You are on page 1of 16
LAPORAN PRAKTIKUM MESIN - MESIN LISTRIK GENERATOR SYNKRON Disusun Oleh : MREZA FIRDAUS 2105031009 PRODI 7 “KNIK LISTRIK JURUSAN . EKNIK ELEKTRO TAHUN AJARAN 2023/2024 POLITEKNIK NEGERI MEDAN Jin. Almamater No. 1 Kampus USU, Medan 2015 LEMBAR PENILAIAN Nomor Percobaan 201 Judul Praktikum : Generator Sinkron Nama Praktikan :M Reza Firdaus NIM 2105031009 Nama Partner 21. Julius Gunawan 2. Naufal Azis 3. Silvi Beakia Hasugian 4. Hayatun Nufus 5. Riski Samavi Kelompok 2A2 Kelas : EL-5B Tanggal Praktikum 208 Sep 2023 Tanggal Kumpul Laporan 115 Sep 2023 Nama Instruktur : 1. Suprianto, S.T., M.T. 2. Darwis Tampubolon, S.T., MT. Nilai KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah menganugerahkan banyak rahmat dan karunia-Nya, schingga kami dapat menyelesaikan Laporan Pratikum untuk mata kuliah Praktikum Mesin - Mesin Listrik, dengan judul “Generator Sinkron”. Laporan ini kami susun dengan bantuan dan dukungan berbagai pihak diantaranya, Bapak Suprianto, S.T., M.T. , dan Bapak Danwis Tampubolon, S.T., MT.,. selaku instruktur, Oleh karena itu kami sampaikan terima kasih atas waktu, tenaga dan pikirannya yang telah diberikan. Dalam penyusunan laporan ini, kami menyadari bahwa hasil laporan praktikum ini masih jauh dari kata sempurna, Schingga kami selaku penyusun sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca sekalian. Akhir kata semoga laporan praktikum ini dapat memberikan manfaat untuk kelompok kami khususnya, dan masyarakat Indonesia dalam perkembangan dunia pendidikan. Medan, 14 September 2023 DAFTAR ISI LEMBAR PENILATAN... KATA PENGANTAR. GENERATOR SINKROD A Tujuan.. B.Tinjauan Teoritis C.Diagram Rangkaian. D.Langkah Kerja TUGAS DAN PERTANYAAN, TABEL PERCOBAAN, 1. Karakteristik Tanpa Beban 2.Pengukuran Karakteristik Hubung Singk 3.Pengukuran Berbeban. ANALISIS DAN JAWABAN PERTANYAAN KESIMPULAN .. ili GENERATOR SINKRON A.Tujuan Untuk mengetahui beberapa karakteristik generator synkron 3 phasa B.Tinjauan Teoritis Pengukuran karaktcristik pada percobaan generator kali ini adalah karakteristik tanpa beban, karakteristik hubung singkat, dan karakteristik berbeban ( R, L, C). Pada percobaan ini scbagai penggerak adalah motor. Untuk mengoperasikan motor hal yang dilakukan adalah ‘memberikan arus medan maka jangkar pada belitan motor akan timbul arus maka rotor pada motor akan berputar dimana sebagi penggerak mula pada rotor generator. Generator ini belum dapat menghasilkan gel sebelum diberi arus medan, dimana arus medan diperoleh dari tegangan DC yang tetap. Arus medan yang dihasilkan akan mengalirkan aus pada belitan dikutub, sehingga akan menimbulkan fluxi, dan fluxi — fluxi ini akan dipotong konduktor jangkar schingga timbul gel (EMF) C.Diagram Rangkaian Keterangan Gambar M Torsi Meter 100 MV G = Mesin Synkron 122 MV Rmy = ‘Tahanan Shunt TS 500/440 U a Volt Meter 300 V Im = Ampere Meter 1,64 la = Ampere Meter 6A. Ss = Saklar RB = Tahanan Beban F - Power Factor cL = Induktor Beban Xe = — Kapasitor Beban D. eae Kerja 1, Hubungkan torsi meter sebagai motor dan mesin synkron sebagai generator. 2. Catatlah rating mesin synkron yang terdapat pada Name plate. Rating ini tidak boleh dilampaui selama percobaan. 3. Periksa rangkaian pada instruktar sebelum diberi tegangan. 4. Masukkan tegangan de tetap dengan memutar switchnya, Atur Shunt Rheostat pada torsimeter, schingga arus medan mencapai harga maximum (switch $ harus tetap off). 5, Masukkan tegangan de variable dengan perlahan-lahan sehingga mencapai 220 V dan cek arus rotor pada amper meter. Motor harus berputar sesuai dengan arah panah. 6. Aturlah shunt rheostat pada torsi meter schingga kecepatan tetap > 1500 rpm. Kecepatan itu harus dipertahankan selama percobaan. 4 Pengukuran Karakteristik tanpa beban U =f (19, yaitu fungsi dari arus pembangkit: 1. Saklar § harus pada posisi OFF, Ubahlah arus pembangkit Im dalam langkah 0,2 A, dari 0 sampai nilai maksimum (lihat rating maksimum), Buatlah eatatan dari setiap Jangkah dari nilai Iefdan nilai pembacaan tegangan pada volt meter U. 2, Periksa kecepatannya. f Pengukuran Karakteristik Hubung Singkat In = f (1), yaitu arus magnet sebagai fungsi dari arus pembangkit bila stator dihubung singkat : 1. Atur tahanan shunt Rmy dari mesin synkron untuk memperoleh arus pembangkit pada posisi nol. Hubung singkatkan semua tiga fasa saklar pada saklar S, yang mana tahanan beban terhubung. 2, ON kan saklar S, ubahlah arus jangkar dalam 0,5 A dari nol ke nilai maksimum (Lihat rating arusnya) dengan tahanan shunt Rmydan catat nilai Ta dan untuk masing masing langkah. 3. Periksalah kecepatannya. 4, Aturlah tahanan shunt dari mesinsynkron untuk memperoleh arus pembangkit pada posisi nol. OFF kan saklar S dan pindahkan hubung singkatnya. Ia + Pengukuran Karkteristik Berbeban U=f (la), yaitu arus magnet sebagai fungsi dari anus jangkar. 1. Aturlah tahanan shunt Rmy dari mesin synkronuntuk memperoleh tegangan (U) hngga 220V. buatlah catatan untuk penyettingan generator arus pembangkit Ini, Nilai Im seperti kecepatan, harus tetap konstan sampai percobaan berakhir, dan oleh sebab itu harus diperiksa setiap saat. 2. On kan saklar S dan dengan tahanan beban RB, ubahlah arus jangkar dalam langkah 0,5 A sampai mendekati nilai maksimum (ihat rating arusnya). Buatlah catatan untuk nilai arus la dan tegangan U untuk setiap langkah. 3. Periksalah arus pembangkit dan kecepatannya, 4, OFF kan saklar S dan tempatkan beban inductor dengan hubungan bintang. 5. On kan saklar $ dan dengan beban inductor, ubah arus jangkar mendekati nilai maksimum (menurut rating arus). Buatlah catatan nilai arus (Ia) dan tegangan U untuk setiap langkah. 6. OFF kan saklar $ dan ganti beban inductor dengan hubungan bintang pada beban kapasitor, 7. ON kan saklar $ dan dengan beban kapasitor ubah arus jangkar secara bertahap mendkati nilai maksimum (menurut rating arus), Buat catatan nilai arus la dan tegangan Untuk setiap langkah. Akhiri pengukuran ketika tegangan naik hingga 300 V. Periksalah arus pembangkit dan kecepatannya, u TUGAS DAN PERTANYAAN 1. Gambarlah grafik dari karakteristik tanpa beban dan Karakteristik hubung singkat pada diagram yang sama dan Im pada garis axis, 2. Gambarlah grafik dari ketiga karakteristik beban pada grafik yang sama dan dengan la sebagai garis axis. 3. Bacalah Karakteristik tanpa beban arus pembangkit Im hubungkan dengan nilai tegangannya, 4. Bacalah karakteristik hubung singkat arus hubung singkat (Iko) diperoleh dari arus pembangkit Im. 5. Hitunglah tahanan sinkron dari generator per phasaa: Xs=Un/1ko=127 Tka/phasa 6. Hitunglah perbandingan hubung singkat dari generator ke “Iko/In, dimana In = arus rata rata dari generator. 7. Gambarlah tiga diagram vektor untuk skala E = 12 Volt, la= 2Amepre dan Cos=0,+90,- 90 secara terpisah. Nilai dari Xs diperoleh dari tugas no.6. Bacalah tegangan U pada diagram vektor dan bandingkan nilai pada karakterik berbeban, 8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan reaksi jangkar. 9. Jelaskan apa yang dimaksud dengan regulasi tegangan, TABEL PERCOBAAN 1. Karakteristik Tanpa Beban U(Volt) Im (Ampere) 480 _v G3 200_V Orb 380V 0.9 425 V 2 460 V 14 2.Pengukuran Karakteristik Hubung Singkat Im Ta (Ampere) Ve (Volt) LO.t2 0.460 Oot | Oe24 0782 0n22. 10126. 1.24 0,31 04s 1,65 6,49 L060 2105 OS 3.Pengukuran Berbeban Hubungan Bintang (Y) Resistif Capasitif Induktif Tm=0,89 Ta Vv Ta Vv Ta Vv 0 380 0 380. o 38 Ok 250 AA 4os, 0194 340 Lo | 435 128 420 O52 360 Lia 220 2.05 4uo Om 350 1S 310 0.95 so 18 295 t 414 330 2b 190 (2 320 L \ Lau 310 { \ \ 1,68 300 \ | | 1,30 aor } 7 1,80 290 7 y i 1,84 85 ANALISIS DAN JAWABAN PERTANYAAN L.Grafik Karakteristik tanpa beban dan Karakteristik hubung singkat a a aE fanaa HS Anolis + Dori aroiy dlotos menvriveran bahwaconoia Ni tedat lurur tekadar Im, Diora sost Lm nai moka NI pert akan naik. Don tela arate diatas vita dort meltnat Kedlinya nitai eaonsan Rada, Voravcteristic HUBUNG SINGKAT, Hal ini dikarenatan Roc coat hubuna sinorat Revictansi berniisi col dienana Derlavatah Huta OhinT=—7— cn otus mengalte meniad’ tae terhinaga don WTR j So, maka \!avon mendekati nita’ 0. 2.Grafik Karakteristik Ketiga Beban ROE T ee een a bias bcak yet Analisa = Dart dari. Hiosoy darot diaratisn vatwa Pada saat RY wrun dlsaat Ta nat .foda soak beban L juga ferydien eteranada aac tucud disaat ows naik. Namur pada loeban C, be9angan (Y) gran naik dtsoot arus (im) Juda nai. Kol tat dikarenovan bean C wenghasiivan Korat yood Akan membuak sudut Phasa (cos @) menjadi Leading. 3. Ata diWhok doc Mme Fareed. tanea bebac Maka aron direrdlen bohwo Com arus teavot aererator mmemtenanruhi eanrarn Veluaram dari generator .Sesvat denaan dota Yans didaat % Tm 0:3 A mata teoangan Keluaran oenerata- Ws 180 ¥ . Tr = 14 A maka tetonn Keluoran oeneatar V2 460 ¥ Hav tri disehobvan anus eectnsi cemmattn besar make. clon inerimbutian eluksi maanek Yona becar Waa. AToda sari Yoraeristite hutuny coakot bentyl wucun adalah, brter Unaar Kat jai Alseoobran olen welan toonek Yana kecladl sangak Vea céhingaa Intl best dae MeMAaaM OtUresi, Yenalvan -nlloi Im hana ata wenambah sedivic dott ntioi VG Ys Porot ditibat ido saat tanta bean Tm Ovo & meaewarkan V+ 200 v, sedanrban Toda soot bobuna singeat Im +0168 hanva mendeluarvan Y= 05 Vv 5.Resistansi dotam denerotor datat dlvetohui densan cara gechitunsan . Namur Poamder Man Kelvaran Ve fas seta arus toda saat beban cesisti¢ harus diteckatut terlehiy datulu . a0te weisov > 1+ 2A, mam Me = 180 = 99 2.) Phorm G- In - Lior_+ Jor + Ios * Wea Ws 5 GiHO_ £0.82 + 1,24 * 3665 2,08 2 a re be ee 2 A mara dengan rus Ke = So/In L. Ke = 0140 /1,232 = 0.40 + 4.282 A. Ke + O82! 1.232 =0.82 + L282. Bie = baw / L032 = 124 5 1,282 Ave = 105/32 = 165 + L282 BKC 2205] ta32 + dos + L232 i Ht tH Ei i a fe i 10 8 -Reatsi Savarar adatats Ronsacuh medaa maanet rons disebabyan adh mengdlicnva GtuC Rada Jonakar sdiviona ‘avatar terseuit, berdda didatam tedan aaNet Adorva oms Yond menaolir da kum Roan Jooakar saat aenerator Atbebani al matron Aluvs ongeac CA) Yana berintearast dengan Fluks! Yona dihasitan Io tamearan malon rather rotor OE) cehingaa alan dihasWan evoty Clubs! resuttan sebesar + Pecamoan tesnaan fda aenetator adatoln : Ea +l Ratil ys Xs =Y¥m +%a 9-Reowias teoonsan adalah fevbohan teadndan terminal antara eodaan bekan rot dengan bebon Penulr «don tai dteYoratam densan Cecamean + eames Teaanspm: 2 —V 5 999% Terlodlov pevedaan teandan terrioa\ \F datem Keadaan berbeban dengan femnaan Lo toda mat kok berbeban dlengaruli didn fodtor davia dact IMO ors Janakar (Lo) Yona men%atir . KESIMPULAN At ini vari dawat menyimeurvan bob ak . fra trot Ver eR Win -Moin Pina , Yak Qnieron Pada soak faa beban avai Generelt i) main laries devane oe in mendduartan fesangan \ong fanoat egematin besar Mai Ton taka serakin bear kecemtan motor dan alan ten Renoa thr’ quent teaaneon oenerator. do sock Perobaan hubuna tno tat, tesanaan alan mendetati sn aan Serotin Hnssi Sebandinn Atratvantn arue ace ee cern ars To fede bevan tedutie tesaraan outnot aron lebih eel dart ad rete wolau terlihat toto VRE beta RUC. balun eee . yaroltertcHle Yond sara FNomun berbeda Gat Weban \orasttte teaanmn - . fare sat amekle mamkeran tage SY Seles dennar Fenaiear ian Medan, 14 September 2023 M. Reza Firdaus Nim.2105031009 12

You might also like