You are on page 1of 27

Laporan Observasi

Toko Lawson dan


Toko Pesaing
Program Store Trainee
Disusun Oleh :
Feby Shabilla Antoni
0523076644

Confidential - Do not duplicate or distribute without written permission | Lawson © 2022


OBSERVASI TOKO
LAWSON

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Lokasi Geografis
• Toko Lawson ini terletak di
Jalan Lapangan Ros
Selatan No.45, RT.4/RW.1,
Tebet Tim., Kec. Tebet. Kota
Jakarta Selatan, Dearah
Khusus Ibukota Jakarta
12820
• Terletak di daerah padat
lalu lintas yaitu di seberang
stasiun Tebet
• Jam Operasional Toko
Lawson Abdullah Safei 24
jam
• Memiliki 3 shift
Shift 1(07.00-14.00)
Shift 2(14.00-22.00)
Shift 3 (22.00-06.00)

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Struktur Organisasi Operation Lawson Abdullah Safei

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Kelayakan Bangunan dan Aset di dalamnya

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Produk Originall

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Produk Grocery

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Transaksi kasir

Transaksi kasir bisa dilakukan


secara :
1. Uang Cash atau Pembayaran
Tunai
2. Pembayaran melalui kartu
kredit
3. Pembayaran melalui Aplikasi
E-Trans
4. Pembayaran melalui member
alfa atau ponta

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Standar komunikasi

a. Menggunakan kata sapaan kepada pelanggan


Ex : “Halo kak, selamat pagi ada yang bisa dibantu ?” atau
“ada lagi kak tambahannya?”

b. Melakukan penawaran produk yang sedang promo


Ex : “Boleh kak air mineralnya lagi promo 5 ribu bisa dapet 2
kak” atau “mau tambahan odenya kak atau chicken karage
stick nya kak”

c. Mengucapkan kata terima kasih dan maaf


Ex : “terima kasih kak, silahkan datang kembali” atau “maaf
kak tunggu sebentar yaa”

d. Komunikasi sesama crew dan pejabat tokonya profesional,


dengan menggunakan kata bapak/ibu ke pejabat tokonya

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Standar salam/sapa

Diawali dengan satu orang crew ataupun pejabat


Diawali dengan satu orang crew ataupun
tokonya dengan mengatakan
pejabat tokonya dengan mengatakan
“selamat datang di lawson, silakahkan”
“selamat datang di lawson, silakahkan”
Dan diikuti oleh semua crew lainnya dengan
Dan diikuti oleh semua crew lainnya dengan
mengatakan
mengatakan
“silakan”
“silakan”

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB
PERSONAL TOKO LAWSON

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Kepala Toko (Chief Of Store)

 Mengawasi seluruh operasional toko dan memastikan kerja


seluruh staf di toko berjalan dengan baik.
 Pengelolaan Operasional Toko
 mencapai target penjualan, mengelola operasional toko,
memastikan kepatuhan terhadap kebijakan perusahaan,
meningkatkan pengalaman pelanggan, manajemen tim,
serta kolaborasi dengan tim manajemen lainnya

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Asisten Kepala Toko (Assistant Chief
Of Store)
 Mengkoordinir pemajangan (display) barang dagangan baik di rakrak
penjualan ataupun di area Gudang sesuai dengan ketentuanyang
berlaku
 Memastikan kerja sama promosi dengan supplier(blok shelving,sewa
gondola dsb) berjalan sesuai petunjuk yang ada
 Mengkoordinir dan Memastikan sarana promosi terpasang
sesuai petunjuk yang berlaku
 Menjaga dan merawat sarana promosi
 Menkoordinir penerimaan barang dari warehouse ataupun supplier
 Mengkoordinir return barang dari toko ke warehouse ataupunsupplier
 Memastikan segala administrasi berjalan dengan baik
 Mengganti Chief of store jika sedang off

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Crew Toko
Shift pagi (7.00-14.00) 1. Kebersihan pintu masuk
2. Kebersihan kaca jendela luar toko
3. Kebersihan lantai 1
4. Kebersihan lantai 2
5. Kebersihan toilet 1
6. Kebersihan toilet 2
7. Kebersihan eat-in-counter 1
8. Kebersihan eat-in-counter 2
9. Pemenuhan display produk reguler dari area stock 1
10. Pemenuhan display produk reguler dari area stock 2
11. Cek price TAG
Shift siang (14.00-22.00) 1. Kebersihan pintu masuk
2. Kebersihan lantai 1
3. Kebersihan lantai 2
Kerja sales area 4. Kebersihan toilet 1
5. Kebersihan toilet 2
6. Kebersihan eat-in-counter 1
7. Kebersihan eat-in-counter 2
8. Pemenuhan display produk reguler dari area stock 1
9. Pemenuhan display produk reguler dari area stock 2
Shift malam (22.00-06.00) 1. Pemenuhan display produk reguler dari area stock 1
2. Kebersihan lantai 1
3. Kebersihan lantai 2
4. Kebersihan eat-in-counter 1
5. Kebersihan eat-in-counter 2
6. Kebersihan toilet 1
7. Kebersihan toilet 2
8. Kebersihan mingguan
9. *Kebersihan depan toko dan tempat parkir
10. *Kebersihan keset toko
11. Mengosongkan sampah secara total

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Crew Toko
Shift pagi (7.00-14.00) 1. Cek musnah fried food dan oden (produk
ditarik H- i jam)
2. Cek suhu
3. Pembuatan FF (full display)
4. Menambah bahan oden
5. Penarikan produk sandwich exp. 11.00 WIB
(produk ditarik H- 1 jam)
6. Penarikan bento premium exp. 11.00 WIB
(produk ditarik H- 1 jam)
7. Penarikan onigiri exp. 11.00 WIB (produk
ditarik H- 1 jam)
Shift siang (14.00-22.00) 1. Cek musnah fried food dan oden (produk
ditarik H- 1 jam)
2. Pembuatan FF (full display)
3. Menambah bahan oden
4. Pengecekan cut fruit dan pisang
Kerja ff area 5. Penarikan pasta, dessert, bakery, salad,
shusi dan onigiri exp. 01.00 (khusus toko
non 24 jam)
6. Memindahkan coffee bean dari kanister
ke box/wadah khusu coffee (khusus toko
non 24 jam)
7. Cek suhu
Shift malam (22.00-06.00) 1. Cek musnah fried food dan oden (produk
ditarik H- 1 jam)
2. Cek suhu
3. Kebersihan perangkat lawson coffee & ice
cube
4. Kebersihan perangkat oden
5. Pembuatan oden
6. **Penarikan onigiri exp jam 01.00 (produk
ditarik H-1 jam)
7. **Penarikan pasta, dessert, bakery, salad
dan shusi
Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022
Crew Toko
Shift Pagi (7.00-14.00) 1. Clerek kasir
2. Menambah sup oden
3. Kebersihan counter &
kasir
4. SO harian ROKOK
Shift Siang (14.00-22.00)

Kerja Kasir Area

Shift Malam (22.00-06.00)

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


ISTILAH – ISTILAH TOKO

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Istilah Pengertian
Planogram Sebuah diagram yang menunjukkan dimana
dan bagaimana peletakkan item-item yang
dimiliki pada rak-rak secara spesifik.

Display Aktivitas menata barang atau memajang


produk di rak area sales sesuai ketentuan
planogram dan gudan sesuai aturan groping.

LPB Laporan penerimaan barang

PB Permintaan barang

BKL Barang kirim langsung

Retur & receipt Pengembalian barang dan peneriman


barang
BR Barang rusak

BKE Barang kadarluarsa

BTA Barang kurang

NRB Nota retur barang

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


Istilah Pengertian
Map do it Ceklis pekerjaan karyawan
Label Price Harga barang
STD Struk transaksi per hari
APC Average purchase customer
SPD Sales per day
Net Sales Total sales dalam masa periode
tertentu
LAWSON Coffe Produk RTD dari Lawson
Aplikasi E-Trans Transaksi e-wallet (Pulsa, PLN, dll)
Aplikasi Pos Aplikasi untuk pembayaran kasir
SO Stock Opname
OOS Out Off Stock ( barang kosong)

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


OBSERVASI TOKO
PESAING

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


INDOMARET

 Kondisi toko bersih hanya saja terdapat


sisa kardus barang yang terletak di saat
pintu mau masuk
 Penempatan barang disusun
berdasarkan kebutuhan konsumen
 Produk makanan dan minuman
memiliki harga yang sesuai dengan
standar masyarakat indonesia
 Service atau pelayanan dari crew
kurang ramah

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


FAMILY MART

 Tempat makan dan minum konsumen


terpisah dari toko dan kurangnya self
service yang mengakibatkan tempatnya
kotor
 Produk fast food yang dijual seperti oden,
toppoki, rabokki, dan lain-lain memiliki
harga yang murah, hanya saja memiliki
cita rasa yang kurang
 Untuk kondisi toko nyaman dan
kebersihan toko baik
 Pelayanan crew saat transaksi kasir baik

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


ALFA EXPRESS

 Kondisi toko bersih dan nyaman


 Pelayanan dari crew sangat baik
 Produk yang di jual seperti Coffe, Roti, dan
lain-lain memiliki harga yang standar

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


ROTIO

 Kondisi tokonya baik dan


bersih
 Pelayanan nya ramah
 Harga produk yang dijual
standar dan ada harga
promo

Department Title All Rights Reserved. Lawson © 2022


LAMPIRAN ABSEN OBSERVASI

Tanggal 25 Juli 2023


Tanggal 26 Juli 2023
Confidential - Do not duplicate or distribute without written permission | Lawson © 2022

You might also like