You are on page 1of 1
Kartu Kendali Proses Vi 1. Waktu Visitasi a. Sclama 2 hari, tanggal : 27 Maret 2023 sd. 28 Maret 2023 b. Hari ke-1; jam 07:30 sd. 13:30 c. Hari ke-2; jam 07:30 sd, 13:30 2. Pelaksanaan Visitasi a. Temu awal = Ya , Observasi sarana prasarana dan lingkungan = Ya ©. Observasi kegiatan pembelajaran = Ya 4 Telaah dokumen 8 SNP (wawancara) = Ya e, Temu akhir= Ya 3. Kinerja Asesor a. Fasilitas yang diminta asesor: 3.- >. Fasilitas yang disediakan sekolah/madrasah kepada asesor 3 3. ¢. Cara asesor berbagi tugas: Hari Pertama, kedua asesor melaksanakan observasi sarana dan prasarana serta lingkungan sekolah secara bersama-sama. Setelah itu, dilanjutkan dengan pelaksanaan observasi pembelajaran di kelas pada saat pembelajaran berlangsung, masing-masing asesor masuk ke Kelas yang berbeda. Dan selanjut secara bergantian asesor melakukan wawancara dengan siswa, orang tua siswa, tokoh masyarakat, dan komite, Hari Kedua, asesor melanjutkan dengan menelaah dokumen 8 SNP, dan sccara bergantian kedua asesor melakukan wawancara dengan Kepala sekolah, wakil kepala sekolah, dan beberapa orang guru berkaitan dengan dokumen 8 SNP. Pada sesi temu akhir secara bergantian asesor menyampaikan ucapan terimakasih atas kegiatan visitasi selama dua yang berjalan dengan baik. 4. Suasana Pelaksanaan Visitasi Visitasi berjalan dengan aman dan lancar, 4, Pengaduan Lainnya Demikian kartu kendali ini saya buat dengan sebenanya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. 07 April 2023 uy

You might also like