You are on page 1of 3

1

 Sir Robert Stephenson Smith Baden Powell of Gilwell sering di panggil dengan  Sebutkan macam simpul ! (Simpul ujung tali, simpul mati, simpul anyam,
nama (boden powell) simpul anyam berganda, simpul kembar, simpul erat, simpul kursi, simpul
 Kapan boden powell dilahirkan (22 februari 1857 ) laso)
 Dimakah boden powel dilahirkan (London inggris )  Sebutkan 3 macam ikatan ! (Ikatan palang, ikatan silang, ikatan canggah,
 Apa nama kepanduan saat masa hindia belanda (NIPV) ikatan kaki tiga, ikatan pangkal, ikatan jangkar, ikatan tiang, ikatan
 Organisasi apa yang menjadi latar belakang gerakan pramuka (boedi oetomo ) tambat)
 Kapan boedi oetomo didirikan (20 mei 1908 )  Apa perbedaan simpul dengan ikatan? (Perbedaannya terletak pada
 Kapan peristiwa sumpah pemuda ( 28 oktober 1928 ) hubungan talinya. Jika simpul merupakan hubungan antara tali dengan
 Siapakah yang mencetuskan nama pandu atau kepanduan ( KH.agus salim) tali. Sedangkan ikatan merupakan hubungan antara tali dengan benda
 Kepres no berapakah tentang gerakan pramuka ( no 238) lainnya)
 TKK mempunyai 3 tingkatan ( purwa,madya,utama)  Siapa penemu Morse? (Samuel Morse)
 Pertemuan atau pesta untuk pramuka Penggalang disebut (jambore)  Sebutkan alat-alat yang dapat kita pergunakan untuk menyampaikan morse !
 Tanggal berapa pramuka disahkan (20 mei 1961) (Peluit, radio, telegrap, asap, lampu )
 kode kehormatan gerakan pramuka adalah (try satia dan dasa dharma)  Sebutkan morse yang hanya terdiri dari titik saja ! (E, I, S, H)
 world organization of scout movement disingkat (wosm)  Sebutkan morse yang hanya terdiri dari strip saja ! (T, M, O, K,)
 saka yang bergerak dalam bidang kesehatan ( bakti husada )  Berapa ukuran bendera semaphore? (45x45 cm)
 saka yang bergerak dalam bidang keluarga berencana ( kencana )  Berapa ukuran panjang tongkat bendera semaphore? (50 cm)
 saka yang bergerak dalam bidang kehutanan ( wanabakti )  suatu perintah yang diberikan oleh seseorang Pemimpin kepada yang dipimpin
untuk dilaksanakannya pada waktunya secara serentak atau berturut-turut
 saka yang bergerak dalam bidang kepolisian ( bhayangkara )
dimaksud dengan? (Aba-aba)
 saka yang bergerak dalam bidang pertanian ( taruna bumi )
 Sebutkan macam-macam Aba-aba dalam baris-berbaris ! (Aba-aba Petunjuk,
 siapa penemu lambanag tunas kelapa ( sunarjo atmodipuro )
Peringatan, Pelaksanaan)
 siapakah pencipta lagu hyme pramuka ( husein mutahar )
 Dalam Aba-aba “Kepada Pemimpin Upacara – Hormat – Gerak”, manakah yang
 pada tanggal berapakah ki hajar dewantara lahir ( 2 mei 1889 ) dimaksud dengan aba-aba peringatan ? (Hormat)
 kapan ki hajar dewantara meninggal ( 28 april 1959 )  Dalam aba-aba “Untuk amanat – Istirahat di tempat – Gerak”, manakah yang
 sebutkan tanda pengenal dalam gerakan pramuka dimaksud dengan aba-aba petunjuk? (Untuk amanat)
( jabatan,kecakapan,kehormatan )  Dalam aba-aba “Lencang kanan – Gerak”, manakah yang dimaksud dengan aba-
 ada berpakah aba-aba perintah dalam LKBB ada (3 perintah) aba pelaksanaan? (Gerak)
 berapakah ukuran bendera semaphore ( 45 X 45 cm )  Sebutkan macam-macam aba-aba pelaksanaan ! (Gerak, Jalan, Mulai)
 Gambar tokoh pahlawan yang ada di uang pecahan 1000 adalah (kapiten  Apa bentuk upacara Siaga ? (Melingkar)
patimura)  Apa Bentuk Upacara Penggalang? (Angkare)
 Ibu kota provinsi sumatra barat (padang)  Sebutkan 4 arah mata angin dengan bahasa inggris! (N=North (Utara), E=East
 Presiden Indonesia yang pertama kali dipilih memalui pemilihan langsung (Timur), W=West (Barat), S=South (Selatan))
(Suharto)  Sebutkan jenjang tingkatan dalam Pramuka ! (Siaga, Penggalang, Penegak,
 Apa lambang Gerakan Pramuka kita? (bayangan/siluet tunas kelapa) Pandega)
 Siapa penemu lambang Gerakan Pramuka? (Soenardjo Atmodipuro)  Apa warna dasar dari masing-masing tingkatan dalam Pramuka ? (Siaga=Hijau,
 Sejak tanggal berapakah lambang Gerakan Pramuka digunakan? (14 Agustus Penggalang=Merah, Penegak=Kuning, Pandega=Cokelat)
1961)  Berapa umur Pramuka Siaga ? (7-10 tahun)
 Setiap tanggal berapakah HUT Pramuka diperingati? (Setiap tanggal 14  Berapa umur Pramuka Penggalang? (11-15 tahun)
Agustus)  Berapa umur Pramuka Penegak ? (16-20 tahun)
 Berapa umur Pramuka Pandega ? (20-25 tahun)
2

 Pertemuan Pramuka Siaga ? (Pesta Siaga) berwarna dasar merah. Sisi panjang kaki-kaki huruf V itu lurus di dalam kedua
 Pertemuan Pramuka Penggalang ! (Jambore Penggalang, Lomba Tingkat kaki huruf V itu terdapat gambar (Manggar)
(LT))  Pembina Penggalang sekurang-kurangnya berusia (25 tahun)
 Pertemuan Pramuka Penegak (Raimuna)  Pembantu Pembina Penggalang sekurang-kurangnya berusia (23 tahun)
 Apa nama satuan terkecil dalam Pramuka Siaga ? (Barung)  Keberanian, dinamika, wanita, surya (matahari), kasih saying adalah arti dari
 Kumpulan dari beberapa Barung di sebut apa? (Perindukan) warna (Merah)
 Apa nama satuan terkecil dalam Pramuka Penggalang? (Regu)  Arti kata praja pada kalimat praja muda karana adalah (Pemuda)
 Kumpulan dari beberapa regu disebut apa? (Pasukan)
 Sebutkan tingkatan dalam Siaga ! (Mula, Bantu, Tata)
 Sebutkan tingkatan dalam Penggalang (Ramu, rakit, terap)
 Sebutkan tingkatan dalam penegak (Bantara, Laksana)  Mengapa di sekolah harus ada kegiatan pramuka? (Karena lewat gerakan ini
 Syarat kecakapan khusus bagi penggalang terbagi menjadi berapa (Tiga) diharapkan anak muda bisa lebih mandiri dan bertanggung jawab)
 Simpul untuk menyambung seuatas tali yang sama besar (Simpul ayam
berganda)  Benarkah pramuka asalnya dari Inggris? (Gerakan pramuka atau scouting
 Siapakah bapak Pramuka Indonesia (Sri Sultan Hamengkubowono 9) awalnya memang dikembangkan oleh seorang letnan asal Inggris, Lord Baden
 Apakah 10 atau 15 Jumlah minimal TKK yang harus dimiliki oleh anggota Pawell. Di mana gerakan tersebut ditujukan untuk membina kaum muda di
pramuka penggalang garuda (10 TKK) Inggris yang sering terlibat dalam kekerasan dan tindak kejahatan. Baden Pawell
menerapkan scouting  kepada 21 orang pemuda dengan cara berkemah di pulau
 Panjang tongkat penggalang berukuran (160 Cm)
Brownsea selama 8 hari pada tahun 1907. Pengalaman keberhasilannya ditulis
 Pada lambang pramuka garuda terdapat pita yang bertuliskan (Setia Siap sedia)
dalam buku yang berjudul Scouting for Boy dan melalui buku itulah kepanduan
 Setiap anggota pramuka harus mempunyai satu kata, hati dan satu sikap atau pramuka berkembang termasuk di Indonesia).
mempertahahkan tanah airnya dan menjujung tinggi derajat bangsanya sesuai
dengan darma yang ke berapa (Tiga)
 Siapa yang membawa pramuka ke Indonesia? (Organisasi kepaduan atau
 Yang memimpin upacara pembukaan dan penutupan latihan penggalang
pramuka memang dibentuk di Inggris, tapi Belanda lah yang justru
(Pratama)
memperkenalkannya ke Indonesia. Sebelum Pramuka terbentuk, organisasi
 Pencipta lagu Syukur (H. Muntahar) kepaduan pertama yang ada di Indonesia adalah Javasche Padvinderij
 Motto Gerakan Pramuka adalah (SATYAKU KUDARMAKAN DARMAKU Organisatie (JPO). Sampai akhirnya pada 14 Agustus 1961, Pramuka (Praja
KUBAKTIKAN) Muda) resmi dibentuk dan di hari itu juga Pramuka diperkenalkan kepada
 Kode Kehormatan Pramuka yang terdiri atas Janji yang disebut (Satya) masyarakat seluruh Indonesia)
 Ketentuan Moral yang disebut (Darma)
 alat bantu untuk menentukan arah mata angin adalah (Kompas)  Katanya jumlah tepukan pramuka itu 13, kenapa bisa 13? (Menurut
 Berapa derajat ketika jarum kompas menunjuk arah timur (90 derajat) sejarahnya, angka tersebut melambangkan jumlah dasa dharma pramuka yang
 Peta yang menggambarkan keadaan perjalanan yang telah dilakukan dari suatu berjumlah 10 dan tri satya yang jumlahnya 3)
tempat ke tempat lainnya disebut peta (Pita)
 Peta yang menggambarkan keadaan suatu daerah dengan sudut pandang tertentu  Kenapa lambang pramuka itu tunas kelapa? (karena semua bagian kelapa
(Panorama) sangat bermanfaat. Mulai dari daun, buah, batang, pohon sampai akar kelapa)
 Peta yang menggambarkan keadaan atau kondisi suatu lapangan dan daerah
sekitarnya dalam skala yang lebih kecil disebut (Lapangan)  Kenapa seragam pramuka warnanya cokelat? (Seragam pramuka terdiri dari
 TKU untuk Pramuka Penggalang berbentuk huruf V, dengan sisi pendek 1,3 cm dua warna, cokelat muda untuk atasannya dan cokelat tua untuk bawahannya.
dan sisi panjang kaki 4,5 cm, dan kedua kaki itu membentuk sudut 120 derajat, Kenapa cokelat? Karena filosofinya, kedua warna tersebut melambangkan air
3

yang mengalir serta tanah yang dipijak oleh manusia. Dasinya yang berwarna
merah putih, sudah pasti melambangkan warna bendera Indonesia)

 Kenapa sapaan dalam pramuka itu selalu kakak dan adik? (Alasannya
adalah untuk menimbulkan stigma kalau semua anggota pramuka itu berjiwa
muda)

You might also like