You are on page 1of 14

PEMBAHASAN SOAL ASLI

SIMAK UI 2021
Matematika Dasar
Halaman 1 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

3
1. Jika cos θ + sin θ = , maka (2 sin θ − 1)(2 cos θ − 1) = ...
2
5
(a)
8
2
(b) −
3
1
(c)
4
3
(d) −
2
1
(e)
2
Pembahasan:
Perhatikan bahwa

(cos θ + sin θ)2 = cos2 θ + 2 sin θ cos θ + sin2 θ


9
= 1 + 2 sin θ cos θ
4
5
2 sin θ cos θ =
4

sehingga

(2 sin θ − 1)(2 cos θ − 1) = 4 sin θ cos θ − 2(sin θ + 2 cos θ) + 1


5 3
=2· −2 +1
4 2
1
=
2

2. Nilai a agar sistem persamaan di bawah ini tidak memiliki solusi adalah ....

x1 + 2x2 + x3 = 2
2x1 − 2x2 + 3x3 = 1
x1 + 2x2 + (a2 − 3)x3 = a

(a) 0
(b) −2
(c) 1
(d) 2
(e) −1

Pembahasan:
Perhatikan bahwa persamaan ketiga dikurangi persamaan pertama menjadi bentuk berikut

(a2 − 4)x3 = (a − 2)(a + 2)x3 = a − 2

Supaya tidak memiliki solusi, maka ruas kiri harus bernilai 0 dan ruas kanan tak nol. Jika
a − 2 = 0 jelas kedua ruas bernilai 0. Jika a + 2 = 0 atau a = −2, maka ruas kiri bernilai 0
sedangkan ruas kanan bernilai −4. Jadi a haruslah −2.
Halaman 2 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

3. Rusuk sebuah kubus bertambah panjang 4 cm/s. Berapakah perubahan volume kubus ketika
panjang rusuknya 3 cm?

(a) 16 cm3 /s
(b) 72 cm3 /s
(c) 108 cm3 /s
(d) 9 cm3 /s
(e) 36 cm3 /s

Pembahasan:
Ingat bahwa volume kubus adalah V = r3 . Jika rusuknya bertambah terhadap waktu,
maka perubahan volumenya dapat dinyatakan sebagai turunan pertama dari fungsi volume
terhadap waktu. Dengan aturan rantai dapat diperoleh

dV d
= r3
dt dt
dr
= 3r2 ·
dt

dr
Pada soal diketahui rusuknya bertambah panjang 4 cm/s sehingga = 4, maka perubahan
dt
volume kubus ketika panjang rusuknya 3 cm adalah

dV
= 3(3)2 (4) = 108 cm3 /s
dt r=3

(3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)


4. Nilai dari
(316 − 1)
5
(a)
6
1
(b) −
4
1
(c)
4
6
(d)
12
5
(e) −
6
Pembahasan:
Ingat bahwa a2 − b2 = (a − b)(a + b).
Menggunakan fakta tersebut dapat kita peroleh

(3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1) (3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)


=
(316 − 1) (38 − 1)(38 + 1)
Halaman 3 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

(3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1) (3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)


16
=
(3 − 1) (34 − 1)(34 + 1)(38 + 1)
(3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)
= 2
(3 − 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)
(3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)
=
(3 − 1)(3 + 1)(32 + 1)(34 + 1)(38 + 1)
1
=
2

5. Jika x, y, (x + y), (xy) adalah bilangan positif yang merupakan 4 suku berurutan suatu deret
geometrik, nilai x = ....

2+ 5
(a)
3

5− 2
(b)
3

3+ 5
(c)
2

2− 5
(d)
3

3− 5
(e)
2
Pembahasan:
Misalkan x = a, maka y = ar, x + y = ar2 , dan xy = ar3
Dengan persamaan x + y = ar2 , dapat diperoleh

a + ar = ar2
a(r2 − r − 1) = 0

1± 5
r=
2

1+ 5
Karena x, y positif, maka haruslah r = .
2
Selanjutnya dari persamaan x = a dan y = ar, diperoleh xy = ar2 sehingga

ar2 = ar3
a = r2
√ !2 √
1+ 5 3+ 5
a= =
2 2

6. Pusat dan luas dari irisan kerucut yang persamaannya x2 + y 2 + 12x + 2y + 36 = 0 adalah ....

(a) pusat (−6, −1) dan luas = π


(b) pusat (−6, 1) dan luas = 4π
(c) pusat (6, −1) dan luas = 9π
(d) pusat (−6, −1) dan luas = 4π
(e) pusat (−6, −1) dan luas = 9π
Halaman 4 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

Pembahasan:
Tinjau bahwa persamaan tersebut dapat dinyatakan dengan bentuk

(x − a)2 + (y − b)2 = r2

yang merupakan persamaan lingkaran dengan pusat (a, b) dan jari-jari r sehingga luasnya
L = πr2 .
Perhatikan bahwa

(x2 + 12x) + (y 2 + 2y) + 36 = 0


((x + 6)2 − 36) + ((y + 1)2 − 1) + 36 = 0
(x + 6)2 + (y + 1)2 = 1

Dapat diperoleh pusatnya adalah (−6, −1) dan luasnya adalah L = π

7. Pusat dan luas dari irisan kerucut yang persamaannya x2 + y 2 − 4x + 6y − 23 = 0 adalah ....

(a) pusat (−2, 3) dan luas = 25π


(b) pusat (2, −3) dan luas = 36π
(c) pusat (−2, 3) dan luas = 36π
(d) pusat (−2, 3) dan luas = 16π
(e) pusat (−2, 3) dan luas = 9π

Pembahasan:
Tinjau bahwa persamaan tersebut dapat dinyatakan dengan bentuk

(x − a)2 + (y − b)2 = r2

yang merupakan persamaan lingkaran dengan pusat (a, b) dan jari-jari r sehingga luasnya
L = πr2 .
Perhatikan bahwa

(x2 − 4x) + (y 2 + 6y) − 23 = 0


((x − 2)2 − 4) + ((y + 3)2 − 9) − 23 = 0
(x − 2)2 + (y + 3)2 = 36

Dapat diperoleh pusatnya adalah (2, −3) dan luasnya adalah L = 36π

8. Jika f (x) = 3x − 2, maka f −1 (x) dan daerah asal alaminya ....

(a) f −1 (x) = 13 (x2 + 2), −∞ ≤ x ≤ ∞


(b) f −1 (x) = 13 (x2 + 2), x < 0
(c) f −1 (x) = 13 (x2 + 2), x ≤ 0
(d) f −1 (x) = 13 (x2 + 2), x ≥ 0
(e) f −1 (x) = 14 (x2 + 2), −∞ ≤ x ≤ ∞
Halaman 5 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

Pembahasan:

Untuk mencari inversnya, misalkan y = 3x − 2 sehingga dapat diperoleh bahwa

1 2
x= (y + 2)
3

1 2
Jadi f −1 (x) = (x + 2).
3
Untuk mencari daerah asalnya, ingat bahwa daerah asal fungsi invers merupakan range dari

fungsinya. Jelas bahwa f (x) = 3x − 2 ≥ 0 sehingga daerah asal dari f −1 (x) adalah x ≥ 0.

a
√ √
9. Nilai y yang memenuhi log( 3 x) × x log b = y a log b

(a) −3
(b) 6
(c) −6
(d) 3
(e) 4

Pembahasan:
Ingat sifat-sifat logaritma berikut
am n a
i) log bn = log b
m
ii) a log b × b log c = a log c

Dengan sifat-sifat tersebut, dapat diperoleh



a
√ √
log( 3 x) × x log b = y a log b
1 1
1
a2
log(x 3 ) × x 2 log b = y a log b
2a
log x × 2 x log b = y a log b
3
4a
log x × x log b = y a log b
3
4a
log b = y a log b
3

4
Jadi y =
3
r
x
log 81
q p
10. Jika diberikan 1 + 3 log b + 1 + 3 log b + 1 + 3 log b + ... = 2, nilai dari x log b

(a) −3
(b) 3
(c) 4
(d) −4
(e) −6
Halaman 6 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

Pembahasan:
Perhatikan bahwa
r q p
1 + 3 log b + 1 + 3 log b + 1 + 3 log b + ... = 2
p
1 + 3 log b + 2 = 2
3 + 3 log b = 4
3
log b = 1

Ingat jika a log b = c, maka ac = b sehingga dapat diperoleh b = 31 = 3


a
log b c
Ingat pula bahwa a = log b sehingga
log c
x
log 81
x log b
= b log 81 = 3 log 34 = 4


a b c g h i


11. Jika d e f = −2, maka −d −e −f

g h i a b c

(a) −2
(b) 4
(c) −4
(d) 2
(e) −5

Pembahasan:

a b a b c
c

 
d e f , maka d e f = det(A).
Misalkan A =  

g h i g h i
 
g h i
 
Misalkan pula B = 
−d −e −f , maka B merupakan matriks A yang baris pertama

a b c
dan ketiganya ditukar, serta baris kedua dikalikan dengan −1.
Terdapat sifat determinan yaitu jika terdapat baris yang ditukar, maka determinannya dika-
likan −1.
Jika terdapat suatu baris yang dikalikan skalar k, maka determinannya juga dikalikan skalar
k.
Dapat diperoleh det(B) = (−1)(−1) det(A) = −2, karena baris pertama ditukar dengan baris
ketiga dan baris kedua dikalikan dengan −1.

1
12. Jika − 4 > 6, maka ....

x
1) x = 2 memenuhi pertidaksamaan
2) x = 1 memenuhi pertidaksamaan
3) x = −1 memenuhi pertidaksamaan
Halaman 7 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

4) x = −0.25 memenuhi pertidaksamaan

(a) (1), (2), dan (3) benar


(b) (1) dan (3) benar
(c) (2) dan (4) benar
(d) semua pilihan benar
(e) (4) benar

Pembahasan:
Dapat langsung dicek satu-persatu

1 7 7
1) Jika x = 2, maka − 4 = − = < 6. Jadi x = 2 tidak memenuhi pertidaksamaan

2 2 2

1
2) Jika x = 1, maka − 4 = |−3| = 3 < 6. Jadi x = 1 tidak memenuhi pertidaksamaan
1

1
3) Jika x = −1, maka − 4 = |−5| = 5 < 6. Jadi x = −1 tidak memenuhi pertidak-
−1
samaan

1
4) Jika x = −0.25, maka − 4 = |−8| = 8 > 6. Jadi x = −0.25 memenuhi pertidak-
−0.25
samaan

Hal ini berarti hanya pilihan (4) yang benar


1
13. Jika f (x) = (x2 + x + 3) 3 , maka ....

1) f turun pada (0, 2)


2) f naik pada (−2, 10)
3) f turun pada (−1, 0)
4) f naik pada (1, 2)

(a) (1), (2), dan (3) benar


(b) (1) dan (3) benar
(c) (2) dan (4) benar
(d) semua pilihan benar
(e) (4) benar

; Pembahasan:
Untuk mengetahui apakah f naik atau turun, cek turunan pertamanya. Dengan aturan
rantai, diperoleh

1 2 1 d 2
f 0 (x) = (x + x + 3) 3 −1 · (x + x + 3)
3 dx
1 2
= (x2 + x + 3)− 3 (2x + 1)
3
2x + 1
= p
3 (x2 + x + 3)2
3
Halaman 8 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

Terlihat bahwa penyebut bernilai positif untuk setiap x ∈ R, sehingga cukup dicek pembi-
1 1
langnya. Jelas bahwa f 0 (x) > 0 untuk x > − dan f 0 (x) < 0 untuk x < − , sehingga f (x)
2 2
naik pada (− 21 , +∞) dan turun pada (−∞, − 12 ). Jadi berdasarkan pilihan yang tersedia,
hanya pilihan (4) yang benar.
1
14. Jika solusi dari 4 + 3x + 2x2 = 0 adalah a dan b, persamaan kuadrat yang akar-akarnya
b
1
dan adalah ....
a
(a) −2 + 3x + 2x2 = 0
(b) −2 + 2x + 2x2 = 0
(c) −4 + 3x + 2x2 = 0
(d) 4 + 3x + x2 = 0
(e) 2 + 3x + 4x2 = 0

Pembahasan:
Tinjau bahwa hubungan antara persamaan kuadrat dan akar-akarnya, misalkan α dan β,
yaitu x2 − (α + β)x + αβ = 0.
3
Persamaan kuadrat pada soal, dapat diubah menjadi bentuk x2 + x + 2 = 0, sehingga
2
3
a + b = − dan ab = 2
2
1 1 a+b
Tinjau + = , sehingga persamaan kuadrat barunya adalah
a b ab
 
1 1 1 1 a+b 1
x2 − + x + · = x2 − x+
a b a b ab ab
− 23 1
0 = x2 − +
2 2
2
0 = 4x + 3x + 2

15. Jika a, b, c adalah 3 suku berurutan suatu deret aritmatika, nilai x yang memenuhi persamaan
(b − c)x2 + (c − a)x + (a − b) = 0 adalah ....

(a) 0
(b) 2
(c) −2
(d) −1
(e) 1

Pembahasan:
Karena a, b, c merupakan 3 suku berurutan suatu deret aritmetika, dapat kita misalkan

b=a+p dan c = a + 2p

dengan p adalah beda deret tersebut, sehingga

b − c = −p c − a = 2p a − b = −p
Halaman 9 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

. Dapat diperoleh

(b − c)x2 + (c − a)x + (a − b) = 0
−px2 + 2px − p = 0
−p(x2 − 2x + 1) = 0
−p(x − 1)2 = 0

Jadi x yang memenuhi adalah x = 1.


√ √
3 √ √
3

16. Jika a = 2 log x, b = x
log 4 y, dan c = y
log 2, nilai dari abc = ....
4
(a)
6
9
(b)
16
9
(c)
4
9
(d) −
64
9
(e) −
16
Pembahasan:
Tinjau kembali sifat-sifat logaritma pada soal nomor 9, dapat diperoleh

√ √
3 √ √
3

abc = 2 log x× x
log 4
y× y
log 2
1 1
1 1 1
= 2 log x × 2 x3
log y × 4 y3
log 2 2

1 1 1
= × 3 × × 3 × 2 log x × x log y × y log 2
2 4 2
9 2
= log 2
16
9
=
16

17. Jika f (x) = 6 − 3x3 dan (f ◦ g)(x) = −3x3 + 6x2 + 24x − 18, nilai dari g(−2) = ....

(a) 2
(b) 1
(c) −2
(d) 0
(e) −1

Pembahasan:
erhatikan bahwa

(f ◦ g)(−2) = f (g(−2)) = −3(2)3 + 6(2)2 + 24(2) − 18 = 30


Halaman 10 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

sehingga g(−2) = f −1 (30). Jadi kita perlu mencari nilai x sehingga f (x) = 30, diperoleh

6 − 3x3 = 30
3x3 − 24 = 0
3(x3 − 8) = 0
3(x − 2)(x2 + 2x + 4) = 0

Jadi x yang memenuhi adalah x = 2, sehingga g(−2) = 2.


cos θ
18. Nilai dari persamaan sin θ(tan θ + cot θ) + adalah ....
1 − sin2 θ
(a) 2 sin θ
(b) 2 cos θ
(c) cos θ
(d) sin θ
(e) 2 sec θ

Pembahasan:
Dengan sifat-sifat trigonometri, dapat diperoleh
 
cos θ sin θ cos θ cos θ
sin θ(tan θ + cot θ) + = sin θ + +
1 − sin2 θ cos θ sin θ cos2 θ
sin2 θ 1
= + cos θ +
cos θ cos θ
sin2 θ cos2 θ 1
= + +
cos θ cos θ cos θ
sin2 θ + cos2 θ + 1
=
cos θ
1+1
=
cos θ
= 2 sec θ

19. Jika dibuat 5 angka acak dari angka 1,2,3,4,dan 5, peluang angka di kedua ujung sama-sama
ganjil atau sama-sama genap adalah ....
2
(a)
10
1
(b)
10
3
(c)
10
4
(d)
10
7
(e)
10
Pembahasan:
Tinjau bahwa n(S) = 5! = 120, sedangkan untuk mencari n(A), perlu dicari banyaknya
bilangan yang kedua ujungnya sama-sama ganjil atau sama-sama genap.
Halaman 11 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

Untuk banyaknya bilangan yang kedua ujungnya sama-sama ganjil, terdapat 2 pilihan di
salah satu ujung dan sisa 1 pilihan di ujung lainnya. Untuk 3 bilangan di tengah, tersisa
berturut-turut 3, 2, dan 1 bilangan. Dengan aturan perkalian dapat diperoleh banyaknya
yang kedua ujungnya sama-sama ganjil adalah 2 × 3 × 2 × 1 × 1 = 12.
Untuk banyaknya bilangan yang kedua ujungnya sama-sama genap, terdapat 3 pilihan di
salah satu ujung dan sisa 2 pilihan di ujung lainnya. Untuk 3 bilangan di tengah, tersisa
berturut-turut 3, 2, dan 1 bilangan. Dengan aturan perkalian dapat diperoleh banyaknya
yang kedua ujungnya sama-sama ganjil adalah 3 × 3 × 2 × 1 × 3 = 36.
n(A) 48 4
Dapat diperoleh n(A) = 36 + 12 = 48 sehingga peluangnya adalah = =
n(S) 120 10
20. Jika x dan y adalah titik-titik pada garis y = x3 − x2 yang garis singgungnya mendatar, hasil
penjumlahan semua nilai x dan y adalah ....
27
(a)
14
4
(b) −
27
14
(c)
27
8
(d)
27
12
(e)
27
Pembahasan:
Untuk mendapatkan titik yang garis singgungnya mendatar, perlu dicari nilai x sehingga
turunan pertamanya bernilai 0. Dapat diperoleh y 0 = 3x2 − 2x = x(3x − 2) sehingga y 0
2
bernilai 0 untuk x = 0 dan x = .
3  3  2
2 2 2 8 4 4
Untuk x = 0, maka y = 0. Untuk x = , maka y = − = − =− .
3 3 3 27 9 27
2 4 14
Dapat diperoleh jumlah nilai semua x dan y adalah − =
3 27 27
21. Lingkaran x2 + y 2 − 4x + 6y − 3 = 0 memiliki pusat P (a, b) dan jari-jari c, maka nilai
a
log c = ....

(a) 2
(b) 3
(c) 5
(d) 1
(e) 4

Pembahasan:
Tinjau bahwa persamaan tersebut dapat dinyatakan dengan bentuk

(x − a)2 + (y − b)2 = r2
Halaman 12 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

yang merupakan persamaan lingkaran dengan pusat (a, b) dan jari-jari r


Perhatikan bahwa

x2 + y 2 − 4x + 6y − 3 = 0
(x2 − 4x) + (y 2 + 6y) − 3 = 0
((x − 2)2 − 4) + ((y + 3)2 − 9) − 3 = 0
(x − 2)2 + (y + 3)2 = 16

Dapat diperoleh a = 2, b = −3, dan c = 4, sehingga a log c = 2 log 4 = 2.


 
−1 2 3
 
22. Jika  0 1 0, nilai dari A2022 = ....
 
0 0 1
 
−1 2 3
 
(a)  2 1 2
 
3 2 1
 
−1 2 3
 
(b)  1 −1 0
 
0 0 1
 
1 2 3
 
(c) 0 1 0
 
0 0 1
 
−1 0 0
 
(d)  0 1 0
 
0 0 1
 
1 0 0
 
(e) 0 1 0
 
0 0 1

Pembahasan:
 
−1 2 3
 
Jika A = 
 0 1 0, maka dapat diperoleh

0 0 1
    
−1 2 3 −1 2 3 1 0 0
2
    
A =
0 1 0
 0

 = 0
1 0  1 =I
0
0 0 1 0 0 1 0 0 1
 
1 0 0
 
sehingga A2022 = (A2 )1011 = I 1011 = I = 0
 1 0

0 0 1

23. Jika −3x4 + 12x3 − 9x2 ≥ 0. a, b, c > 0 dan c > b > a, maka ....
Halaman 13 Matematika Dasar SIMAK 2021 (@ahmadzakiyudin )

1) a + b + c = 6
2) k 2 + ck + b = 0 akarnya adalah k = −2 dan k = −1
c
3) log 9 = 2

2a c
4) =2

b 2b

(a) semua pilihan benar


(b) (4) benar
(c) (2) dan (4) benar
(d) (1), (2), dan (3) benar
(e) (1) dan (3) benar

Pembahasan:
Soal tersebut terlalu banyak asumsi yang perlu digunakan. Jadi tidak dapat dikerjakan.
a+5 b+5
24. Persamaan kuadrat x2 −4x+7 = 0 memiliki akar-akar a dan b, maka nilai dari + =
b a
....
Pembahasan:
Tinjau bahwa hubungan antara persamaan kuadrat dan akar-akarnya, misalkan a dan b yaitu
x2 − (a + b)x + ab = 0, sehingga a + b = 4 dan ab = 7, sehingga

a+5 b+5 a2 + 5a + b2 + 5b
+ =
b a ab
(a + b)2 − 2ab + 5(a + b)
=
ab
42 − 2(7) + 5(4)
=
4
22 11
= =
4 4

1
25. Jika sin θ + cos θ = , maka (sin θ + 1)(cos θ + 1) = ....
2
Pembahasan:
Perhatikan bahwa

(sin θ + cos θ)2 = sin2 θ + 2 sin θ cos θ + cos2 θ


1
= 1 + 2 sin θ cos θ
4
3
sin θ cos θ = −
8

sehingga

(sin θ + 1)(cos θ + 1) = sin θ cos θ + sin θ + cos θ + 1


3 1
=− + +1
8 2
9
=
8

You might also like