You are on page 1of 4

Klikpajak | e-Filing | Petunjuk Isi Dokumen PDF

Apa saja dokumen PDF yang harus diunggah bersama dengan SPT
Tahunan Badan Formulir 1771?
Sesuai PER-02/PJ/2019, pelaporan SPT Tahunan Badan melalui e-Filing harus dilengkapi dengan Dokumen PDF sesuai dengan SPT yang dilaporkan. Apabila dalam
pengecekan ditemukan bahwa dokumen yang dilampirkan tidak lengkap, maka upaya pelaporan kembali setelah melewati batas waktu lapor SPT akan dihitung
sebagai keterlambatan pelaporan.

Nama Menu PDF Unggahan Dokumen yang Diunggah Nama File Sifat

Laporan Keuangan Lap. Keuangan atau Lap Keuangan (audited) namacsvdiikutidenganLK.pdf Mandatory (Wajib)

Rekapitulasi Peredaran Bruto PP 23 Perhitungan Peredaran Bruto & Pembayaran PPh Final PP 23 namacsvdiikutidenganRK.pdf Conditional (tidak wajib
dan disesuaikan dengan
Daftar Nominatif Biaya Promosi dan/atau • Dafnom Biaya Promosi namacsvdiikutidenganDN.pdf isian SPT)
Biaya Entertainment • Dafnom Biaya Entertainment
Dokumen-dokumen Lampiran Khusus BUT • Laporan Keuangan Konsolidasi namacsvdiikutidenganBUT.pdf
• Pemberitahuan Bentuk Penanaman Modal
Dokumen-dokumen Lampiran Khusus WP • Lampiran WP K3S namacsvdiikutidenganMGS.pdf
Migas • Laporan Tahunan Penerimaan Negara dari Kegiatan Migas
Laporan Perbandingan Utang-Modal dan • Laporan Debt to Equity Ratio namacsvdiikutidenganLU.pdf
Laporan Utang Swasta-Luar Negeri • Laporan Utang Swasta Luar Negeri
Dokumen Lampiran Lainnya • Tanda terima CbCR namacsvdiikutidenganDL.pdf
• Ikhtisar Dokumen Induk-Dokumen Lokal
• Laporan SILPA
• SSP, dan lainnya

Mitra Resmi
Klikpajak | e-Filing | Petunjuk Isi Dokumen PDF

Apa saja dokumen PDF yang harus diunggah bersama dengan SPT
Tahunan Orang Pribadi Formulir 1770?
Sesuai surat resmi S-318/PJ.12/2020 terkait pembaruan layanan e-Filing, pelaporan SPT Tahunan Orang Pribadi melalui e-Filing harus dilengkapi dengan Dokumen
PDF sesuai dengan SPT yang dilaporkan. Apabila dalam pengecekan ditemukan bahwa dokumen yang dilampirkan tidak lengkap, maka upaya pelaporan kembali
setelah melewati batas waktu lapor SPT akan dihitung sebagai keterlambatan pelaporan.

Nama Menu PDF Unggahan Dokumen yang Diunggah Nama File Sifat

Laporan Keuangan Neraca dan Laporan Laba Rugi (Metode Pembukuan) namacsvdiikutidenganLK.pdf Mandatory (Wajib)

Rekapitulasi Peredaran Bruto • Rekapitulasi Bulanan Peredaran Bruto dan Biaya (Metode namacsvdiikutidenganRK.pdf
Pencatatan/Norma)
• Rekapitulasi Peredaran Bruto PP23 Tahun 2018
Bukti Potong Bukti Potong Sehubungan Dengan Pekerjaan atau Penghasilan namacsvdiikutidenganBP.pdf Optional

Dokumen Lampiran Lainnya • Bukti Zakat namacsvdiikutidenganDL.pdf


• Daftar Pembayaran PPh Pasal 25 dari WP Tertentu
• Daftar Nominatif Biaya Entertainment
• Perhitungan Angsuran PPh Pasal 25 Tahun Berjalan
• Perhitungan Kompensasi Kerugian Fiskal
• Perhitungan PH-MT

Mitra Resmi
Klikpajak | e-Filing | Petunjuk Isi Dokumen PDF

Apa saja dokumen PDF yang harus diunggah bersama dengan SPT?
Sesuai PER-01/PJ/2017, penyampaian SPT melalui e-Filing harus dilengkapi dengan Dokumen PDF sesuai dengan SPT yang
dilaporkan. Lalu, atas SPT yang disampaikan akan dilakukan penelitian SPT sesuai dengan ketentuan mengenai surat
pemberitahuan. Apabila ada ditemukan bahwa dokumen yang dilampirkan tidak lengkap, maka upaya pelaporan kembali setelah
melewati batas waktu lapor SPT akan dihitung sebagai keterlambatan pelaporan.

SPT Masa PPh Pasal 21/26 SPT Masa PPh 4(2),15, atau 22
Wajib mengunggah: Wajib mengunggah:
• Bukti Pembayaran (Jika Kurang Bayar); • Bukti Pembayaran (jika kurang bayar)
• Surat Keterangan Domisili (Certificate of Domicile) jika
terdapat pemotongah PPh Pasal 26;
• SSP jika terdapat pemotongan PPh Pasal 21 Final.

SPT Masa PPh Ps 23/26 SPT Masa PPN


Wajib mengunggah: Wajib mengunggah:
• Bukti Pembayaran (Jika Kurang Bayar); • SSP untuk transaksi ke Pemungut;
• Surat Keterangan Domisili (Certificate of Domicile) jika terdapat • Daftar Rincian Kendaraan Bermotor;
pemotongah PPh Pasal 26; • Jika mengajukan restitusi:
• SKB jika terdapat Objek PPh Pasal 23 yang dibebaskan. -) Surat Keputusan PKP Risiko Rendah;
-) Surat Keputusan WP Patuh; atau
-) Surat Pernyataan menyatakan pengembalian pendahuluan pasal 17D.

Mitra Resmi
Klikpajak | e-Filing | Petunjuk Isi Dokumen PDF

Laporkan SPT Pajak Anda Sebelum Terlambat


Lewat eFiling Lebih Cepat dan Mudah!

Klik disini untuk Lapor Pajak Melalui eFiling

Mitra Resmi

You might also like