You are on page 1of 2

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : PJOK


Satuan Pendidikan : SMAN 1 WELAHAN
Kelas / Semester : XII / Genap
Tahun Pelajaran : 2022/ 2023

Komptensi Inti :
 KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan
kawasan internasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah
 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

Alokasi
SMT KOMPETENSI DASAR
Waktu
3.1 Menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola besar
serta menyusun rencana perbaikan
6 JP
4.1 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan gerak salah satu
permainan bola besar serta menyusun rencana perbaikan
3.2 Menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola kecil
serta menyusun rencana perbaikan
2 6 JP
4.2 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan gerak salah satu
permainan bola kecil serta menyusun rencana perbaikan
3.6 Menganalisis berbagai keterampilan rangkaian gerak yang lebih
kompleks dalam aktivitas spesifik senam lantai
4.6 Mempraktikkan hasil analisis berbagai keterampilan rangkaian gerak 6 JP
yang lebih kompleks dalam aktivitas spesifik senam lantai

3.7 Menganalisis sistematika latihan (gerak inti) dalam aktivitas gerak


berirama
9 JP
4.7 Mempraktikkan hasil sistematika latihan ( gerak inti) dalam aktivitas
gerak berirama
3.8 Menganalisis keterampilan gerak renang gaya punggung
4.8 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan gerak renang gaya 6 JP
punggung

3.9. Memahami dan menganalisis perencanaan program aktivitas fisik teratur. 6 JP


Alokasi
SMT KOMPETENSI DASAR
Waktu
4.9. Mempersentasikan hasil analisis pada perencanaan program aktivitas fisik
teratur.

3.10 Menganalisis pola hidup sehat


4.10 Mempresentasikan hasil analisis pola hidup sehat
3 JP

JUMLAH
42 JP

Mengetahui Jepara, Juni 2022


Kepala Sekolah SMA N 1 Welahan Guru Mapel

Kundori S. Pd.
Ady Priyono, M.Pd
NIP. 198504212010011012
NIP. 19770815 200604 1019

You might also like