You are on page 1of 5

PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA

( PGRI )
CABANG KECAMATAN GONDANGREJO
Alamat : Jl Solo – Purwodadi Km 12,5 Desa Tuban . Kec. Gondangrejo,
Kab.Karanganyar

KEPUTUSAN PENGURUS CABANG


PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA
GONDANGREJO
Nomor : 003/Kep/PGRI Gdrejo/XXII/2020
Tentang
PENGESAHAN SUSUNAN DAN PERSONALIA
PENGURUS RANTING PGRI JATIKUWUNG
MASA BAKTI XXII TAHUN 2020 – 2025

PENGURUS CABANG PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA


KECAMATAN GONDANGREJO;

Menimbang : a. Bahwa masa bakti Pengurus Ranting PGRI Jatikuwung masa bakti
XXI Tahun 2014-2019 dinyatakan telah berakhir;
b. Bahwa Konferensi Ranting PGRI Jatikuwung yang diselenggarakan
pada tanggal 11 November 2020 telah sesuai ketentuan Anggaran
Dasar dan Anggaran Rumah Tangga PGRI;
c. Bahwa Pengurus Ranting PGRI Jatikuwung Masa Bakti XXII hasil
Konferensi Rangting PGRI Jatikuwung tanggal 11 November 2020
perlu disahkan dengan keputusan Pengurus Cabang PGRI
Kecamatan Gondangrejo.
Mengingat : 1. Anggaran Dasar PGRI Bab XIII Pasal 25-28;
2. Anggaran Rumah Tangga PGRI Bab VI Pasal 22, Bab XII Pasal 38
dan 40;
3. Keputusan Pengurus Provinsi PGRI Jawa Tengah Nomor :
210/Kep/JTE /XXII/2020 tanggal 3 September 2020 tentang
Susunan dan Personalia Pengurus Kabupaten PGRI Karanganyar
Masa Bakti XXII;
4. Keputusan Pengurus Kabupaten PGRI Karanganyar Nomor :
203/Kep/Kra/XXII/2020 tentang Pengesahan dan Personalia PGRI
Kecamatan Gondangrejo Masa Bakti XXII;
5. Keputusan Konferensi Kabupaten PGRI Karanganyar Nomor :
IV/KEP/KONKAB/XXII/2020 tentang Program Umum.

Memperhatikan : Hasil Pemilihan Pengurus Ranting PGRI Jatikuwung Masa Bakti XXII
pada Konferensi Ranting PGRI Jatikuwung tanggal 11 November 2020

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN PENGURUS CABANG PGRI KECAMATAN


GONDANGREJO TENTANG PENGESAHAN SUSUNAN DAN
PERSONALIA PENGURUS RANTING JATIKUWUNG MASA
BAKTI XXII TANG 2020 - 2025

Pertama : Memberhentikan Pengurus Ranting PGRI Jatikuwung Masa Bakti XXI


tahun 2014 – 2019 karena habis masa baktinya, dengan ucapan terima
kasih atas segala jasa dan pengabdiannya terhadap PGRI dan Pendidikan
pada umumnya.
Kedua : Mengesahkan Pengurus Ranting PGRI Jatikuwung Masa Bakti XXII
tahun 2020 – 2025 hasil Konferensi Ranting PGRI Jatikuwung pada
tanggal 11 November 2020 dengan susunan dan personalia sebagaimana
terlampir yang merupakan bagian tak terpisahkan dari keputusan ini.
Ketiga : Masa Bakti Pengurus PGRI Ranting Jatikuwung Masa Bakti XXII tahun
2020 – 2025 berakhir pada tanggal 11 November 2025 dan atau setelah
terpilih dan dilantiknya Pengurus Ranting PGRI Jatikuwung Masa Bakti
XXIII.
Keempat : Surat Keputusan ini berlaku mulai tanggal pelantikan dan akan
diperbaiki seperlunya apabila ternyata terdapat kekeliruan.

Ditetapkan di : Gondangrejo
Pada Tanggal : 11 November 2020

PENGURUS CABANG PGRI


KECAMATAN GONDANGREJO
Ketua, Sekertaris,

Warsito, S.Pd.,M.Pd. Samino, S.Pd.


NPA PGRI : 1227012885 NPA PGRI : 12271300256

Tembusan disampaikan Kepada Yth :


1. Korwilcam Bidang Pendidikan Gondangrejo
2. Kepala Desa Jatikuwung
3. Arsip
Lampiran : Keputusan Pengurus Cabang PGRI Kecamatan Gondangrejo
Nomor : 003/Kep/PGRI Gdrejo/XXII/2020
Tanggal : 11 November 2020
Tentang :

SUSUNAN DAN PERSONALIA


PENGURUS RANTING PGRI JATIKUWUNG
MASA BAKTI XXII TAHUN 2020 – 2025

1. Ketua : Ruslandiontoro, S.Pd.


2. Wakil Ketua : Sumini, S.Pd.
3. Sekertaris : Atik Sartini, S.Pd.
4. Bendahara : Sri Rahayu, S.Pd.
5. Anggota : a. Drs. Wagiman, M.Pd.
b. Marinah, S.Pd.
c. Herwanto, S.Pd.
d. Annisa Ratnaningsih, S.Pd.

PENGURUS CABANG PGRI


KECAMATAN GONDANGREJO
Ketua, Sekertaris,

Warsito, S.Pd.,M.Pd. Samino, S.Pd.


NPA PGRI : 1227012885 NPA PGRI : 12271300256

You might also like