You are on page 1of 105
PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER -kretariat : Jalan PB. Sudinman No. 30 Pan Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kec. Panti Bendahara +: 021/TU.01.1/ND/350914/3/2023 15 Maret 2023, Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Honorarium Badan ADHOC PPK Kecamatan Panti Berdasarkan Peraturan Komisi Pemillhan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilin Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti, melaksanakan kegiatan Pembayaran Uang Honorarium Badan ADHOC PPK Kecamatan Panti Bulan Februari dengan total anggaran kegiatan sebesar Rp 1.300.000 (Sebelas JutaTiga Ratus Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp 11,300.000(Sebelas JutaTiga Ratus Ribu Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. Z00 I ZIE00e 90Z0EL6T“g Ydd SHPIADIEg £707 ABW OT ‘Hoquiar ooo'o6t Tt da | 000011 da |oooooe'tt da Hvimor g9966Sb000ErI | 000'9Z9-s'sEz'bbE'LL | OOO'00T's du | - dz | 000°002"2. VLODONY Nvsul] ¢ 9661818c00ErI | 000'9z9-z'6z8"99S'zz | 000'060'% du} oo0'oTT dui | O00'00zz VLODONV IAHAW TOGaV| > eee a — AV WLIAON] OLorsTSz00ebT ooo'00z'z = dal ia | 000°002°%. VLODONY vas uta © about gpelene’ BOO e aa |e a aaa TMA B86I8TRZOOErI | 000'9Z9-I'bbs'Ez9'z8 | 000'00Z'z fat | 000°002"z, VLODONY | vicaw rvarital @ OeoerLizooert | 000'9z9-z'sze"9Ls"0z | OOO'00S's = dai | - da | 000°00¢"% valay OLNVARIvs| T ; nisaaa uvrva Lod oLawa NINTH ‘ON aman BOuOW Rvavena op | NVHadangas | VWRIaNaa ViNWN jon] BCoz Joquiasaq 91 : TWOONVL ZZOT UNYEL €€ : NOWON NAGNAL NALVANEVA NAM NVSALAdA LvANs Ivnsas ©@0% NOHVL Pivnwsad NVIOg LMLNVd NVIVNVOGN Ydd OOHCV NVGVd WARIVYONOH DNVN NVUVAVEWad 20% ATIWGd JILVNINON UVLava KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER SALINAN KEPUTUSAN SEKRETARIS KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER Nomor 05 TAHUN 2023 Tentang PENETAPAN HONORARIUM PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KABUPATEN JEMBER UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024 SEKRETARIS KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER, Menimbang : a.bahwa berdasarkan Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember Nomor 33 Tahun 2022 tentang Penetapan dan Pengangkatan Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum tahun 2024; b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu diterbitkan Keputusan Sekretaris Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember tentang Penetapan honorarium Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum Tahun 2024 Mengingat : 1.Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286); 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 3. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); 4. Undang - Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang pembentukan peraturan perundang - undangan ( lembaran Negara Repubiik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234 }; 5. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum ({Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 182, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6109); 6.Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5423); 8.Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 190/PMK.05/2012 tentang Tata Cara Pembayaran Dalam Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; 9. Peraturan Menteri_ Keuangan Republik Indonesia Nomor 83/PMK.02/2022 Tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2023; 10. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 08 Tahun 2019 tentang Tata Kerja Komisi Pemilihan Umum, Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 5 Tahun 2022 tentang Perubahan Keempat atas Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 8 Tahun 2019 tentang Tata Kerja Komisi Pemilihan Umum, KPU Provinsi, dan KPU Kabupaten/Kota; 11.Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 14 Tahun 2020 tentang Tugas, Fungsi, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum, Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Sekretariat_ Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota; 12. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2022 tentang Tahapan dan jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum tahun 2024; 13.Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 8 Tahun 2022 tentang Pembentukan dan Tata Ker Badan Adhoc Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Pemilihan Gubernur dan wakil Gubernur, Bupati dan wakil Bupati, dan Walikota dan Wakil Walikota (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1116); 14. Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 753/HK.03.1/02/2021 tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Anggaran Belanja Negara di Lingkungan Komisi Pemilihan Umum; Memperhatikan : DIPA KPU Kabupaten Jember T.A. 2023 Nomor SP DIPA- 076.01.2.657715/2023 Tanggal 30 November 2022. MEMUTUSKAN Menetapkan KESATU :Menetapkan honorarium Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum Tahun 2024 dengan nama-nama sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini; KEDUA :Menctapkan pembayaran honorarium Panitia Pemilihan Kecamatan sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KESATU adalah selama 15 (lima belas) bulan terhitung sejak bulan Januari 2023 sampai dengan bulan April 2024. KETIGA KEEMPAT KELIMA, salip, Aopen { KABUPATEN JEMBER poses ul Ween Sumber Daya Manusia QP :Panitia Pemilihan Kecamatan sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KESATU diberikan honorarium dengan rincian sebagai berikut : 1, Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 1 (satu) orang pada setiap Kecamatan se Kabupaten Jember, masing-masing sebesar Rp. 2.500.000,00 (Dua juta lima ratus ribu rupiah) per bulan; 2. Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 4 (empat) orang pada setiap Kecamatan se Kabupaten Jember, masing- masing scbesar Rp. 2.200.000,00 (Dua juta dua ratus ribu rupiah) per orang per bulan. :Segala biaya yang timbul dalam pelaksanaan tugas Panitia Pemilihan Kecamatan sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KEDUA dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara untuk Pemilihan Umum tahun 2023 dan 2024. : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : JEMBER Pada tanggal : 10 Januari 2023 Plt. SEKRETARIS KOMISI PEMILIHAN UMUM. KABUPATEN JEMBER ttd JOKO NUGROHO, dengan aslinya Siti Nur Indah OHOYONN OOF y3aW3r NSLvdNevH WNWN NVHITIW3d ISINOM SIHVL3YNAS Ud 202 uenuer QL sequer WBEWNAT NALVdNGVA Nex LVIVLTWDa! cekuljse ueBuap rensas ueuljes, 200 mu 800 18 SNOLNVH Nhsna| unvd| viosony | riven nvsail s 900/00" mui/A¥ NYIvEX NSN unva| viosony | nvionn HNN Tae! ‘WaQW3F-UNVa ‘LNW3S TO MY 20.14 45DN3W Ns lunva] viog9Ny | nwnawause ‘kw VLINON H¥ASIV hind) € 20N3W NNN 200 Mis E00 48 NYHVIONS Ba "YF lunva) vios9Ny | Nynawse aa WaUSnN Hara] z 900 $00 Ja raysuaawins NAsna lunval wna biv-oi ounvareys| away nvivwwoavwwN | Nvivevr | NIMWTaySiNaT yw on +20 NAHWL WAWN NVHITINSd YONA AAGWAC NALVANGVA NVLVANVOAN NVHITIWGd VILINVE VLODONY VINWN UV.LAva oz unyer e jue wag NUN Jaquiop UayedNqey UEVeUIEDDy UEYLTUIOd BRIUEY wOFBUY wnLEICUOH UedeIated ‘eco Henuer OL resuey, ez0z URYEL SO 40woN, NVNITVS soquiop uarednqey unui weyTUaY ISIWOY SHBION|Os wesmnday ender PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perinal NOTA DINAS : Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kee. Panti : Ketua PPK Kec. Panti Bendahara : 023/TU.01.1/ND/350914/4/2023 : 04 April 2023 Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Honorarium Sekretariat PPK Kecamatan Panti Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilinan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilin Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti, melaksanakan kegiatan Pembayaran Uang Honorarium Sekretariat PPK Kecamatan Panti Bulan Februari dengan total anggaran kegiatan sebesar Rp 4.450.000 (Empat Juta Empat Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 4.450.000(Empat Juta Empat Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. £702 IHdy co ‘soquioe oos'zsep da |oos'zs du | oooosh'» du Hviwar ‘eresau3| SwoLsaUEORTT covoor't éu|- 4x | ooo-o0e RERTTAG NInTTOg ‘nan -¢ re aa 7 .. ae ueduensy, 7 seozsescoorrt | 000'9z9-9'z2z"6r8"ez | O00'00eT da | - ai | 000°008"T " ieee NvWHvans| ‘% OzoLseszooebt | 000'9z9-T'ze6'zee"6s | OOS'zsz1 da|oosze da | ooo-OSe'T m stre}27496 | ‘sog’s‘VNNSNY VAGNAH| “1 : aise —[aveva roa | oun a em Laver roa oo] uvananasx | vmnvaxaavava low £202 RIVANVE OT : TVDONVAL €20z NAHVJ 90 ! OWON MaSWAL “AVY WANN NVHITIWSd ISINOX STAVISNIS NVSALNATY LvaNs Ivasas ‘€v0% NAHVI PivawEaad KVINE LINVa NVLVINVOGM Need LVRIVISRIaDAS WARIVYONOH ONVA NVAVAVEWSA 70% NTINGd JILVNINON UVLEVE KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER SALINAN KEPUTUSAN SEKRETARIS KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER Nomor 06 TAHUN 2023 Tentang PENETAPAN HONORARIUM SEKRETARIAT PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN ( PPK ) KABUPATEN JEMBER UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024 SEKRETARIS KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER, Menimbang : a.bahwa berdasarkan Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember Nomor 05 Tahun 2023 tentang Penetapan Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum tahun 2024; b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu diterbitkan Keputusan Sekretaris Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember tentang Penetapan honorarium Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum Tahun 2024. Mengingat : 1.Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286); 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 3. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); 4. Undang - Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang pembentukan peraturan perundang - undangan ( lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234 ); 5. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 182, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6109); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2013 tentang Tata Cara Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 103, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5423); 8.Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 190/PMK.05/2012 tentang Tata Cara Pembayaran Dalam Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; 9. Peraturan Menteri_ Keuangan Republik Indonesia Nomor 83/PMK.02/2022 Tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2023; 10. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 08 Tahun 2019 tentang Tata Kerja Komisi Pemilihan Umum, Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 5 Tahun 2022 tentang Perubahan Keempat atas Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 8 Tahun 2019 tentang Tata Kerja Komisi Pemilihan Umum, KPU Provinsi, dan KPU Kabupaten/Kota; 11,Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 14 Tahun 2020 tentang Tugas, Fungsi, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum, Sckretariat Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota; 12.Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2022 tentang Tahapan dan jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum tahun 2024; 13.Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 8 Tahun 2022 tentang Pembentukan dan Tata Kerja Badan Adhoc Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Pemilihan Gubernur dan wakil Gubernur, Bupati dan wakil Bupati, dan Walikota dan Wakil Walikota (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 1116); 14.Keputusan —Komisi_—Pemilihan. = Umum_—_Nomor 753/HK.03.1/02/2021 tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Anggaran Belanja Negara di Lingkungan Komisi Pemilihan Umum; Memperhatikan : DIPA KPU Kabupaten Jember T.A. 2023 Nomor SP DIPA- Menetapkan KESATU KEDUA 076.01.2.6577 15/2023 Tanggal 30 November 2022. MEMUTUSKAN :Menetapkan honorarium Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum Tahun 2024 dengan nama-nama sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan ini; Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kabupaten Jember untuk Pemilihan Umum Tahun 2024 sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KESATU dalam melaksanakan tugasnya berpedoman pada Pasal 60, Pasal 61 dan Pasal 62 Peraturan Komisi Pemilihan Umum KETIGA. KEEMPAT KELIMA, KEENAM. Nomor 8 Tahun 2022 Tentang Pembentukan dan Tata Kerja Badan Adhoc Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Pemilihan Gubernur dan wakil Gubernur, Bupati dan wakil Bupati, dan Walikota dan Wakil Walikota. :Menetapkan pembayaran honorarium Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KESATU adalah selama 15 (lima belas) bulan terhitung sejak bulan Januari 2023 sampai dengan bulan April 2024. :Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KESATU diberikan honorarium dengan rincian sebagai berikut : 1. Sekretaris Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) sebanyak 1 (satu) orang pada setiap Kecamatan se Kabupaten Jember, masing- masing sebesar Rp. 1.850.000,00 (Satu juta delapan ratus lima puluh ribu rupiah) per bulan; 2. Staf Sckretariat Urusan Tata usaha, keuangan, dan Logistik Pemilu dan Pemilihan sebanyak 1 (satu) orang pada setiap Kecamatan se Kabupaten Jember, masing-masing sebesar Rp. 1.300.000,00 (Satu juta tiga ratus ribu rupiah) per orang per bulan. 3.Staf Sekretariat Urusan Teknis Penyelenggaraan Pemilu dan Pemilinan, Partisipasi hubungan masyarakat dan hukum sebanyak 1 (satu) orang pada setiap Kecamatan se Kabupaten Jember, masing-masing sebesar Rp. 1.300.000,00 (Satu juta tiga ratus ribu rupiah) per orang per bulan. :Segala biaya yang timbul dalam pelaksanaan tugas Sekretariat Panitia Pemilihan Kecamatan sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM KEDUA dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara untuk Pemilihan Umum tahun 2023 dan 2024. : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di: JEMBER Pada tanggal : 10 Januari 2023 Pit. SEKRETARIS KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER ttd JOKO NUGROHO, Salinan sesuai dengan aslinya SEKRETARIAT KPU KABUPATEN JEMBER lukum dan Sumber Daya Manusia ovo¥orm ox0r [avaries ww acer oe PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS Yih. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kec. Panti : Bendahara 2 028/TU.01.1/ND/350914/4/2023 12 April 2023 2 Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Honorarium Sekretariat PPK Kecamatan Panti Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilln Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti, melaksanakan kegiatan Pembayaran Uang Honorarium Sekretariat PPK Kecamatan Panti Bulan Februari dengan total anggaran kegiatan sebesar Rp 2.600.000 (Dua Juta Enam Ratus Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 2.600.000(Dua Juta Enam Ratus Ribu Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. ezoz tdy ¢ LNVd ‘mfinyosuay 000'009°¢ aa |- 4x | 000009" dar HVIMar szsoetezooert | 000'929-0'669'820'r+) oo'o0E"t dar | - 4x | 000006" supe wore lav ‘Iemy| °z L1g98b8z00ebT -| 000-008" du | - 4x | 000°008"1 ujwpe views] HORVAYNAW LUIS] “T : wisuaa | sivrva rod | ounwa NING “ON aman oS 0a 109| xvananagx | vwraxga vive fon! 8206 RIVANYE OT TVOONVI. £207 NOHVI. 90 : HOWON NAINA “GVH WANN NVHIHINGA ISINON SRIVIARDIAS NVSALNdEH vans Ivnsas €t0t NOHVL rivawaad NVINE LINVd NVLVAVOGD Yee LVRIVISIMAMAS WARIVYONOH ONVA NVAVAVEINGE ‘Ot OTINGd JLLYNIWON UVLava KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER SURAT PERJANJIAN KERJA Nomor : 33/SPK/3509/111/2023 Pada hari ini Rabu tanggal 15 bulan Maret Tahun Dua Ribu Oua Puluh Tiga, kami yang bertanda tangan di bawah ini 1 NAMA Agus Zainur Rahmat, SE NIP 19860802 201012 1 004 Pangkat/Gol Penata / (IV/c) Jabatan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Unit Kerja Komisi Pemilhan Umum Kabupaten Jember Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA yang mengatasnamakan Sekretariat Komisi Pemilinan Umum Kabupaten Jember. 7 1 NAMA Ikbal Hafidi NIK 3528130411940001 Tempat/Tgl. Lahir : Pamekasan, 04 November 1994 denis Kelamin Laki-laki : Pendidikan s1 Alamat Dsn.Krajan Rt. 005 Rw. 006 Ds. Serut Kec. Panti Kab. Jember Unit Kerja : Tenaga Pendukung Sekretariat PPK pada Kecamatan Panti Yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah sepakat mengadakan Perjanjian Kerja sebagai berikut: ‘ Pasal 1 Berdasarkan ketersediaan anggaran yang bersumber dari APBN yang terdapat di dalam DIPA KPU Kabupaten Jember Tahun Anggaran 2023 dan 2024, PIHAK PERTAMA memberikan pekerjaan kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA bersedia melaksanakan pekerjaan sebagai Tenaga Pendukung pada Sekretariat PPK Kecamatan Panti ~ pty 1 Pasal 2 7 HAK DAN KEWAJIBAN PIHAK KEDUA mempunyai Hak sebagai berikut Memperoleh honor sebesar Rp 1.300.000,- (Satu Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah) setiap bulan dan masa kerja mengikuti masa kerja Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), terhitung mulai tanggal 14 Maret 2023 s/d 4 April 2024 dengan catatan apabila terdapat peraturan perundang-undangan baru menentukan lain atau terdapat perubahan anggaran dalam DIPA sebagaimana dimaksud pada pasal 1 (satu), maka perjanjian kerja ini harus mengikuti peraturan perundang-undangan/DIPA tersebut; PIHAK KEDUA mempunyai kewajiban sebagai berikut a. Setia dan taat kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 serta wajib menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia; b. Menaati tata tertib yang berlaku dilingkungan Sekretariat Jenderal, Sekretariat KPU Provinsi dan Sekretariat KPU Kabupaten/Kota; c. Melaksanakan tugas/perkerjaan sesuai dengan tugasnya sebagai Tenaga Fendukung Sekretariat PPK antara lain sebagai berikut 1) Pelaksanaan administrasi perkantoran 2) Surat menyurat 3) Menduksung dan memfasilitasi kegiatan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK). d. Memilki integritas dan etos kerja tinggi dengan bersikap profesional, jujur dan tidak diskriminatif, e. Bekerja penuh waktu; . {. Menaati segala ketentuan peraturan perundang-undangan dan melaksanakan tugas, kedinasan yang dipercayakan dengan penuh pengabdian, kesadaran dan tanggung jawab serta menjaga suasana dan semangat kerja; 9g. Menggunakan dan memelihara sarana dan prasarana tempat kerja dengan sebaik- baiknya, Pasal 3 LARANGAN DAN HUKUMAN DISIPLIN PIHAK KEDUA dilarang a. Menyalahgunakan wewenang; b. Menjadi perantara untuk mendapatkan keuntungan pribadi dan/atau orang lain dengan menggunakan kewenangan pribadi dan/atau orang lain; cc. Memiliki, menjual, membeli, menggadaikan, menyewakan atau meminjamkan barang- barang baik barang bergerek maupun tidak bergerak, dokumen atau surat berharga milk negara; 4. Terlibat dalam kegiatan politik e. Membocorkan dan/atau menyebarluaskan informasi dan atau dokumen yang bersifat rahasia kepada pihak lain. Hukuman Disiplin diberikan apabila PIHAK KEDUA yang terbukti melakukan pelanggaran terhadap kewajiban sebagaimana diatur dalam pasal 2 angka 2 dan Perjanjian Kerja, berdasarkan pemeriksaan yang dilakukan kepada yang bersangkutan.Hukuman disiplin meliputi a. Hukuman Disiplin Ringan terdiri atas teguran lisan dan/atau teguran tertulis, b. Hukuman Disiplin Berat adalah pemberhentian dengan pemutusan Perjanjian Kerja Paraf Pasal 4 : PEMBERHENTIAN 1. PIHAK KEDUA dapat diberhentikan dengan hormat, apabila 7 a. Jangka waktu perjanjian kerja berakhir, dan terhadap yang bersangkutan tidak dilakukan perpanjangan . Meninggal dunia, tewas atau hilang; «. Atas permintaan sendiri d. Tidak cakap jasmani dan/atau rohani sehingga tidak dapat menjalankan tugas dan kewajiban sesuai dengan Perjanjian Kerja yang disepakati 2. PIHAK KEDUA dapat diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri apabila a. Dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekualan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana paling lama 2 (dua) tahun dan tindak pidana tersebut dilakukan dengan tidak berencana b. Melakukan pelanggaran disipln tingkat berat; c. Tidak memenuhi target kinerja yang telah disepakati sesuai dengan Perjanjian Kerja 3. PIHAK KEDUA dapat diberhentikan tidak dengan hormat apabila a. Melakukan penyelewengan terhadap Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; b. Dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki ._kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana kejahatan jabatan atau tidak pidana kejahatan yang ada hubungannnya dengan jabatan dan/atau pidana umum: ©. Menjadi anggota dan/atau pengurus Partai Politik; d. Dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara paling singkat 2 (dua) tahun atau lebin dan tindak pidana tersebut dilakukan dengan berencana; 4, Pemberhentian PIHAK KEDUA sebagaimana dimaksud pada angka 1, angka 2, dan angka 3 ditetapkan dengan Keputusan Sekretaris KPU Kabupaten Jember dan ditindaklanjuti dengan Surat Pemutusan Kerja oleh Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) KPU Kabupaten Jember Pasal 5 PENILAIAN KINERJA 1, Evaluasi Penilaian Kinerja dilaksanakan setiap 1 (satu) bulan sekali dengan menggunakan Formulir Evaluasi Penilaian Kinerja 2. Laporan Evaluasi Penilaian Kinerja PIHAK KEDUA, minimal meliputi a. Presensi Kehadiran; b. Hasil Kinerja; c. Penilaian Sikap dan Perilaku. 3. Hasil Evaluasi Penilaian Kinerja pada akhir tahun dijadikan dasar bagi Sekretaris KPU Kabupaten Jember untuk memperpanjang Perjanjian Kerja atau memberhentikan PIHAK KEDUA. | ctl Pasal 5 ‘Apabila dikemudian hari terdapat perselisihan antara kedua belah pihak, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat menyelesaikan dengan cara musyawarah mufakat. Apabila cara musyarawah tidak dapat menyelesaikan perselisihan maka perselisihan tersebut diselesaikan di Pengadilan Negeri Jember Pasal7 Hal-hal lain yang belum diatur dalam Perjanjian Kerja ini, akan diatur pada bagian tersendiri (adendum) dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari Perjanjian Kerja ini Pasal 8 Perjanjian Kerja ini dibuat oleh kedua belah pihak dibubuhi materai secukupnya dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab tanpa adanya unsur paksaan. Pasal 9 Apabila terdapat kekeliruan dan/atau terdapat peraturan perundang-undangan yang mempunyai kedudukan secara hierarkis lebih tinggi menentukan lain, maka Perjanjian Kerja ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya. Jember, 15 Maret 2023 Pihak — Pihak yang mengadakan Perjanjian Kerja. PIHAK KEDUA, PIHAK PERTAMA Pojabat Pembuat Komitmen Komisi Pemilihan Umum LS! Ge) jember i ae KO tee * veken’ a “iN TENSIONS IKBAL AAFIDI AGUS ZaINUR RAHMAT, SE. Penata (Illic) NIP. 19860802 201012 1 004 KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN JEMBER SURAT PERJANJIAN KERJA Nomor : 34/SPK/3509/111/2023 Pada hari ini Rabu tanggal 15 bulan Maret Tahun Dua Ribu Dua Puluh Tiga, kami yang bertanda tangan di bawah ini 1 NAMA NIP Pangkat/Gol Jabatan Unit Kerja Agus Zainur Rahmat, SE. 19860802 201012 1 004 Penata / (Ill/c) Pejabat Pembuat Komitrnen (PPK) Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA yang mengatasnamakan Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember. 1 NAMA NIK Tempat/Tgl. Lahir Jenis Kelamin Pendidikan Alamat Unit Kerja Siti Munawaroh 3509145007970004 Jember, 10 Juli 1997 Perempuan s1 Dsn. Mencek Rt. 002 Rw. 001 Os. Serut Kec. Panti Kab vember Tenaga Pendukung Sekretariat PPK pada Kevamatan Panti ‘Yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah sepakat mengadakan Perjanjian Kerja sebagai berikut: Pasal 1 Berdasarkan ketersediaan anggaran yang bersumber dari APBN yang terdapat di dalam DIPA KPU Kabupaten Jember Tahun Anggaran 2023 dan 2024, PIHAK PERTAMA, memberikan pekerjaan kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA bersedia melaksanakan bekerjaan sebagai Tenaga Pendukung pada Sekretariat PPK Kecamatan Panti, . Paraf: YU - - Pasal 2 HAK DAN KEWAJIBAN 1. PIHAK KEDUA mempunyai Hak sebagai berikut Memperoleh honor sebesar Rp 1.300.000,- (Satu Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah) setiap bulan dan masa kerja mengikuti masa kerja Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), terhitung mulai tanggal 14 Maret 2023 s/d 4 April 2024 dengan catatan apabila terdapat peraturan perundang-undangan baru menentukan lain atau terdapat perubahan anggaran dalam DIPA sebagaimana dimaksud pada pasal 1 (satu), maka perjanjian kerja ini harus mengikuti peraturan perundang-undangan/DIPA tersebut; 2. PIHAK KEDUA mempunyai kewajiban sebagai berikut a. Setia dan taat kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 serta wajib menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dalém wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia; b. Menaati tata tertib yang berlaku dilingkungan Sekretariat Jenderal, Sekretariat KPU Provinsi dan Sekretariat KPU Kabupaten/Kota; c. Melaksanekan tugas/perkerjaan sesuai dengan tugasnya sebagai Tenaga Pendukung Sekretariat PPK antara lain sebagai berikut 1) Pelaksanaan administrasi perkantoran 2) Surat menyurat. 3) Mendukung dan memfasilitasi kegiatan Panitia Pemilinan Kecamatan (PPK). d, Memiliki integritas dan etos kerja tinggi dengan bersikap profesional, jujur dan tidak diskriminatif; e. Bekerja penuh waktu; {. Menaati segala ketentuan peraturan perundang-undangan dan melaksanakan tugas kedinasan yang dipercayakan dengan penuh pengabdian, kesadaran dan tanggung jawab serta menjaga suasana dan semangat kerja; g. Menggunakan dan memelihara sarana dan prasarana tempat kerja dengan sebaik- baiknya Pasal 3 LARANGAN DAN HUKUMAN DISIPLIN 1, PIHAK KEDUA dilarang a. Menyalahgunakan wewenang; b. Menjadi perantara untuk mendapatkan keuntungan pribadi dan/atau orang lain dengan menggunakan kewenangan pribadi dan/atau orang lain; ¢. Memiliki, menjual, membeli, menggadaikan, menyewakan atau meminjamkan barang- barang baik barang bergerak maupun tidak bergerak, dokumen atau surat berharga milk negara: d. Terlibat dalam kegiatan poiitik; @. Membocorkan dan/atau menyebarluaskan informasi dan atau dokumen yang bersifat rahasia kepada pihak lain, 2. Hukuman Disiplin diber’kan apabila PIHAK KEDUA yang terbukti melakukan pelanggaran terhadap kewajiban sebagaimana diatur dalam pasal 2 angka 2 dan Perjanjian Kerja berdasarkan pemeriksaan yang dilakukan kepada yang bersangkutan.Hukuman disiplin meliputi a. Hukuman Disiplin Ringan terdiri atas teguran lisan dan/atau teguran tertulis, b. Hukuman Disiplin Berat adalah pemberhentian dengan pemutusan Perjanjian Kerja. Paraf: aL : Pasal 4 PEMBERHENTIAN PIHAK KEDUA. dapat diberhentikan dengan hormat, apabila a. Jangka waktu perjanjian kerja berakhir, dan terhadap yang bersangkutan tidak dilakukan perpanjangan; b. Meninggal dunia, tewas atau hilang; : c. Atas permintaan sendiri; d. Tidak cakap jasmani dan/atau rohani sehingga tidak dapat menjalankan tugas dan kewajiban sesuai dengan Perjanjian Kerja yang disepakati PIHAK KEDUA dapat diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri,apabila a. Dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana paling lama 2 (dua) tahun dan tindak pidana tersebut dilakukan dengan tidak berencana; b. Melakukan pelanggaran disiplin tingkat berat; c. Tidak memenuhi target kinerja yang telah disepakati sesuai dengan Perjanjian Kerja PIHAK KEDUA dapat diberhentikan tidak dengan hormat apabila ‘a. Melakukan penyelewengan terhadap Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; b. Dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang telah memilki kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana kejahatan jabatan atau tindak pidana kejahatan yang ada hubungannnya dengan jabatan dan/atau pidana umum: c. Menjadi anggota dan/atau pengurus Partai Politik; d. Dihukum penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki Kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara paling singkat 2 (dua) tahun atau lebih dan tindak pidana tersebut dilakukan dengan berencana; Pemberhentian PIHAK KEDUA sebagaimana dimaksud pada angka 1, angka 2, dan angka 3 ditetapkan dengan Keputusan Sekretaris KPU Kabupaten Jember dan ditindaklanjuti dengan Surat Pemutusan Kerja oleh Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) KPU Kabupaten Jember. Pasal 5 PENILAIAN KINERJA Evaluasi Penilaian Kinerja dilaksanakan setiap 1 (satu) bulan sekali dengan menggunakan Formulir Evaluasi Penilaian Kinerja. Laporan Evaluasi Penilaian Kinerja PIHAK KEDUA, minimal meliputi a. Presensi Kehadiran; b. Hasil Kinerja; c. Penilaian Sikap dan Perilaku Hasil Evaluasi Penilaian Kinerja pada akhir tahun dijadikan dasar bagi Sekretaris KPU Kabupaten Jember untuk memperpanjang Perjanjian Kerja atau memberhentikan PIHAK KEDUA. Para ult / Pasal 6 Apabila dikemudian hari terdapat perselisihan antara kedua belah pihak, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat menyelesaikan dengan cara musyawarah mufakat. Apabila cara musyarawah tidak dapat menyelesaikan perselisinan maka perselisihan tersebut diselesaikan di Pengadilan Negeri Jember. . Pasal 7 Hal-hal lain yang belum diatur dalam Perjanjian Kerja ini, akan diatur pada bagian tersendiri (adendum) dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari Perjanjian Kerja ini Pasal 8 Perjanjian Kerja ini dibuat oleh kedua belah pihak dibubuhi materai secukupnya dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab tanpa adanya unsur paksaan. Pasal 9 Apabila terdapat kekeliruan dan/atau terdapat peraturan perundang-undangan yang mempunyai kedudukan secara hierarkis lebih tinggi menentukan lain, maka Perjanjian Kerja ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya, Jember, 15 Maret 2023 Pihak — Pihak yang mengadakan Perjanjian Kerja. PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA Pejabat Pembuat Komitmen Komisi Pemilihan Umum BTSOAKKISONI2E| ITI MUNAWAROH AGUS ZAINUR RAHMAT, SE. Penata (Illc) NIP. 19860802 201012 1 G04 PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kec. Panti Bendahara 011/TU.01.1/ND/350914/4/2023 17 April 2023 : Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Dana Belanja Alat Tulis Kantor (ATK) Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilhan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilih Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih, Sehubungan dengan hal tersebut kami Panitia Pemilhan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti mengadakan kegiatan Belanja Alat Tulis Kantor (ATK) Bulan Februari Tahun 2023. Adapun rincian anggaran sebagai berikut 1. Bollpoin Standart 2 pak @ Rp. 21.000 = Rp. 42.000 2. Ordner 4 Bh @Rp. 45.000 = 180.000 3, Flasdisk 4 Bh @RP. 55.000 = Rp. 220.000 4. Klip 10 Ktk @Rp. 4.000 = Rp. 40.000 5. Stapler 1 biji @Rp. 15.000 = Rp. 15.000 6. Bantalan Stempel 1 Bh @Rp. 28.000 = Rp. 28.000 7. Tinta Stempel 1 Bt! @Rp. 7.500 = Rp. 7.500 8. Kertas A4 2 Rim @Rp. 60.001 9. Kertas Fa 3 Rim @Rp. 62.000 = 10. Tinta T664 Hitam 1 BtI @Rp. 98.000 = Rp. 98.000 "4 12, 13. Dengan total anggaran kegiatan Belanja Alat Tulis Kantor (ATK) berjumlah Rp 956.500 (Sembilan Ratus Lima Puluh Enam Ribu Lima Ratus Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. ‘956.500(Sembilan Ratus Lima Puluh Enam Ribu Lima Ratus Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih sept emt une revebaed ene ‘mous fren suas (cram ovsez cae way on00s 956 ono 656 ncitéy ay ouer yy ton, IsyesueL 0}SIH emu tn, ve on yon upg mewn ene oes veg guns IpueY O4 s9jsueL) ayuIS eae 20 PUN eRe senquag ee, Isyesuey smeis ‘puy Isyesuen, xe00)014 Isyesuey smas, Format DN.08 KUITANSI Nomor : 002 Sudah Terima Dari : Sekretaris PPK KECAMATAN PANTI Uang Sejumlah __: Rp 956.500,- Terbilang : Sembilan Ratus Lima Puluh Enam Ribu Lima Ratus Rupial Untuk Pembayaran : Alat Tulis Kantor PPK Kec. Panti Jember, 12 April 2023 TOGA’MEDIA w Teguh Priambodo Alamat : JL Basuki Rahmat No. 239 Jember Nomor Telp./Hp : Jember, 12 April 2023 Staf Sekretariat Urusan Keuangan Setuju Dibayar PPK KECAMATAN PANTI me NIP.19771027 201414 1 001 KECAMATAN PANTI '30206 200312 1 002 tn TOGA MEDIA A. Ate RAMRIA Nezy GABA “ACEME SUMBERSARI Waktu: 3/272023 103402 STAPLES 5 4000 20000 'SISTAPLES V 28.000 28000 AANTALAN sexe 1 7500 TINA step 2 0.000 120009 ERTAS Aa a ©2000 186.000 ERTAS EA 1 98.000 6.000 TINTA Too4 Hr casi 956500 TERIMA KAW ATAS KURUNGAM ANCA » TOGA MEDIA to» OFA MEDIA ADA OAREME 3 RIBLRSART Waldu: 3/2/2023 10:3402 2 21.000 oipomr stanDaal 4 45000 OnDNEA 4 ‘$000 Fuasoisk 16 00 ue : som STAnLES 5 4000 SISIARLES V 2a000 SANTALAN SIEMAP NTA STOMP 2 9000 ERIAS AS 3 62000 ERTAS EA 1 8000 TINTA Toes HTM cast IM KAS AIAS KUNIUMCA\ 22.000 80.000 220.960 15.000 2000 28000 7300 120000 196.000 980500 AKER PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS Yih. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kee. Panti Bendahara 003/TU.01.1/ND/350914/4/2023 04 Februari 2023 : Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Dana PELAKSANAAN BIMTEK PERSIAPAN COKLIT DAFTAR PEMILIH PEMILU Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilih Dalam Penyelenggaraan Pemiihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih, Sehubungan dengan hal tersebut kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti mengadakan kegiatan PELAKSANAAN BIMTEK PERSIAPAN COKLIT DAFTAR PEMILIH PEMILU dengan peserta sebanyak 34 orang yang terdiri dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) se Kecamatan Panti, tanggal 05 Februari 2023 pukul 12.00 WIB bertempat di Aula Kecamatan Panti Jember Adapun rincian anggaran kegiatan tersebut sebagai berikut 1. Konsumsi / Nasi Kotak = Rp. 850.000 2. Alat Tulis Kantor (ATK) = Rp. 850.000 3. Penggandaan / Fotocopi 408 lembar = Rp. 100.000 4 5 Dengan total anggaran kegiatan PELAKSANAAN BIMTEK PERSIAPAN COKLIT DAFTAR PEMILIH PEMILU berumiah Rp 1.800.000 (Satu Juta Delapan Ratus Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 1.800,000(Satu Juta Delapan Ratus Ribu Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. Panitia Pemilhan Kecamatan Format DN.08 KUITANSI Nomor : 007/Kw/2022 Sudah Terima Dari _: Sekretaris PPK KECAMATAN PANTL Uang Sejumlah : Rp 850.000,- Terbilang : Delapan Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah Untuk Pembayaran _ : KONSUMSI PELAKSANAAN BIMTEK PERSIAPAN COKLIT] DAFTAR PEMILIH PEMILU Jember, 17 April 2023 Ainur Rochmawati Alamat : Jalan PB. Sudirman Panti Nomor Telp./Hp : 0857 3572 2860 Jember, 17 April 2023 Setujtr Dibay Staf Sekretariat Urusan Keuangan sun ee_ fae. Ons NOTA NO. envannwa | __NANABARANG Tanca | _suMan 7A_ Tei Koln 38.6c0| 880.000 _ Sudah Terima Dari Uang Sejumlah Terbilang Untuk Pembayaran Format DN.08 KUITANSI Nomor : 016/Kw/2023 : Sekretaris PPK KECAMATAN PANTI : Rp 950.000,- : Delapan Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah : ATK DAN PENGGANDAAN MATERI PELAKSANAAN, BIMTEK PERSIAPAN COKLIT DAFTAR PEMILIH PEMILU a Jember, 17 April 2023 Yuli Astutik Alamat : Jalan PB. Sudirman Panti Nomor Telp./Hp : 0898 0643 230 dun We ae» Gals Sp wad NOTA NO. A TBANYARNTA NAMA BARANG WARGA | _ sUMLAH 34_Mar _Backk 2p_| 2-s00 | 494.c00 _ 3A_ [Mal 4 Crpachine | 9-Cbo | 706.000 3.4 | Deolgorot 3.00 | NN9-Cco 4a |r {eo OD. _ XR rian Rp.|_ 480. O00 ‘Tanda Tera Hormat Kam, (sana eens ee eons same reuse oponeacet “a ‘Une Slozicvatane vemvza_oroootoet va snusa oponover vot sels sociziotsoe veyesenina eresmieas eyes ‘ene omen Tey whan on sre ts abs soa ung 4 cocoa” cy veocoayt a seLuouen ee ‘ounaseys osenciz00rt void sven a $51S0rez026%4 ‘Aurea pays 01 9j8u21) asnoH-u Jeyesuey, UOISIH rr ton, ween ose ‘ene cunmeng eg ewe veoh Boney - uipueys 04 19}8u00, a/6uIs re eon sete weeny ove, un 940 syesueyy smeIs cpu fsyesue xeDeI0N isyesued, smeS PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN ‘Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Telp. Hari/Tanggal Waktu Tempat Acara NO. NAMA T. | Mitha Kurnia Dewi 2, | Mohamad Afif 3. Rike Nur Jannah 4. _| Farhan Aziz Kemiri 5. | Turmudzl Kemiri 6. | Zubayri Kemiri 7._| Muhamad Sunaryo Kemuningsari Lor 8. | Siti Salimah Kemuningsari Lor |. [oko Wahyono Kemuningsari Lor (10. | Siti Nur Holisah Pakis Ti, | MTiham Latif Pakis 12. | Eka Eft Fitrianingsih Pakis 13. | Abdul Jamal Panti 14. | Nuryatul Hasanah Panti 15. | Daril Agus Fahrizal Panti 16. | Fifit Nurhidayati Serut 17. | Moch Anang Muzaki ‘Serut 18. | Moh. Ali Mashuri Serut [ 19. | Mohammad Ronin Suci Telp. PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER ‘Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 20. ‘Abd Latif Suci 21. Siti Atthohiroh Suci PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER ‘Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 DAFTAR HADIR, » Migagy, 0%, Feoaos, ons , B00 = SQetor ; awe Qeeiggor. Cute 2 s NAMA JABATAN Ketua merangkap Anggota_| Sariyanto ‘sebagai Divisi Umum, Keuangan, dan Logistik Anggota sebagai Divisi Fitriyah Mustika Yekti Teknis Per .ggaraan Putri Aisyah Novita Ayu | Anggota sebagai Dis Anggota sebagai Divisi Abdul Muhyi ee Anggota sebagai Divisi Iksan Partisipasi Masyarakat dan SDM PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti DAFTAR HADIR Hari/Tanggal Waktu Tempat Acara NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN BE HENDRA KUSUMA, S.Sos SEKRETARIS PPK \1 2 | SURAHMAN STAF URUSAN KEUANGAN + j TM NURUL SOLIHIN STAF URUSAN LOGISTIK SIT MUNAWAROH ‘TENAGA PENDUKUNG PPK IKBAL HAFIDI ‘TENAGA PENDUKUNG PPK PONCO HENDRO K., S.ST, MM TITIS AGUSTINA [M.MUHUS PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI Jember, 04 Februari 2023 Nomor : 006/PP.06.1 - Und / 35.09.14 / 2023 Sifat : Penting Lampiran :1 Perihal : UNDANGAN Kepada: Yth. PPS Se-Kec.Panti Di- Tempat Menindaklanjuti Surat Ketua Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Jember Nomor: 83/PP.06.1-Und/3509/2023 Tanggal 4 Februari 2023 perihal Pelaksanaan Bimbingan Teknis Persiapan Pencocokan dan Penelitian (Coktit) Daftar Pemilih Pemilihan Umum Tahun 2024 KPU Kabupaten Jember dan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Se-Kab. Jember pada Pemilu tahun 2024, maka dengan ini kami mohon kepada Saudara untuk hadir pada: Hari/Tanggal _: Minggu/ 05 Februari 2023 Jam : 12.00 WIB s/d Selesai Acara : Rapat Koordinasi Pemetaan TPS Pemilu 2024 Tempat : Aula Kecamatan Panti Jember eeene * Pelaksanaan Bimbingan Teknis Persiapan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Daftar Pemilih Pemilihan Umum Peserta : Sebagaimana terlampir Catatan : 1, Undangan wajib membawa Surat Tugas 2. Divisi Data Membawa laptop dan Kabel extension Demikian atas kehadirannya disampaikan terima kasih. Lampiran Surat Undangan PPK Kecmatan panti Nomor: 006/PP.05.1 - ST / 35.09.14 / 2023 ‘Tanggal: 04 Februari 2023 NO. PPS DESA Jumlah Peserta i. GLAGAHWERO- 3 (orang) 2. KEMIRL 3 (orang) 3._| KEMUNING 3 (orang) 4. PAKIS : 3 (orang) [5.__|PANTI 3 (orang) | 6._| SERUT. 3 (orang) 7._| SUCI 3 (orang) DOKUMENTASI PELAKSANAAN BIMTEK PERSIAPAN COKLIT DAFTAR PEMILIH PEMILU MINGGU, 5 FEBRUARI 2023 uF CRIS Mea ere ty Wane uate) eet ery be Wr Nl TTA ool NT an) GCI Un O ILC. V La) aoa Uma PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 NOTULEN RAPAT TENTANG PELAKSANAAN BIMTEK PERSIAPAN COKLIT DAFTAR PEMILIH PEMILU HARI: MINGGU. TANGGAL : 05 FEBRUARI 2023 ‘TEMPAT : AULA PPK KECAMATAN PANTI PESERTA RAPAT YANG HADIR : 1. PPK Kec. Panti 2. PPS Se Kec. Panti Rapat dibuka oleh dan di Pimpin langsung oleh Ketua PPK Kec. Panti Bapak Sariyanto. Rapat ini mensosialisasikan dan mengkoordinasikan kepada PPS se Kec. Panti untuk melakukan persiapan dalam pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu. Dalam pembahasan pertama, yakni mensosialisasikan kepada seleuruh PPS se Kec. Panti agar melakukan persiapan-persiapan terkait dengan pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu di desa masing-masing. Selanjutny memberikan arahan-arahan terkait dengan teknis dalam melalukan pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu dengan persiapan sesuai aturan dan keadaan di daerah/ desa masing-masing PPS, dilanjutkan dengan sesi Tanya jawab interaktif terkait dengan persiapan pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu dengan tujuan agar para PPS bisa memberikan gambaran tentang pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu. Rapat ditutup oleh Ketua PPK Kec. Panti, dengan kesimpulan rapat sebagai berikut: 1. _Ketua PPK memberikan sosialisasi tentang pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu 2. PPK melakukan pelaksanaan BIMTEK persiapan coklit daftar pemilih pemilu kepada PPS, Mengetahui, Ketg PPK, < PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kec. Panti Bendahara 004/TU.01.1/ND/350914/4/2023 410 Februari 2023 Segera : Permohonan Persetujuan Pencairan Dana RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilin Dalam Penyelenggaraan Pemilinan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih, Sehubungan dengan hal tersebut kami Panitia Pemilinan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti mengadakan kegiatan RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 dengan peserta sebanyak 36 orang yang terdiri dari Panitia Pemiihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan ‘Suara (PPS) se Kecamatan Panti, tanggal 11 Februari 2023 pukul 14.00 WIB bertempat di Aula Kecamatan Panti Jember Adapun rincian anggaran kegiatan tersebut sebagai berikut 4, Konsumsi / Nasi Kotak = Rp. 900.000 2. Penggandaan / Fotocopi 408 lembai 3 4 5 Dengan total anggaran kegiatan RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 berjumiah Rp 1.000.000 (Satu Juta Rupiah) Rp. 100.000 Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 1,000,000(Satu Juta Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. nitia Pemilinan Kecamatan Format DN.08 KUITANSI Nomor : 008/W/2023 Sudah Terima Dari _: Sekretaris PPK KECAMATAN PANTI Uang Sejumlah : Rp 900.000,- Terbilang : Sembilan Ratus Ribu Rupiah Untuk Pembayaran _: KONSUMSI RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 Jember, 17 April 2023 Ainur Rochmawati Alamat : Jalan PB. Sudirman Panti Nomor Telp./Hp : 0857 3572 2860 Jember, 17 April 2023 Staf Sekretariat Urusan Keuangan NOTA NO... ia BANYAKNYA (NAMA BARANG wanca | _JUMLAH ae | Mac Kelak 8.C00| 900 .COO suman rp | 920.000 ‘Tanda Tema Hormat Kami, - Sudah Terima Dari Uang Sejumlah Terbilang Untuk Pembayaran Alamat : Jalan PB. Sudirman Panti Nomor Telp./Hp : 0898 0643 230 : Sekretaris PPK KECAMATAN PANTI : Rp 100.000,- : Seratus Ribu Rupiah : PENGGANDAAN MATERI RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN Format DN.08 KUITANSI Nomor : 018/Kw/2023 DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 4 Jember, 17 April 2023 Pel a t ys encore Yuli Astutik Jember, 17 April 2023 NOTA NO. ‘BANYAKNYA| TWAMA BARANG WARGA | _JUMLAH 408 |. Palen’ Yeo. 000 _ Jumian ap [\O0-CCD ‘Tanda Terima Hormat Kami, (es ano) ene2 er eeyoa ocaoto0 vcore, owe zor nos sorey 200 ‘eoooan “a oneoeoa0 a Lupe 8 Lt ‘Aued pms 01 39)su01) asno}-u sony votep er, @ 3 vervener gyn, Isyesuedy 140)S1H meques eeyon ves toun, vet ev 00 - uipueyy 04 19jsued4 2j6uIs munya 9u2n isyesues smeis epuy isyesued, E20. ssyesued, smeis PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER ‘Alamat: 31 PB. Sudirman No.30 Jember 68153 i Telp. DAFTAR HADIR HariTanggal Waktu Tempat Acara [ No. : 1. _| Mitha Kurnia Dewi Glagahwero 2. | Mohamad Afif Glagahwero 3,_| Rike Nur Jannah Glagahwero @,_| Farhan Aziz Kemiri 5. | Turmudzi Kemiri 6. | Zubayri Kemiri 7. | Muhamad Sunaryo Kemuningsari Lor 8. _| Siti Salimah Kemuningsari Lor 9. | Joko Wahyono Kemuningsari Lor 10. | Siti Nur Holisah Pakis. | [i wham Lat Pakis 12. | Eka Efit Fitrianingsin ~~Pakis | 13. | Abdul Jamal Panti 14. [NuryatulHasanah ~ Panti 15. | Daril Agus Fahrizal Panti 57 16. | Fit Nurhidayati Serut 7 a 17. | Moch Anang Muzaki Serut hy } . Usp PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: 31 PB, Sudirman No.30 Jember 68153 Telp. (18. | Moh. Ali Mashuri ‘Serut 19. | Mohammad Rohim ‘Suci 20, | Abd Latif — | Suci | | | | 21. Siti Atthohiroh ~ Suci 2 it || 7 i Mengetahui, Ketua PPK Kecamatan Panti Alamat: JI PB. Sudirman No.30. PANITIA PEMILIHAN KECAMP™ KECAMATAN PANTS KABUPATEN JEMP” —_ DAFTAR HADIR — » Soyo J Reorgo 3923 “dene. Nene, en, Gxenoe TANDA TANGAN Sariyanto Ketua merangkap Anggota ’ sebagai Divisi Umum, 4 “ 1. : Keuangan, dan Logistik Fitriyah Mustika Yekti Anggota sebagai Divisi Teknis Penyelenggaraan Putri Aisyah Novita Ayu Anggota sebagai Divisi Perencanaan dan Data Abdul Muhyi Anggota sebagai Divisi Hukum Iksan ‘Anggota sebagai Divisi Partisipasi Masyarakat dan PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti DAFTAR HADIR Hari/Tangeal Waktu Tempat Acara NO NAMA JABATAN 1 | HENDRA KUSUMA, S.Sos SEKRETARIS PPK 2 | SURAHMAN STAF URUSAN KEUANGAN 3 | NURULSOLIHIN | STAF URUSAN LOGISTIK 4 | SIT MUNAWAROH TENAGA PENDUKUNG PPK 5S [IKBALHAFIDT. TTENAGA PENDUKUNG PPK 6 | PONCO HENDRO K,, 5ST, MM - 7 __ | TITIS AGUSTINA 8 | M.MUHUS PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI Jember, 10 Februari 2023 Nomor —_ : 010/PP.06.1 - Und / 35.09.14 / 2023 Sifat : Penting Lampiran : 1 lembar Perihal © : UNDANGAN Kepada: Yth, PPS Se-Kee.Panti Di- Tempat Menindaklanjuti Surat Ketua Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor: 145/PP.04-SD/04/2023 Tanggal 4 Februari 2023 perihal tahapan Pembentukan Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) pada Pemilu tahun 2024, maka dengan ini kami mohon kepada Saudara untuk hadir pada: Hari/Tanggal ; Sabtu/ 11 Februari 2023 Jam : 14.00 WIB s/d Selesai Tempat : Aula Kecamatan Panti Jember a + Rapat Koordinasi Persiapan Pelantikan dan Bimtek Pantarlih Pemilu 2024 Peserta : Sebagaimana terlampir Catatan : Membawa semua berkas BA pantarlih, Demikian atas kehadirannya disampaikan terima kasih. (SARIYANTO) Lampiran Nomor: 010/PP.06.1 - ST / 35.09.14 / 2023 Tanggal: 10 Februari 2023 NO. PPS DESA Jumlah Peserta 1,_| GLAGAHWERO. 3 (orang) 2. | KEMIRI 3 (orang) _ 3._| KEMUNING 3 (orang) 4._| PAKIS 3 (orang) 5._| PANTI 3 (orang) 6._| SERUT 3 (orang) 7. [SUCI 3 (orang) DOKUMENTASI RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 SABTU, 11 FEBRUARI 2023 PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB, Sudirman No.30 Jember 68153 NOTULEN RAPAT TENTANG RAKOR PERSIAPAN PELANTIKAN DAN BIMTEK PANTARLIH PEMILU 2024 HARI : SABTU TANGGAL —_: 11 FEBRUARI 2023 TEMPAT —_—_: AULA PPK KECAMATAN PANT! Dengan dihadiri olet 1. PPK Kec. Panti 2. PPS Se Kec. Panti Pertama Ketua PPK Kec. Panti membuka acara RAKOR Persiapan Pelantikan dan BIMTEK Pantarlih Pemilu 2024. kemudian Rapat ini dilanjutkan dengan mensosialisasikan dan mengkoordinasikan kepada PPS se Kec. Panti untuk melakukan RAKOR Persiapan Pelantikan dan BIMTEK Pantarlih Pemilu 2024 melalui tahapan-tahapan dan prosedur dari KPU. Dalam pembahasan, Selanjutnya Kadiv Teknis PPK Kec. Panti memberikan arahan-arahan terkait dengan teknis dalam metalukan RAKOR Persiapan Pelantikan dan BIMTEK Pantarlih Pemilu 2024. dengan kesimpulan rapat sebagai berikut: 1. PPK mengkoordinasiakan kepada para PPS untuk melakukan RAKOR Persiapan Pelantikan dan BIMTEK Pantarlih Pemilu 2024. 2. PPK memberikan bimbingan teknis terkait dengan RAKOR Persiapan Pelantikan dan BIMTEK Pantarlih Pemilu 2024. Mengetahui, 4} Ketoa PPK, RE sant NTO PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS. : Yth, Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti : Ketua PPK Kec. Panti : Bendahara 005/TU.01.1/ND/350914/4/2023 16 Februari 2023 2 Segera : Permohonan Persetujuan Pencairan Dana RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALU! ZOOM MEETING. Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilin Dalam Penyelenggaraan Pemilinan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih, Sehubungan dengan hal tersebut kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti mengadakan kegiatan RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALU! ZOOM MEETING dengan _peserta sebanyak 36 orang yang terdiri dari Panitia Pemiihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) se Kecamatan Panti, tanggal 17 Februari 2023 pukul 13.00 WIB bertempat di Aula Kecamatan Panti Jember Adapun rincian anggaran kegiatan tersebut sebagai berikut 1. Konsumsi / Nasi Kotak = Rp. 900.000 2. Penggandaan / Fotocopi 408 lembar = Rp. 100.000 3. 4. 5 Dengan total anggaran kegiatan RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALU! ZOOM MEETING berjumiah Rp 1.000.000 (Satu Juta Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 1.000.000(Satu Juta Rupiah), Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. Panitia Pemilhan Kecamatan Format DN.08 KUITANSI Nomor : 009/Kw/2022 Sudah Terima Dari _: Sekretaris PPK KECAMATAN PANTI Uang Sejumlah : Rp 900.000,- Terbilang : Sembilan Ratus Ribu Rupiah Untuk Pembayaran _: KONSUMSI RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALUI ZOOM MEETING Jember, 17 April 2023 Alamat : Jalan PB. Sudirman Panti Nomor Telp./Hp : 0857 3572 2860 Staf Sekretariat Urusan Keuangan PPK MATAN PANTI : Y NIP.19771027 201414 1 001 NOTA NO. von Ree Qh BANYAKNVA NAMA BARANG 26 [Pas Kotak “Tanda Torima vonian Ro 960 OO. Hoxmat Kami, Format DN.08 KUITANSI Nomor : 019/Kw/2023 Sudah Terima Dari : Sekretaris PPK KECAMATAN PANTI Uang Sejumlah : Rp 100.000,- Terbilang Seratus Ribu Rupiah Untuk Pembayaran —_: PENGGANDAAN MATERI RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALUI ZOOM MEETING Yy A Jember, 17 April 2023 Pene Ore Yuli Astutik Alamat : Jalan PB. Sudirman Panti Nomor Telp./Hp : 0898 0643 230 Staf Sekretariat Urusan Keuangan NIP.19771027 201414 1 001 %_ 19730206 200312 1 002 an Me oe Rene ye NOTA NO. awvaka | __NAMABARANG wanes [man ack | te. Mala te0 coo Tanda Terima suman Ap, (C0.000 Hormat Kami, (eoanacesen eo oy ed ce eswsa ononote wa wowerta une rssv2a oronozeet ry OE reveboog oesne eeoeaL enusa op oneaeo. Py wows suzizivoeze venonng oni Nowune wmey seg rarysnng une een Tey wouna on ve ata bes ‘aan nooz mean aH ‘rama nx weve 1703 SVN LV yet sk crcactoo a rcooton va uve meet cvs ecto vent avons srzten, ‘urea pany 01 s9j0ued, a8n0}-uy seo voip EEL @ ‘une ummung eg ea0)9 ven oes - wpueyy 01 s9)sue1, 2j6uIs ern pan spo won gsr isyesued, smeis puy rsyesueNL YeORIaN Isyesued smeIS PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTL KABUPATEN JEMBER PB, Sudirman No.30 Jember 68153 7 Telp. Hari/Tanggal Waktu Tempat Acara NO. 1._| Mitha Kurnia Dewi 2. | Mohamad AfiF Glagahwero 2 3,__| Rike Nur Jannah ~ Glagahwero 3 caf} 4,_| Farhan Aziz Kemiri [5 | Tormeda Kemiri | 6. | Zubayri Kemiri \F = if f 7. Muhamad Sunaryo Kemuningsari Lor te a 8. _| Siti Salimah Kemuningsari Lor . 9, | Joko Wahyono Kemuningsari Lor | 9. 10. | Siti Nur Holisahy - Pakis 11. | M Tiham Latif Pakis 12. | Eka Efit Fitrianingsin Pakis 13. | Abdul Jamal “Panti 14. | Nuryatul Hasanah Panti ee 7 i. | Daril Agus Fahrizal Panti 16. | Fifit Nurhidayati Serut 17, | Moch Anang Muzaki Serut PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER ‘Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 Telp. [ 18. | Moh. Ali Mashuri Serut 19. | Mohammad Rohim ~ Sud 19. | 20. | Abd Latif ‘Suci | 21. | Siti Atthohiroh Suci 2. PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 ' DAFTAR HADIR, fari/Tanggal dum'gte / (1 Feoquon 2023 1 JB00 — Selecot Ketua merangkap Anggota_| Sariyanto ‘sebagai Divisi Umum, Keuangan, dan Logistik i ; _ | Anggota sebagai Divisi Fitriyah Mustika Yekti | y2kris penyelenggaraan i Ais it Anggota sebagai Divisi Putri Aisyah Novita AYU | Perencanaan dan Data Abdul Muhyi Shea sebagai Divisi Anggota sebagai Divisi A Partisipasi Masyarakat dan ‘SDM PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat: Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti DAFTAR HADIR vari/Tonggl Tone. 17. Tippett nea Waktu 2 Tempat Acara No NAMA JABATAN 4 1 | HENDRA KUSUMA, S.Sos SEKRETARIS PPK 2—_| SURAHMAN STAF URUSAN KEUANGAN, 7 3 | NURULSOLIHIN STAF URUSAN LOGISTIK 4 | SITIMUNAWAROH TENAGA PENDUKUNG PPK 5 |IKBALHAFIDI TENAGA PENDUKUNG PPK 6 | PONCO HENDRO K,, SST, MM [7 [aims acustina fs [Mmunus —_ PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI Jember, 17 Februari 2023 Nomor —_: 013a/PP.07.1- Und / 35.09.14 / 2023 Sifat : Penting Lampiran : 1 lembar Perihal : UNDANGAN Kepada: Yth. PPS Se-Kec.Panti Di- Tempat Sehubungan dengan akan dilaksanakannya Evaluasi Coklit bersama KPU Kab. Jember, maka dengan ini kami mohon kepada saudara untuk hadir pada: Hari/Tanggal —_: Jumat / 17 Februari 2023 Jam : 13.00 WIB s/d Selesai ‘Tempat : Aula Kec, Panti Jember Acara : Evaluasi Coklit Bersama KPU Kab. Jember melalui Zoom Meeting Peserta : Sebagaimana terlampir Demikian atas kehadirannya disampaikan terima kasih. stay /é )eetua Pepa [AH a KECEMATAN, aN (SARIYANTO) Lampiran Nomor: 013a/PP.07.1 - Und/35.09.14/2023 Tanggal: 17 Februari 2023 NO. PPS DESA _Jumlah Peserta 1.__| GLAGAHWERO ae 3 (orang) 2. | KEMIRI 2 3 (orang) 3.__| KEMUNING 3 (orang) 4. | PAKIS 3 (orang) 5.__| PANT! = 3 (orang) 6.__|SERUT_ 3 (orang) 7. [suct 3 (orang) DOKUMENTASI RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALUI ZOOM MEETING JUMAT, 17 FEBRUARI 2023 fa PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Jember 68153 NOTULA ‘TENTANG RAPAT EVALUASI COKLIT BERSAMA KPU KAB JEMBER MELALU! ZOOM MEETING HARI: JUM’AT TANGGAL : 17 FEBRUARI 2023 TEMPAT : AULA PPK KECAMATAN PANTI PESERTA RAPAT YANG HADIR : 1. KPU Kab. Jember 2. PPK Se Kab. Jember Rapat dibuka oleh Kadiv KPU. Rapat ini membahas terkait progres presentasi coklit 10 hari pertama, dan evaluasi kendala aplikasi e-coklit yang sering maintance. Anggota PPK Div Perencanaan, Data, dan Informasi diminta untuk mengisi rekapitulasi dari aplikasi spreadsheet. Kemudian ditambah penjelasan oleh Mas Sanda dan Mas Toni terkait daftar hadir selama 10 hari pertama coklit. Rapat ditutup oleh Kadiv KPU Jember pada pukul 14.50 WIB, dengan kesimpulan rapat sebagai berikut: 1. Progres presentasi coklit 10 hari pertama NAMA JABATAN YANG MEMBUAT NOTULA, siti MUNAWAROH PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sitat Lampiran Perihal NOTA DINAS Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kee. Panti Ketua PPK Kec. Panti Bendahara 018/TU.01.1/ND/350914/4/2023 : 05 Februari 2023 : Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Dana Belanja Barang Non Operasional Lainnya (Koordinasi Pemberntukan Pantarlih Pemilu 2024 ) Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilih Dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti, mengadakan kegiatan Belanja Barang Non Operasional Lainnya ( Penyampaian Rekapitulasi DPHP ) Bulan Februari dengan total anggaran kegiatan sebesar Rp 200.000 (Dua Ratus Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 200.000(Dua Ratus Ribu Rupiah), Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih. PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER ats in No.30 Panti 681 il: ppkpanti2 SURAT TUGAS Nomor : /PP.07.1-ST/35.09.14/2023 Yang bertandatangan dibawah ini Ketua PPK Kecamatan Panti, dengan ini memberikan tugas kepada: 1 NAMA : SARIYANTO. NIP - JABATAN : Ketua PPK Kecamatan Panti 2 NAMA : PUTRI AISYAH NOVITA AYU NIP a JABATAN : Anggota PPK Divisi Perencanaan, Data dan Informasi Kecamatan Panti Untuk melaksanakan tugas ke Kantor KPU Jember yang akan dilaksanakan: ‘Tanggal : 06 Februari 2023 Dalam Rangka : Koordinasi Pembentukan Pantarlih Pemilu 2024 Demikian Surat Tugas ini dibuat untuk dapat dilaksankan Sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Pada tanggal PANTI 06 Februari 2023 ,Ketua PPK y tan Panti le Re S ary a v By PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER n No.30 Panti 68153, email: ppkpanti Alamat: JI PB. Sudit KWITANSI DAN BUKTI KONFIRMASI PENYELESAIAN TUGAS Nomor: — /PP.06.1/35.09.14/2023 Saya yang bertandatangan di bawahini : SUDAH TERIMA DAR : Sekretaris PPK KecamatanPanti UANG SEBESAR Rp100.000 (Seratus Ribu Rupiah ) GUNA PEMBAYARAN : Bantuan Transport Sesuai dengan Surat Tugas Nomor : /PP.07.1-ST/35.09.14/ 2023 Nama : SARIYANTO Jabatan : Ketua PPK Kecamatan Panti Melaksanakan tugas/pekerjaan dalam rangka Koordinasi Pembentukan Pantarlih Pemilu 2024 06 Februari 2023 Kantor KPU Jember Pada tanggal Tujuan tempat Dengan rincian sebagai berikut : URAIAN RINCIAN BIAYA JUMLAH Bantuan Transport Selama I Hari x Rp. 100.000, 100,000 100.000 Jember Yang Membayar, \ Yang Melakukan Perjalanan \ fe SARIYANTO [Berangkat Dari: Kantor Sekretariat PPK Tiba di Kantor KPU Jember Panti Pada tanggal : 06 Februari 2023, Pada tanggal : 06 Februari 2023 ke/menuju )Kantor:KPU Jember “) .C souk emma I a Pi 3 Js) yr Berangkat Dari: Kantor KPU Jember _| Tiba di Kantor Sekretariat PPK Panti Pada tanggal 2 06 Februari 2023|Pada tanggal : 06 Februari 2023 Ike /menuju : Kantor Sekretariat PPK. |"Perjalanan telah diperikasa dan disetujui’ Panti Ee Panti PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER : ppkpanti202: Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Panti 68153, gmail.com KWITANSI DAN BUKTI KONFIRMASI PENYELESAIAN TUGAS Nomor: — /PP.06.1/35.09.14/2023 ‘Saya yang bertandatangan di bawahini : SUDAH TERIMA DAR : Sekretaris PPK KecamatanPanti UANG SEBESAR _: Rp100.000 ( Seratus Ribu Rupiah ) GUNA PEMBAYARAN : Bantuan Transport Sesuai dengan Surat Tugas Nomor : /PP.07.1-ST/35.09.14/ 2023 Nama : PUTRI AISYAH NOVITA AYU Jabatan + Anggota PPK Divisi Perencanaan, Data dan Informasi Kecamatan Panti Melaksanakan tugas/pekerjaan dalam rangka : Koordinasi Pembentukan Pantarlih Pemilu 2024 Pada tanggal : 06 Februari 2023 Tujuan tempat : Kantor KPU Jember Dengan rincian sebagai berikut : ‘URAIAN RINCIAN BIAYA JUMLAH [1 [Bantuan Transport es | __|Selama 1 Hari x Rp. 100.000,- Rp 100.000 L_] Yang Melakukan Perjalanan PA. NOVITA AYU [Berangkat Dari__: Kantor Sekretariat PPK |Tiba di Kantor KPU Jember Panti Pada tanggal : 06 Februari 2023 Pada tanggal : 06 Februari 2023 ke/menuju Kantor KPU Jember er ie Keti@ PPK Kecamata © Fanti SKEC AN s) & NP > & 5 % - Berangkat Dari: Kantor KPU Jember _[Tiba di Kantor Sekretariat PPK Panti Pada tanggal : 06 Februari 2023|Pada tanggal : 06 Februari 2023 ke/menuju : Kantor Sekretariat PPK |"Perjalanan telah diperikasa dan disetujui” Pant Ket tan Panti PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINAS : Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kec. Panti Bendahara 019/TU.01.1/ND/350914/4/2023, 26 Februari 2023 : Segera Permohonan Persetujuan Pencairan Dana Belanja Barang Non Operasional Lainnya ( Rapat Koordinasi Anggaran Pemilu ) Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilin Dalam Penyelenggaraan Pemiihan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti, mengadakan kegiatan Belanja Barang Non Operasional Lainnya ( Supervisi Verfak DPD ) Bulan Februari dengan total anggaran kegiatan sebesar Rp 200.000 (Dua Ratus Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 200.000(Dua Ratus Ribu Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih, Panitia Pemilinan Kecamatan PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB, Sudirman No.30 Panti 681 ppkpanti202: SURAT TUGAS Nomor : /PP.07.1-ST/35.09.14/2023 Yang bertandatangan dibawah ini Ketua PPK Kecamatan Panti, dengan ini memberikan tugas kepada: 1 NAMA SARIYANTO NIP pe JABATAN : Ketua PPK Kecamatan Panti 2 NAMA : HENDRA KUSUMA, S. Sos NIP : 19730206 200312 1 002 JABATAN : Sekretaris PPK Kecamatan Panti Untuk melaksanakan tugas ke Kantor KPU Kab. Jember yang akan dilaksanakan: Tanggal : 27 Februari 2023 Dalam Rangka : Rapat Koordinasi Anggaran Pemilu Demikian Surat Tugas ini dibuat untuk dapat dilaksankan Sebagaimana mestinya. Ditetapkan di: PANTI Pada tanggal __: 27 Februari 2023 PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Panti 68153, email: ppkpanti2024@gmail.com KWITANSI DAN BUKTI PENYELESAIAN TUGAS Nomor: — /PP.06.1/35.09.14/2023 Saya yang bertandatangan di bawahini : SUDAH TERIMA DAR : Sekretaris PPK KecamatanPanti UANG SEBESAR _: Rp100.000 ( Seratus Ribu Rupiah ) GUNA PEMBAYARAN : Bantuan Transport Sesuai dengan Surat Tugas Nomor : /PP.07.1-ST/35.09-14/2023 Nama SARIYANTO Jabatan Ketua PPK Kecamatan Panti Melaksanakan tugas/pekerjaan dalam rangka : Rapat Koordinasi Anggaran Pemilu : 27 Februari 2023 Kantor KPU Kab. Jember Pada tanggal Tujuan tempat Dengan rincian sebagai berikut : (BY EX Yang Melakukan Perjalanan \ Bi SARIYANTO Berangkat Dari: Kantor Sekretariat PPK ]Tiba di Kantor KPU Kab. Jember Panti Pada tanggal 4.2L Repruari 2023 Pada tanggal : 27 Februari 2023 ke/menuju Kab. f EE SS, Ket iti 3 > FANTO Berangkat Dari: Kantor KPU Kab. ‘Tiba di Kantor Sekretariat PPK Jember Panti Pada tanggal : 27 Februari 2023|Pada tanggal : 27 Februari 2023 ke/menuju Sekretariat PPK ere dan disetuj PK Ketafhatan Panti PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Alamat: JI PB. Sudirman No.30 Panti 681 il: ppkpanti2024@gmail.com KWITANSI DAN BUKTI KONFIRMASI PENYELESAIAN TUGAS Nomor: — /PP.06.1/35.09.14/2023 Saya yang bertandatangan di bawahini : SUDAH TERIMA DAR : Sekretaris PPK KecamatanPanti UANG SEBESAR Rp100.000 (Seratus Ribu Rupiah ) GUNA PEMBAYARAN : Bantuan Transport Sesuai dengan Surat Tugas Nomor : /PP.07.1-ST/35.09.14/2023 Nama : HENDRA KUSUMA, S. Sos Jabatan : Sekretaris PPK Kecamatan Panti Melaksanakan tugas/pekerjaan dalam rangka : Rapat Koordinasi Anggaran Pemilu Pada tanggal : 27 Februari 2023 Tujuan tempat : Kantor KPU Kab. Jember Dengan rincian sebagai berikut : URATAN RINCIAN BIAYA a [__|Selama 1 Hari x Rp. 100.000,- Rp 100.000 C_] Rp 100.000 ‘Jember : Yang Melakukan Perjalanan HENDRA KUSUMA, S. Sos Berangkat Dari _: Kantor Sekretariat PPK [Tiba di Kantor KPU Kab. Jember Panti Pada tanggal : 27 Februari 2023 Pada tanggal : 27 Februari 2023 ke/menuju Kantor KPU Kab. Yy < is) / Berangkat Dari: Kantor KPU Kab. Tiba di Kantor Sekretariat PPK Jember Panti_ Pada tanggal : 27 Februari 2023|Pada tanggal : 27 Februari 2023, ke/menuju : Kantor Sekretariat PPK Panei PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER Sekretariat : Jalan PB. Sudirman No. 30 Panti Kepada Dari Tembusan Nomor Tanggal Sifat Lampiran Perihal NOTA DINA; Yth. Sdr. Sekretaris PPK Kec. Panti Ketua PPK Kec. Panti : Bendahara 030/TU.01.1/ND/350914/2/2023 06 Februari 2023 Segera : Permohonan Persetujuan Pencairan Dana Belanja Barang Non Operasional Lainnya ( Supervisi Terkait Pembentukan Pantariih ) Berdasarkan Peraturan Komisi Pemiihan Umum Nomor 7 Tahun 2022 Tentang Penyusunan Daftar Pemilh Dalam Penyelenggaraan Pemilhan Umum Dan Sistem Informasi Data Pemilih. Sehubungan dengan hal tersebut, kami Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Panti, mengadakan kegiatan Belanja Barang Non Operasional Lainnya ( Supervisi Terkait Pembentukan Pantarlih ) Bulan Februari dengan total anggaran kegiatan sebesar Rp 200.000 (Dua Ratus Ribu Rupiah) Bersama ini di mohon dapatnya mencairkan anggaran kegiatan tersebut sebesar Rp. 200.000(Dua Ratus Ribu Rupiah). Demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasin. Panitia Pemilihan Kecamatan PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER SURAT TUGAS Nomor :_/PP.07.1-ST/35.09.14/2023 Yang bertandatangan dibawah ini Ketua PPK Kecamatan Panti, dengan ini memberikan tugas kepada: 1 NAMA : SARIYANTO NIP Be JABATAN : Ketua PPK Kecamatan Panti 2 NAMA : PUTRI AISYAH NOVITA AYU NIP D JABATAN : Anggota PPK Divisi Perencanaan, Data dan Informasi Kecamatan Panti Untuk melaksanakan tugas ke PPS Desa Serut yang akan dilaksanakan: ‘Tanggal : 07 Februari 2023 Dalam Rangka : Supervisi terkait Pembentukan Pantarlih Demikian Surat Tugas ini dibuat untuk dapat dilaksankan Sebagaimana mestinya. Ditetapkan di: PANTI Pada tanggal _: 07 Februari 2023 PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER » No.30 Panti 681 2024agmail.com 53, email: ppkpant KWITANSI DAN BUKTI KONFIRMASI PENYELESAIAN TUGAS Nomor: — /PP.06.1/35.09.14/2023 Saya yang bertandatangan di bawahini : SUDAH TERIMA DAR : Sekretaris PPK KecamatanPanti UANG SEBESAR __: Rp100.000 ( Seratus Ribu Rupiah } GUNA PEMBAYARAN : Bantuan Transport Sesuai dengan Surat Tugas Nomor : /PP.07.1-ST/35.09.14/ 2023 Nama : SARIYANTO Jabatan : Ketua PPK Kecamatan Panti Melaksanakan tugas/pekerjaan dalam rangka : Supervisi terkait Pembentukan Pantarlih Pada tanggal : 07 Februari 2023 Tujuan tempat : PPS Desa Serut Dengan rincian sebagai berikut : [No[__——SURAIANRINCIANBIAYA | JUMLAH fafa anton Transport aac | {Selena iar x ep 1100 000 esa | eps OO.000 | Yang Melakukan Perjalanan Fr Berangkat Dari: Kantor Sekretariat PPK |Tiba di PPS Desa Serut Panti Pada tanggal : 07 Februari 2023 ke/menuju PPS ‘Desa Serut Ketud PPK KecamatanPanti s Berangkat Dari _—: PPS Desa Serut Tiba di Kantbr Sekretariat PPK Panti Pada tanggal 7 07 Februari 2023|Pada tanggal : 07 Februari 2023 ke/menuju ;-Kantor Sekretariat PPK |"Perjalanan telah diperikasa dan disetujui’ Ketu ‘ecamatan Panti

You might also like