You are on page 1of 1

2.

Plato
Grameds pasti sudah tidak asing lagi dengan nama tersebut yang bahkan dikenal
sebagai filsuf terkenal sepanjang sejarah. Plato yang hidup sejak 427-347 SM ini
mengemukakan atas pendapatnya bahwa realitas yang paling mendasar atau ide.

Beliau percaya bahwa alam yang kita lihat ini bukanlah realitas yang sebenarnya,
sehingga terdapat adanya dunia tangkapan indrawi atau dunia nyata, dan dunia
ide. Untuk memasuki dunia ide, diperlukan adanya tenaga kejiwaan yang besar
dan untuk itu para manusia harus melakukan banyak hal, termasuk
meninggalkan kebiasaan hidupnya dan mengendalikan hawa nafsu. Beliau juga
menyatakan bahwa jiwa manusia itu terdiri atas tiga tingkatan, yakni akal budi,
rasa atau keinginan, dan nafsu. Akal budi yang mana merupakan bagian
tingkatan jiwa tertinggi dapat digunakan untuk melihat ide dan menertibkan
“tingkatan jiwa” bagian lain.

You might also like