You are on page 1of 4

ALUR PENERIMAAN RESEP

SELAMA MASA PANDEMI COVID-


19
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/ 4
Puskesmas Rusliah Marni S.ST
Sungai Kakap NIP. 19770312 200502 2 002
1. Pengertian Adalah kegiatan alur penerimaan resep yang dibagi menjadi 2 loket
yaitu untuk pasien ISPA dan non ISPA

2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam pelaksanaan penerimaan resep agar


tidak terjadi infeksi silang antara pasien ISPA dan pasien non ISPA

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor 07 Tahun 2020 tentang Tim Cepat


Tanggap Covid-19
SK Tim Mutu Puskesmas Sungai Kakap Nomor 5 Tahun 2021

4. Referensi Permenkes No 74 tahun 2016 tentang standar pelayanan kefarmasian


di puskesmas.
Keputusan Presiden No. 11 Tahun 2020 Tentang Penetapan
Kedaruratan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19).
Pedoman Pencegahan Penularan Covid-19 Revisi ke-5 Tahun 2020 .
Panduan Pencegahan Penularan Covid-19 di Tempat dan Fasilitas
Umum Tahun 2020.

5. Bahan dan alat A. Etiket


B. Alat tulis
C. Kartu antrian
D. APD level 1 ( Masker Bedah, Sarung Tangan, Baju Kerja)
6. Prosedur/ A. Loket penerimaan resep dibagi menjadi 2 yaitu untuk pasien dari
langkah- poli khusus (ISPA) dan pasien dari poli lainnya (umum, KIA, gigi,
langkah MTBS)
B. Petugas menggunakan APD level 1
C. Sediakan keranjang resep pada tiap loket
D. Apabila terlihat ada resep di dalam keranjang, susun resep tersebut
berdasarkan urutan pasien datang
E. Panggil nama yang tertera pada lembar resep.
F. Berikan nomor antrian kepada pasien sesuai dengan urutannya
G.Obat kemudian disiapkan disertai pelabelan etiket
H. Petugas memanggil nama pasien sesuai nomor antrian dan
menyerahkan obat di loket pengarnbilan obat sesuai dengan asal
resep (poli khusus atau poli lainnya)
7. Diagram alir
Loket Penerimaan Resep

Poli khusus Poli Lainnya


(ISPA)

Petugas menggunakan APD Level 1

Sediakan keranjang resep pada tiap loket

Apabila ada resep dikeranjang, susun resep tersebut


berdasarkan urutan pasien datang

Panggil nama yang tertera pada lembar resep

Berikan nomor antrian kepada pasien sesuai dengan


antrian

Obat disiapkan disertai pelabelan etiket

Petugas memanggil nama pasien dan menyerahkan


obat

8. Hal- hal yang Identifikasi ulang dengan menanyakan kembali nama penerima resep
perlu
diperhatikan

9. Unit terkait 1. Poli Umum


2. Poli Anak dan Imunisasi
3. Poli Gigi
4. Poli KIA-KB
5. UGD
10. Dokumen Resep
terkait
11. Rekaman No Yang Isi perubahan Tanggal
historis diubah diberlakukan
perubahan perubahan
1. Kebijakan April 2020
SK Kepala Puskesmas
Nomor 07 Tahun 2020
tentang Tim Cepat
Tanggap Covid-19

2. Referensi April 2020


Keputusan Presiden No.
11 Tahun 2020 Tentang
Penetapan Kedaruratan
Corona Virus Disease
2019 (COVID-19).
Pedoman Pencegahan
Penularan Covid-19
Revisi ke-5 Tahun 2020.
Panduan Pencegahan
Penularan Covid-19 di
Tempat dan Fasilitas
Umum Tahun 2020.

3. Alat dan APD level 1 ( Masker April 2020


Bahan Bedah, Sarung Tangan,
Baju Kerja)
4 Kebijakan SK Tim Mutu Puskesmas Januari 2021
Sungai Kakap Nomor 5
Tahun 2021
PEMBERIAN INFORMASI PENGGUNAAN OBAT

No Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tgl. Mulai berlaku :
Puskesmas Halaman :
Sungai Kakap

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apakah Loket penerimaan resep dibagi menjadi 2
1 yaitu untuk pasien dari poli khusus (ISPA)
dan pasien dari poli lainnya?
2 Apakah Petugas menggunakan APD level 1?
3 Apakah Tersedia keranjang resep pada tiap loket?
Apakah Petugas memanggil nama yang tertera pada
4
resep dan memberikan nomor antrian?
Apakah Petugas menyiapkan obat dan memberi
5
etiket?
6 Apakah Petugas memberi etiket/label ?

Apakah Petugas memanggil nama pasien sesuai


dengan nomor antrian dan menyerahkan
7 obat di loket pengambilan obat sesuai
dengan asal resep (poli khusus atau poli
lainnya) ?
Compliance rate (CR) : ……………..%

………………………………..,
…………..
Pelaksana / auditor

(………
…………………………….)

You might also like