You are on page 1of 12

Lampiran 4

51
52
53
54
55
56
57
58
59
60
61
3. Dalam penyelenggaraan pelayanan baik UKM maupun UKP harus
memerhatikan hak dan kewajiban pengguna
4. Setiap petugas puskesmas wajib memahami hak dan kewajiban pengguna
dan memberikan pelayanan dengan memperhatikan hak dan kewajiban
pengguna
5. Peraturan internal disusun berdasar kesepakatan bersama dan wajib dipatuhi
dalam berperilaku dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat
6. Peraturan internal disusun berdasar visi, misi, tata nilai, dan tujuan
puskesmas
Kontrak PihGak Ketiga:
1. Sebagian kegiatan puskesmas yang dikontrakkan kepada pihak ketiga harus
dituangkan dalam perjanjian kerjasama
2. Pihak ketiga harus dievaluasi paling lambat setahun sekali dan ditindak lanjuti
Pemeliharaan sarana dan peralatan:
1. Penanggung jawab pemeliharaan sarana dan penanggungjawab peralatan
wajib menyusun dan melaksanakan program kerja pemeliharaan.
2. Pemeliharaan kendaraan bermotor roda dua menjadi kewajiban dari
pemegang kendaraan.

62

You might also like