You are on page 1of 1

SPO KUALITAS DAN KEAMANAN DARAH

No. Dokumen No. Revisi Halaman


440/ 1/2
RUMAH SAKIT /PAP/RSUD/2022
UMUM DAERAH
DOMPU
Ditetapkan,
Direktur RSUD Dompu

STANDAR Tanggal Terbit:


PROSEDUR 1 Juli 2022
OPERASIONAL
dr. H. Dias Indarko, MPPM
NIP. 19650809 199603 1 003
PENGERTIAN Kualitas keamanan darah adalah untuk mengetahui
kualitas dan keamanan darah, sebelum diberikan ke
pasien.

TUJUAN - Meningkatkan pasien sefty

KEBIJAKAN 1. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 7


Tahun 2011 tentang pelayanan darah

2. Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum


Daerah Dompu, tentang Pelayanan dan Asuhan
Pasien Nomor : 440/ /RSUD/2022

PROSEDUR 1. Lakukan pengamatan secara makroskopis, pada


saat pengambilan darah atau komponen darah dari
tempat penyimpanan untuk tes uji cocok serasi
dengan sampel darah pasien.
a. Identitas dalam label darah (no kantong, tanggal
pengambilan, tanggal pembuatan komponen,
tanggal kadaluarsa dan petugas) harus lengkap
dan
jelas terbaca)
b. Kondisi kantong darah. Apakah ada kebocoran
atau tidak
c. Pengamatan terhadap adanya hemolisis
d. Volume darah
2. Catat semua hasil pengamatan dari langkah diatas
pada lembar ke keamanan darah dan harus dicek
oleh orang kedua.
3. Lakukan tes serologi golongan darah dan tes uji
cocok serasi sebelum darah dapat ditransfusikan
kepada pasien. Pelaksanaan ini harus sesuai
dengan prosedur tetap serologi golongan darah dan
4. Simpan darah atau komponen darah yang sudah di
tes serologi golongan darah dan uji cocok serasi
khusus ditempat penyimpanan darah yang sudah
dicross.
5. Lakukan pengamatan dan pengecekan kemabli
pada saat proses pengiriman ke pasien, meliputi :

You might also like