan gerakan memasak sambal
mencuci piring
2. a. berjalan ke lading sambil membawa cangkul
b. menccangkul tanah
c. menanam tanaman di tanah
d. menyiram tanaman
3. agar pesan yang terkandung dapat disampaikan dengan tersampaikan dengan jelas kepada
penonton
4. dengan menutup beberapa bagian tubuh sehingga tubuh tidak dapat dilihat jelas oleh
penonton. Contoh bentuk tubuh tertutup antara lain ada menyilangkan tangan di depan dada
dan menekuk lutut
5. pengaturan posisi gerak dalam pentas. Blocking berguna agar tidak menutupi pemain lain di
panggung

HOTS

1. tablo adalah drama yang menampilkan kisah dengan sikap dan posisi pemain dan dibantu oleh
narrator, sedangkan pantomim adalah ekspresi gerak-gerik tubuh untuk menunjukan emosi
yang ditunjukan pemain
2. kedua pemain pentas tersebut tidak mengeluarkan dialog saat pentas di atas panggung

AKM

1. b. terpecah
2. sebagai dasar dalam mengatur komposisi para pemain teater di atas panggung
3. 1. benar
2. salah
3. benar
4. salah

Latihan Ulangan Bab 5

A. Pilihan Ganda
1. b.
2. a.
3. c.
4. b.
5. d.
6. d.
7. a.
8. b.
9. c.
10. a.

B. Isian
1. simpul kursi
2. daun pisang
3. bubur kertas
4. menggulung-gulung kertas
5. bahan buatan
C. Essai
1. Ikatan adalah hubungan antara tali dan benda yang lain sedangkan simpul adalah hubungan
antara dua tali atau lebih
2. a. simpul anyam berguna untuk menyambung dua utas tali yang tidak sama besar dalam
keadaan kering
b. simpul anyam ganda berguna untuk menyambung dua utas tali yang tidak sama besar
dalam keadaan basah
c. simpul erat berguna untuk memendekkan tali tanpa pemotongan
3. bamboo, daun pandan, dan janur
4. ikat pinggang, tas, dan gantungan pot
5. rendam kertas bekas dalam air hingga menjadi lunak dan mudah hancur, selanjutnya kertas
diremas agar menjadi kertas bubur. Kertas siap digunakan menjadi bahan dasar dalam
membuat karya seni

HOTS

1. persamaan: sama-sama digunakan untuk mengikat satu jenis benda


perbedaan: pola simpul yang digunakan pada keduanya berbeda
2. a. seni rupa anyaman
b. gambar A merupakan seni anyaman murni sedangkan gambar B merupakan seni anyaman
terapan
3. dengan mencampurkan lem kertas di dalam bubur kertas sebelum dibentuk menjadi seni rupa
agar lebih mengeratkan saat kering nanti

AKM

1. (1) benar
(2) salah
(3) benar
(4) salah
2. daun pandan dipotong-potong sesuai dengan kebutuhan setelah dibersihkan
setelah direbus, daun pandan diangin-anginkan hingga kering selama kurang lebih 6 jam
3. b. keputihan

Latihan Ulangan Bab 6

A. Pilihan Ganda
1. b.
2. a.
3. c.
4. c.
5. b.
6. d.
7. d.
8. b.
9. d.
10. b.

B. Isian
1.

2. memperpanjang notasi
3. ceria dan menyenangkan
4. drum, simbal, dan tom-tom
5. penyajian musik tunggal

C. Essai
1. Berkibarlah Benderaku, Bintang Kecil, Bangun Pemudi Pemuda, Kebyar-Kebyar, dan Balonku
2. Punya nuansa musik yang melankolis dan cenderung sedih, jarak antar nadanya 1-1/2-1-1-
1/2-1-1, nuansa musik yang dihaasilkan sedih
3. Punya lima nada pokok, biasanya terdapat pada music tradisional, tangga nada dibagi dua,
yakni slendro dan pelog
4. Penyajian kelompok musk dengan menggunakan alat musik yang membutuhkan daya listrik
5. Sebagai sarana upacara adat, hiburan, pengiring gerak tari, sarana komunikasi, sarana
pengungkapan diri, dan sarana ekonomi

HOTS

1. karena musik yang disajikan tidak dapat dinikmati oleh pendengar dalam waktu lama,
mengakibatkan lagu tersebut dengan mudah dilupakan oleh pendengarnya
2. pada notasi angka, titik sama dengan nilai notasi di depannya sedangkan pada notasi balok, nilai
titik berguna untuk memperpanjang notasi.
contoh jawaban bervariasi
3. musik tradisional:
ciri: vokal dan alatnya ditularkan secara langsung atau dihafalkan atau tidak tertulis, turun
temurun diwariskan dari generasi ke generasi selanjutnya, lirik lagunya menggunakan Bahasa
daerah, dan irama serta melodi menunjukkan ciri khas kedaerahan
contoh: Gong Luang dari Bali, Keroncong dan Gambang Kromong dari Jakarta
musik popular:
ciri: melodi dan liriknya mudah dicerna, mudah dikombinasikan dengan musik lainnya, harmoni
yang tidak terlalu rumit, menggunakan inovasi teknologi penunjang, dan menyesuaikan dengan
trend yang ada di kalangan masyarakat
contoh: musik pop, EDM
4. karena alat musik perkusi dapat menyesuaikan dengan kondisi atau keadaan saat pementasan
5. mempelajari musik tradisional dari wilayah lain, tetap menjaga dan melestarikan musik-musik
tradisional dari berbagai macam daerah di Indonesia
AKM

1. a. ke-14
2. viola, flute, drum
3. (1) salah
(2) benar
(3) benar
(4) salah

Latihan Ulangan Bab 7

A. Pilihan Ganda
1. c.
2. a.
3. c.
4. a.
5. a.
6. a.
7. a.
8. d.
9. b.
10. d.

B. Isian
1. alternate
2. pola gerak berurutan
3. garis lurus
4. unsur tenaga, ruang, dan waktu
5. lantai garis lurus

C. Essai
1. pola lantai tari yang digunakan dalam tari berkelompok
2. membuat penari dapat berpindah atau bergerak secara terstruktur sehingga membuat
tarian menjadi lebih indah dan menarik
3. jawaban bervariasi
4. untuk memperjelas dan menata gerakan-gerakan penari, serta memperkuat dan
menonjolkan tokoh penari dalam pertunjukan
5. pola lantai garis lurus dan lantai garis lengkung

HOTS

1. persamaan: kedua gambar meruapakan jenis tari tradisional


perbedaan: pola lantai yang digunakan
2. bisa, karena mereka bergerak sesuai dengan irama dan secara berkelompok dengan
menggunakan pola gerak yang sama
3. a. punya
b. kelebihan: semua penari dapat terlihat dengan jelas dari sisi penonton
kekurangan: pola gerak menjadi monoton

AKM

1. a. benar
b. benar
c. benar
d. benar
2. c. gamelan
3. a. benar
b. benar
c. salah
d. salah
4. alat musik tiup dan alat musik pukul
tari piring terinspirasi dari gerakan silat dari Minangkabau yang bernama silek

Latihan Ulangan Bab 8

A. Pilihan Ganda
1. a.
2. c.
3. c.
4. c.
5. b.
6. c.
7. a.
8. d.
9. a.
10. b.

B. Isian
1. karakter
2. siapa saya?
3. sempit
4. teater transisi
5. Minangkabau, Sumatra Barat

C. Essai
1. cerita yang digunakan untuk pementasan seni peran
2. untuk memahami dan menguasai isi dari lakon yang akan dimainkan
3. tidak menggunakan naskah, lebih mengutamakan isi dan tujuan seni, pemain teater sering
melakukan interaksi dengan penonton, kisah yang ditampilkan berasal dari cerita turun-
temurun, biasanyanya dilakukan di luar ruangan, dan musik pengiringnya menggunakan alat
musik tradisional dari masing-masing wilayah
4. wayang wong, ketoprak, dan lenong
5. pementasan diiringi dengan musik gambang kromong, dialog yang digunakan adalah dialek
Betawi dan sering diselingi oleh lawakan dan adegan silat

HOTS

1. a. pergi ke kamar untuk mencari buku yang sedang dicarinya


b. bertanya dengan nada pelan dan lembut
2. persamaan: sama-sama pentas seni tradisional dari Indonesia
perbedaan: berasal dari daerah-daerah yang berbeda

AKM

1. c. remo
2. menjadi media kritik terhadap penguasa
menjadi sarana hiburan bagi masyarakat
3. (1) salah
(2) salah
(3) benar
(4) benar
4.

5. Dilakukan tanpa membaca naskah sehingga para pemain ludruk harus berimprovisasi agar
masyarakat dapat menyimak pesan yang disampaikan

Latihan Ulangan Akhir Tahun

A. Pilihan Ganda
1. c. 11. d. 21. c.
2. a. 12. a. 22. c.
3. b. 13. a. 23. b.
4. c. 14. c. 24. d.
5. d. 15. b. 25. b.
6. d. 16. a.
7. c. 17. c.
8. a. 18. a.
9. b. 19. c.
10. d. 20. d.

B. Isian
1. geometris
2. topeng dan kostum badan sesuai dengan tema tari
3. melalui ekspresi dan pose statis
4. menyambung dua tongkat secara lurus
5. 3 ketukan

C. Essai
1. (1) titik: unsur seni rupa terkecil
(2) garis: unsur yang tersusun dari titik yang berderet
(3) bidang: unsur yang terbentuk dari gabungan garis
(4) bentuk: unsur yang terbentuk 3 dimensi
(5) ruang: unsur yang punya dua sifat yaitu semu dan nyata
2. teknik yang membentuk suara menjadi bergetar dan bergelombang. Tujuan dari berlatih
vibrasi adalah mampu berekspresi ketika bernyanyi. Vibrasi yang benar akan menghasilkan
suara yang merdu dan indah
3. Tari primitif: seni gerak tubuh yang berkembang pada masa prasejarah atau upacara adat
suku-suku di wilayah pedalaman. Contohnya adalah tari hudoq dan tari tor-tor
Tari klasik: merupakan tari tradisional yang lahir dan berkembang di lingkungan keraton
atau pusat pemerintahan. Contohnya adalah tari piring dan tari kuda lumping
Tari Rakyat: tari yang berkembang di masyarakat local secara turun temurun. Contohnya
adalah tari gong dan tari lumense
4. Posisi badan sedikit membungkuk ke depan, kedua tangan di depan dan posisinya seperti
menarik dan membuat ekspresi yang sesuai saat menarik tambang
5. Seni rupa murni diproduksi hanya untuk tujuan estetika. Contohnya adalah lukisan dan
mosaik
Seni rupa terapan adalah karya seni yang diterapkan pada bentuk-bentuk fungsional.
Contohnhya adalah tas anyaman dan karpet dari anyaman

You might also like