You are on page 1of 6

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN DANA MODAL USAHA


PERKUMPULAN KELOMPOK “WASIS WIGUNA”
JAMBANGAN BAWANG BATANG
TAHUN 2023

Alamat : RT. 004 RW. 001 Desa Jambangan Kecamatan Bawang


Kabupaten Batang KP. 51274 Telp. 085876149577 email :
wasiswiguna1934@gmail.com

Proposal diajukan oleh Kelompok Usaha Bersama (KUB) Wasis Wiguna yang bergerak di
bidang Jasa Percetakan guna menambah Modal untuk melengkapi Alat dan Mesin gunan
mendukung keberlangsungan Kelompok Usaha (KUB) Wassis Wiguna agar menurunkan
angka pengangguran di Indonesia
PERKUMPULAN KELOMPOK
“WASIS WIGUNA” DUKUH JAMBANGAN DESA JAMBANGAN
KECAMATAN BAWANG KABUPATEN BATANG
Alamat : Desa Jambangan Kecamatan Bawang Kabupaten Batang KP. 51274 Telp 085876149577
No       : 02/KUB-WG/VII/ 2023
Lamp   :1 Gabung
Hal      : Permohonan Bantuan Dana Modal Usaha

Kepada Yth.  Pj. Bupati Batang


                        Di-
                               Batang

Assalamu’alaikumWr.Wb
Salam sejahtera kami sampaikan semoga kita selalu dalam lindungan serta mendapat
rahmat dari Allah  SWT.
Selanjutnya bersama ini kami sampaikan dari Kelompok Usaha Bersama (KUB)
“WASIS WIGUNA” yang berdomisili di Desa Jambangan Kecamatan Bawang Kabupaten
Batang bermaksud mengajukan permohonan bantuan modal untuk pengembangan usaha
kami dengan harapan dapat meningkatkan kesejahteraan seluruh anggota kami khususnya
yang sebagian besar adalah usia produktif/muda dan dapat mengurangi pengangguran
masyarakat sekitar pada umumnya.
Adapun usaha yang kami kelola adalah Jasa Pengetikan dan Percetakan dan anggaran
yang kami ajukan sebesar Rp.40.000.000,- (empat puluh  juta rupiah) yang kami tuangkan
dalam proposal.
Demikianlan usulan ini kami sampaikan, atas perhatiannya dan bantuannya kami
ucapakan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Perkumpulan Kelompok
“WASIS WIGUNA”
Ketua Sekertaris

MUKHAMMAD FAQIH PUTRI MASKANA

Mengetahui,
Plt. Camat Bawang Kepala Desa Jambangan

UPIK NUR KEMALA, S.H. UNTUNG


Pembina
NIP. 19680806 199003 2 007
Tembusan Kepada Yang Terhormat
1. Kepala Bapelitbang Kabupaten Batang
2. Kepala BPKPAD Kabupaten Batang
3. Bagian Kesra Kabupaten Batang
4. Sekertariat DPRD Kabupaten Batang
5. Plt. Camat Bawang
6. Arsip
PROPOSAL PENGAJUAN BANTUAN MODAL USAHA

A.   PENDAHULUAN
Setelah reformasi oleh berbagai elemen masyarakat pada tahun 1998 banyak
pekerjaan rumah yang harus diselesaikan. Berbagai persoalan seperti supremasi hukum,
KKN, dan terlebih lagi masalah – masalah yang berkaitan dengan hajat hidup orang banyak
masih jauh dari harapan.
Pada tahun ini krisis global juga mengharuskan pemerintah bersama – sama dengan
rakyat harus bekerja keras untuk bisa bertahan dari ancaman krisis yang setiap saat dapat
menghancurkan pondasi bangsa telah dibangun sejak puluhan tahun yang lalu.
Dengan demikian kita harus merekonstruksi cara pandang dan mengevaluasi secara
utuh, berbagai aktivitas negara dan bangsa dalam rangka untuk menata kembali kehidupan
yang lebih baik dan sejahtera. Krisis global memaksa bangsa Indonesia untuk lebih cermat
dalam  setiap tindakan dan mampu melihat peluang – peluang usaha yang mandiri dan tidak
bergantung pada orang lain ataupun bangsa lain.
Otonomi yang selalu dicanangkan oleh pemerintah juga merupakan peluang yang
cukup besar bagi daerah – daerah yang mempunyai sumber daya alam yang bagus, namun
menjadi sesuatu yang menakutkan bagi daerah – daerah yang kurang bagus sumber daya
alamnya apalagi daerah terpencil. Dan inilah seharusnya yang dilakukan oleh pemerintah
bersama – sama masyarakat untuk bekerjasama membangun masyarakat sejahtera.

B. MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun maksud dan tujuan dari proposal ini adalah :
1. Mengembangkan kelompok usaha bersama WASIS WIGUNA yang bergerak dalam
bidang jasa pengetikan dan percetakan.
2. Melakukan pemberdayaan terhadap generasi muda usia produktif di lingkungan sekitar
untuk dapat bekerja.
3. Menghidupkan kembali ekonomi kerakyatan sebagai soko guru perekonomian bangsa.
4. menyukseskan program – progam yang direncanakan pemerintah yang berkaitan dengan
ekonomi

C.   PERMASALAHAN
1. Keterbatasan modal yang di miliki dalam usaha-usaha dan kami mengharapkan
kepedulian semua pihak yang berkaitan dalam masalah ini.
2. Jumlah penduduk semakin  meningkat dengan tidak ada ketersediaan lapangan kerja.
D.      KEBUTUHAN DANA
Adapun usaha yang kami kelola adalah Jasa Pengetikan dan Percetakan dan anggaran
yang kami ajukan sebesar Rp.40.000.000,- (empat puluh  juta rupiah) yang kami tuangkan
dalam proposal.

E.       LOKASI DAN JENIS USAHA


a.       Lokasi              : Desa Jambangan Kecamatan Bawang Batang
b.      Jenis Usaha : Mengembangkan kelompok usaha bersama (KUB)” WASIS
WIGUNA” yang bergerak dalam bidang jasa pengetikan dan percetakan.

F.       PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat dengan maksud ada pihak – pihak ( pemerintah maupun
swasta ) yang peduli dengan berbagai persoalan yang dihadapi oleh Kelompok Usaha
Bersama (KUB) “WASIS WIGUNA”, atas perhatian dan bantuannya kami ucapkan terima
kasih.

                                                                                                        Jambangan, 2 Juli 2023


Kelompok Usaha Bersama (KUB)
“WASIS WIGUNA”
Ketua Sekertaris

MUKHAMMAD FAQIH PUTRI MASKANA


KELOMPOK USAHA BERSAMA
(KUB) “WASIS WIGUNA” DESA JAMBANGAN
KECAMATAN BAWANG KABUPATEN BATANG
Alamat : Desa Jambangan Kecamatan Bawang Kabupaten Batang KP. 51274 Telp 085876149577

Lampiran: 1
PROFIL KELOMPOK USAHA BERSAMA (KUB) “ HEF PRINRING ”
a.       Lokasi  :  Jambangan Desa Jambangan Kecamatan Bawang Batang
b.      Jenis Usaha : Mengembangkan kelompok usaha bersama(KUB)” WASIS
WIGUNA” yang bergerak dalam bidang jasa pengetikan dan percetakan.

No Nama KedudukanDalamKelompok Usaha


1 Mukhammad Faqih Ketua
2 Putri Maskana Sekertaris
3 Misbahul Fuad Bendahara
4 Nur Salam Anggota
5 Harish Ma’ashum Anggota
6 Supriyadi Anggota

Jambangan, 2 Juli 2023


          
Kelompok Usaha Bersama (KUB)
“WASIS WIGUNA”
Ketua Sekertaris

MUKHAMMAD FAQIH PUTRI MASKANA


Lampiran: 2
RINCIAN PENGGUNAAN DANA BANTUAN
Harga
No Uraian Jumlah Total Biaya
 Satuan
Set Komputer Core i5 +
1 2 Unit Rp 3.800.000,00 Rp 7.600.000,00
LCD ( Scond )
2 Stavolt 1000 Wt 2 Unit Rp 600.000,00 Rp 1.200.000,00
3 Printer Epson L3210 2 Unit Rp 2.500.000,00 Rp 5.000.000,00
4 Printer Epson L1800 1 Unit Rp 9.500.000,00 Rp 9.500.000,00
6 Mesin Cutting Merk Jinka 1 Unit Rp 8.500.000,00 Rp 8.500.000,00
Mesin Heat Press Sablon
7 Kaos 38x38 HIGH 1 Unit Rp 1.950.000,00 Rp 1.950.000,00
PRESSURE
 8 Mesin Stempel Flash 1 Unit Rp 1.750.000,00 Rp 1.750.000,00
Printer Canon Laserjet
 9 1 Unit Rp 1.900.000,00 Rp 1.900.000,00
imageCLASS LBP6030
 1 Mesin Laminating A3
1 Unit Rp 750.000,00 Rp 750.000,00
0 330mm
 1 Mesin Pemotong Kertas 1
1 Unit Rp 1.850.000,00 Rp 1.850.000,00
1 rim A3
TOTAL Rp 40.000.000,00

Jambangan, 2 Juli 2023

Kelompok Usaha Bersama (KUB)


“WASIS WIGUNA”
Ketua Sekertaris

MUKHAMMAD FAQIH PUTRI MASKANA

You might also like