You are on page 1of 11

MODUL PROJEK 2

TEMA : GAYA HIDUP YANG BERKELANJUTAN


TOPIK PROJEK : SUBASA MOTEKAR YANG RAMAH (PENGOLAHAN SAMPAH ORGANIK)
KELOMPOK/TIM :2
PENANGGUNG JAWAB : TETEN SUTENDI,S.Pd
KETUA PROYEK : PURNOMO, S.Pd

NO PERAN NAMA GURU KET


1 KOORDINATOR PROYEK PURNOMO, S.Pd
1. Asep Septian, S.Pd TIM 1
2 Ketua 2. Shara Ferawati,S.Pd TIM 2
3. Nurhayati,S.Pd TIM 3
1. Ahdi Purnama Subhi,S.Pd TIM 1
3 Fasilitator 2. Retno Wulandari,S.Pd TIM 2
3. Mimin Nurmini,S.Pd TIM 3
1. Hj. Sadiyah,S.Pd 7A
2. Moh. Marufil Qurhi, S.Ag 7B
3. Winda Nur Novianti,S.Pd 7C
4. Neni Marlina, S.Pd 7D
4 Supervisor/Konsultan 5. Mety Komalasari,S.E 7E
6. Whendy Agung, S.Pd 7F
7. Erlia 7G
8. Dede wida 7H

1. Olan Irwandi,S.Pd 7A
2. Tati Tri sukma, S.Kom 7B
3. Salki, S.Pd 7C
4. Elis Endang Juniawaty,S.Pd 7D
5. Euis Supartin, S,Pd 7E
5 Pendamping 6. Aan Rohayati,S.Pd 7F
7. Sulistiyani,S.Pd 7G
8. Sahroni, S.Pd 7H
1. INFORMASI UMUM

A. Identitas
Nama Penyusun : TIM PROYEK 2
Nama Institusi : SMPN 1 SUSUKANLEBAK
Kelas :7
Alokasi Waktu :-

B. Sarana dan Prasarana :


Infocus
Komputer/laptop
Sumber Belajar (buku, internet,lembar kerja)
Tempat sampah
Lingkungan Belajar Kelas, lingkungan sekitar tempat tinggal peserta didik

Limbah sekolah
 Daun-Daunan
 Sayuran

C. Target Peserta Didik : peserta didik kelas 7

D. Relevasi Tema dan Topik Projek


 Tema : Gaya hidup berkelanjutan
 Topik projek : Pengolahan Limbah Organik di Lingkungan sekolah
 Relevasi Tema dan Topik Projek :
Dengan memanfaatkan limbah yang berasal dari lingkungan sekolah
Limbah Organik dapat menghasilkan pupuk

E Model Pembelajaran tatap muka


Pembelajaran Model Pembelajaran Kooperatif Learning / BJBL
Catatan :
Kegiatan pembelajaran ini dilakukan di dalam dan di luar ruang kelas
2. KOMPONEN INTI

A. Deskripsi Singkat Projek

Manusia baik disadari ataupun tidak merupakan salah satu faktor penyebab
pencemaran lingkungan. Setelah mempelajarai materi ini diharapkan Peserta didik mampu
merubah kebiasaan buruk mereka terhadap lingkungan dengan menerapkan gaya hidup
tidak menyampah yang dimulai dengan memilih dan memilah sampah sesuai dengan
jenisnya serta memiliki kesadaran akan pentingnya lingkungan yang sehat dan bersih.
secara luasnya mereka dapat berkontribusi memperlambat Perubahan Iklim Global.

Sampah merupakan salah satu faktor yang menyebabkan rusaknya lingkungan hidup
yang sampai saat ini masih tetap menjadi masalah besar, yang mana dampak negatif yang
ditimbulkan selain menurunkan higienitas dan kualitas lingkungan (Hartono, 2008).
Berdasarkan asalnya sampah dibedakan menjadi dua yaitu sampah organik dan sampah
anorganik. Sampah organik berasal dari makhluk hidup, baik manusia, hewan, maupun
tumbuhan. Salah satu jenis sampah organik adalah sampah organik kering yang
merupakan bahan organik lain yang kandungan airnya kecil seperti kertas, kayu atau
ranting pohon dan dedaunan kering (Sucipto, 2012).

Dengan mengacu kepada salah satu tujuan dalam rencana aksi ramah lingkungan
mengenai pemilahan sampah, dan kepada dimensi Profil Pelajar Pancasila, projek
“SUBASA RAMAH LINGKUNGAN” bertujuan untuk membentuk peserta didik
memiliki kesadaran bahwa mereka adalah bagian dari warga sekolah yang dapat
berkontribusi untuk mengurangi jumlah sampah dan gaya hidup ramah lingkungan dan
berkelanjutan.

Projek ini dimulai dengan tahap pengenalan, peserta didik mengenali dan
memahami konsep pengolahan limbah organik menjadi pupuk kompos keadaan saat ini.
Setelah tahap pengenalan, Peserta didik masuk dalam tahap kontekstualisasi dengan
melakukan riset terpadu dan mandiri. Selama proses projek ini berjalan, Peserta didik tidak
hanya membentuk pengetahuan, namun juga membangun kesadaran secara kritis sehingga
pada akhirnya dapat merencanakan solusi aksi dari situasi yang telah mereka ketahui dan
pahami. Di tahap ini, peserta didik menuangkan aksi nyata mereka dengan melakukan
kampanye bagi komunitas sekolah agar terbangun kesadaran yang lebih luas, dan
merencanakan beberapa solusi program sekolah agar komunitas sekolah dapat
berkontribusi untuk mengurangi jumlah sampah.

Melalui projek ini, siswa diharapkan telah mengembangkan secara spesifik tiga
dimensi Profil Pelajar Pancasila, yakni Beriman, Bertakwa kepada Tuhan YME, dan
Berakhlak Mulia, Kreatif, Bernalar Kritis dan bergotong royong beserta sub-elemen terkait
yang dijabarkan secara detail di halaman
B. Dimensi dan Sub Elemen dari Profil Pelajar Pancasila

CAKUPAN PROYEK
TEMA : GAYA HIDUP YANG BERKELANJUTAN
TOPIK :SUBASA MOTEKAR YANG RAMAH (PENGOLAHAN SAMPAH ORGANIK)

Dimensi
Elemen Profil
Profil Sub-elemen Profil Target Pencapaian di akhir
peserta didik
Pelajar Pelajar Pancasila Fase D (SMP, 12-15 tahun)
Pancasila
Pancasila
Beriman, Akhlak kepada alam Memahami Memahami akibat yang
Bertakwa Keterhubungan Ekosistem disebabkan perilaku baik atau
kepada buruk, baik secara langsung
Tuhan YME, ataupun tidak langsung
dan terhadap ekosistem lingkungan
Berakhlak
Mulia Menjaga Mewujudkan rasa syukur
Lingkungan Alam Sekitar dengan berinisiatif untuk
memanfaatkan sumber daya
alam yang ada di sekitar dan
mencari penyelesaian masalah
dengan cara mengolah sumber
daya alam yang tadinya tidak
bernilai menjadi ber daya nilai
jual tinggi.
Gotong Kolaborasi Kerjasama Menyesuaikan tindakan sendiri
Royong dengan tindakan orang lain
untuk melaksanakan kegiatan
dan mencapai tujuan kelompok
di lingkungan sekitar, serta
memberi semangat kepada
orang lain untuk bekerja efektif
dan mencapai tujuan bersama
Koordinasi Sosial Membagi peran dan
menyesuaikan tindakan dalam
kelompok serta menjaga
tindakan agar selaras untuk
mencapai tujuan bersama
Kreatif Menghasilkan Menghasilkan gagasan Menghubungkan gagasan yang
gagasan atau karya yang orisinal ia miliki dengan informasi atau
yang orsinil gagasan baru untuk
menghasilkan kombinasi
gagasan baru dan imajinatif
untuk mengekspresikan pikiran
dan/atau perasaannya.

Menghasilkan karya dan Mengeksplorasi dan


tindakan yang Orisinal mengekspresikan pikiran
dan/atau perasaannya dalam
bentuk karya dan/atau
tindakan, serta
mengevaluasinya dan
mempertimbangkan
dampaknya / manfaatnya bagi
orang lain

Memiliki keluwesan Menghasilkan solusi alternatif


berpikir dalam mencari Dengan mengadaptasi berbagai
alternatif solusi gagasan dan umpan balik untuk
permasalahan menghadapi situasi dan
permasalahan

Bernalar memperoleh dan Mengajukan pertanyaan Mengajukan


memproses informasi pertanyaanN
kritis
dan gagasan untuk klarifikasi
dan
interpretasi
informasi,
serta mencari
tahu
penyebab dan
konsekuensi dari
informasi
tersebut.
menganalisis dan Elemen menganalisis dan Menalar dengan berbagai
mengevaluasi mengevaluasi penalaran dan argumen dalam mengambil
penalaran dan prosedurnya suatu simpulan atau keputusan.
prosedurnya
refleksi pemikiran Merefleksi dan Menjelaskan alasan
dan proses berpikir mengevaluasi untuk mendukung
pemikirannya pemikirannya dan
sendiri memikirkan pandangan
yang mungkin
berlawanan dengan
pemikirannya dan
mengubah pemikirannya
jika diperlukan.

KEGIATAN MINGGU
BULAN PELAKSANAAN
PROYEK 2 KE
1. Pengenalan Program Kelompok A dan Kelompok B masing-
Gaya Hidup 2
masing 16 JP (Selasa & Rabu)
Berkelanjutan
2. Observasi Kelompok A dan Kelompok B masing-
3
JANUARI

Lingkungan sekolah masing 16 JP (Kamis & Sabtu)


3. Study banding ke Kelompok A dan Kelompok B masing-
sekolah
percontohan/ masing 16 JP (Selasa & Rabu)
4
mengundang pakar Kelompok A dan Kelompok B masing-
ahli yang ramah
masing 16 JP (Kamis & Sabtu)
lingkungan
4. Pengadaan tempat Kelompok A dan Kelompok B masing-
1
sampah,
FEBRUARI 2023

masing 12 JP (Senin & Rabu)


Pemilahan sampah
5. Kegiatan praktik Kelompok A dan Kelompok B masing-
2
pembuatan pupuk masing 12 JP (Kamis & Sabtu)
kompos Kelompok A dan Kelompok B masing-
6. Kegiatan 3
pengomposan dan masing 12 JP (Kamis & Sabtu)
perawatan Kelompok A dan Kelompok B masing-
7. Pemanenan pupuk 4
masing 12 JP (Senin & Rabu)
kompos
8. Kegiatan diskusi dan Kelompok A dan Kelompok B masing-
1
presentasi
KERANGKA PROYEK 2 (GAYA HIDUP BERKELANJUTAN)

TEMA : GAYA HIDUP BERKELANJUTAN


TOPIK :SUBASA MOTEKAR YANG RAMAH (PENGOLAHAN SAMPAH ORGANIK)
No Kegiatan JANUARI FEBRUARI MARET

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Pengenalan Program
Gaya Hidup
Berkelanjutan
2. Observasi
Lingkungan sekolah
3. Study banding ke
sekolah
percontohan/
mengundang pakar
ahli yang ramah
lingkungan
4. Pengadaan tempat
sampah,
Pemilahan sampah
5. Kegiatan praktik
pembuatan pupuk
kompos
6. Kegiatan
pengomposan dan
perawatan
7. Pemanenan pupuk
kompos
8. Kegiatan diskusi
dan presentasi
9 Pemanfaatan pupuk
kompos di
lingkungan sekolah
10 Dampak positif
penggunaan pupuk
kompos
11 Pembuatan poster dan
slogan mengenai
ramah lingkungan
12 Pengemasan produk
pupuk kompos
Asesmen

Rubrik Asesmen Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila


( Gaya Hidup Berkelanjutan)

Indikator Yang Hasil Penilaian


No Deskripsi Ya Tidak
Diamati
1. Perencanaan 1. Peserta didik mampu memilah dan
memilih limbah yang akan di
olahnya
2. Peserta didik mampu melahirkan ide
kreatif terkait limbah yang akan di
jadikannya projek
3. Peserta didik mampu membuat
proposal/perencanaan pembuatan
projek
2. Pelaksanaan 1. Peserta didik manyediakan alat dan
bahan yang dibutuhkan dengan tepat
dan lengkap
2. Peserta didik dapat mengerjakan
projek sesuai langkah yang sudah di
rencanakan
3. Peserta didik dapat menyelesaikan
projek tepat waktu
4. Peserta didik dapat melakukan
pengemasan produk dengan bentuk
yang menarik
5. Peserta didik dapat membuat
sapanduk / konten yang menarik
untuk memasarkan produknya

3. Hasil 1. Produk (hasil karya ) yang berasal


dari limbah sampah plstik yang
bernilai jual
2. Video berisi proses pengerjaan
projek sampai menghasilkan produk
(karya) yang bernilai jual
3. Spanduk / kanten berisi
promosi produk
ASESMEN FORMATIF

Bentuk Asesmen : Pengolahan Sampah Organik


Profil Pelajar Pancasila Yang : Bergotong
Dinilai Royong
:
Fase
D
:
Tahun pelajaran
2022/2023

Kelas : 7
Kriteria Penilain/ Skor Perolehan

No Nama Siswa/Kelompok Kolaborasi Kepedulian Berbagi Jml

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36

Ketentuan skor dalam rentang 1-4


1. Kolaborasi
a. Sangat berkembang :4
a. berkembang sesuai harapan :3
c. Mulai Berkembang :2
d. Belum Berkembang :1
2. Kepedulian
a. Sangat berkembang :4
a. berkembang sesuai harapan :3
c. Mulai Berkembang :2
d. Belum Berkembang :1

3 Berbagi
a. Sangat berkembang :4
a. berkembang sesuai harapan :3
c. Mulai Berkembang :2
d. Belum Berkembang :1

Nilai akhir Asesmen


Formatif:

NILAI AKHIR = (JUMLAH SKOR : 8) x 100%

You might also like