You are on page 1of 10

GERAK JATUH BEBAS

Novita Bayu Permatasari¹, Dinar Sri Bawono¹, Fitri Puspitasari¹

¹Prodi D3 Metrologi dan Instrumentasi


Departemen Teknik Elektro dan Informatika, Sekolah Vokasi, Universitas Gadjah
Mada, Yogyakarta, indonesia.
Sekip Unit III, Catur Tunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta 55281, Indonesia
Email : novitabpermatasari@gmail.com

ABSTRAK

Gerak jatuh bebas merupakan gerak suatu benda yang dijatuhan dari ketinggian
tertentu di atas tanah tanpa kecepatan awal dan dalam gerakannya hanya
dipengaruhi oleh gaya gravitasi. Dalam percobaan ini bertujuan untuk dapat
memahami konsep dari gerak jatuh bebas, dapat mengukur waktu benda yang
jatuh sebagai fungsi dari jarak dan dapat menentukan percepatan gravitasi bumi di
tempat percobaan dengan metode gerak jatuh bebas. Metode yang digunakan
untuk melakukan percobaan ini adalah menggunakan bola baja dan bola kelereng
dengan massa yang berbeda dan diletakkan pada sebuah alat penjatuh yang
terhubung sengan sumber tegangan kemudian dilakukan repeat sebanyak tujuh
kali. Hasil yang diperoleh pada percobaan kali ini pada percepatan gravitasi bola
besi adalah 10,358±0,274 m/s2, kelereng 9,305±1,502 m/s2, dan percepatan
gravitasi dan kecepatan pada bola besi 10,277 m/s 2 dan 1,014 m/s, pada kelereng
9,107 m/s2 dan 0,954 m/s.

Kata kunci : Gerak jatuh bebas, percepatan gravitasi, ketinggian

ABSTRACT

Free fall motion is the motion of an object dropped from a certain height above
the ground without initial velocity and in its movement is only influenced by the
force of gravity. In this experiment aims to be able to understand the concept of
free fall motion, can measure the time of a falling object as a function of distance
and can determine the acceleration of Earth's gravity in the experiment with the
method of free fall motion. The method used to conduct this experiment is using
steel balls and marbles with different masses and placed on a tumbler that is
connected with a voltage source then repeat seven times. The results obtained in
this experiment on the gravitational acceleration of the iron ball are 10.358 ±
0.274 m / s2, marbles 9,305 ± 1,502 m / s2, and the acceleration of gravity and
velocity on the iron ball is 10.277 m / s2 and 1.014 m / s, on the marbles 9,107 m /
s2 and 0.954 m / s.

Keywords : free fall motion, gravity acceleration, altitude

I. Pendahuluan semacam ini yang disebut gerak


Gerak jatuh bebas adalah gerak jatuh bebas,
atuh yang hanya dipengaruhi oleh Gerak jatuh bebas didefinisikan
gaya tarik bumi dan bebas dari sebagai gerak suatu benda yang
hambatan gaya-gaya lain. Gerak dijatuhkan dari ketinggian tertentu di
jatuh bebas termasuk GLBB (Gerak atas tanah tanpa kecepatan awal dan
Lurus Berubah Beraturan) dipercepat dalam gerakannya hanya dipengaruhi
dengan keepatan awal V₀ = nol dan oleh gaya gravitasi.
percepatan sebesar percepatan
gravitasi (g). Aplikasi nyata dari
gerak lurus berubah beraturan
dengan kecepatan a positif (gerak
lurus dipercepat dengan percepatan a
tetap) ini adalah suatu benda yang
dijatuhkan dari ketinggian g meter
Gambar 1.1 aplikasi GLBB
dengan kecepatan awla nol atau
Suatu benda dilepaskan dari
tanpa kecepatan awal. Percepatan
ketinggian h meter diatas permukaan
yang dialami oleh benda tersebut
tanah hanpa kecepatan awal.
adalah percepatan gravitasi bumi g
Kecepatan awal pada saat t tidak
(m/s²). lintasan gerak benda ini
berupa garis lurus. Gerak benda
dapat dihitung dari persamaan
Waktu dan tempat percobaan
berikut
pengukuran gerak jatuh bebas berada
𝑣𝑡 = 𝑣0 + 𝑎𝑡
di Laboratorium Fisik ruang M209
Karena V₀ = 0 dan perceptan
Gedung Herman Yohanes
gravitasi a = g, maka kecepatan
Departemen Teknik Elektro dan
benda pada saat t adalah
Informatika fakultas Sekolah Vokasi,
𝑣𝑡 = 0 + 𝑔𝑡 = 𝑔𝑡
Universitas Gadjah Mada,
Dengan :
Yogyakarta. Dilaksanakan pada
𝑣𝑡 : kecepatan pada waktu t (m/s)
tanggal 6 Maret 2019.
𝑣0 : kecepatan awal (t=0) (m/s)
Untuk memulai percobaan kali
g : Pervepatan gravitasi bumi(m/s²).
ini di butuhkan alat dan bahan seperti
t : waktu (s)
satu set instrument alat penjatuh
Gerak jatuh bebas adalah gerak
benda, bola baja (bola besar),
jatuh benda aeah verikal sari
kelereng bola kecil), ssatu pencatat
ketinggian h tertentu tanpa kecepatan
waktu, satu skala vertikal, sumber
awal (𝑣0= 0), jadi gerak benda hanya
tegangan DC dan kabel penghubung.
dipengaruhi ileg gravitasi bumi (g).
1
ℎ = 𝑔𝑡2
2
Besaran besaran lain tidak
mempengaruhi waktu jatuh. Artinya
meskipun berbeda beratnya, dua Gambar 2.1 satu set alat

benda yang jatuh dari jarak yang penjatuh (kiri), bola besar dan kecil

sama dan pada tempat yang sama (kanan)

akan jatuh dalam waktu yang Percobaan ini dimulai


bersamaan. Tetapi apabila benda
pertama kali adalah menyiapkan
tidak jatuh ersamaan maka hal itu di
alat-alat yang dibutuhkan untuk
karenakan adanya gesekan udara
pegukuran dilakukan dengan dua
(Mansfield et a, 1998).
media yaitu yang pertama adalah
media bola baja (bola besar) dengan
II. Metode Penelitian
massa yang diperoleh adalah 28,60
gram dan media kedua adalah
Tabel 3.1 Hasil pengukuran
kelereng (bola kecil) dengan massa
bola besar.
5,80 gram. Pengukuran ini
dilakukan dengan jarak yang t s (m)
(s) 0,10 0,15 0,20 0,25 0,30
berbeda-beda yaitu 0.10 m, 0.15 m,
t1 0,136 0,170 0,198 0,224 0,224
0.20 m, 0.25 m, dan 0.30 m dengan t2 0,138 0,170 0,198 0,222 0,245
repet sebanyak tujuh kali. t3 0,135 0,170 0,197 0,223 0,245
t4 0,136 0,169 0,198 0,223 0,242
Berikut adalah alur diagram t5 0,136 0,169 0,199 0,223 0,245
t6 0,136 0,169 0,197 0,223 0,245
dari pengukuran gerak jatuh bebas :
t7 0,137 0,168 0,199 0,223 0,244
𝑡̅ 0,136 0,169 0,198 0,223 0,241

 Perhitungan gravitasi jarak 0,20


0,198+0,198
+0,197+0,198
+0,199+0,197
∑𝑡
1. 𝑡̅ = = +0,199
𝑛 7

= 0,198 s

2. 𝑡2̅ = 0,1982
= 0,039 s²
2𝑠 2 𝑥 0,20
3. 𝑔 = 𝑡2 = 0,039²

= 10,203 m/s²
10,768+10,468
+10,203+10,054
∑g
4. 𝑔̅ = = +10,294
𝑛 5
Gambar 2.2 Diagram
alur
pengukuran gerak jatuh bebas = 10,358 m/s²

5. |𝑔| = |𝑔 − 𝑔̅|2
III. Hasil dan Pembahasan
= |10,358 − 10,203|2
= 0,24 m/s²
∑(g−g̅ )2
6. ∆g = √
𝑛−1
𝖥 (10,768 − 10,358)2 + ∆g
(10,458 − 10,358) 2 7. KR = x 100%

+(10,203 − 10,358)2 +
(10,054 − 10,358)2
(10,298 − 10,358)2 0,274
= = 10,358
√ 5−1
= 1,680%
=0,274 m/s²

Tabel 3.2 Hasil perhitungan percepatan gravitasi bola besar

s g KR g
(m) 𝑡2̅ (s) (m/s²)
𝑔̅ (m/s²) |𝑔 − 𝑔̅ | ∆g
(%)
2
0,10 0,019 10,768 0,168
0,15 0,029 10,368 0,012
0,20 0,039 10,203 10,358 0,024 0,274 1,68
0,25 0,050 10,054 0,092
0,30 0,058 10,294 0,004

 Perhitungan Kecepatan jarak 0,20


𝑠 0,20
= 0,198 m/s
1. 𝑣 = =
𝑡 0,198 ∆v
5. KR = 𝑣̅
x 100%
= 1,010 m/s
0,198
= 0,999

∑𝑣
0,734+0,886+1,010 = 0,198 %
+1,121+1,243
2. 𝑣̅ =
= 5
𝑛
= 0,999 m/s
Tabel 3.3 Hasil perhitungan
3. |𝑣| = |𝑣 − 𝑣̅|2
kecepatan bola besar
= |1,010 − 0,999|2
= 0,000 m/s
∑(g−g̅ )2
4. ∆v = √
𝑛−1

𝖥 (0,734 − 0,999)2 +
(0,886 − 0,999)2
+(1,010 − 0,999)2 +
(1,121 − 0,999)2
(1,243 − 0,999)2
=
√ 5−1
KR v
s V 𝑣̅
|𝑣 − 𝑣̅| ∆v (%)
(m) (m/s) (m/s)
2
0,10 0,734 0,070
0,15 0,886 0,013
0,20 1,010 0,999 0,000 0,198 0,198
0,25 1,121 0,015
0,30 1,234 0,059
2𝑠 2 𝑥 0,20
3. 𝑔 = 𝑡2 = 0,039²

= 10,277 m/s²
7,147+8,632
+10,277+11,021
∑g
4. 𝑔̅ = = +9,448
𝑛 5

= 9,305 m/s²

Gambar 3.1 Grafik Hubungan


5. |𝑔| = |𝑔 − 𝑔̅|2
antara jarak dan waktu pada bola
= |10,277 − 9,305|2
besar
= 0,945 m/s²
Tabel 3.4 Hasil pengukuran ∑(g−g̅ )2
6. ∆g = √
𝑛−1
bola kecil
𝖥 (7,147 − 9,305)2 +
(8,632 − 9,305)2
t s (m) +(10,277 − 9,305)2 +
(s) 0,10 0,15 0,20 0,25 0,30 (11,021 − 9,305)2
(9,448 − 9,305)2
t1 0,161 0,187 0,194 0,218 0,231 =
√ 5−1
t2 0,164 0,186 0,198 0,216 0,227
t3 0,158 0,188 0,196 0,207 0,242 = 1,502 m/s²
∆g
t4 0,171 0,187 0,199 0,216 0,244 7. KR = x 100%
t5 0,171 0,184 0,198 0,214 0,265 g̅

t6 0,170 0,187 0,201 0,213 0,285 1,502


= 10,277
t7 0,176 0,186 0,195 0,207 0,270
𝑡̅ 0,167 0,186 0,197 0,213 0,252 = 0,161%

 Perhitungan percepatan gravitasi


jarak 0,20
0,194+0,198
+0,196+0,199
∑𝑡 +0,198+0,201
1. 𝑡̅ = = +0,195
𝑛 7

= 0,197 s

2. 𝑡2̅ = 0,1972
= 0,039 s²
Tabel 3.5 Hasil pengukuran percepatan gravitasi bola besar

s g KR g
(m) 𝑡2̅ (s) (m/s²)
𝑔̅ (m/s²) |𝑔 − 𝑔̅ | ∆g
(%)
2
0,10 0,028 7,147 4,657
0,15 0,035 8,632 0,453
0,20 0,039 10,277 9,305 0,945 1,502 0,161
0,25 0,045 11,021 2,944
0,30 0,064 9,448 0,021

 Perhitungan kecepatan jarak


0,20 Tabel 3.6 Hasil perhitungan

1. 𝑣 = kecepatan bola kecil


𝑠 0,20
= 0,197
𝑡

= 1,014 m/s KR v
s V 𝑣̅
|𝑣 − 𝑣̅| ∆v (%)
0,598+0,805+1,014 (m) (m/s) (m/s)
∑𝑣 2
2. 𝑣̅ = +1,174+1,190

= 5 0,10 0,598 0,128


𝑛 0,15 0,805 0,023
= 0,956 m/s 0,20 1,014 0,956 0,003 0,253 0,265
0,25 1,174 0,047
3. |𝑣| = |𝑣 − 𝑣̅|2
0,30 1,109 0,055
= |1,014 − 0,956|2
= 0,003 m/s
∑(g−g̅ )2
4. ∆v = √
𝑛−1

𝖥 (0,598 − 0,956)2 +
(0,805 − 0,956)2
+(1,014 − 0,956)2 +
(1,174 − 0,956)2
(1,190 − 0,956)2
=
√ 5−1

= 0,253 m/s
∆v
5. KR = x 100%
𝑣

0,253 Gambar 3.2 Grafik hubungan antara


= 0,956
jarak dan waktu pada bola kecil
= 0,256 %
Tabel 3.7 Hasil pengukuran
dibandingkan dengan benda yang
pada bola besar dan bola kecil
bermassa besar.
Benda
t (s) Tabel 3.8 Hasil perhitungan
Besar Kecil
t1 0,197 0,219 percepatan gravitasi
t2 0,198 0,202
t3 0,198 0,218 Benda t (s) g (m/s²) v (m/s)
t4 0,197 0,204 Besar 0,039 10,277 1,104
t5 0,197 0,215 Kecil 0,044 9,107 0,954
t6 0,197 0,202
t7 0,197 0,207
𝑡̅ 0,197 0,21 Pada tabel diatas merupakan
hasil perhitungan percepatan
gravitasi dan percepatan yang
Pada tabel 3.7 merupakan hasil
diperoleh dari bola besar dan bola
dari pengukuran antara bola besar
kecil degan jarak 0,20 meter. Pada
dan bola kecil dengan perbedaan gambar grafik dijelaskan bahwa nilai
yang tidak jauh berbeda. Dari tabel percepatan gravitasi pada bola besar
tersebut dapat dilihat bahwa waktu lebih besar dari pada bola kecil sama
yang di perlukan pada bola besar seperti hasil dari perhitungan pada
memerlukan waktu yang sangat kecepatan bola besar leih besar dari
singkat dibandingkan dengan waktu pada bola kecil. Ha ini dikarenakan
yang diperoleh pada bola kecil. Hal perlambatan oleh gaya gesek udara
tersebut terjadi karena massa suatu dan perbedaan kerapatan masa dan
benda yang dijatuhkan jarak suatu tempat dari pusat bumi.
mempengaruhi waktu tempuh benda
IV. Kesimpulan dan Saran
ke permukaan. Benda yang memiliki
Konsep dari gerak jatuh bebas
massa yang lebih besar maka
ini adalah gerak jatuh bebeas dengan
kecepatan semakin bertambah
arah vertikal dari ketinggian yang
sehingga waktu tempuh lebih kecil
telah ditentukan tanpa memerlukan
sedangkan benda yang memiliki
kecepatan awal dan dalam
massa yang lebih kecil waktu tempuh
gerakannya hanya dipengaruhi oleh
yang diperoleh akan lebih lama
gaya gravitasi. Waktu yang
diperlukan tidak bergantung pada
Sutrisno, 1986, Fisika Dasar, Institut
massa benda yang digunakan namun
Teknologi Bandung,
tergantung pada ketinggian benda
Bandung
saat dijatuhkan.
Hasil data yang di dapatkan Tipler P. A, 1998, Fisika Untuk
bergantung pada waktu yang Sains dan Teknik,
diperoleh pada saat pengukuran Erlangga, Jakarta.
berlangsung. Dari waktu tersebut
dapat diketahui percepatan gravitasi
dan kecepatan dari masing masing
benda.
Percepatan yang diperoleh
pada bola besar adalah 10,203±0,274
m/s² dan pada bola kecil adalah
9,107±1,502 m/s². kevepatan yang
diperoleh dari bola besar adalah
1,014 m/s dan pada bola kecil adalah
0,954 m/s.

V. Daftar Pustaka

Anonim, 2019, Modul pengukuran


gerak jatuh bebas,
Fakultas Sekolah Vokasi,
Universitas Gadjah Mada,
Yogyakarta
Daryanto. 1992. Fisika Teknik. Hal.
77,80,81. Jakarta: Rineka
Cipta

You might also like